Anda di halaman 1dari 8

YAYASAN PEMBANGUNAN GENERASI MUDA LUMAJANG

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)


PEMBANGUNAN CANDIPURO
BIDANG STUDI KEAHLIAN : TEKNOLOGI DAN REKAYASA,BISNIS DAN MANAJEMEN
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Jl. Raya Candipuro RT 36 RW 05 Jarit-Candipuro,Lumajang 67373
Homepage : http://smkspembangunan-lmj.sch-id.net E-mail : smkpembangunan_lmj@yahoo.com HP : 085649739228
NPSN : 69761822 NSS : 342052103027

UJIAN SEMESTER GENAP


TAHUN PELAJARAN 2017/2018
Paket A Mata Diklat
Kelas / Progli
:
:
Simulasi dan Komunikasi Digital
X (sepuluh) / TKJ
Hari/Tanggal : Kamis, 17 Mei 2018
Waktu : 09.30 – 10.30 WIB
I. Pilihlah jawaban yang paling benar!
1. Faktor yang perlu diperhatikan dalam penerapan kelas maya adalah …
a. Cara mengelola kelas maya d. Hardware dan software yang diperlukan harus spesifikasi yang
b. Kemampuan dengan spesifikasi yang tinggi tinggi
c. Ketersediaan infrastruktur jaringan pendukung yang memadai e. Data yang akan di share perlu dipecah menjadi lebih kecil
2. CPU adalah singkatan dari …
a. Central Programming Unit c. Chip Processor Unit e. Central Processor Unit
b. Central Processing Unit d. Chip Programming Unit
3. Perintah untuk mematikan computer adalah …
a. Start – Hibernate b. Start – Shutdown c. Start – Sleep d. Start – Restart e. Semua salah
4. Perintah untuk mematikan lalu menghidupkan kembali computer adalah …
a. Start – Hibernate b. Start – Shutdown c. Start – Sleep d. Start – Restart e. Semua salah
5. Perintah untuk menghemat energy penggunaan computer, namun cepat untuk mengembalikan ke keadaan semula adalah …
a. Start – Hibernate b. Start – Shutdown c. Start – Sleep d. Start – Restart e. Semua salah
6. Perintah untuk mematikan computer namun menyimpan kondisi terakhir yang dipakai terakhir adalah …
a. Start – Hibernate b. Start – Shutdown c. Start – Sleep d. Start – Restart e. Semua salah
7. Piranti untuk memasukkan data berupa huruf, angka, tanda baca dan perintah adalah …
a. Mouse b. Joystick c. Keyboard d. CPU e. Monitor
8. Piranti untuk menggerakkan pointer adalah …
a. Joystick b. Keyboard c. CPU d. Mouse e. Monitor
9. Piranti untuk bermain game adalah …
a. Mouse b. Joystick c. Keyboard d. CPU e. Monitor
10. Piranti untuk menampilkan keluaran hasil pengolahan computer adalah …
a. Mouse b. Joystick c. Keyboard d. CPU e. Monitor
11. Protocol jaringan memiliki kode unik yang berfungsi sebagai …
a. Mengatur pengolahan data d. Sarana penghubung antara komptuer dan pengguna
b. Pemberi alamat yang dituju e. Penghubung computer dengan media lainnya
c. Mengatur komunikasi dalam sebuah jaringan
12. Berikut ini yang bukan tujuan adanya kelas maya yaitu …
a. Menumbuhkan minat peserta didik akan belajar d. Menciptakan lingkungan belajar yang kondusif
b. Meningkatkan kemampuan peserta didik dalam belajar e. Kelas maya dapatmengukur kemampuan pesertadidik dengansendirinya
c. Memfasilitasi interaksi antara guru dan peserta didik
13. Langkah perubahan password peserta didik pada edmodo adalah …
a. Account, setting, password, klik b. Setting, account, password d. Account, setting, password
change password c. Setting, password, change password e. Account, setting, change password
14. Dapat disimpan, diedit, dipanggil suatu saat dengan mudah dan cepat adalah manfaat kelas maya pada …
a. Meningkatkan kemampuan c. Media bertukar informasi e. Dapat mengulang materi yang telah
b. Setiap orang dapat mengaksesnya d. Pembelajaran yang efektif disampaikan
15. Guru yang tinggal di negara lain dapat mengajarkan peserta didik yang berada di Negara lain adalah manfaat kelas maya pada …
a. Meningkatkan kemampuan c. Kegiatan belajar mengajar jarak jauh e. Dapat mengulang materi yang telah
b. Setiap orang dapat mengaksesnya d. Pembelajaran yang efektif disampaikan
16. Teknologi yang terhubung dengan internet memungkinkan perserta didik untuk meningkatkan kemampuannya dengan mengeksplorasi internet
semaksimal mungkin adalah manfaat kelas maya pada …
a. Meningkatkan kemampuan c. Kegiatan belajar mengajar jarak jauh e. Dapat mengulang materi yang telah
b. Setiap orang dapat mengaksesnya d. Pembelajaran yang efektif disampaikan
17. Pendidikan dapat diakses semua orang termasuk mereka yang tidak dapat bersekolah formal adalah manfaat kelas maya pada …
a. Meningkatkan kemampuan c. Kegiatan belajar mengajar jarak jauh e. Dapat mengulang materi yang telah
b. Setiap orang dapat mengaksesnya d. Pembelajaran yang efektif disampaikan
18. Sebagai media untuk bertukar informasi yang mendukung kegiatan pembelajaran adalah manfaat kelas maya pada …
a. Meningkatkan kemampuan c. Kegiatan belajar mengajar jarak jauh e. Dapat mengulang materi yang telah
b. Media bertukar informasi d. Pembelajaran yang efektif disampaikan
19. Informasi yang telah diperoleh dapat dikomunikasikan untuk keperluan diri sendiri maupun orang lain adalah pengertian …
a. Komunikasi b. Penyimpanan c. Penemuan kembali d. Reproduksi e. Reparasi
20. Merupakan suatu kegiatan untuk mencari data dan informasi yang sudah disimpan adalah pengertian …
a. Komunikasi b. Penyimpanan c. Penemuan kembali d. Reproduksi e. Reparasi
21. Tahap pertama untuk dapat melakukan komunikasi daring ialah …
a. Mempersiapkan data yang akan b. Mempersiapkan pengguna d. Mempersiapkan tujuan komunikasi
dikirim c. Mempersiapkan jaringan komputer e. Semua jawaban benar
22. Berbicara mengenai jaringan computer, maka ditekankan pada dua aspek, yaitu perangkat keras dan perangkat lunak. Perangkat Lunak terdiri dari …
a. Aplikasi yang menjembatani antara pengguna dan hardware d. Aplikasi pengirim, pengolah dan penerima data
b. Susunan protocol dan transportasi data e. Transmisi data
c. Aplikasi jaringan internet
23. Proses kerja layer pada perangkat lunak ialah …
a. Setiap layer bekerja sendiri-sendiri d. Layer dibawah mendukung kinerja layer diatasnya
b. Masing-masing layer memiliki jalur transportasi data sendiri e. Layer berfungsi sebagai media pengirim dan penerima saja
c. Layer diatas mendukung kinerja layer dibawahnya
24. Pengertian tentang kelas maya yang paling tepat berikut ini adalah …
a. Pembelajaran yang memanfaatkan media internet untuk c. Kegiatan belajar berbasis web
berkomunikasi d. System pembelajaran online antara guru dan peserta didik dapat
b. Pembelajaran yang memanfaatkan teknologi komunikasi dan berinteraksi sesukanya
informasi dengan media internet e. Pengelolaan kelas yang berbasis web
25. Fungsi pemanfaatan teknologi komunikasi ialah …
a. Untuk mendukung dan meningkatkan kegiatan pembelajaran d. Sebagai pengolah data dan informasi yang masuk
b. Untuk memperlancar komunikasi e. Media pengelola kelas berbasis web
c. Sebagai sarana penghubung antara peserta didik dengan guru
26. Kekurangan kelas maya dalam proses pembelajaran diantaranya yaitu …
a. Peserta didik memerlukan ketelitian dalam pembelajaran d. Kelas maya berbasis web tidak harus terkoneksi internet
b. Guru dituntut untuk memiliki materi yang melimpah e. Pembelajaran bersifat sosial
c. Spesifikasi hardware, software dan aplikasi rendah
27. Berikut yang termasuk dalam kegiatan pembelajaran dalam kelas maya diantaranya ….
a. Pembelajaran dapat dilaksanakan ketika ada waktu luang
b. Peserta didik tidak perlu cermat dalam mempelajari materi di kelas maya
c. Interaksi antara guru dan peserta didik tidak perlu
d. Kegiatan pembelajaran dan mata pelajaran dijadwalkan pada jam-jam tertentu sehingga antar mata pelajaran tidak bertumbukan
e. Guru sebagai fasilitator untuk menyampaikan materi pembelajaran
28. Fungsi learning management system (LMS) dalam pengelolaan pembelajaran kelas maya yaitu …
a. Digunakan hanya untuk mengelola informasi yang diterima
b. Menggunakan kembali, menempatkan, menyampaikan, mengelola, dan memperbaiki materi pembelajaran
c. Untuk membuat materi pembelajaran dan mengelola hasil pembelajaran yang berbasis web
d. Digunakan membuat materi pelajaran saja
e. Hanya digunakan untuk mendistribusikan informasi yang akan dikirim
29. Manfaat kelas maya bagi pembelajaran adalah …
a. Akses internet tersedia luas d. Pembelajaran menarik sehingga e. Interaksi guru dan peserta didik efektif
b. Informasi dapat ditemukan dimana saja mampu meningkatkan kemampuan
c. Pembelajaran bersifat sosial peserta didik
30. Sumber belajar pada rumah belajar berfungsi untuk …
a. Perpustakaan maya d. Fitur sebagai catatan seperti status di facebook
b. Fitur untuk kembali ke halaman awal e. Untuk penilaian
c. Fitur yang terdiri dari materi-materi pembelajaran
31. Menyimpan file dalam bentuk fisik seperti di kotak-kotak, cabinet arsip, rak arsip dan sebagainya adalah pengertian …
a. Komunikasi b. Penyimpanan c. Penemuan kembali d. Reproduksi e. Reparasi
32. Informasi yang diperoleh perlu diperbanyak untuk keperluan penyebaran adalah pengertian …
a. Komunikasi b. Penyimpanan c. Penemuan kembali d. Reproduksi e. Reparasi
33. Syarat yang harus dipenuhi apabila pengguna ingin menggunakan aplikasi Hangouts ialah …
a. Terkoneksi minimal 2 orang c. Tidak semua format data dapat dikirim e. Memiliki akun gmail
b. Data yang tersedia maksimal 25 MB d. Penggunaahli dalam mengoperasikanHangouts
34. Jarak 273 m jenis komunikasi yang sesuai digunakan adalah …
a. Metropolitan Area Network (MAN) c. Internet e. Semua jawaban benar
b. Local Area Network (LAN) d. Wide Area Network (WAN)
35. Wilayah yang dijangkau adalah dalam skala Negara bahkan benua adalah disebut …
a. Metropolitan Area Network (MAN) c. Internet e. Semua jawaban benar
b. Local Area Network (LAN) d. Wide Area Network (WAN)
36. Format materi yang dapat diunggah di perpustakaan maya edmodo yaitu …
a. mkv b. mp4 c. doc d. pdf e. semua jawaban benar
37. Pengaturan profil di edmodo dapat dilakukan dengan langkah …
a. Account, profile, setting b. Account, setting, account c. Setting, profile, account d. Account, setting, profile e. Setting, account, profile
38. Berikut ini yang bukan jenis pertanyaan yang terdapat pada fitur kuis ialah …
a. Benar salah b. Pilihan ganda c. Uraian singkat d. mencocokkan e. uraian ganda
39. Pertama kali yang dilakukan peserta didik dalam menggunakan edmodo adalah …
a. Pengaturan profil b. Membuat akun c. Merubah password d. Mengerjakan tugas e. Membuat jadwal
40. Berikut aplikasi yang digunakan untuk mendukung presentasi video yaitu …
a. Adobe audition b. Ulead Photoshop c. Movie Maker d. Screen on matic e. Adobe reader
41. Jarak dalam satu kota, jenis komunikasi yang sesuai digunakan adalah …
a. Metropolitan Area Network (MAN) c. Internet e. Semua jawaban benar
b. Local Area Network (LAN) d. Wide Area Network (WAN)
42. Fitur add pada Hangouts berfungsi sebagai …
a. Untuk menambahkan aplikasi c. Menambah jaringan e. Ditambahkan sebagai teman
b. Menambah teman d. Menambah kuota
43. Chatting dan mendengarkan music serta dapat digunakan untuk status music adalah fitur dari aplikasi …
a. Hangouts b. WeChat c. Skype d. Facebook e. Line
44. Dalam berkomunikasi daring sebisa mungkin dihindari dalam penggunaan huruf capital. Hal ini dimaksudkan karena…
a. Huruf capital mengandung makna teriakan d. Huruf capital bermakna menghina
b. Huruf capital berarti memaksa kehendak e. Huruf capital berarti tidak menghargai
c. Huruf capital bermakna menyuruh
45. Apabila dua buah computer melakukan komunikasi akan tetapi protocol yang digunakan berbeda maka yang akan terjadi adalah …
a. Tidak dapat terkoneksi selamanya c. Tidak dapat terkoneksi dan harus e. Semua jawaban salah
b. Dapat berkomunikasi dengan disamakan protokolnya terlebih dahulu
perubahan system jaringan d. Dapat berkomunikasi secara langsung
II. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar !
1. Mengapa dalam kelas maya, guru dan peserta didik dapat melakukan pembelajaran jarak jauh ?
2. Salah satu manfaat kelas maya ialah peserta didik dapat mengulang materi. Mengapa bisa demikian ?
3. Jelaskan tentang tahapan-tahapan dalam berkomunikasi daring !
4. Mengapa dalam berkomunikasi daring harus terkoneksi dengan internet ?
5. Apa yang dimaksud dengan system pembelajaran online pada kelas maya ?
>>> PASTIKAN PAKET SOAL SUDAH ANDA TULIS DENGAN BENAR PADA LJK ANDA <<<
=== Selamat Mengerjakan ===
KUNCI JAWABAN

Kelas/Progli : X / TKJ Paket : A


Mata Diklat : Simulasi dan Komunikasi Digital
I.
1. A 11. B 21. E 31. B 41. A
2. B 12. E 22. A 32. D 42. B
3. B 13. A 23. D 33. E 43. A
4. D 14. E 24. B 34. B 44. A
5. C 15. C 25. C 35. D 45. C
6. A 16. A 26. A 36. E
7. C 17. B 27. D 37. A
8. D 18. B 28. C 38. E
9. B 19. A 29. B 39. B
10. E 20. C 30. A 40. C
II.
1. Karena kelas maya memanfaatkan teknologi komunikasi untuk mendukung dan meningkatkan
kegiatan pembelajaran.
2. Karena hasil pembelajaran dapat disimpan dalam data digital yang dapat disimpan, diedit,
dipanggil suatu saat dengan mudah dan cepat.
3. Tahapan dalam berkomunikasi daring :
a. Persiapan komunikasi dalam jaringan (Daring/Online)
- Perangkat keras : yaitu hardware yang dibutuhkan
- Perangkat lunak : yaitu software yang dipakai dalam berkomunikasi
b. Pelaksanaan komunikasi dalam jaringan (Daring/Online)
- Memulai komunikasi dengan hangout
- Etika komunikasi dalam jaringan
4. Karena media penghubungnya adalah internet.
5. Sistem pembelajaran online pada kelas maya adalah system yang dibuat, menggunakan
kembali, menempatkan, menyampaikan, mengelola dan memperbaiki materi pembelajaran.

Anda mungkin juga menyukai