Anda di halaman 1dari 4

Puskesmas

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia


Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan
Puslitbang Humaniora dan Manajemen Kesehatan
___________________________________________________________________________

RISET EVALUASI KEBIJAKAN DESENTRALISASI KESEHATAN DALAM


MENDUKUNG PROGRAM INDONESIA SEHAT DENGAN PENDEKATAN
KELUARGA DAN PENCAPAIAN STANDAR PELAYANAN MINIMAL

PANDUAN WAWANCARA MENDALAM


PROGRAM INDONESIA SEHAT – PENDEKATAN KELUARGA

KAB/KOTA :BADUNG/MANGUPURA................................................
A. Puskesmas : UPT. PUSKESMAS KUTA UTARA……..……………………………………..
Tipe : RI / RJ
NO IDENTITAS KETERANGAN
1 Nama
2 Jabatan
3 Lama menjabat
4 No. HP
5 Alamat instansi
6 Tanggal wawancara Waktu: …. s/d …..
7 Pewawancara

EVALUASI PELAKSANAAN PIS-PK (PERMENKES No.36 THN 2016)

No Jenis Pertanyaan Jawaban


1 Apa yang Saudara ketahui tentang PISPK adalah satu program dari agenda ke Nawa Cita yaitu
PIS-PK mohon diceritakan? meningkatkan kualitas hidup manusia Indonesia.PISPK
menegakkan 3 pilar utama: 1. Penerapan Paradigma
Sehat, 2. Penguatan Pelayanan Kesehatan, 3.
Pelaksanaan Jaminan Kesehatan (JKN). Dalam
peleksanaannya PISPK memiliki 12 indikator utama untuk
penanda status kesehatan sebuah keluarga. Undang-
Undang yang menjadi pedoman PISPK yaitu Permenkes
No. 39 tahun 2016. Sasaran dari PISPK adalah Keluarga.

1
 Kapan mendapat sosialisasi dari
Dinas Kesehatan dan kapan mulai
dilaksanakan?
 Apa saja yang dilakukan Yang dilakukan Puskesmas dalam implementasi PISPK
puskesmas dalam implementasi adalah melaksanakan sosialisasi baik Internal Puskemas
PIS-PK? maupun eksternal Puskesmas yang melibatkan lintas
sektoral baik Desa maupun Kelurahan. Kemudian petugas
puskesmas mendatangi keluarga dibantu oleh petugas
ambulan Desa maupun Jumantik. Setelah mendapat data
kesehatan keluarga petugas yang turun survey melengkapi
data prokesga yang kemudian akan dientry oleh petugas
entry. Setelah data dientry akan menemukan status
kesehatan masing-masing keluarga kemudian akan
diverifikasi data-data kesehatan yang bermasalah. Data-
data yang bermasalah tersebut akan ditindak lanjut baik
melalui verifikasi data maupun melalui kunjungan rumah.
 Apa kendala yang dihadapi? Kendala yang sering dihadapi saat survey yaitu: 1. Banyak
anjing berkeliaran di sekitar rumah warga bahkan ada
petugas ambulan desa dan jumantik saat survey yang
digigit anjing warga, 2. Data antara data di Dukcapil dan
realita tidak sesuai karena kebanyakan warga sudah pindah
rumah atau rumahnya dikontrakkan ke Bule, luar wilayah
ataupun rumahnya sudah dijual dan mereka tidak lapor ke
kaling sehingga kaling tidak tahu mereka pindah kemana, 3.
Saat entry data jaringan server sering ganguan, 4.
Terkadang ada beberapa warga dinas yang menolak di
survey dengan banyak alasan padahal petugas udah
mengenakan pakaian puskesmas lengkap bahkan sudah
dilengkapi dengan surat perintah kerja. Ada beberapa
laporan petugas memberitahu mereka disebut penipu
maupun sales barang.
 Apa solusi yang dilakukan? 1. Sosialisasi PISPK di rapat lintas sektor agar saat survey
anjing warga harap diikat, 2. Melaksanakan survey KK yang
memang tinggal di wilayah Kuta Utara, 3. Melaksanakan
entry data di luar jam kerja atau menunggu sampai jaringan
server pulih kembali bahkan seperti bulan lalu jaringan
server terganggu sampai 4 hari sehingga target entry tidak
tercapai.
2 Sejak kapan PIS-PK PISPK di UPT. Puskesmas Kuta Utara dimulai mulai bulan
diimplementasikan di wilayah kerja Juli 2017 sampai sekarang untuk Kelurahan yang ditindak
Saudara? lanjuti baru 1 Kelurahan dari 3 Desa, 3 Kelurahan yang kita
punya yaitu Kelurahan Kerobokan karena Puskesmas kami
sedang fokus entry data ampe akhir tahun ini.
 Berapa tenaga Puskesmas yang
sudah mendapat pelatihan? 5 orang

2
 Bagaimana pengembangan Pelaksanaan pengembangan kegiatan yang menjangkau
kegiatan yang menjangkau kelompok keluarga dan masyarakat di Puskesmas Kuta
kelompok keluarga dan Utara meliputi 1. Melakukan pendataan kesehatan seluruh
masyarakat? anggota keluarga, 2. Membuat dan mengelola data
prokesga, 3. Menganalisis dan merumuskan intervensi
masalah kesehatan, 4. Melaksanakan kunjungan rumah
dalam rangka upaya promotif, preventif, kuratif dan
rehabilitatif, 5. Melaksanakan pelayanan kesehatan baik
dalam gedung maupun luar gedung, 6. Melaksanakan
sistem informasi dan pelaporan Puskesmas setiap
bulannya.
 Berapa persen cakupan pendataan
yang sudah dilaksanakan, 2017? Tahun 2017 6,93%
2018? 2019? Tahun 2018 55,32%
Tahun 2019 100%

3 Bagaimana kegiatan pendataan


dilakukan di puskesmas ini?
 pengumpulan Pengumpulan data PISPK mula dilaksanakan bulan Juli
2017 sampai September 2019 dengan melibatkan petugas
medis dan paramedis Puskesmas yang dibantu oleh
petugas ambulan desa dan jumantik masing-masing desa.
 pengolahan Pengolahan data PISPK dilaksanakan oleh petugas entry
data setiap hari kerja .
 analisis, Analisis data dilaksanakan oleh admin PISPK Puskesmas
Kuta Utara yang akan menganalisis data persentase 12
indikator masing-masing banjar per desa per kelurahan
kemudian akan direkap untuk mencari data IKS per Desa
per Kelurahan kemudian IKS Kecamatan per bulan nya
 Pengiriman data Pengiriman Hasil analisis data PISPK akan dilaporkan
melalui email Dinas Kesehatan setiap awal bulan berupa
Matrik pencapaian PISPK dan Laporan Capaian Indikator.
 Pemanfaatan Pemanfaatan data PISPK digunakan untuk mengetahui
status kesehatan keluarga masing- masing keluarga per
banjar, per desa, per kelurahan maupun kecamatan. Di
mana data yang bemasalah pada cakupan 12 indikator
akan dilaksanakan tidak lanjut.
 Tindak lanjut Hasil Tindak lanjut data yang bermasalah pada cakupan 12
indikator PISPK baru dilaksanakan di Kelurahan Kerobokan
yang mecakup data hipertensi.

4 Terkait dengan sumberdaya (dana


dan tenaga) Bagaimana puskesmas

3
mengimplementasikan PIS-PK
kepada Puskesmas, khususnya
menyangkut upaya desentralisasi
dan pencapaian target SPM?
 Sumber daya, apakah ada tenaga Sumber daya yang ditugaskan untuk melaksanakan
khusus yang ditugaskan atau kegiatan Survey PISPK hanya memanfaatkan tenaga
hanya memanfaatkan dengan Puskesmas yang ada.
tenaga puskesmas yang ada
 Dari mana sumber dana yang Sumber Dana yang dialokasikan untuk kegiatan PISPK
dialokasikan untuk kegiatan PIS-PK meliputi Dana BOK dan Dana JKN.
 Apakah ada realokasi anggaran Dana BOK
yang disediakan oleh pusat di
tingkat kabupaten/Kota?

5 Bagaimana pendapat saudara


tentang PISPK menurut perspektif
berikut:
 Akseptabilitas (diterima),
 Adopsi (diterapkan/dilaksanakan)
 Kelayakan
 Biaya pelaksanaan
 Cakupan
 Keberlanjutan

6 Bagaimana bentuk monitoring dan


evaluasi yang dilakukan oleh
Dinkes Kabupaten/Kota terhadap
implementasi PIS-PK di Puskesmas
binaan?
 Apakah dilakukan indexing (IIS, Untuk saat ini Puskesmas hanya melakukan indexing IKS
ITS, IKS, IMS) dan rangking untuk
K/K binaan? Index apa saja?
 Apakah ada link dengan sistem Ada, untuk entry data nomor NIK pada KK sudah ngelink ke
informasi yang tersedia (termasuk data Dukcapil.
dengan Pusdatin) dan bagaimana
dengan feedback?

Anda mungkin juga menyukai