Anda di halaman 1dari 4

CERDAS CERMAT SMP SULTAN ISKANDAR MUDA

DALAM RANGKA HUT RI KE – 74 TAHUN

1. SOAL WAJIB
Peraturan Soal
 Masing-masing Tim akan mendapatkan soal wajib sebanyak 5 Soal.
 Peserta lomba dapat menjawab soal setelah siap dibacakan, apabila soal belum siap
dibacakan sudah langsung dijawab maka soal tersebut dibatalkan, dan akan dilanjut
soal berikutnya
 Soal dibacakan maksimal 2 kali.
 Lama waktu menjawab soal 5 Detik
 Jawaban benar skorr 100, dan Salah Skorr Nol
 Keputusan Juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
a. VIII-A
 Siapakah Tokoh yang dijuluki sebagai Bapak Proklamator..(Ir.Soekarno)
 Siapakah nama tokoh yang mengetik Teks Proklamasi saat dibacakan pada tanggal
17 agustus 1945.....(Sayuti Melik)
 Kota tempat Soekarno Hatta dibawa oleh golongan muda untuk diamankan dari
pengaruh jepang adalah... (Rengasdengklok)
 Tanggal berapakah Jepang menyerah tanpa syarat kepada Sekutu...(14 Agustus
1945)
 Menetapkan Ir Soekarno dan Drs. M Hatta sebagai Presiden dan wakil Presiden
pertama RI merupakan hasil sidang PPKI yang ke..(Pertama)

b. VIII-B
 Siapakah tokoh yang dijuluki sebagai bapak Koperasi Indonesia..(Muhammad Hatta)
 Setiap Tanggal berapkah diperingati Hari Kebangkitan Nasional (20 Mei)
 Nama lain dari Dokuritsu Junbi Cosakai ialah..(BPUPKI)
 Apa nama buku yang pernah diterbitkan oleh R.A Kartini...(Habis Gelap Terbitlah
terang)
 Yang pertama kali mengemukaan lima gagasan tentang dasar Negara dalam sidang
pertama BPUPKI adalah...( M. Yamin)
c. VIII-C
 Nama kota di Indonesia yang dijuluki sebagai kota Pahlawan adalah.. (Surabaya)
 Setiap Tanggal berapakah diperingati hari Pendidikan Nasional..( 2 Mei )
 Sekutu mengebom kota Hiroshima dan Nagasaki pada tanggal...( 6 dan 9 Agustus
1945)
 Nama wakil presiden ke tiga yang berasal dari Sumatera Utara adalah...(Adam Malik)
 Negara sahabat yang pertama kali mengakui kemerdekaan Indonesia adalah..(Mesir)
d. VIII-D
 Setiap tanggal berapa Hari Pahlawan Nasional diperingati..(10 November)
 Siapakah nama Pahlawan nasional yang mendapat julukan “Bapak Pendidikan
Nasional”..(Ki Hajar Dewantara)
 Istilah Kerja paksa pada Zaman Jepang disebut...(Romusha)
 Di rumah siapakah perumusan teks proklamasi dilakukan...(Laksmana Tadashi
Maeda)
 Upacara proklamasi pertama kali dilaksanakan di kediaman istana Ir. Soekarno yang
beralamat...(Jl.Pegangsaan Timur No.56 Jakarta)
e. VIII-E
 Persatuan Indonesia adalah sila ke-3 dengan Lambang...(Pohon Beringin)
 Candi Borobudur merupakan salah satu ikon yang tergolong dalam keajaiban Dunia.
Dimanakah letak candi borobudur..( Magelang, Jawa Tengah)
 Berapakah jumlah Provinsi pertmakali di Indonesia pada saat Sidang PPKI..( 8
Provinsi)
 Pada tahun berapa Sumpah Pemuda pertama kali dibacakan...(Tahun 1928)
 UUD 1945 disahkan sebagai konstitusi RI pada saat sidang PPKI yang ke...(Pertama)
2. SOAL REBUTAN
Peraturan Soal:
 Soal terdiri dari 10 soal
 Peserta lomba dapat menjawab soal setelah siap dibacakan, apabila soal belum siap
dibacakan sudah langsung dijawab maka tim tersebut didiskulifikasi dalam soal itu.
 Jika Peserta pertama menjawab salah,maka soal berhak dilempar ke tim yang lain
lebih cepat untuk menjawab.
 Soal dibacakan maksimal 2 kali.
 Lama waktu menjawab soal 5 Detik
 Jawaban benar skor 100, dan Salah Minus 50
 Keputusan Juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

1. ASEAN adalah organisasi kawasan asia tenggara yang awalnya dipelopori oleh 5 Negara
Pendiri. Siapakah nama menteri luar negeri yang menjadi perwakilan negara Filipina...
Jb : Narsisco Ramos
2. Organisasi ASEAN dibentuk tanggal 8 Agustus 1967 di Kota Bangkok, Thailand. Apakah
kepanjangan dari Organisasi ASEAN...
Jb : Association of Sout East Asian Nations
3. Secara astronomis indonesia terletak diantara 6°LU-11°LS dan 95°BT-141°BT. Oleh karena
itu indonesia berbatasan dengan negara-negara tetangga. Batas negara Indonesia sebelah
Barat adalah...
Jb : Samudera Hindia
4. Malaysia terdiri atas dua kawasan utama yaitu Malaysia barat dan Malaysia timur. Dikawasan
manakah ibukota negara Malaysia berada...
Jb : Malaysia Barat yaitu Kuala Lumpur.
5. Filipina merupakan negara kepulauan. Yang termasuk pulau besar yang ada di negara Filipina
adalah..
Jb : Luzon dan Mindanao.
6. Thailand adalah negara di Asia tenggara yang belum pernah di jajah. Thailand dijuluki negara
seribu pagoda dan negara gajah putih. Apa yang menyebabkan Thailand Tidak pernah
dijajah...
Jb. Karena Thailand bersifat terbuka terhadap negara Asing
7. Laos merupakan satu-satunya negara di Asia Tenggara yang jalan masuk ke wilayahnya
tanpa melalui laut. Apakah nama mata uang negara laos..
Jb : Kip Laos
8. Kamboja memiliki sumber daya alam yang hampir sama dengan negara Indonesia yaitu hasil
pertanian yang melimpah. Hal ini tentu didukung dengan keadaan alam di negara tersebut.
Sungai apakah yang terkenal di negara Kamboja...
Jb : sungai Mekong
9. Negara Brunei Darussalam merupakan negara sektor pertambangan yang memiliki minyak
bumi dan gas alam, mampu memproduksi 180.000 barel minyak setiap hari. Apakah nama
monumen yang dibangun pemerintah Brunei karena minyak bumi yang melimpah...
Jb : Monumen Billionth
10. Singapura merupakan negara maju dan negara terkecil di ASEAN. Siapakah nama penemu
negara singapura..
Jb: Thomas Stamford raffles.

Anda mungkin juga menyukai