Anda di halaman 1dari 6

NAMA : IMELDA CERIA DESKANIA

NIM :191414056

PRODI :PENDIDIKAN MATEMATIKA

MATA KULIAH : PROGRAM LINIER

Menentukan nilai maksimum dan minimum dari pertidaksamaan dua variabel dengan mengggunakan
aplikasi Geogebra Graphing Calculator

20. maksimum dan minimum

𝑧 = 8𝑥 + 7𝑦

Dari :
4𝑥 + 3𝑦 ≥ 24 𝑥≥0

3𝑥 + 4𝑦 ≥ 8 𝑦≥0

Penyelesaianya yaitu

1. Tuliskan fungsi 4𝑥 + 3𝑦 ≥ 24 ; 3𝑥 + 4𝑦 ≥ 8 ; 𝑥 ≥ 0; 𝑦 ≥ 0

2. Dari Gambar diatas didapatkan daerah penyelesaian dengan titik ujung (6,0) dan (0,8).
3. Mencari fungsi gradien dari 𝑧 = 8𝑥 + 7𝑦
𝑧 = 8𝑥 + 7𝑦

𝑧 − 8𝑥 = 8𝑥 − 8𝑥 + 7𝑦

𝑧 − 8𝑥 = 7𝑦
𝑧 8𝑥
−7
+ 7 = 𝑦………………….fungsi gradient

4. Tuliskan fungsi gradient tersebut

5. Dari gambar diatas dapat di tentukan nilai maksimum dan minimumnya dengan cara menggeser
garis selidik yang sudah di temukan pada titik ujung ketika garis selidik di geser sehingga berada
tepat pada titik ujung

Pada gambar diatas garis selidik di geser tepat pada titik (0,8) sehingga dapat diperoleh nilai 𝑧 = 56
Pada gambar di atas ketika garis selidik digeser pada tepat (6,0) sehingga dapat diperoleh nilai 𝑧 = 48

Dari langkah – langkah diatas dapat diperoleh bahwa

Nilai maksimum 𝑧 = 8𝑥 + 7𝑦 dari pertidaksamaan 4𝑥 + 3𝑦 ≥ 24 ; 3𝑥 + 4𝑦 ≥ 8 ; 𝑥 ≥ 0; 𝑦 ≥ 0 adalah


56 pada titik (8,0).

Nilai minimum 𝑧 = 8𝑥 + 7𝑦 dari pertidaksamaan 4𝑥 + 3𝑦 ≥ 24 ; 3𝑥 + 4𝑦 ≥ 8 ; 𝑥 ≥ 0; 𝑦 ≥ 0 adalah


48 pada titik (0,6).
29. maksimum dan minimum

𝑃 = 20𝑥 + 10𝑦

Dari :
2𝑥 + 3𝑦 ≥ 30 𝑥≥0

2𝑥 + 𝑦 ≤ 8 𝑦≥0

−2𝑥 + 5𝑦 ≤ 34

Penyelesaianya yaitu

1. Tulis fungsi 2𝑥 + 3𝑦 ≥ 30 ; 2𝑥 + 𝑦 ≤ 8 ; −2𝑥 + 5𝑦 ≤ 34; 𝑥 ≥ 0; 𝑦 ≥ 0

2. Dari Gambar tersebut didapatkan daerah penyelesaian dengan titik ujung (3,8),(8,10), dan
(12,2)
3. Mencari fungsi gradien dari 𝑃 = 20𝑥 + 10𝑦
𝑃 = 20𝑥 + 10𝑦

𝑃 − 20𝑥 = 20𝑥 − 20𝑥 + 10𝑦

𝑃 − 20𝑥 = 10𝑦
𝑃
−2𝑥 + 10 = 𝑦………………….fungsi gradient
4. Tuliskan fungsi gradient tersebut

5. Dari gambar diatas dapat di tentukan nilai maksimum dan minimumnya dengan cara menggeser
garis selidik yang sudah di temukan pada titik ujung ketika garis selidik di geser sehingga berada
tepat pada titik ujung

Pada gambar diatas garis selidik di geser tepat pada titik (8,10) dan (12,2) sehingga dapat diperoleh nilai
𝑃 = 260
Pada gambar di atas ketika garis selidik digeser pada tepat (3,8) sehingga dapat diperoleh nilai 𝑃 = 140

Dari langkah – langkah diatas dapat diperoleh bahwa :

Nilai maksimum 𝑃 = 20𝑥 + 10𝑦 dari pertidaksamaan 2𝑥 + 3𝑦 ≥ 30 ; 2𝑥 + 𝑦 ≤ 8 ; −2𝑥 + 5𝑦 ≤ 34;


𝑥 ≥ 0; 𝑦 ≥ 0 adalah 260.

Nilai minimum 𝑃 = 20𝑥 + 10𝑦 dari pertidaksamaan 2𝑥 + 3𝑦 ≥ 30 ; 2𝑥 + 𝑦 ≤ 8 ; −2𝑥 + 5𝑦 ≤ 34; 𝑥 ≥


0; 𝑦 ≥ 0 adalah 140.

Anda mungkin juga menyukai