Anda di halaman 1dari 5

NAMA : RISCO EKA FIRDAUSAH

NIM : 1841220035

KELAS : D-IV TOE 1A

MATERI : LAPORAN PRAKTIKUM PENGAPIAN

1. ALAT DAN BAHAN


a. Engine Stand
b. Alvometer
c. Fuller Gauge 10, 12
d. Kunci Ring 19
e. Kunci Busi
f. Mahjon
g. Obeng (+) (-)

2. CARA KERJA
a. Putar pully secara perlahan untuk menentukan top 2, jika sudah ketemu top 2 dan
kemudian stel katup in dan ex dengan ukuran in dan ex dengan ukuran sama yaitu
in=20 ex=30
b. Cara menyetel celah platina dengan cara putar pully hingga celah platina terbuka
kemudian stel menggunakan fuller gauge dan obeng dengan ukuran 0,30 ( usahakan
fuller bersih sebelum digunakan)

c. Lepas busi untuk di ukur celahnya dengan fuller gauge dengan ukuran 9mm
d. Ukur tekanan kabel busi menggunakan avometer, jika kabel busi diukur dari angka
nol menuju nol lagi berarti kabel busi masih dalam keadaan baik, ukur kabel primer
dan sekunder . Pada saat mencari primer avo diarahkan pada X1 OHM primer yaitu +
dan – dan jika saat sekunder avo diarahkan pada X1K OHM sekunder yaitu + dan
tengah
3. KESIMPULAN
Kesimpulan yang dapat saya ambil dari pratikum ini adalah sebelum melakukan pratikum
alat harus bersih yaitu dengan cara membersikan dengan mahjon, lalu ukuran top 1,2,3,
dan 4 sama yaitu in=20 ex=30, sedangkan pada platina, ukuran standart platina adalah
0,45mm, sedangkan pada saat mengukur kabel prmer dengan avometer yaitu pada kabel
+ dan -, untuk kabel sekunder pada kabel + dan tengah

Anda mungkin juga menyukai