Anda di halaman 1dari 1

1.

Anak laki-laki berumur 15 tahun dating ke poliklinik dengan keluhan demam dan rasa
tidak enak ditenggorokan terutama ketika menelan.
Dokter di poliklinik mendiagnosis sebagai tonsilofaringitis setelah dilakukan anamnesis
dan pemeriksaan fisik
Sel imun apa yang berperan saat pertama kali anak tersebut terpapar infeksi?
a. Limfosit T
b. Limfosit B
c. IgM
d. Makrofag
e. Antibody

2. Seorang pria 35 tahun mengalami luka bakar yang parah diseluruh tubuhnya. Pasien
akhirnya meninggal karena terjadi sepsis.
Sistem imun apa yang dominan terganggu sehingga menimbulkan kematian pada pasien
tersebut
a. Spesifik humoral
b. Spesifik selular
c. Nonspesifik fisik
d. Nonspesifik larut
e. Nonspesifik selular

Anda mungkin juga menyukai