Anda di halaman 1dari 4

Sekolah Pascasarjana / ITB » Petunjuk Pendaftaran Online 1/21/14 12:34 PM

Home
Tentang ITB
Pendidikan
Penelitian & Pengabdian
Fakultas/Sekolah
Fasilitas
Komunitas

Peta Kampus | English

Sekolah Pascasarjana

Search

Petunjuk Pendaftaran Online


Pendaftaran dilakukan secara online.

Sebelum anda melakukan pendaftaran online, maka anda harus membaca syarat-syarat pendaftaran
Magister atau Doktor dan langkah-langkah pendaftaran online yang ada di bawah ini. Kemudian, silahkan
melakukan proses pendaftaran (sign up) yang ada di bagian paling bawah.

Langkah-langkah pendaftaran online:

Jika anda belum pernah mendaftar online sebelumnya di semester ini, bacalah petunjuk sign up. Jika anda
sudah pernah melakukan sign up maka bacalah petunjuk login.

A. SIGN UP
:: Jika signup berhasil, maka email verifikasi akan mengirimkan link untuk memverifikasi akun anda
sekaligus password untuk login. Klik link verifikasi di email anda.
:: Jika sukses, maka akan muncul email notifikasi bahwa anda berhak melakukan login.

B. LOGIN
Anda melakukan login sesuai email dan password yang sudah terkirim ke email anda. Selanjutnya bacalah
modul.

C. MODUL
Sistem pendaftaran online ini terdiri dari 5 modul yaitu :

1. HOME
Home berisikan berkas-berkas yang harus anda persiapkan dan status berkas itu saat ini di
Pascasarjana.
2. BIODATA
Bagian ini berisi informasi data diri anda. Isi selengkap mungkin. Setelah itu klik “SIMPAN” .

http://www.sps.itb.ac.id/ind/pendaftaran/petunjuk-pendaftaran-online/ Page 1 of 4
Sekolah Pascasarjana / ITB » Petunjuk Pendaftaran Online 1/21/14 12:34 PM

Untuk peserta BPPS :


- hanya berlaku untuk pendaftaran Semester 1 Gelombang 1 (Jan – April).
- bagian NIM/NIP harus diisi.
3. PEKERJAAN
Bagian ini berisi informasi pekerjaan anda. Isi selengkap mungkin. Setelah itu klik “SIMPAN”.
4. PROGRAM STUDI
Bagian ini berisi informasi Program Studi yang ada di ITB. Isi selengkap mungkin, setelah itu klik
tombol “SIMPAN”. Pada tipe Program Studi terdiri dari 4 jenis yaitu:
[a]. Regular = Jenis kuliah biasa.
[b]. Kerjasama = Kerjasama ini biasanya diperuntukkan untuk instansi yang memiliki perjanjian
kerjasama dengan ITB.
[c]. Double Degree.
[d]. Twinning program = mirip seperti double degree. Untuk informasi twinning program mohon
mengontak program studi masing-masing mengenai penyelenggaraannya.
5. ASAL PENDIDIKAN
Bagian ini berisi informasi pendidikan sebelumnya dari peserta. Isi selengkap mungkin. Setelah itu
klik tombol “SIMPAN”.
Asal pendidikan terdiri dari 3 bagian yaitu:
1. Asal Pendidikan S1.
:::: Berisi informasi asal pendidikan S1. Harus diisi bagi pelamar S2 dan S3.
:::: Pada bagian tipe program status Perguruan Tinggi Asal terdiri dari 3 yaitu negeri, swasta dan
luar negeri. Pilihan ini akan berpengaruh pada kolom-kolom yang harus diisi.
2. Asal Pendidikan S2.
:::: Berisi informasi asal pendidikan S2. Harus diisi bagi pelamar S3.
:::: Untuk bagian tipe program liat penjelasan di asal pendidikan S1.
3. Informasi TOEFL dan TPA.
6. CETAK REGISTRASI
• Periksa apakah informasi yang anda masukkan sudah benar.
• Jika hendak mengubah data anda maka anda tinggal memilih 5 menu di bagian teratas (header)
untuk mengubah data. Jika semua informasi sudah benar, maka klik “CETAK” dan anda akan
mendapatkan data anda berupa file PDF.
• Cetak dokumen PDF tersebut, kemudian gabungkan dengan formulir magister tambahan untuk
peserta Magister atau formulir doktor tambahan untuk peserta Doktor.
• Lengkapi persyaratan lainnya seperti tertera di persyaratan Magister untuk peserta Magister atau
persyaratan Doktor untuk peserta Doktor.
• Kirim ke Sekolah Pascasarjana

Formulir online dan berkas persyaratan lainnya harus diisi dan dilengkapi dan dimasukkan kedalam 2
map (1 dokumen asli + 1 copy) . Bagi berkas persyaratan yang tidak lengkap tidak akan diproses lebih
lanjut. Berkas persyaratan harus sudah ada di SPS sesuai tanggal yang telah ditentukan.

Catatan : Pendaftaran beasiswa BPPS hanya berlaku di semester I gelombang 1.

Unduh Brosur 2013.

Klik SIGN UP untuk melakukan pendaftaran online. Pastikan anda sudah membaca segala persyaratan
dengan baik. Sangat disarankan untuk mengumpulkan maksimal seminggu sebelum tanggal pendaftaran
ditutup.

http://www.sps.itb.ac.id/ind/pendaftaran/petunjuk-pendaftaran-online/ Page 2 of 4
Sekolah Pascasarjana / ITB » Petunjuk Pendaftaran Online 1/21/14 12:34 PM

Categories
Uncategorized

Archives
January 2014
December 2013
September 2013
May 2013
April 2013
February 2013
May 2012

January 2014
MT WT F S S
1 2 3 4 5
6 7 8 9 10 11 12
13 14 15 16 17 18 19
20 21 22 23 24 25 26
27 28 29 30 31
« Dec

Kontak Kami
Sekolah Pascasarjana Institut Teknologi Bandung

Gedung CCAR , Lantai 4


Jalan Tamansari 64
Bandung 40116
Jawa Barat - Indonesia
Phone : +62 22 2511495
Fax : +62 22 2503659

E-mail:
Magister :: info_s2@sps.itb.ac.id
Doktor :: info_s3@sps.itb.ac.id

SPS
About
Sejarah
Struktur Organisasi
Profile
http://www.sps.itb.ac.id/ind/pendaftaran/petunjuk-pendaftaran-online/ Page 3 of 4
Sekolah Pascasarjana / ITB » Petunjuk Pendaftaran Online 1/21/14 12:34 PM

Pendidikan
Program Magister
Program Magister Internasional
Program Doktor
Mahasiswa Pascasarjana
Informasi Akademik
Promosi Doktor
Pendidikan Doktor untuk Sarjana Unggul

Pendaftaran
Pendaftaran

Publikasi
Graduate Handbook 2012
Pelatihan Penulisan Publikasi Internasional Berbasis Web
Dimana Anda Publikasi
Video Pelatihan ITB Journals

Beasiswa
Beasiswa

Lain-lain
Blog ITB
Statistik Pengunjung
Brosur SPS 2013
TPA BAPPENAS
UPT Bahasa ITB
Pengisian Publikasi Ilmiah untuk Calon Wisudawan

Entries (RSS) | Comments (RSS)

Copyright © 2008 Institut Teknologi Bandung | Credit | Log in | ITB on

XML + XHTML + CSS + 508

Powered by WordPress | Progressio crafted by xploitdsgn | Generative artwork built with Processing
Progressio is licensed under a Creative Commons Attribution-Noncommercial 3.0 Unported License

^ Back to Top

http://www.sps.itb.ac.id/ind/pendaftaran/petunjuk-pendaftaran-online/ Page 4 of 4

Anda mungkin juga menyukai