Anda di halaman 1dari 2

Struktur Organisasi ADAK

Penanggung Jawab ADAK


Dra. Ani Mulyaningrum, SKp

Staff ADAK
Staff ADAK Staff ADAK
Nursyamsiyah, Skep., Ners.,
Gugun Gunadi, AMd. Ahmad Suhana
M. Kep

Uraian tugas struktur organisasi ADAK


Dalam administrasi akademik Poltekkes Kemenkes Bandung Jurusan Keperawatan :
1. Penanggung Jawab ADAK bertugas untuk memverifikasi seluruh kegiatan di dalam
ADAK itu sendiri dimulai dari perencanaan,implementasi dan evaluasi di setiap
semesternya
2. Untuk para staff melakukan kegiatan yang dimulai dari perencanaan, implementasi dan
evaluasi. Dalam setiap semester setiap staff melakukan jobdesk nya masing-masing
seperti :
 Perencanaan merupakan bagian dari Bapak Ahmad Suhana seperti jadwal yang
diberikan oleh direktorat akan diterjemahkan oleh bagian perencanaan untuk
penerapannya di jurusan
 Implementasi merupakan bagian dari Ibu Nursyamsiyah, Skep., Ners., M.Kep
 Evaluasi merupakan bagian dari Bapak Gugun Gunadi, AMd.
Namun pekerjaan setiap staff tidak selalu seperti itu melainkan ada bagian yang juga
dapat dikerjakan oleh staff yang lain. Seperti staff bagian perencanaan dapat melakukan
evaluasi juga. Di setiap semesternya, job desk yang dimiliki setiap staff seperti yang
dijelaskan pada point-point diatas mungkin berubah dan bertukar namun tidak jauh dari
ketiga point di atas.
Yang aku dengar dimenit 2-4
Pelaksanaan atau implementasi itu lebih ke pelayanan sehari-hari seperti ketika civitas
akademika membutuhkan format-format maka ADAK yang melayani. Dan untuk
evaluasi lebih berfokus pada persiapan UTS maupun UAS.
Penanggung jawab ADAK bertugas untuk memverifikasi semua proses yang berlangsung
di ADAK dimulai dari perencanaan sampai evaluasi
Untuk pembagian jobdesk dalam setiap semester setiap staff melakukan jobdesk nya
masing-masing seperti :
 Perencanaan merupakan bagian dari Bapak Ahmad Suhana seperti jadwal yang
diberikan oleh direktorat akan diterjemahkan oleh bagian perencanaan untuk
penerapannya di jurusan
 Implementasi merupakan bagian dari Ibu Nursyamsiyah, Skep., Ners., M.Kep
 Evaluasi merupakan bagian dari Bapak Gugun Gunadi, AMd.
Namun pekerjaan setiap staff tidak selalu seperti itu melainkan ada bagian yang juga
dapat dikerjakan oleh staff yang lain. Seperti staff bagian perencanaan dapat melakukan
evaluasi jika pekerjaannya diperencanaan telah selesai . Di setiap semesternya, job desk
yang dimiliki setiap staff seperti yang dijelaskan pada point-point diatas mungkin
berubah dan bertukar namun tidak jauh dari ketiga point di atas. Lalu untuk evaluasi
seperti hasil nilai-nilai pun selain di input oleh koordinator mata kuliah juga dibantu oleh
Pak Ahmad selaku staff ADAK.
Transparansi di ADAK :
1. Pemberitahuan nilai-nilai
2. Pemberitahuan jadwal PBM, ujian, remedial
Pemberitahuan kepada mahasiswa dan dosen hampir sama agar sesuai dan satu persepsi.

Anda mungkin juga menyukai