Anda di halaman 1dari 7

TUGAS PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN

LKPD

OLEH :

NAMA : ERNIE SOFIANA NETTU


NIM : 1701040023
KELAS :A
SEMESTER : VI

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NUSA CENDANA
KUPANG
2020
Lembar Kerja Peserta Didik ( LKPD )

Nama siswa : 1.

2.

3.

4.

Kelas : IX

Tema : SISTEM INDRA PADA MANUSIA

Tujuan pembelajaran :
1.   Siswa dapat menyebutkan dan menjelaska bagian-bagian alat indra pada manusia

2.   Siswa dapat menyebutkan fungsi dari alat indra tersebut

Materi :
Sistem Indra
Sistem indera adalah bagian dari sistem saraf yang berfungsi untuk proses
informasi indera. Di dalam sistem indera, terdapat reseptor indera, jalur saraf, dan bagian
dari otak ikut serta dalam tanggapan indera. Umumnya, sistem indera yang dikenal
adalah penglihatan,pendengaran, penciuman, pengecapan dan peraba.

Alat dan Bahan :


Alat tulis, buku paket dan sumber belajar lainnya.

Langkah-Langkah Kegiatan :

1. Bentuklah kelompok yang terdiri dari 4- 5 orang !


2. Semua kelompok berdiskusi tentang bagiab-bagian alat indra pada manusia
3. Diskusilah bersama kelompokmu untuk mengisi tabel pengamatan dan menjawab
pertanyaan- pertanyaan dibawah ini!
4. Presentasikan hasil diskusi kelompokmu!
5. Buatlah kesimpulan dari pengamatan yang dilakukan !

Hasil Pengamatan:
1.       Perhatikan gambar struktur mata di bawah ini!

Lengkapilah  nama alat/bagian yang ditunjuk oleh gambar di atas  dan fungsinya sesuai


dengan urutan nomor pada tabel yang tertera pada lembar kerja!
No Bagian- bagian mata Fungsi
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
B.      Indera Pendengaran (Telinga)
1.       Perhatikan gambar struktur telinga di bawah ini!

Lengkapilah  nama alat/bagian yang ditunjuk oleh gambar di atas  dan fungsinya sesuai


dengan urutan nomor pada tabel yang tertera pada lembar kerja!
No Bagian- bagian Fungsi
telinga
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
C.    INDERA PENCIUMAN (HIDUNG)
1.       Perhatikan gambar  Indera penciuman di bawah ini!

Lengkapilah  nama alat/bagian yang


ditunjuk oleh gambar di atas  dan
fungsinya sesuai dengan urutan nomor
pada tabel yang tertera pada lembar kerja!
No Bagian- bagian indera Fungsi
penciuman
1
2
3

D.     INDERA PERABA (KULIT)


1.       Perhatikan gambar  Indera peraba di bawah ini!
Lengkapilah  nama alat/bagian yang ditunjuk oleh gambar di atas  dan fungsinya sesuai
dengan urutan nomor pada tabel yang tertera pada lembar kerja!
No Bagian- bagian indera peraba Fungsi
1
2
3
4
5
6
2.       Jelaskan bagaimana mekanisme indera peraba kita dalam menerima rangsang panas?
E.      INDERA PERASA (LIDAH)
1.       Perhatikan gambar  Indera perasa di bawah ini!

2.       Lengkapilah  nama alat/bagian yang ditunjuk oleh gambar di atas  dan fungsinya sesuai


dengan urutan nomor pada tabel yang tertera pada lembar kerja!
No Bagian- bagian indera Fungsi
pengecap
1
2
3
4
Kesimpulan

......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................

Anda mungkin juga menyukai