Anda di halaman 1dari 5

Kelompok : .......................................

Anggota : .......................................

.......................................

.......................................

.......................................

.......................................

Mata Pelajaran : Matematika


Satuan Pendidikan : SMPN 08 BANDUNG

Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)

Kompetensi Dasar
Menjelaskan sistem persamaan linear dua variabel
danpenyelesaiannya yang dihubungkan dengan
masalah kontekstual

Tujuan
Dengan menjawab pertanyaan di LKPD, peserta didik dapat:
 Menentukan model persamaan linier dua variabel dari masalah
kontektual
 Menjelaskan tentang pengertian sistem persamaan linier dua variabel

Petunjuk

Jawablah semua pertanyaan berikut pada Lembar Jawab Kegiatan Peserta


Didik (LKPD) dengan cara berdiskusi. (Alokasi Waktu: 40 menit)
KEGIATAN

Perhatikan masalah berikut!


Amir mempunyai 80 ekor ikan untuk dijual di pasar. Dia menjual ikan dalam dua susunan
harga.

Susunan pertama Susunan kedua

Rp. 6.000,00 Rp. 6.500,00

Keterangan:

Ikan Jenis I Ikan Jenis II

Pada siang hari, hasil penjualan kedua jenis ikan Amir sebesar Rp. 72.500,00. Apakah semua
ikan yang diperolehnya sudah terjual? Bagaimanakah cara Amir mengetahui jumlah masing-
masing jenis ikan yang telah terjual?

“Masalah penjualan kedua jenis ikan di atas adalah salah satu masalah sehari-hari yang
dapat dimodelkan ke dalam bentuk sistem persamaan linear dua variabel (SPLDV)”.

Ikutilah petunjuk-petunjuk berikut untuk menjawab masalah di atas!


Misalkan harga ikan jenis I adalah x dan harga ikan jenis II adalah y.

1. Tulislah persamaan matematika dalam x dan y untuk susunan pertama!


Jawab:

2. Tentukanlah minimal tiga pasang nilai x dan y yang memenuhi persamaan yang kamu
buat pada pertanyaan nomor 1.
Jawab:
x y harga

3. Tulislah persamaan matematika dalam x dan y untuk susunan kedua!


Jawab:

4. Tentukanlah minimal tiga pasang nilai x dan y yang memenuhi persamaan yang kamu
buat pada soal nomor 3!
Jawab:
x y
5. Jika kamu mengerjakan no. 2 dan no. 4 dengan benar, maka kamu akan menemukan satu
pasangan nilai yang sama. Tuliskan pasangan nilai tersebut!
Jawab:

6. Gunakanlah pasangan nilai x dan y yang kamu peroleh tersebut untuk menghitung harga
yang harus dibayarkan Ani ketika membeli 4 ikan jenis I dan 5 ikan jenis II. Berapakah
harga yang harus dibayarkan Ani tersebut? Tuliskan bagaimana kamu memperolehnya!
Jawab:

7. Jika harga penjualan sampai siang hari adalah Rp.72.500,-, berapa banyakkah masing-
masing jenis ikan yang telah dijualnya? Tuliskan bagaimana kamu memperolehnya!
Jawab:
Kunci Jawaban dan Skor Contoh Soal LKS
Kemampuan Komunikasi Matematik

Sekolah : SMP Negeri 8 Bandung


Mata Pelajaran : Matematika
Pokok Bahasan : Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)
Kelas/ semester : VIII/ I
Waktu : 40 menit

Skor
No. Jawab
Maksimal
1. Misalkan:
harga ikan jenis I adalah x
harga ikan jenis II adalah y.

1. Tulislah persamaan matematika dalam x dan y untuk susunan


pertama!
3x + 2y = 6.000
2. Tentukanlah minimal tiga pasang nilai x dan y yang memenuhi
persamaan yang kamu buat pada pertanyaan nomor 1.
X y harga
500 1.750 6.000
1.000 1.500 6.000
1.500 750 6.000

3. Tulislah persamaan matematika dalam x dan y untuk susunan


kedua!
2x + 3y = 6.500
4. Tentukanlah minimal tiga pasang nilai x dan y yang memenuhi
persamaan yang kamu buat pada pertanyaan nomor 3.
X y 2x+3y
2500 500 6.500
1.000 1.500 6.500
1.750 1.000 6.500

5. Jika kamu mengerjakan no. 2 dan no. 4 dengan benar, maka kamu
akan menemukan satu pasangan nilai yang sama. Tuliskan
pasangan nilai tersebut!
x = 1.000 y = 1.500
Pasangan nilai x dan y tersebut memenuhi PLDV pada no. 1 dan
no. 3 sehingga disebut jawaban atau solusi dari kedua PLDV
tersebut.

6. Gunakanlah pasangan nilai x dan y yang kamu peroleh tersebut


untuk menghitung harga yang harus dibayarkan Ani ketika
membeli 4 ikan jenis I dan 5 ikan jenis II. Berapakah harga yang
harus dibayarkan Ani tersebut? Tuliskan bagaimana kamu
memperolehnya!
4x + 5y = 4(1.000) + 5(1.500)
= 4.000 + 7.500
= 11.500
Jadi, harga yang harus dibayarkan Ani adalah Rp. 11.500,00

7. Jika harga penjualan sampai siang hari adalah Rp.65.000,-, berapa


banyakkah masing-masing jenis ikan yang telah dijualnya?
Tuliskan bagaimana kamu memperolehnya!
a(1.000) + b(1.500) = 65.000
b b Total harga
10 40 Rp. 70.000,00
15 30 Rp. 60.000,00

20 30 Rp. 65.000,00
Jadi, banyaknya masing-masing jenis ikan yang telah dijual adalah
20 ekor jenis I dan 30 ekor jenis II

Anda mungkin juga menyukai