Anda di halaman 1dari 6

TUGAS KELOMPOK

MATA KULIAH EKONOMI TEKNIK

Disusun Oleh :
Andrian Kurniawan Sani (I0314010)
Bernando Rico Irawan (I0314018)
Nino Rahadian (I0314074)
Radi Kanta Anindita (I0314080)
Yogie Budi Prakoso (I0314100)

PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK


UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA
SURAKARTA
2016
Saat ini perkembangan zaman semakin maju sehingga membuat perindustrian elektronik
di Indonesia mengeluarkan produk yang makinberkualitas dandengan harga yang murah mampu
saling bersaing. Hal ini membuat konsumen harus lebih berhati-hati dalam menentukan dan
memilih produk yang akan digunakan. Seperti dalam pemilihan kamera, produk kamera di
Indonesia cukup banyak dengan berbagai macam tipe dan spesifikasi.Untuk masalah yang
dibahas kali ini adalah perbandingan kamera Canon dengan Nikon yang telah memiliki nama di
Indonesia. Kamera Merk Canon mengembangkan seri EOS (Electro-Optical System) dari
kamera digital single-lens reflex (DSLR) yang mencakup model profesional high-end. Canon
baru-baru ini memperkenalkan Thermal Transition Copying sebagai bagian dari proses
manufaktur untuk semua kameranya.Sedangkan untuk merk Nikon adalah kamera yang mampu
bersaing dan sebanding, produk terkenalnya adalah lensa kamera Nikkor, kamera dalam
air Nikonos, kamera profesional seri Nikon F, dan digital kamera Nikon seri-D. Sehingga sampai
saat ini pasar di Indonesia didominasi oleh kedua merk kamera ini.

Problem Engineering and Problem Solving :

1. Recognize a decision problem

 Membutuhkan kamera.

2. Define the goals or objectives

 Membutuhkan kamera dengan kualitas hasil gambar yang baik dengan fitur yang
memudahkan pengguna amatir.

3. Collect all the relevant information

 Mengumpulkan informasi tentang kamera bermerk Canon dan Nikon yang memiliki
spesifikasi hampir sebanding.

4. Identify a set of feasible decision alternatives

 Memilih antara kamera Canon EOS 6D dan Nikon D600

5. Select the decision criterion to use

 Menginginkan kamera dengan fitur yang memudahkan penggunannya

6. Select the best alternative


 Memilih kamera Canon EOS 6D.
Canon EOS 6D dipilih karena camera tersebut sesuai dengan tujuan di awal. Memilih
kamera tersebut dikarenakan kamera dengan merk ini memiliki kualitas penggambaran
yang baik. Memang pada spesifikasi (terlampir) Canon EOS 6D kualitas gambar tidak
sebaik dan sedetail Nikon, tetapi pada Nikon fitur yang dimiliki baik untuk pengguna
camera professional. Itu kenapa Canon lebih dipilih, contoh fitur detail pada fitur wifi
yang ada pada canon. Dengan adanya wifi pengguna bisa langung memindahkan gambar
yang diambil di camera ke smartphone user.Fitur seperti ini sangat dibutuhkan untuk
pengguna amatir, karena dewasa ini pengguna amatir jelas lebih memilih fitur yang
memudahkan. Memang tidak sebaik hasil pada Nikon, tetapi dari segi ekonomi untuk
pengguna amatir lebih baik di pasaran dengan fitur yang seperti camera Canon EOS 6D.
Technical and Financial Data :

DATA SPESIFIKASI KAMERA CANON EOS 6D DAN NIKON D600

Dari tabel diatas dapat diketahui bahwa Nikon D600 memiliki resolusi yang lebih baik
daripada Canon EOS 6D, namun kamera tersebut lebih susah digunakan bagi pengguna amatir
karena memiliki focus poin yang lebih tinggi. Sedangkan pada Wi-fi, Canon EOS lebih mudah
digunakan oleh pengguna amatir karena bisa langsung dipindahkan ke smartphone maupun
laptop sehingga dapat langsung di edit. Seperti kamera full frame lainnya, Canon EOS 6D
menggunakan sensor CMOS dengan ukuran full frame sebesar 36x24mm, artinya kamera ini
memiliki ukuran sensor yang sama dengan kamera 35mm yang menggunakan film atau analog,
maka kamera ini tentunya memberikan hasil yang maksimal pada kualitas gambar dengan
resolusi maksimal 20 megapixel ini. Kamera kamera ini adalah jenis kamera full frame, maka
keluarga lensa Canon yang bisa digunakan pada Canon EOS 6D adalah yang memiliki jenis EF
mount saja
Canon EOS 6D menggunakan versi image processor DIGIC 5+ terbaru saat kamera ini
diperkenalkan, jenis image processor ini diclaim memiliki kecepatan tingkat tinggi dibanding
kelas sebelumnya, hal penting yang meningkat dari penggunakan DIGIC 5+ processor ini adalah
kecepatan focus, kehandalam noise reduction yang membuat hasil foto tetap indah walaupun
menggunakan ISO yang tinggi, dan hal penting lainnya dari DIGIC 5+ pada Canon EOS 6D
adalah kemampuan hebat untuk continuous shootingnya yaitu 4.5 fps.
Peningkatan penting dari Canon EOS 6D lainnya adalah tersedianya WiFi yang dapat
digunakan untuk mengkoneksikan antara kamera Canon EOS 6D dengan WiFi yang tersedia
disekitar kamera ini, koneksi ini dapat digunakan untuk mengirimkan foto dan video dari kamera
Canon EOS 6D ke sosial media yang sering kita gunakan misalnya Facebook. Selain itu koneksi
Wifi Juga bisa digunakan untuk menghubungkan kamera EOS 6D dengan laptop atau antar
kamera lain yang memiliki protokol WiFi yang sama.
Canon EOS 6D telah didesign dengan sangat ideal oleh Canon untuk memberikan
performa dan kemampuan pakai yang handal. Salah satu hal penting dalam menggunakan
kamera adalah kekuatan baterai.
Untuk rincian keuangan seperti cara pembelian, biaya pengiriman, dan sebagainya akan
dijelaskan pada tabel dibawah ini :

Canon EOS 6D Nikon D600

Harga Awal $2,009 ( Rp. 28 Juta ) $2,009 ( Rp. 28 Juta )


Biaya Pengiriman
1 kg = Rp. 16.000 1 kg = Rp. 16.000
( dari JNE )
Cara pembayaran kredit
Rp. 2.316.667 / bulan selama Rp. 4.633.333 / bulan selama 6
( dari toko online
12 bulan dengan bunga 0% bulan dengan bunga 0%
mataharimall.com )
1 tahun + garansi lensa 6
Garansi 1 tahun
bulan

Sumber: http://tipsfotografi.net/perbandingan-canon-eos-6d-dan-nikon-d600.html

https://id.wikipedia.org/wiki/Nikon_Corporation
https://id.wikipedia.org/wiki/Canon_(perusahaan)
https://www.mataharimall.com/products?category_id=&query=canon+eos+6d
http://www.kamera-digital.com/review/show-digital-camera/55/user-review-
canon_eos_6d.html
https://www.mataharimall.com/products?category_id=&query=nikon+d600

Anda mungkin juga menyukai