Anda di halaman 1dari 9

DOKUMEN RAHASIA US

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PROPINSI JAWA TENGAH


UJIAN SEKOLAH
SMK PEMBANGUNAN DELANGGU
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Mata Pelajaran : Dasar Kompetensi Kejuruan Hari/Tangga :


l
Kelas/Program : X /TBSM :
Waktu

PETUNJUK UMUM

1. Berdoalah sebelum mengerjakan.


2. Isikan identitas Anda pada lembar jawab yang tersedia.
3. Jumlah soal sebanyak 40butir Pilihan Ganda Se
4. Periksa dan bacalah setiap butir soal sebelum Anda menjawabnya.
5. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembarsoal yang kurangjelas, rusak atau
tidak lengkap.
6. Silangkan jawaban yang Anda anggap tepat pada huruf A, B, C, D atau E pada lembar jawab
yang tersedia
7. Apabila ada jawaban yang dianggap salah maka berilah tanda garis dua horizontal pada
jawaban yang salah tersebut, kemudian silanglah pada huruf jawaban lain yang Anda anggap
benar.
Contoh :
A B C D E

A B C D E

8. Lembar soal tidak boleh dicoret-coret.


9. Periksa kembali pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.
10. Yakinlah kepada kemampuan Anda sendiri.
11. Setiap bentuk kecurangan adalah pelanggaran.

===================================================================
PETUNJUK KHUSUS :
I. Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C, D atau E di depan jawaban yang paling
tepat pada lembar jawaban yang tersedia !

1. Penggunaan jangka sorong berikut yang paling tepat berdasarkan nilai ketelitiannya adalah pada
pengukuran . . . .
A. Diameter dalam blok silinder
B. Ketebalan kanvas kopling
C. Jarak main (free play) pedal rem
D. Diameter luar piston
E. Ketebalan pedal rem
2. Gambar berikut adalah menunjukkan hasil pengukuran dengan vernier caliper sebesar . . . .

A. 23,75 mm
B. 20,55 mm
C. 22,53 mm
D. 21,55 mm
E. 22,55 mm
3. Gambar berikut adalah menunjukkan hasil pengukuran dengan jangka sorong sebesar . . . .

A. 43,25 mm
B. 41,50 mm
C. 40,25 mm
D. 42,25 mm
E. 41,25 mm
4. Gambar berikut adalah menunjukkan hasil pengukuran dengan jangka sorong sebesar . . . .

A. 12,25 mm
B. 11,25 mm
C. 13,25 mm
D. 10,25 mm
E. 13,50 mm
5. Alat yang berfungsi untuk mengupas kabel adalah . . . .
A. cutter
B. tang lancip
C. crimpping tool
D. korek gas
E. tang potong
6. Untuk mengukur diameter luar piston, maka alat ukur yang paling tepat digunakan adalah . . . .
A. mistar baja
B. cylinder gauge
C. micrometer
D. dial indicator
E. avo meter
7. Seorang mekanik sedang menggunakan suatu alat ukur. Dia terlihat menempelkan alat ukur tersebut
di rim (velg) bagian belakang sambil memutar rodanya. Dapat dipastikan bahwa mekanik tersebut
menggunakan . . . .
A. cylinder gauge
B. vernier caliper
C. micrometer
D. dial gauge
E. fuller gauge
8. Pembacaan hasil pengukuran mikrometer luar berikut ini adalah . . . .

A. 7,24 mm
B. 7,74 mm
C. 7,25 mm
D. 7,26 mm
E. 7,76 mm
9. Pengukuran tebal batang terlihat seperti gambar dibawah ini. hitunglah Hasil dari pengukuran
mikrometer dibawah ini ialah …mm.

A. 4,96
B. 4,40
C. 4,46
D. 4,44
E. 4,09

10. Berapa ketebalan kawat tembaga yang diukur dengan mikrometer sekrup dibawah ini?
A. 1,80 mm
B. 1,30 mm
C. 1,75 mm
D. 1,89 mm
E. 1,85 mm
11. Perhatikan gambar di bawah ini !

Berapakah besarnya hasil pembacaan multi tester dengan selektor diarahkan pada 50 DC Volt?
A. 6,5 volt
B. 5 volt
C. 24 volt
D. 4,8 volt
E. 12 volt
12. Pada pekerjaan pemeriksaan kendaraan yang mengharuskan mobil diangkat dalam waktu lama,
maka disarankan tidak menggunakan dongkrak hidrolik untuk menahan kendaraan, karena . . . .
A. Dongkrak hanya berfungsi untuk mengangkat
B. Hidrolik dongkrak tidak mampu menahan beban yang lama
C. Seal dongkrak tidak mampu menahan tekanan beban yang lama
D. Menahan kendaraan untuk waktu yang lama menggunakan jackstand
E. Menahan kendaraan untuk waktu yang lama dapat menggunakan balok kayu
13. Perhatikan gambar di bawah ini. Alat ini digunakan untuk pekerjaan di ruang-ruang yang sempit,
untuk membengkokkan dan membentuk kabel atau lembaran besi lunak. Alat ini adalah . . . .

A. tang kombinasi
B. tang cucut
C. tang potong
D. tang buaya
E. tang sambungan slip
14. Alat tenaga (power tools) adalah . . . .
A. Alat yang penggunaannya membutuhkan bantuan alat tenaga
B. Alat yang biasa dipakai mekanik
C. Alat yang penggunaannya menggunakan tenaga dari tenaga manusia
D. Alat yang penggunaannya membutuhkan energi/sumber tenaga tertentu untuk
menggerakkannya
E. Alat yang bisa dipegang oleh tangan
15. Suatu alat untuk mengikir benda kerja agar diperoleh permukaan yang rata dan halus yang
dilakukan dengan tangan adalah . . . .
A. tang
B. palu
C. gergaji
D. ragum
E. kikir
16. Efek buruk terhadap jasmani dapat disebut . . . .
A. Neurasthenia
B. Exchastion
C. K3LH
D. Comfortable
E. Stres
17. Seseuatu yang berpotensi untuk terjadinya insiden yang berakibat pada kerugian disebut . . . .
A. Potensi bahaya
B. Risiko
C. Motivasi
D. Kesehatan
E. Keselamatan
18. Merupakan bagian yang penting bagi suatu perusahaan/sekolah, secara tidak langsung tempat
bekerja akan berpengaruh pada kesenangan, kenyamanan, dan keselamatan dari pekerja/siswa,
disebut . . . .
A. Tempat kerja
B. Usaha pekerjaan
C. Hukum keselamatan
D. Hukum pekerjaan
E. Norma keselamatan
A. Peng
19.
A.
20.
A.
21.
A.
B.
C.
D.
E.
22.
A.
B.
C.
D.
E.
23. Alat gambar yang paling banyak dipakai untuk latihan menggambar atau menggambar teknik dasar
otomotif adalah . . . .
A. Penggaris
B. Jangka
C. Penghapus
D. Rapido
E. Pensil
24. Untuk memulai menggambar teknik otomotif sebaiknya dipilih pensil yang . . . .
A. Keras
B. Lunak
C. Baru
D. Lama
E. Mahal
25. Pensil gambar yang isi dan batangnya menyatu disebut . . . .
A. Pensil kayu
B. Pensil batang
C. Pensil mekanik
D. Pensil warna
E. Pensil tulis
26. Penggunaan rapido untuk menggambar dengan teknik tinta dianggap lebih praktis dari pada
dengan . . . .
A. Trekpen
B. Rapido
C. Jangka
D. Pensil mekanik
E. Pensil warna
27. Cara membuat garis lengkung yang tidak dapat dibuat dengan jangka menggunakan . . . .
A. Mal bentuk
B. Meja gambar
C. Mal lengkung
D. Mesin gambar
E. Penggaris
28. Untuk mendapatkan garis dengan ketebalan yang merata dari ujung ke ujung maka kedudukan
pensil sewaktu menarik garis harus dimiringkan . . . .
A. 30 derajat
B. 40 derajat
C. 60 derajat
D. 70 derajat
E. 90 derajat
29. Jangka yang dipakai dalam memuat gambar teknik otomotif biasanya terbuat dari . . . .
A. Plastik
B. Besi
C. Alumunium
D. Kuningan
E. Tembaga
30. Software yang bisa dipakai untuk membuat gambar teknik, kecuali . . . .
A. Autocad
B. Solidworks
C. Catia
D. Microsoft visio
E. Pagemaker
31. Kertas yang digunakan untuk menggambar teknik otomotif, kecuali . . . .
A. Padalarang
B. Manila
C. Strimin
D. Kalkir
E. Koran
32. Ukuran gambar teknik otomotif sudah ditentukan berdasarkan . . . .
A. Perkiraan
B. Besar gambar yang akan dibuat
C. Ukuran kertas
D. Standar
E. Cara menggambar
33. Nama negara yang memiliki standar nasional DIN dalam gambar teknik otomotif, yaitu . . . .
A. Jepang
B. Belanda
C. Jerman
D. Amerika
E. Indonesia
34. Huruf dan angka yang dipakai pada gambar teknik otomotif menggunakan standar . . . .
A. SNI 98476/8763
B. JIS 6542/654
C. HKI 847/456
D. ISO 3098/11974
E. TWA 13/56
35. Gambar disamping adalah gambar pandangan . . . .
A. Pandangan atas
B. Pandangan samping
C. Pandangan depan
D. Pandangan belakang
E. Pandangan bawah
36. Gambar disamping adalah gambar pandangan . . . .
A. Pandangan atas
B. Pandangan samping
C. Pandangan depan
D. Pandangan belakang
E. Pandangan bawah
37. Gambar disamping adalah gambar pandangan . . . .
A. Pandangan atas
B. Pandangan samping
C. Pandangan depan
D. Pandangan belakang
E. Pandangan bawah
38. Yang bukan termasuk alat tangan adalah . . . .
A. kompresor
B. gergaji
C. kikir
D. obeng
E. kunci pas
39. Untuk mengukur ketebalan kanvas rem menggunakan alat ukur . . . .
A. vernier caliper
B. cylinder bore gauge
C. mistar baja
D. penggaris
E. micrometer
40. Di dalam bengkel otomotif atau bengkel kerja bangku dikenal ada dua jenis alat bantu kerja yaitu . .
A. spanner dan wrench
B. power tools dan hand tools
C. spanner dan hand tools
D. power tools dan wrench
E. wrench dan power tools
41. Alat yang dalam peggunaannya hanya mengandalkan tenaga manusia disebut . . . .
A. hand tools
B. power tools
C. electrical tools
D. human tools
E. spanner
42. Alat yang digunakan untuk mengencangkan/melepas baut pada sambungan-sambungan pipa
adalah . . . .
A. kunci pas
B. kunci inggris
C. kunci nepel
D. kunci ring
E. kunci kombinasi
43. Alat pengangkat kendaraan yang mempermudah mekanik untuk melakukan perbaikan adalah . . . .
A. dongkrak
B. jackstand
C. crane
D. lift
E. balok
44. Sebelum menggunakan alat ukur, hal utama yang harus dilakukan adalah . . . .
A. kalibrasi
B. dibersihkan
C. dirapikan
D. dicuci
E. dilap
45. Penggunaan jangka sorong berikut yang paling sempurna menurut nilai ketelitiannya yaitu pada
pengukuran . . . .
A. diameter dalam blok silinder
B.  ketebalan kanvas kopling
C. jarak main (free play) pedal rem
D. diameter luar piston
E. kedalaman pedal rem
46. Untuk melepas blok mesin sepeda motor diharapkan alat pemukul, yaitu….
A. Palu terak
B. Palu konde
C. Palu karet
D. Palu tembaga 
E. Palu terak
47. Kepanjangan dari SST adalah . . . .
A. Sentral servis tool
B. Super special tool
C. Special servis tool
D. Super super top
E. Special sentral tool

SOAL URAIAN

1. Vernier caliper adalah alat ukur teknik yang bisa digunakan untuk mengukur tiga jenis pengukuran
sekaligus dalam satu alat menggunakan metode geser.
a. Sebutkan dan jelaskan kegunaan dari vernier caliper!
b. Jelaskan cara mengukur diameter dalam silinder dengan menggunakan vernier caliper!
2. Jelaskan urutan atau langkah-langkah mengukur berat jenis elektrolit batterai menggunakan
hydrometer!
3. Sebutkan dan jelaskan berikut ini:
a. Pengertian apa itu mesin (engine).
b. Pengertian apa itu mesin konversi energi.
c. Ciri-ciri atau karakteristik mesin konversi energi.
d. Pengertian dari motor pembakaran luar & motor pembakaran dalam.
4. Gambarkan kembali gambar dibawah ini dengan baik dan jelas!
a. Gambar utama
b. Pandangan atas
c. Pandangan samping
d. Pandangan bawah

Anda mungkin juga menyukai