Anda di halaman 1dari 4

Nama : Riska Wulandari

Nim : 06151281823056
Mata Kuliah : Kewirausahaan
Dosen Pengampuh : 1. Dr. Azizah Husisn, M.Pd
2. Mega Nurrizalia, M.Pd

RESUME PERKEMBANGAN ENTERPRENEURSHIP DAN PERBEDAAN PEKERJA


DAN PENGUSAHA
A. Perkembangan Enterpreneurship

Entreprenurship dan enterlprenur merupakan faktor produksi aktif yang dapat


menggerakkan dan memanfaatkan sumber daya seperti sumber daya alam, modal dan
sehingga dapat menciptakan kekayaan dan kemakmuran melalui penciptaan lapangan kerja,
penghasilan dan produk yang diperlukan masyarakat. Dalam pengembangan
entrepreneurship terdapat beberapa keuntungan yang diantara nya sebagai berikut:

1. Otonomi, dimana pengelolaan yang bebas dan tidak terikat membuat enterprenur
menjadi seorang "bos” yang penuh kepuasan.
2. Tantangan awal dan perasaan motif berprestasi. Peluang untuk mengembangkan
konsep usaha yang dapat menghasilkan keuntungan sangat memotivasi enterprenur.

3. Kontrol finansial, dimana bebas dalam mengelola keuangan, dan merasa kekayaan
sebagai milik sendiri.

Dengan berkembangnya kewirausahaan, dapat mengembangkan perekonomian Negara.


Contohnya, bertambahnya devisa Negara karena banyaknya investor yang menanamkan
modalnya di Indonesia. Penduduk dapat membantu mewujudkan peningkatan perekonomian
dengan berwirausaha dan memanfaatkan sumber daya alam yang tersedia di Indonesia.
Dengan demikian omset dari usaha tersebut dapat menentukan pajak yang akan membantu
menambah pendapatan Negara. Perkembangan kewirausahaan juga dapat mengurangi jumlah
pengangguran, jika demikian Negara Indonesia dapat terus berkembang bahkan menjadi
Negara maju.
B. Pekerja dan Penguasaha
A. Pekerja
Pekerja adalah orang yang bekerja kepada seseorang dengan perjanjian tertentu
untuk mendapatkan upah dari orang yang mempekerjakan. Hak dan kewajiban pekerja
Antara lain:
1. Pekerja memiliki beberapa hak Antara lain sebagai berikut:
a. Hak mendapat upah/gaji
b. Hak untuk mendapat istirahat/cuti
c. Hak untuk mendapatkan pengurusan perawatan dan pengobatan
d. Hak untu mendapat surat keterangan
2. Pekerja juga memiliki beberapa kewajiban yang harus dilakukan dalam bekerja antara
lain :
a. Wajib melakukan pekerjaan
b. Wajib menaati aturan dan petunjuk pengusaha
c. Kewajiban membayar ganti rugi dan denda jika melakukan kesalahan

Terdapat pula kelebihan dan kekurangan pekerja diantranya:

1. Kelebihan pekerja sebagai berikut:


a. Aman secara finensial
b. Mendapat ansuransi kesehatan
c. Menambah pengalaman kerja
d. Memiliki rutinitas yang baik
2. Kekurang pekerja sebagai berikut:
a. Gangguan kesehatan
b. Penghasilan yang tidak sepadan
c. Konflik rekan kerja

B. Pengusaha

Pengusaha adalah yang menjalankan perusahaannya baik milik sendiri ataupun


bukan dan juga orang yang mempekerjakan orang untuk dirinya dengan memberikan
upah sesuai dengan perjanjian yang telah disepakati kedua belah pihak. Hak dak
kewajiban pengusaha adalah sebagai berikut:

1. Hak yang dimiliki pengusaha


a. Pengusaha boleh menunda untuk pembayaran tunjagan sementara
b. menetapkan mulainya istirahat tahunan dengan memperhatikan kepentingan
buruh
c. Dapat memperhitungkan upah buruh selama sakit dengan suatu pembayaran yang
diterima oleh buruh tersebut
d. Dapat menjatuhkan denda atas pelanggaran
e. Dapat meminta ganti rugi kepada buruh
2. Kewajiban yang harus dijalankan pengusaha yaitu:
a. Kewajiban memberikan istirahat atau cuti
b. Kewajiban mengurus perawatan dan pengobatan
c. Kewajiban memberikan surat keterangan
d. Kewajiban membayar upah

Terdapat juga beberapa kelebihan dan kekuranga pengusaha adalah sebagai berikut

1. Kelebihan pengusaha
a. Dapat menentukan sendiri keuntungan yang diraih
b. Melatih mental baja dan jiwa seorang pemimpin
c. Meraih potensi penuh diri
2. Kekurangan pengusaha
a. Kondisi pasar yang tidak stabil
b. Persaingan ketat
c. Kebangkrutan

Perbedaan yang ada pada pekerja dan pengusaha dapat dilihat dari hak dan kewajiban masing-
masing, kelebihan dan kekurangan, dan juga pada definisi dan fungsi pekerja dan pengusaha itu
sendiri.

Anda mungkin juga menyukai