Anda di halaman 1dari 2

NAMA : DIAN EK LESTARI

NIM : PO.71.20.3.18.016
SEMESTER : V.A
DOSEN PEMBINBING : ZURAIDAH, S.K.M.M.K.M

STRATEGI PROMOSI KESEHATAN


1. Strategi Global (Promosi Kesehatan) menurut WHO, 1984 :
a. Advokasi (Advocacy)
Setelah kepada sasaran sekunder dan sasaran primer di Desa A
kecamatan Tugumulyo, maka sasaran promosi kesehatan selanjutnya
ditunjukkan kepada pembuat keputusan (Decisionmahers), berupa
pertemuan formal kepada puskesmas tenaga kesehatan untuk
membicarakan kegiatan penyuluhan tentang PHBS, dan pembuatan
peraturan atau intruksi kesehatan di Desa A kecamatan Tugumulyo yang
diharapkan dapat menguntungkan bagi kesehatan warga di Desa A.
b. Dukungan Sosial (Social Support)
Kegiatan penyuluhan kesehatan ini sangat membutuhkan dukungan social
(Social Support) agar penyuluhan kesehatan ini berjalan lancar dengan
harapan para kepala desa, tokoh masyarakat, petugas kesehatan di
Puskesmas Sumber Rezeki, dapat menjebatani dan mempengaruhi warga
untuk mengikuti kegiatan penyuluhan tentang Perilaku Hidup Bersih dan
Sehat (PHBS) .
c. Pemberdayaan Masyarakat
Strategi yang diberikan kepada warga Desa A kecamatan Tugumulyo ini
berupa upaya promosi kesehatan ini dilakukan dengan strategi
pemberdayaan masyarakat (Empowerment), berupa penyuluhan
kesehatan tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS).

Anda mungkin juga menyukai