Anda di halaman 1dari 7

STATISTIKA INFERENSIAL DENGAN SOFTWARE SAS

LATIHAN III

HUTAMI MARCHELIA
G 501 18 004

SAMPUL

PROGRAM STUDI STATISTIKA JURUSAN MATEMATIKA


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN
ALAM
UNIVERSITAS TADULAKO

APRIL 2020
[1] Meng-input data ke SAS

Ket :
Baris (1) menunjukkan kita ingin menciptakan suatu himpunan data SAS yang
dinamakan heart.
Baris selanjutnya (2) menunjukkan suatu pernyataan INPUT yang memberikan
program dua penggal informasi: apa nama variabel dan dimana letaknya pada
baris data. Pada contoh data ini ada dua variabel yang dimasukkan, yaitu dose
dan HR.
Pernyataan DATALINES (3) mengatakan bahwa pernyataan data dikerjakan dan
selanjutnya program melihat data mereka sendiri. Sepuluh baris selanjutnya
adalah data aktual (yang sebenarnya).
Output :
[2] Matrik korelasi

Ket :
 Baris (16) proc corr menyatakan bahwa “jalankan procedure” ke program
untuk mencari nilai matriks korelasi dari data yang diberi nama Heart .
 Baris (17) merupakan pernyataan Title . Pernyataan Title menunjukkan fungsi
dari pemberian nama data yang akan kita tampilkan. Pada data ini diberi
nama ”Correlation Matrix”.
 Baris (18) , fungsi var menunjukan perintah untuk nama variabel yang akan
kita olah pada data Heart, yaitu variabel dose dan HR.
Output :
[3] Plot antara dosis obat dan detak jantung

Ket :
 Baris (21) proc plot menyatakan bahwa “jalankan procedure” ke program
untuk plot atau grafik dari data yang diberi nama Heart . sebenarnya dalam
prosedur ini yang harus dijalankan adalah prosedur gplot, namun pada
software SAS yang saya gunakan tidak mendukung prosedur tersebut, maka
sebagai alternatif saya menggunakan prosedur plot.
 Baris (22) merupakan pernyataan Title . Pernyataan Title menunjukkan fungsi
dari pemberian nama data yang akan kita tampilkan. Pada data ini diberi
nama ”Plot Between Drug Dose and Heart Rate”.
 Baris (23) , fungsi plot menunjukan perintah untuk nama variabel yang akan
kita plot-kan pada data Heart, yaitu variabel dose dan HR.
Output :
[3] Regresi

Ket :
 Baris (26) pro reg menyatakan bahwa “jalankan procedure” ke program
untuk membuat analisis regresi dari data yang diberi nama Heart .
 Baris (27) merupakan pernyataan Title . Pernyataan Title menunjukkan fungsi
dari pemberian nama data yang akan kita tampilkan. Pada data ini diberi
nama ”Regression Between Drug Dose and Heart Rate”.
 Baris (28) , fungsi model menunjukan perintah untuk variabel yang akan kita
buat model analisis regresinya dari data Heart, yaitu variabel dose dan HR,
dengan variabel HR sebagai variabel dependen (terikat) dan variabel dose
sebagai variabel independen (bebas).
Output :
1) Ringkasan Model
2) Grafik diagnosa prediksi model regresi

3) Grafik Residual
4) Grafik model prediksi Variabel HR dan Dose

Anda mungkin juga menyukai