Anda di halaman 1dari 1

UJIAN MID SEMESTER T.A.

2020/2021
UNIVERSITAS FORT DE KOCK BUKITTINGI

NASKAH SOAL
Mata Kuliah : Kemampuan Bahasa Indonesia Diujikan pada
Bobot : 2 SKS Hari/tgl/Bulan : Desember 2020
Prodi/Smt : Semua Prodi/I Pukul : .......................
Pengampu : Khairunnas, M.Pd. Waktu : 60 menit

A. Petunjuk
1. Baca dan pahamilah soal dengan baik!
2. Dahulukan mengerjakan soal yang lebih mudah sebelum mengerjakan soal sulit!
3. Tuliskanlah jawaban Saudara pada lembar jawaban yang telah tersedia dengan tulisan
rapi dan berbahasa Indonesia yang baik dan benar!

B. Soal

1. Jelaskan apa yang Saudara ketahui tentang!


a. Ragam bahasa baku
b. Ragam nonbaku

2. Perbaikilah kesalahan ejaan dan pilihan kata (diksi) pada tabel 1 berikut!
Tabel 1
(1) Setiap orang pasti akan mengalami masa remaja, di mana pada masa itu kita
mengalami masa peralihan antara masa kanak kanak kemasa dewasa. (2) Mengingat
betapa besar peranan jantung dimainkan dalam kehidupan Anda, maka sudah
selayaknya apabila Anda memahami cara memeliharanya. (3) Meteorologi maksudnya,
yaitu ilmu yang mempelajari tentang aliran panas materi dan momentum dalam
keadaan ideal pada suatu saat tertentu di atmosfer.

3. Analisislah struktur kalimat dan pola-polanya pada tabel 2 berikut!


Tabel 2
(1) Kemajuan dalam menanggulangi penyakit kanker dicapai secara perlahan. (2) Pada
permulaan tahun 1900 sedikit sekali pasien kanker yang memiliki harapan hidup lebih lama. (3) Pada
tahun 1920-an rasio pasien yang terselamatkan dengan yang tidak adalah satu berbanding empat. (4)
Setelah perang dunia II rasionya turun menjadi satu berbanding tiga. (5) Penurunan satu berbanding
empat menjadi satu berbanding tiga menunjukkan sekitar 58.000 nyawa yang terselamatkan setiap
tahun.

4. Susunlah 2 paragraf dengan memperhatikan ejaan, diksi, dan kalimat!

Selamat Ujian, Semoga Sukses

Anda mungkin juga menyukai