Anda di halaman 1dari 4

NAME :

CLASS :
tata nama senyawa hidrokarbon alkena
DATE :
10 Questions

1. perhatikan pernyataan berikut1. memiliki ikatan rangkap


22. hidrokarbon alifatik jenuh3. CnH2n adalah rumus umum
alkena4. suku alkena terendah adalah metenaDari
penyataan tersebut manakah ciri-ciri dari senyawa
hidrokarbon alkena.....

a) 1 b) 1 dan 2
c) 1, 2 dan 3 d) 1, 2, 3 dan 4

2. Bagaimanakah rumus molekul alkena dengan jumlah atom


C-23 ?

a) C23H44 b) C22H46

c) C23H46 d) C23H48

3. Manakah dari senyawa berikut yang tergolong sebagai


homolog alkena ?

a) C44H86 b) C43H88

c) C34H68 d) C33H64

4. Perhatikan pernyataan berikut:1. memilik rantai induk2.


penomoran, dimulai dari salah satu ujung sehingga cabang
mendapat nomor terkecil.3. posisi ikatan rangkap
ditunjukan dengan awalan angka4. penulisan cabang-
cabang sama seperti pada alkenamanakah langkah-langkah
tata nama senyawa hidrokarbon alkena yang paling tepat
adalah

a) 1 dan 2 b) 1 dan 3
c) 1, 3 dan 4 d) 1, 2, 3 dan 4
5. Tentukan nama IUPAC dari struktur pada gambar

a) 4-etil-2,6-dimetil-3-oktana b) 5-etil-3,7-dimetil-5-oktena
c) 4-etil-2,6-dimetil-3-oktena d) 4-dietil-2,6-dimetil-3-oktena

6. Manakah rumus struktur 3-etil-5-metil-1,3-heksadiena yang


tepat......

a) b)

c) d)

7. Manakah rumus struktur 5-etil-2,6-dimetil-3-heptena yang


tepat......

a) b)

c) d)

8. kegunaan alkena berikut yang tepat adalah

a) untuk membuat karet sintesis, alkohol dan b) untuk membuat plastik, alkohol dan cat
plastik

c) untuk membuat kaca, karet sintesis, dan d) untuk membuat kaca, cat, dan alkohol
alkohol
9. Tentukan nama IUPAC dari struktur pada gambar

a) 3,3,7,7-tetrametil-4-nonena b) 2,6-dietil-2,6-dimetil-3-heptena
c) 2,6-etil-2,6-metil-3-heptena d) 2,6-dietil-2,6-dimetil-4-heptena

10. Tentukan nama IUPAC dari struktur pada gambar

a) 3,8,8-trimetil-3-nonena b) 2-etil-7,7-dimetil-2-oktena
c) 2-etil-7,7-metil-2-oktena d) 7,7-dimetil-2-etil-2-oktena
Answer Key
1. a 4. c 7. b 10. a
2. c 5. c 8. a
3. c 6. b 9. a

Anda mungkin juga menyukai