Anda di halaman 1dari 2

PERCOBAAN 1: TEKANAN c.

Jelaskan menurut kalian apa yang menyebabkan rasa sakit atau tidak dari percobaan
tersebut?
1) Siapkan alat dan bahan yang diperlukan untuk melakukan percobaan.
Bahan: Sebatang pensil

d. Tekanlah batang korek api dengan ujung A di ibu jari. Kemudian tekan dengan penekanan
B sedang dan besar. Catat yang dirasakan sesuai perintah dalam tabel berikut!

Tabel 2. Percobaan Tekanan pada Pensil dengan ujung B

No Tekanan Pensil Yang dirasakan telapak tangan


.
1 Penekanan Sedang
A 2 Penekanan Kuat
2) Jepitlah sebatang pensil di kedua ujungnya menggunakan jari telunjuk dan ibu jari pada satu e. Apa yg menyebabkan perbedaan rasa sakit pada kedua penekanan tersebut? Jika
bagian. Ujung korek api bagian lain diletakkan di telapak tangan dihubungkan dengan besarnya tekanan?
3) Tekanlah pensil tersebut, kemudian catat yang dirasakan sesuai perintah dalam tabel berikut!

Tabel 1 Percobaan Tekanan Zat Padat

No. Tekanan Pensil Yang dirasakan telapak tangan


1 Dengan ujung runcing (ujung A) 5) Tuliskan kesimpulan dari percobaan tekanan zat padat yang telah kalian lakukan.
2 Dengan ujung tumpul (ujung B)

4) Silakan kalian selesaikan pertanyaan berikut ini:


6) Tuliskan persamaan tekanan dan keterangannya
a. Apakah terasa sama yang dirasakan oleh telapak tangan antara ujung A dan ujung B?

7) Sebutkan penerapan konsep tekanan pada zat padat dalam kehidupan sehari-hari!
b. Perhatikan, perbedaan bentuk kedua ujung pensil. Mana luas permukaan yg lebih besar
antara ujung A dan ujung B?
PERCOBAAN 2: TEKANAN HIDROSTATIS b. Apa yang menyebabkan terjadinya pancaran air kuat, sedang dan lemah, dikaitkan
dengan tekanan pada kedalaman lubang tertentu dari permukaan air?
1) Lubangi botol plastik seperti gambar dengan paku kemudian diberi label nomor pada lubang.

5) Kemukakan pendapat kalian, jika ditambah lubang ke-4 di kedalaman 8 cm pada botol,
jelaskan apa yang akan terjadi?

1) Gambar 4. Penamaan/Label nomor pada lubang botol


2) Isilah botol plastik tersebut dengan air hingga hampir penuh dan lakukan percobaan sesuai
tabel. 6) Tuliskan kesimpulan dari percobaan hidrostatis yang telah kalian lakukan serta sebutkan
3) Catatlah hasil pengamatan yang telah dilakukan dalam table pengamatan untuk penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.
mempermudah dalam memahaminya.

7) Tuliskan persamaan tekanan hidrostatis dan keterangannya

8) Sebutkan penerapan konsep tekanan hidrostatis padat dalam kehidupan sehari-hari!

4) Silakan kalian selesaikan pertanyaan berikut ini:

a. Menurut kalian, apa yang menyebabkan air tersebut memancar?

Anda mungkin juga menyukai