Anda di halaman 1dari 2

DATA PENYEBAB MASALAH

1.a. Subyektif: Spasme jalan napas Bersihan jalan napas tidak


Napas Sesak efektif
Batuk
Dahak sulit dikeluarkan
b. Obyektif:
RR 36 x/mnt
HR 92x/mnt
TD 150/90 mmHg
Wheezing (+/+)
Ronchi (+/+)
Tampak menggunakan otot bantu pernapasan

2.a. Subyektif: Suplai oksigen tidak Intoleransi Aktifitas


Badan lemah, tak mampu jalan jauh, tak mampu melakukan adekuat
pekerjaan rumah tangga.
b. Obyektif:
RR 36x/mnt.
Penggunaan otot bantu pernapasan

3.a. Subyektif: Keterbatasan Informasi Defisit pengetahuan


-Tidak mengetahui jenis penyakit yang diderita
- Belum pernah mendapatkan penjelasan tentang penyakitnya
-Tidak pernah sekolah dan tidak bisa membaca huruf latin
b. Obyektif:

4.a. Subyektif: Keridaknyamanan fisik Gangguan Pola Tidur


Mengeluh tak bisa tidur .
Sepanjang malam merasakan sesak dan batuk
Menjelang subuh baru bisa terlelap sekitar 1 jam. Bila berbaring
bertambah sesak.
b. Obyektif:

Anda mungkin juga menyukai