Anda di halaman 1dari 23

SOAL

KEPERAWATAN KRITIS

1. Ketoasidosis diabetikum (KAD) dapat terjadi pada diabetes tipe…

a. Diabetes tipe 1

b. Diabetes tipe 2

c. Diabetes gestasional

d. Diabetes tipe 1 dan 2

e. Diabetes tipe 1 dan gestasional

2. KAD dapat ditandai dengan, kecuali…

a. Hiperglikemia

b. Asidosis metabolic

c. Peningkatan konsentrasi keton

d. Kekurangan gula dalam darah

e. Semua benar

3. Hiperglikemia terjadi akibat peningkatan produksi dari…

a. Glukosa hepar dan ginjal

b. Glukosa empedu dan ginjal

c. Glukosa ginjal dan jantung

d. Glukosa hepar dan jantung

e. Semua salah

4. Beberapa hal yang harus diperhatikan pada penatalaksanaan KAD adalah, kecuali…

a. Terapi cairan

b. Terapi insulin
c. Natrium

d. Kalium

e. Klorida

5. Pada terapi cairan, pembagian pemberian cairan adalah…

a. 1 liter pada jam pertama, 1 liter dalam 2 jam berikutnya, kemudian 1 liter

setiap 4 jam

b. 1 liter pada jam pertama, 2 liter dalam 2 jam berikutnya, kemudian 3 liter setiap 4 jam

c. 1 liter pada jam pertama, 1 liter dalam 2 jam berikutnya, kemudian 1 liter setiap 3 jam

d. 1 liter pada jam pertama, 2 liter dalam 2 jam berikutnya, kemudian 3 liter setiap 3 jam

e. 1 liter pada jam pertama, 1 liter dalam 2 jam berikutnya, kemudian 2 liter setiap 4 jam

6. Selama terapi KAD harus diperiksa kadar elektrolit, glukosa, BUN, serum kreatinin,

osmolalitas, dan derajat keasaman vena setiap…

a. 2-4 jam

b. 4-6 jam

c. 6-8 jam

d. 12 jam

e. 24 jam

7. Terapi pencegahan DVT diberikan terhadap penderita dengan risiko tinggi

seperti,kecuali…

a. Penderita yang tidak sadar

b. Imobilisasi

c. Orang tua

d. Mobilisasi
e. Hiperosmolar berat

8. Tujuan dalam pemberian diet pada penderita KAD adalah,kecuali…

a. Memberikan makanan sesuai kebutuhan

b. Mempertahankan kadar gula darah sampai normal

c. Mempertahankan berat badan menjadi normal

d. Mengurangi/ mencegah komplikasi

e. Meningkatkan gula darah

9. Syarat dari pemberian terapi diet KAD adalah…

a. Kebutuhan protein 10-15% dari kebutuhan energi total.

b. Kebutuhan lemak 20-25% dari kebutuhan energi total

c. Kebutuhan Karbohidrat 60 -70% dari kebutuhan energi total

d. Serat dianjurkan 25 gr / hari

e. Semua benar

10. Pasien dengan KAD ringan harus mendapatkan “priming dose” insulin regular dengan

dosis…

a. 0,2 – 0,4 u/kgBB

b. 0,4 – 0,6 u/kgBB

c. 0,6 – 0,8 u/kgBB

d. 10 u/kgBB

e. 12 u/kgBB
11. Ny. N dirawat di ruang Burn dengan kondisi luka bakar derajat 4 di seluruh wajah, saat
pengkajian Ny.N terlihat malu dan tidak menatap muka lawan bicara , pasien mengatakan
belum siap untuk melihat kondisi wajahnya saat ini . Berdasarkan kasus diatas maka
aspek psikososial yang dialami pasien ?
a Gangguan Citra Tubuh
b Harga diri rendah
c Ansietas
d Denial
e Anger
12. Tn. S datang dengan keluhan pusing, mual dan muntah. Setelah di cek tanda tanda vital
sign didapatkan S : 37,8 C ; R : 22 x/menit ; TD : 170/ 100 mmHg. Pasien dan keluarga
pasien mengatakan sebelumnya tidak ada riwayat hipertensi dan sesak, kemudian salah
satu keluarga mengatakan bahwa ,pasien memikirkan anaknya yang baru berangkat kerja
di Jepang. Berdasarkan kasus diatasas pekpsikososial yang dialami Tn. S adalah ..
a Ansietas sedang
b Ansietas
c Ansietas berat
d Ansietas tingkat panic
e Ansietas ringan
13. Tn. S datang dengan keluhan pusing, mual dan muntah. Setelah di cek tanda tanda vital
sign didapatkan S : 37,8 C ; R : 22 x/menit ; TD : 170/ 100 mmHg. Pasien dan keluarga
pasien mengatakan sebelumnya tidak ada riwayat hipertensi dan sesak, kemudian salah
satu keluarga mengatakan bahwa ,pasien memikirkan anaknya yang baru berangkat kerja
di Jepang. Berdasarkan kasus diatas faktor presdiposisi yang menyebabkan Tn. S
mengalami hal tersebut adalah ......
a Psikoanalitik
b Interpersonal
c Keluarga
d Perilaku
e Social
14. Tn. S datangdengankeluhanpusing, mualdanmuntah. Setelah di cektandatanda vital sign
didapatkanS : 37,8 C ; R : 22 x/menit ; TD : 170/ 100 mmHg. Pasien dan keluarga pasien
mengatakan sebelumnya tidak ada riwayat hipertensi dan sesak, kemudian salah satu
keluarga mengatakan bahwa, pasien memikirkan anaknya yang baru berangkat kerja di
Jepang. Berdasarkan kasus diatas aspek psikososial yang dialami Tn. S termasuk kajian
lingkup ........
a Psikoanalitik
b Interpersonal
c Keluarga
d Perilaku
e Social
15. Hal yang mempengaruhi perkembangan kondisi pasien dan paling berperan penting
adalah....
a Kebutuhan dasar manusia
b Kebutuhan fisik
c Aspek Psikososial
d Kebutuhan aman, nyaman
e Kebutuhan jasmani
16. Perencanaan Psikososial merupakan kunci untuk penyembuhan pasien secara psikologis
hal ini dimulai dengan melakukan intervensi yang utama pada ........
a Social
b Komunitas
c Keluarga
d Personal
e kelompok
17. Aspek psikososial dengan tanda gejala berikut :Penolakan bahwa adanya masalah dengan
berat badan yang rendah, Kesulitan menerima penguatan positif, Kegagalan untuk
mengambil tanggung jawab menurut diri sendiri., Tidak berpartisipasi terhadap terapi,
Perilaku merusak diri sendiri, muntah yang dibuat sendiri; penyalahgunaan obat-obatan
pencahar dan diuretik, penolakan untuk makan, Kontak mata hilang. Semua tanda gejala
diatas merupakan aspek psikososial bagian ....
a Ansietas
b Harga diri rendah
c Harga diri rendah kronis
d Gangguan Citra Tubuh
e Koping individu tidak efektif
18. Seorang wanita paruh baya berumur 49 tahun masuk ke UGD dengan keluhan mual,
muntah, mata cekung, bibir kering, dan BAB encer selama 4 hari. Saat dilakukan
pemeriksaan perawat mengamati tidak terjadi peningkatan suhu tubuh. Pasien
mengatakan tidak dapat mengkonsumsi obat- obatan, maupun makanan pedas karena
memiliki riwayat usus buntu, dan maag kronis, pasien mengatakan gejala awal muncul
sejak suaminya masuk ruang ICCU dengan gangguan jantung. Berdasarkan kasus diatas
aspek psikososial yang dialami .........
a Ansietas tingkat panic
b Ansietas ringan
c Ansietas sedang
d Ansietas berat
e Semua benar
19. Adanya faktor kajian keluarga, biologis, perasaan yang selalu negative termasuk faktor
presdiposisi psikososial .....
a Personal
b Psikoanalitik
c Perilaku
d Interpersonal
e Sosial
20. Ego menjadi penyebab manusia berpikir keras dan apabila terus mempengaruhi pikiran
akan menyebabkan manusia memiliki pikiran negatif. Berdasarkan uraian singkat
tersebut ego menjadi hal yang mendasari timbulnya faktor psikososial ....
a Analitik
b Psikoanalitik
c Perilaku
d Interpersonal
e Sosial
21. Menurut NSW Health (2005) yang bukan prinsip End Of Life adalah
a. Menghargai kehidupan dan perawatan selama hidup
b. Hak untuk mengetahui dan memilih
c. Menahan dan menghentikan pengobatan dalam mempertahankan hidup
d. Sebuah pendekatan kolaboratif dalam perawatan
e. Transparansi dan akuntabilitas\
22. Menpertahankan kehidupan, namun ketika hidup tidak dapat dipertahankan, tugas
perawatan adalah untuk memberikan kenyamanan dan martabat kepada pasien yang
sekarat, dan untuk mendukung orang lain dalam melakukannya adalah tujuan dari prinsip
keperawatan
a. Menghargai kehidupan dan perawatan selama hidup
b. Hak untuk mengetahui dan memilih
c. Menahan dan menghentikan pengobatan dalam mempertahankan hidup
d. Sebuah pendekatan kolaboratif dalam perawatan
e. Transparansi dan akuntabilitas\
23. Yang bukan Teori Peacefull EOL ini berfokus kepada 5 Kriteria utama dalam perawatan
end of life pasien yaitu :
a. Bebas nyeri,
b. Merasa nyaman
c. Merasa berwibawa dan dihormati,  
d. Damai,
e. Kedekatan dengan anggota keluarga dan pihak penting lainnya.
24. Menurut NSW Health (2005) yang bukan prinsip End Of Life adalah
a. Transparansi dan akuntabilitas
b. Perawatan non diskriminatif
c. Hak dan kewajiban tenaga kesehatan
d. Perbaikan terus-menerus
e. Menghargai kehidupan dan perawatan selama hidup
25. Dalam rangka menjaga kepercayaan dari penerima perawatan, dan untuk memastikan
bahwa keputusan yang tepat dibuat, maka proses pengambilan keputusan dan hasilnya
harus dijelaskan kepada para pasien dan akurat didokumentasikan. Ini termasik prinsip
etik dari
a. Transparansi dan akuntabilitas
b. Perawatan non diskriminatif
c. Hak dan kewajiban tenaga kesehatan
d. Perbaikan terus-menerus
e. Menghargai kehidupan dan perawatan selama hidup

26. Menurut NSW Health (2005) yang bukan prinsip End Of Life adalah
a. Menghargai kehidupan dan perawatan setelah kematian
b. Hak untuk mengetahui dan memilih
c. Melanjutkan engobatan dalam mempertahankan hidup
d. Sebuah pendekatan kolaboratif dalam perawatan
e. Transparansi dan akuntabilitas\
27. Menpertahankan kehidupan, namun ketika hidup tidak dapat dipertahankan, tugas
perawatan adalah untuk memberikan kenyamanan dan martabat kepada pasien yang
sekarat, dan untuk mendukung orang lain dalam melakukannya adalah tujuan dari prinsip
keperawatan
a. Menghargai kehidupan dan perawatan selama hidup
b. Hak untuk mengetahui dan memilih
c. Menahan dan menghentikan pengobatan dalam mempertahankan hidup
d. Sebuah pendekatan kolaboratif dalam perawatan
e. Transparansi dan akuntabilitas\
28. Yang bukan Teori Peacefull EOL ini berfokus kepada 5 Kriteria utama dalam perawatan
end of life pasien yaitu :
a. Bebas nyeri,
b. Merasa nyaman
c. Merasa berwibawa dan dihormati,  
d. Damai,
e. Kedekatan dengan anggota keluarga dan pihak penting lainnya.
29. Menurut NSW Health (2005) yang bukan prinsip End Of Life adalah
a. Transparansi dan akuntabilitas
b. Perawatan non diskriminatif
c. Hak dan kewajiban tenaga kesehatan
d. Perbaikan terus-menerus
e. Menghargai kehidupan dan perawatan selama hidup
30. Dalam rangka menjaga kepercayaan dari penerima perawatan, dan untuk memastikan
bahwa keputusan yang tepat dibuat, maka proses pengambilan keputusan dan hasilnya
harus dijelaskan kepada para pasien dan akurat didokumentasikan. Ini termasik prinsip
etik dari
a. Transparansi dan akuntabilitas
b. Perawatan non diskriminatif
c. Hak dan kewajiban tenaga kesehatan
d. Perbaikan terus-menerus
e. Menghargai kehidupan dan perawatan selama hidup
31. Apakah pengertian dari berpikir kritis?
a. Suatu proses yang berjalan secara berkesinambungan mencakup interaksi dari
suatu rangkaian pikiran dan persepsi
b. Suatu proses rangkaian persepsi
c. Suatu pemikiran rumit yang berjalan secara berkesinambungan
d. Suatu pemikiran yang berjalan secara berkesinambungan dari suatu rangkaian
persepsi
e. Suatu persepsi yang rumit
32. Kapan penerapan berpkir kritis dilakukan dalam proses asuhan keperawatan?
a. Saat pasien dalam keadaan kritis
b. Saat pasien mulai merasa tidak nyaman
c. Setiap hari
d. Setiap hari dalam tiap pengambilan keputusan
e. Saat keadaan pasien memburuk
33. Definisi keperawatam kritis menurut American Association of Critical-Care Nurses
(AACN) adalah
a. Keahlian dalam ilmu perawatan yang dihadapkan secara rinci dengan manusia
dan bertanggung jawab atas masalah yang mengancam jiwa
b. Pemikiran dan tindakan yang berjalan secara berkesinambungan dari suatu rangkaian
persepsi
c. Tindakan ilmu keperawatan yang bertanggung jawab terhadap masalah yang
mengncan nyawa
d. Suatu interaksi keperawatan kritis dengan pasien yang mengancam jiwa
e. Pemikiran perawat terhadap tindakan yang akan diberikan terhadap pasien kritis
34. Di bawah ini yang bukan merupakan ruang lingkup praktik asuhan keperawatan kritis
adalah, kecuali
a. Pasien dengan penyakit kritis
b. Lingkungan yang tidak memberikan sumber yang adekuat untuk pemberian
perawatan.
c. Pasien yang membutuhkan asuhan keperawatan
d. Tindakan ilmu keperawatan yang bertanggung jawab
e. Kondisi pasien yang sudah membaik
35. Masalah yang aktual dan potensial mengancam kehidupan pasien dan membutuhkan
observasi dan intervensi untuk mencegah terjadinya komplikasi, merupakan pengertian
dari
a. The critical care-nurse
b. The critically ill patient
c. Scope Critical Care Nursing
d. The critical care-environment
e. Keperawtan kritis
36. Di dalam pengkajian keperawatan kritis meliputi sebagai berikut, kecuali
a. Pengumpulan data
b. Validasi data
c. Intervensi keperawatan
d. Menginterpretasikan data
e. Memformulasikan diagnosa keperawatan sesuai hasil analisa data
37. Prioritas masalah di dalam perencanaan tindakan keperawatan dibuat berdasarkan
a. Keadaan pasien
b. Ancaman/risiko ancaman hidup
c. Aspek bio-psiko-sosial-kultural dan spiritual
d. Keadaan umum pasien
e. Tanda dan gejalan pasien
38. Unsur-unsur dalam perencanaan tindakan keperawatan mencakup sebagai berikut,
kecuali
a. Tanda dan gejala pasien
b. Observasi/monitoring
c. Terapi keperawatan
d. Pendidikan
e. Tindakan kolaboratif
39. Keperawatan kritis harus menggunakan proses keperawatan dalam memberikan asuhan
keperawatan, kecuali
a. Data akan dikumpulkan secara terus – menerus pada semua pasien yang sakit kritis
dimanapun tempatnya.
b. Indentifikasi masalah/kebutuhan pasien dan prioritas harus didasarkan pada data yang
dikumpulkan.
c. Rencana asuhan keperawatan yang tidak tepat harus diformulasikan.
d. Rencana asuhan keperawatan harus diimplementasikan menurut prioritas dari
identifikasimasalah atau kebutuhan.
e. Hasil dari asuhan keperawatan harus dievaluasi secara terus – menurus.
40. Aturan yang ditujukan untuk mengukur perilaku yang diharapkan dari manusia sehingga
jika manusia tersebut merupakan suatu kelompok tertentu atau profesi seperti profesi
keperawatan, disebut dengan
a. Kode etik
b. Isu etik
c. Aspek hukum
d. Exigent
e. Minor atau non urgent
41. Pengertian stroke hemoragik menurut WHO adalah:
a. adanya tanda-tanda klinik yang berkembang cepat akibat gangguan fungsi otak
fokal (global) dengan gejala- gejala yang berlangsung selama 24 jam atau lebih
yang menyebabkan kematian tanpa adanya penyebab lain yang jelas selain
vascular
b. penyumbatan pada satu arteri menyebabkan gangguan di area otak yang terbatas
c. stroke yang terjadi karena pembuluh darah di otak pecah sehingga timbul iskhemik
dan hipoksia di hilir. Penyebab stroke hemoragi antara lain: hipertensi, pecahnya
aneurisma, malformasi arteri venosa.
d. penyumbatan pada arteri serebri media yang sering terjadi menyebabkan kelemahan
otot dan spastisitas kontralateral, serta defisit sensorik (hemianestesia) akibat
kerusakan girus lateral presentralis dan postsentralis
e. stroke yang disebabkan oleh pecahnya pembuluh darah di otak, sehingga terjadinya
perdarahan di otak.

42. Gejala stroke ditentukan oleh tempat perfusi yang terganggu, yakni daerah yang disuplai
oleh pembuluh darah tersebut. Apa gejala uang ditunjukkan oleh penderita stroke, bila
terjadi penyubatan arteri serebri posterior:
a. kelemahan otot dan spastisitas kontralateral, serta defisit sensorik (hemianestesia)
b. hemianopsia kontralateral parsial dan kebutaan pada penyumbatan bilateral
c. hemiparesis dan defisit sensorik kontralateral, kesulitan berbicara
d. apatis karena kerusakan dari sistem limbik.
e. paralisis semua eksteremitas dan otot-otot mata serta koma
43. Gejala stroke ditentukan oleh tempat perfusi yang terganggu, yakni daerah yang disuplai
oleh pembuluh darah tersebut. Apa gejala uang ditunjukkan oleh penderita stroke, bila
terjadi penyubatan arteri serebri media:
a. kelemahan otot dan spastisitas kontralateral, serta defisit sensorik
(hemianestesia)
b. hemianopsia kontralateral parsial dan kebutaan pada penyumbatan bilateral
c. hemiparesis dan defisit sensorik kontralateral, kesulitan berbicara
d. apatis karena kerusakan dari sistem limbik.
e. paralisis semua eksteremitas dan otot-otot mata serta koma

44. Gejala stroke ditentukan oleh tempat perfusi yang terganggu, yakni daerah yang disuplai
oleh pembuluh darah tersebut. Apa gejala uang ditunjukkan oleh penderita stroke, bila
terjadi penyubatan arteri serebri anterior:
a. kelemahan otot dan spastisitas kontralateral, serta defisit sensorik (hemianestesia)
b. hemianopsia kontralateral parsial dan kebutaan pada penyumbatan bilateral
c. hemiparesis dan defisit sensorik kontralateral, kesulitan berbicara
d. apatis karena kerusakan dari sistem limbik.
e. paralisis semua eksteremitas dan otot-otot mata serta koma

45. Gejala stroke ditentukan oleh tempat perfusi yang terganggu, yakni daerah yang disuplai
oleh pembuluh darah tersebut. Apa gejala uang ditunjukkan oleh penderita stroke, bila
terjadi penyubatan total arteri basilaris:
a. kelemahan otot dan spastisitas kontralateral, serta defisit sensorik (hemianestesia)
b. hemianopsia kontralateral parsial dan kebutaan pada penyumbatan bilateral
c. hemiparesis dan defisit sensorik kontralateral, kesulitan berbicara
d. apatis karena kerusakan dari sistem limbik.
e. paralisis semua eksteremitas dan otot-otot mata serta koma
46. Berikut syarat diet stroke hemoragik, kecuali:
a. Karbohidrat cukup, yaitu 60-70% dari kebutuhan Energi total, diutamakan
karbohidrat simpleks.
b. Vitamin cukup, terutama vitamin A, riboflavin, B6, asam folat, B12, Cdan E.
c. Mineral cukup, terutam kalsium, magnesium dan kalium. Penggunaan natrium
dibatasi dengan memberikan garam dapur maksimal 1,5 sendok teh per hari (setara
dengan + 5 gram garam dapur atau 2 gram natrium).
d. Serat diberikan cukup, untuk membantu menurunkan kadar kolesterol darah dan
mencegah konstipasi
e. Cairan diberikan cukup, yaitu 6-8 gelas per hari, kecuali pada keadaan edema dan
asites, cairan dibatasi.

47. Penyumbatan pada cabang arteri basilaris dapat menyebabkan infark pada serebelum,
mesensefalon, pons, dan medula oblongata. Efek yang ditimbulkan dari penyumbatan
pada saraf vestibular:
a. Hemiplegia kontralateral dan tetraplegia
b. Hilangnya sensasi nyeri dan suhu
c. Paralisis palatum molle dan takikardia
d. Paralisis pseudobulbar dengan paralisis otot secara menyeluruh
e. Pusing, nistagmus, hemiataksia.

48. Berikut jenis makanan yang tidak dianjurkan untuk diet stroke hemoragik:
a. Maizena, tepung beras, tepung hunkwe dan sagu
b. Makaroni, mi, bihun, roti, biskuit dan kue kering
c. Susu whole dan skim, telur ayam 3-4 btr/minggu
d. Susu kedelai, sari kacang hijau dan susu tempe
e. Teh encer, sirup, air gula, madu dan kaldu
49. Terapi dari stroke hemoragik bertujuan ganda yaitu meminimalkan cedera otak dan
membatasi komplikasi sistemik dari cedera otak yang terjadi. Terapi stroke ditujukan
pada :
a. penghentian perdarahan
b. mencegah kerusakan neurologis lanjut
c. melancarkan pernafasan
d. pengontrolan tekanan darah
e. mencegah kekambuhan

50. Terapi dari stroke hemoragik bertujuan ganda yaitu meminimalkan cedera otak dan
membatasi komplikasi sistemik dari cedera otak yang terjadi. Manajemen awal, perhatian
tertuju pada :
a. penghentian perdarahan, ekspansi hematoma dalam 24 jam pertama sesudah
perdarahan intraparenchymal
b. penurunan tekanan darah sistolik 20 % dari 24 jam pertama
c. membantu mengurangi tekanan intracranial
d. keadaan jalan napas, pernapasan, dan sirkulasi. Ketiganya harus diusahakan
dalam keadaan baik.
e. pencegahan kekambuhan
51. Yang termasuk etiologi stroke hemoragik non-hipertensif adalah kecuali…

a. Aneurisma: yang membuat titik lemah dalam dinding arteri, yang akhirnya dapat
pecah.
b. Stroke hemoragik paling sering disebabkan oleh tekanan darah tinggi yang
menekan dinding arteri sampai pecah
c. Cerebral amyloid angiopathy (CAA): yang membentuk protein amiloid dalam
dinding arteri di otak, yang membuat kemungkinan terjadi stroke lebih besar.
d. antikoagulansia / thrombolitik: Kondisi atau obat (seperti aspirin atau warfarin).
e. Ruptur malformasi arteri dan vena
52. Apa yang dilakukan pada pengkajian disability adalah…
a. Memerisa kepatenan jalan nafas pasien
b. Tanda-tanda terjadinya obstruksi jalan nafas pada pasien antara lain: Adanya
snoring atau gurgling, Agitasi (hipoksia), Penggunaan otot bantu pernafasan,
Sianosis
c. Memeriksa tingkat kesadaran klien dan respons terhadap lingkungan merupakan
indikator paling sensitif untuk membuat peringkat perubahan dalam kewaspadaan
dan kesadaran
d. Gunakan berbagai alat bantu untuk mempatenkan jalan nafas pasien sesuai
indikasi :Chin lift/jaw thrust, Lakukan suction (jika tersedia), Oropharyngeal
airway/nasopharyngeal airway, Laryngeal Mask Airway, Lakukan intubasi
e. Lakukan resusitasi jantung paru

53. Pengertian stroke hemoragik menurut Smeltzer & Bare, 2002 adalah…
a. Pecahnya pembuluh darah otak yang menyebabkan keluarnya darah ke jaringan
parenkim otak, ruang cairan serebrospinalis disekitar otak atau kombinasi
keduanya
b. Suatu keadaan dimana tekanan darah meningkat melebihi batas normal
c. Disfungsi neurologis fokal yang akut dan disebabkan oleh perdarahan primer
substansi otak yang terjadi secara spontan bukan oleh karena trauma kapitis,
disebabkan oleh karena pecahnya pembuluh arteri, vena, dan kapiler
d. Penyakit atau kelainan pada tubuh sebagai akibat dari sel – sel tubuh yang tumbuh
dan berkembang abnormal, di luar batas dan sangat liar
e. Pendarahan di dalam atau di sekitar otak yang disebabkan baik oleh cidera atau
ruptur spontan dari pembuluh darah
54. Tanda dan gejala yang terjadi pada perdarahan subarakhnoid adalah...
a. Onset perdarahan bersifat mendadak, terutama sewaktu melakukan aktivitas dan
dapat didahului oleh gejala prodromal berupa peningkatan tekanan darah yaitu
nyeri kepala, mual, muntah, gangguan memori, bingung, perdarhan retina, dan
epistaksis.
b. Penurunan kesadaran yang berat sampai koma disertai hemiplegia/hemiparese dan
dapat disertai kejang fokal / umum.
c. Tanda-tanda penekanan batang otak, gejala pupil unilateral, refleks pergerakan
bola mata menghilang dan deserebrasi
d. Onset penyakit berupa nyeri kepala mendadak seperti meledak, dramatis,
berlangsung dalam 1 – 2 detik sampai 1 menit
e. Dapat dijumpai tanda-tanda tekanan tinggi intrakranial (TIK)

55. Tanda dan gejala yang terjadi pada perdarahan intraserebral adalah...
a. Vertigo, mual, muntah, banyak keringat, mengigil, mudah terangsang, gelisah dan
kejang.
b. Penurunan kesadaran yang berat sampai koma disertai hemiplegia/hemiparese dan
dapat disertai kejang fokal / umum.
c. Dapat ditemukan penurunan kesadaran dan kemudian sadar dalam beberapa menit
sampai beberapa jam.
d. Perdarahan retina berupa perdarahan subhialid merupakan gejala karakteristik
perdarahan subarakhnoid.
e. Gangguan fungsi otonom berupa bradikardi atau takikardi, hipotensi atau
hipertensi, banyak keringat, suhu badan meningkat, atau gangguan pernafasan.
56. Pada upaya pencegahan primer penyakit stroke terutama pengaturan pola makan,
manakah pernyataan di bawah ini yang salah.
a. Obat (beta glucan) akan menurunkan kadar kolesterol total dan LDL, menurunkan
tekanan darah, dan menekan nafsu makan bila dimakan dipagi hari (memperlambat
pengosongan usus).
b. Kacang kedelai beserta produk olahannya dapat menurunkan lipid serum,
menurunkan kolesterol total, kolesterol LDL dan trigliserida tetapi tidak
mempengaruhi kadar kolesterol HDL.
c. Kacang-kacangan termasuk biji kenari dan kacang mede meningkatkan kolesterol
LDL dan mencegah arterrosklerosis. Sehingga harus dihindari.
d. Susu yang mengandung protein, kalsium, seng(Zn), dan B12, mempunyai efek
proteksi terhadap stroke.

57. Pada penderita stroke yang memiliki komplikasi hipertensi berapa target terapi untuk
tekanan darah pasien menurut JNC 7?
a. 120/80
b. 120/90
c. 130/80
d. 130/90

58. Penderita stroke dengan komplikasi dislipidemia, penambahan terapi obat yang
direkomendasikan oleh The National Cholesterol Education Program (NCEP) untuk
menurunkan LDL yang paling poten adalah...
a. Fibrate
b. Statin
c. Niasin
d. Losartan
59. Tuan Sandy (75 tahun) mempunyai tekanan darah 122/90 mmHg mengalami kesulitan
berbicara dan menelan setelah mengalami serangan stroke selama satu bulan. Terapi non
farmakologi yang tepat untuk Tuan Sandy yaitu:
a. Menurunkan kadar kolesterol
b. Mengonsumsi sayur dan buah
c. Fisioterapi
d. Mengontrol tekanan darah
e. Mengontrol kadar gula dalam darah

60. Seorang pasien wanita bernama ibu X mendatangi rumah sakit dengan gejala
menurunnya kesadaran sejak 5 jam SMRS, memiliki riwayat hipertensi, stroke, aritmia,
muntah 5 kali, dan mengalami vertigo. Tentukan diagnosis yang tepat untuk keadaan
pasien tersebut.
a. Stroke hemoragik
b. Stroke Non hemoragik
c. Penyakit jantung koroner
d. Hipertensi stage 2
61. Perawat yang memberikan bantuan secara langsung pada klien dan keluarga yang
mengalami masalah kesehatan merupakan peran perawat sebagai ?
a. Kolaborator
b. Caregiver
c. Advokat
d. Peneliti
e. Koordinator
62. Perawat yang membantu mempertahankan lingkungan yang aman bagi klien dan mengambil
tindakan untuk mencegah terjadinya kecelakaan dan melindungi klien dari efek yang tidak
diinginkan yang berasal dari pengobatan atau tindakan diagnostik tertentu merupakan peran
perawat sebagai ?
a. Caregiver
b. Kolaborator
c. Koordinator
d. Konsultan
e. Advokat
63. Perawat dalam melaksanakan tugasnya dilakukan secara sendiri dengan keputusan sendiri
dalam melakukan tindakan untuk memenuhi KDM pada pasien merupakan fungsi?
a. Independen
b. Dependen
c. Kolaboratif
d. Advokasi
e. Konsultan
64. Perawat dalam melaksanakan kegiatannya atas pesan atau instruksi dari perawat lain sebagai
tindakan pelimpahan tugas yang diberikan merupakan fungsi ?
a. Independen
b. Dependen
c. Kolaboratif
d. Advokasi
e. Konsultan
65. Perawat melakukan kerjasama saling membantu dengan profesi kesehatan lain seperti
dokter, farmasi dan ahli gizi dalam program kesehatan merupakan fungsi ?
a. Independen
b. Dependen
c. Kolaboratif
d. Advokasi
e. Konsultan
66. Menurut Kozier fungsi keperawatan terdiri dari keperawatan mandiri (independent),
dependen dan kolaboratif. Jika dalam suatu kasus, perawat tidak memerlukan perintah
dokter dan tidak tergantung dengan orang lain serta mampu mengambil keputusan sendiri
maka fungsi keperawatan tersebut adalah…
a. Dependent
b. Ketergantungan
c. Kolaboratif
d. Mandiri atau Independent
e. Individual
67. Perawat anastesi merupakan perawat dengan pendidikan perawat khusus anestesi. Peran
utamanya adalah sebagai perawat anastesi di tahap praoperatif. Dibawah ini yang
merupakan peran dan tanggung jawab perawat anastesi adalah..
a. Mempersiapkan administrasi pasien
b. Memandikan pasien
c. Mengganti baju pasien
d. Menerima pasien dan memastikan bahwa semua pemeriksaan telah sesuai
peraturan, mempersiapkan alat-alat dan jalur intravena dan arteri.
e. Menerima pasien dan memastikan bahwa semua pemeriksaan telah sesuai peraturan,
mempersiapkan alat-alat dan jalur intravena dan arteri dan melakukan pembedahan.
68. Ny.A datang ke RS dengan keluahan mual, muntah dan diare sudah 5 kali sejak kemarin
malam. Badan tampak lemas dan muka Ny.A terlihat sangat pucat. Saat tiba dirumah
sakit perawat ingin memberikan terapi cairan, sebelum melakukan tindakan medis
perawat meminta persetujuan pihak keluarga. Persetujuan yang didasarkan atas informasi
yang diperlukan terkait hak pasien dan harus dilakukan oleh tenaga medis merupakan
definisi ….
a. Informed Consent
b. Sumpah medis
c. Perjanjian Kerja
d. Kerjasama Perawat
e. Perjanjian
69. Di bawah ini merupakan syarat persetujuan tindakan medis/informed consent untuk
pasien paliatif…
a. Senyum-salam-sapa-meminta tanda tangan
b. Pra orientasi-orientasi-pra kerja
c. Pasien harus memahami pengertian dan tujuan tindakan pelaksanaan informed
consent, pada keadaan darurat untuk kepentingan terbaik pasien, tim perawat
paliatif dapat melakukan tindakan kedokteran yang diperlukan dan informasi
dapat diberikan pada kesempatan pertama
d. Perawat yang langsung memohon tanda tangan
e. Senyum-sapa-prakerja

70. Pasien yang tidak kompeten memiliki hak untuk tidak menghendaki resusitasi sepanjang
informasi adekuat yang dibutuhkan untuk keputusan telah dipahaminya. Keputusan
tersebut dapat diterima menjelang ia meninggal berupa..
a. Warisan
b. Buku catatan
c. Advanced Directive dan Informed Consent
d. Kertas Wasiat
e. Informed
71. Dibawah ini merupakan kriteria The Peaceful End of Life
a. Terbebas dari nyeri
b. Tenang
c. Damai
d. Suka cita
e. Berduka
72. Nafas cepat, nafas pendek, tekanan pada dada, nafas dangkal, pembengkakan pada
tenggorokan dan senasi terceki merupakan respon pada sisitem tubuh
a Kardiovaskuler
b Pernafasan
c Gastrointestinal
d Kulit
e Neuromuskuler
73. Proses/mekanisme kejadian kecelakaan pada sebelum, sesaat dan setelah kejadian
merupakan pengertian dari
a Deselerasi
b Akselerasi
c Biomekanik trauma
d Trauma
e Kinetika trauma

Anda mungkin juga menyukai