Anda di halaman 1dari 2

Blog Pengunjung Setia Dot Com

>>>
PS itu adalah Pergaulan Sehat dan Persahabatan Sejati

Cara Membuka atau Mengekstrak File Setup -


Installer
Cara Membuka atau Mengekstrak File Setup - Installer:
file setup yang berextensi exe bisa lho di ekstrak secara manual
menggunakan program file compressor, salah satu program tersebut
adalah 7zip.

[Note: Oy sebelum melakukannya, installah program 7zip terlebih dahulu]

Cara mengekstrak file setup/installer berekstensi exe adalah dengan cara


klik kanan file setup yang ingin dibuka >> terus pilih: 7zip >> kemudian
pilih: open archive. Setelah itu file yang ada dalam installer itu akan
terbuka dan anda bisa mengekstraknya secara manual

Trus, apa enaknya sih atau apa manfaatnya sih menggunakan cara ini?

Ok, coba anda bayangkan seandainya tiba-tiba file installer setup


program anda terkena virus yang menempel di program tersebut.
Otomatis anda tidak boleh menjalankannya bukan? karena bila
menjalankannya, virus yang menempel di file tersebut akan ikut aktif juga
yang artinya OS anda akan tertular virus tersebut

Tapi bagaimana lagi, padahal kita ingin menginstal program tersebut...

ya itulah salah satu manfaatnya menggunakan trik ini. Kita bisa


mengekstrak file setup secara manual dan menginstalnya secara manual
pula, tanpa perlu terinfeksi virus yang menempel di program tersebut.

So, bagaimana? apakah anda sudah tahu manfaatnya sekarang?...

Ok, bro. Thanks...

Sumar Tono
Tidak ada komentar:

Posting Komentar

‹ Beranda ›
Lihat versi web

Diberdayakan oleh Blogger.

Anda mungkin juga menyukai