To-4 Reg Skolastik Sem-1 19-20

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 18

TO-4 REG

MATA UJIAN : Tes Potensi Skolastik (TPS)


WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 80

KETERANGAN : Mata Ujian PENALARAN UMUM nomor 01 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 52
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 53 sampai nomor 60
Mata Ujian PENALARAN KUANTITATIF nomor 61 sampai nomor 80

PENALARAN UMUM
Teks ini untuk menjawab nomor 1–7.

Kondisi tanah dan iklim di Indonesia memang sesuai untuk perkebunan kelapa sawit. Sumbangan ekspor sawit
juga merupakan salah satu yang tertinggi di antara lima komoditas lainnya. Hasil riset Perkumpulan Prakarsa
menyebutkan, minyak sawit menjadi komoditas penyumbang ekspor terbesar di Indonesia kurun 1989-2017, dengan
rata-rata pertumbuhan nilai ekspor minyak sawit per tahun mencapai 2.782 persen. Produktivitas kelapa sawit lebih
tinggi dibanding jenis tanaman lain dalam menghasilkan minyak nabati. Tingkat produksi minyak sawit mencapai 3,6
ton per hektar per tahun untuk periode 1970-2017. Saat ini, produksi CPO Indonesia sebesar 44 juta ton sampai dengan
46 juta ton per tahun, dengan luas lahan sebesar 14 juta hektare.
Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) memperkirakan produksi sawit akan mencapai 51,7 juta
ton pada 2025. Jika ini terus berlanjut, kondisi oversupply CPO bisa menimpa Indonesia pada 2030 mendatang. Kondisi
ini menurut Kepala BPPT Hammam Riza, bagaikan pedang bermata dua. Jika kelebihan produksi sawit bisa diserap
oleh pasar, maka hal tersebut sangat baik untuk industri termasuk kesejahteraan petani. Di sisi lain, oversupply produksi
sawit ini juga bisa mengakibatkan kelebihan pasokan yang pada akhirnya membuat harga jual produk ini menjadi lebih
rendah.
Sebab, sebagaimana hukum ekonomi yang berlaku, "Apabila volume produksi melebihi kebutuhan pasar, maka
kelebihan pasokan akan membuat harga jual menjadi jatuh. Tentunya hal itu merugikan petani maupun pengusaha
perkebunan sawit," jelas Hammam kepada Tirto. Sebagai catatan, data dari Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit
Indonesia (GAPKI) menunjukkan bahwa ekspor minyak sawit (Crude Palm Oil/CPO dan produk turunannya, Biodiesel
dan Oleochemical) secara keseluruhan mencapai 34,71 juta ton di 2018. Angka ini meningkat 8 persen dari 32,18 juta
ton di 2017. Sementara itu, di dalam negeri, penyerapan biodiesel melalui program B20 mencapai 3,8 juta ton pada
2018, naik 72 persen dibandingkan 2017.

Tabel Produksi Minyak Sawit di Indonesia

https://tirto.id/ketika-indonesia-dihantui-oversupply-produksi-sawit-efh8

-1- BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
01. Berdasarkan paragraf 1 dan 2, manakah simpulan 04. Manakah pernyataan dari teks diatas yang BENAR?
yang tepat?
(A) Kondisi oversupply mengakibatkan harga jual
produk meningkat.
(A) Semua komoditas Indonesia memiliki nilai
(B) Kelapa sawit memiliki produktivitas yang lebih
pertumbuhan ekspor yang tinggi dan
rendah dalam menghasilkan minyak nabati
mengalami oversupply.
dibanding tanaman lain.
(B) Sebagian komoditas Indonesia memiliki nilai (C) Minyak sawit merupakan komoditas
pertumbuhan ekspor yang tinggi dan penyumbang ekspor terbesar di Indonesia.
mengalami oversupply. (D) Penyerapan biodiesel dalam negeri naik 72
persen dibandingkan tahun 2016.
(C) Semua komoditas Indonesia memiliki nilai
(E) Kesejahteraan petani menurun jika kelebihan
pertumbuhan ekspor yang rendah dan
produksi sawit mudah diterima oleh pasar.
mengalami oversupply.
(D) Sebagian komoditas Indonesia memiliki nilai 05. Pernyataan yang sesuai dengan wacana diatas,
pertumbuhan ekspor yang tinggi dan kecuali
mengalami undersupply.
(A) Produksi CPO Indonesia berkisar 44-46 juta
(E) Semua komoditas Indonesia memiliki nilai ton per tahun.
pertumbuhan ekspor yang rendah dan (B) Kondisi oversupply mungkin dapat terjadi di
mengalami undersupply. Indonesia pada tahun 2030.
(C) Kelebihan pasokan kelapa sawit dapat
02. Simpulan apa yang dapat ditarik dari paragraf 2? mengakibatkan turunnya harga jual.
(D) Biodiesel adalah salah satu produk turunan
(A) Kelebihan produksi sawit sebanding dengan kelapa sawit.
permintaan pasar. (E) Tingkat penyerapan biodiesel menurun jika
dibandingkan dengan tahun lalu.
(B) Kelebihan produksi sawit mudah diterima oleh
pasar. 06. Berdasarkan tabel, manakah simpulan yang
(C) Kelebihan produksi sawit berbanding lurus BENAR?
dengan permintaan pasar.
(A) Perkebunan negara mengalami tren
(D) Kelebihan produksi sawit berbanding terbalik peningkatan pada tahun 2014-2016.
dengan permintaan pasar. (B) Perkebunan swasta mengalami tren penurunan
(E) Kelebihan produksi sawit sesuai dengan pada tahun 2016-2018.
ekspektasi pasar. (C) Perkebunan rakyat mengalami tren penurunan
pada tahun 2014-2018.
03. Berdasarkan paragraf 3, manakah simpulan yang (D) Total ketiga jenis perkebunan mengalami tren
paling tepat? peningkatan pada tahun 2014-2018.
(E) Total ketiga jenis perkebunan mengalami tren
penurunan pada tahun 2016-2018.
(A) Oleochemical dan Biodiesel merupakan produk
turunan dari kelapa sawit yang sedang banyak 07. Berdasarkan tabel, manakah simpulan yang
digunakan oleh masyarakat. BENAR?
(B) Oleochemical digemari oleh masyarakat, (A) Perkebunan negara merupakan penyumbang
sedangkan Biodiesel tidak digemari oleh minyak sawit terbesar kedua pada tahun 2018.
masyarakat. (B) Perkebunan rakyat memproduksi minyak sawit
(C) Oleochemical dan Biodiesel bukan merupakan yang lebih banyak dibandingkan dengan
produk turunan dari kelapa sawit. perkebunan swasta pada tahun 2014.
(C) Perkebunan swasta memproduksi minyak sawit
(D) Oleochemical dan Biodiesel tidak digemari sekitar 10 kali lipat daripada perkebunan negara
oleh masyarakat. pada tahun 2018.
(E) Oleochemical merupakan produk turunan dari (D) Perkebunan rakyat memproduksi minyak sawit
kelapa sawit, sedangkan Biodiesel bukan setengah dari total ketiga perkebunan sawit
merupakan produk turunan dari kelapa sawit. pada tahun 2015.
(E) Jumlah minyak sawit terbesar yang diproduksi
oleh perkebunan swasta berada pada tahun
2017.

-2- BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
Teks ini untuk menjawab nomor 8–14.

Apakah Pos Indonesia memang terancam pailit? Tidak sedikit masyarakat Indonesia yang menganggap
bahwa pailit itu sama dengan bangkrut. Padahal, dua hal tersebut merupakan hal yang berbeda. Menurut UU No.
37/2004 tentang Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU), kepailitan adalah sita umum
atas semua kekayaan debitur pailit yang pengurusannya dilakukan oleh kurator di bawah pengawasan hakim
pengawas. Artinya, perusahaan dapat dinyatakan pailit dengan putusan pengadilan apabila perusahaan (debitur)
yang mempunyai dua atau lebih kreditor tak membayar lunas sedikitnya satu utang yang telah jatuh waktu dan
dapat ditagih.
Sementara itu, kata 'bangkrut' tidak dikenal dalam undang-undang di Indonesia. Alhasil, tidak ada
kepastian terkait definisi bangkrut. Meski begitu, dalam putusan Mahkamah Konstitusi No.18/PPU-VI/2008,
disebutkan bahwa secara umum, perusahaan bangkrut lantaran dua faktor. Kedua faktor itu yaitu faktor eksternal di
luar kewenangan pelaku usaha dan missmanagement. Jika pailit dikarenakan tidak mampu membayar utang, maka
Posindo sebetulnya tidak sedang pailit dan belum dapat pula dikatakan terancam. Pasalnya, Posindo masih lancar
membayar seluruh utang-utangnya sampai dengan saat ini.

Hal ini ditegaskan oleh Benny Otoyo selaku Sekretaris Perusahaan Posindo. Ia menyebutkan utang
Posindo masih lancar. Hal itu juga dibuktikan dengan rating untuk surat utang jangka menengah (medium term
note/MTN) perseroan yang berada di level A-. Benny juga membantah bahwa gaji karyawan Posindo disebut-sebut
dibayar dari pinjaman bank. Menurutnya, tidak akan ada bank yang mau memberi pinjaman untuk tujuan bayar
gaji, meskipun gaji termasuk dalam biaya operasi yang didanai dari pinjaman. Ia mengakui perseroan saat ini
sedang bergumul dengan era disrupsi teknologi. Namun, bukan berarti perseroan diam, akan tetapi Posindo justru
sedang melakukan transformasi bisnis dari semua aspek, mulai dari bisnis, sumber daya manusia, hingga produk.

https://tirto.id/bagaimana-sebenarnya-kinerja-pos-indonesia-yang-diisukan-pailit-eeXT

08. Berdasarkan paragraf 3, manakah simpulan yang (C) Semua perusahaan dapat melakukan pinjaman
tepat? dana dari bank dan tidak mampu membayar
utang.
(A) Semua perusahaan tidak dapat melakukan (D) Sebagian perusahaan dapat melakukan
pinjaman dana dari bank dan tidak mampu pinjaman dana dari bank dan mampu
membayar utang. membayar utang.
(B) Sebagian perusahaan tidak dapat melakukan (E) Semua perusahaan dapat melakukan pinjaman
pinjaman dana dari bank dan tidak mampu dana dari bank dan mampu membayar utang.
membayar utang.

-3- BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
09. Simpulan manakah yang dapat ditarik dari paragraf (D) Laba tahun berjalan Posindo menempati titik
2? terendah pada tahun 2011.
(E) Beban usaha Posindo mengalami tren
(A) Perusahaan tidak dapat memberikan gaji peningkatan dalam periode 2011-2017.
karyawan tepat waktu.
(B) Perusahaan tidak mampu memberikan insentif 14. Berdasarkan grafik, pada periode tahun berapakah
ke karyawan. Laba Tahun Berjalan mengalami peningkatan
(C) Perusahaan mengalami kesulitan dalam paling drastis?
membayar utang.
(D) Perusahaan tidak sedang memiliki utang. (A) 2011-2012
(E) Perusahaan mampu membayar utang dengan (B) 2012-2013
tepat waktu. (C) 2013-2014
(D) 2015-2016
10. Manakah pernyataan dari teks diatas yang BENAR? (E) 2016-2017

(A) Pailit dan bangkrut memiliki makna yang sama.


1 1
(B) Faktor-faktor yang dapat membuat perusahaan 15. Nilai 𝑛 yang mungkin dari < 𝑛 < adalah
4 3
bangkrut adalah faktor eksternal dan miss
management. 5
(C) Perusahaan dapat dikatakan pailit meskipun (A)
24
dapat membayar utangnya dengan tepat waktu.
(D) Posindo selalu menunggak pembayaran utang.
(E) Gaji karyawan Posindo dibayar dari pinjaman 6
(B)
bank. 24

11. Berdasarkan teks diatas, manakah simpulan yang


7
PALING TEPAT? (C)
24
(A) Posindo tidak melakukan pinjaman dari bank.
(B) Posindo mampu membayar utang dengan tepat 8
waktu. (D)
24
(C) Posindo sedang bergumul di era disrupsi
teknologi.
(D) Posindo sedang melakukan transformasi bisnis. 9
(E)
(E) Posindo tidak sedang maupun terancam pailit. 24

12. Pernyataan yang sesuai dengan wacana diatas, 𝑎


kecuali 16. Jika adalah pecahan positif yang kurang dari 1,
𝑏
makapecahan yang lebihbesardari 1 adalah
(A) Definisi “bangkrut” tidak tertuang dalam
undang-undang di Indonesia.
(B) Posindo sedang tidak terancam pailit. 𝑎 2
(C) Bank tidak akan memberikan pinjaman dana (A) ( )
𝑏
untuk tujuan bayar gaji.
(D) Posindo sedang melakukan transformasi bisnis
pada semua aspek. 𝑎
(B) 2 ( )
𝑏
(E) Rating untuk surat utang jangka menengah
berada di level A+.
𝑎
13. Berdasarkan grafik, manakah simpulan yang (C)
2𝑏
BENAR?

(A) Pendapatan terendah Posindo adalah pada 𝑎+2


(D)
tahun 2012. 𝑏+2
(B) Pendapatan Posindo pada tahun 2016 lebih
tinggi daripada beban usahanya.
2
(C) Pendapatan Posindo pada tahun 2014 lebih (E) 𝑎
rendah daripada beban usahanya. 𝑏

-4- BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
17. Nilai x dan y padaderetberikutadalah 20. 9
y x 63 12 55 26 46 54 36 110 1

(A) 5 dan 70
(B) 6 dan 75
(C) 7 dan 80 39
(D) 8 dan 85
(E) 9 dan 90 3 7

18. A, B, 𝑥, D, D, E, G, 𝑦, G, J, H
Penggantinilai𝑥 dan 𝑦 adalah
5
(A) C, F 4
(B) D, G
(C) E, H
(D) F, I
(E) G, J
?
19. 4 3

(A) 72

(B) 82

(C) 92

(D) 102
(A) 15
(E) 202
(B) 20

(C) 25

(D) 30

(E) 35

-5- BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
BAHASA INDONESIA

Pemahaman Bacaan dan Menulis

Bacalah tulisan 1 berikut, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di
antara pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.

(1) Demam dan sakit kepala adalah tanda paling umum yang muncul ketika ada gangguan pada tubuh. (2)
Walaupun tidak selalu menandakan terjadinya penyakit yang parah, tetapi kedua gejala tersebut tetap
mengakibatkan kecemasan, terutama jika terjadi pada anak. (3) Oleh karena itu, tetap perlu dilakukan upaya untuk
meredakannya. (4) Obat untuk meredakan demam dan sakit kepala dijual secara bebas, di apotek ataupun di
supermarket. (5) Parasetamol dan ibuprofen merupakan dua bahan aktif obat yang umumnya dikonsumsi oleh
masyarakat. (6) Keduanya diketahui ampuh dapat meredakan demam pada anak atau orang dewasa. (7) Namun, saat
memilih obat, sering kali terjadi kebingungan terkait obat yang lebih baik, parasetamol atau ibuprofen.
(8) Ibuprofen adalah golongan obat yang masuk dalam obat antiinflamasi nonsteroid atau biasa disingkat
dengan NSAID. (9) Ibuprofen bekerja dengan mencegah tubuh membuat senyawa yang menyebabkan peradangan.
(10) Oleh karena itu, dapat membantu mengurangi bengkak, rasa sakit, atau demam.(11) Ibuprofen mulai memiliki
efek sekitar 30—60 menit setelah dikonsumsi. (12) Pada orang dewasa, ibuprofen memiliki kadar tertinggi dalam
tubuh, yaitu, 2 jam setelah dikonsumsi untuk tablet, 62 menit untuk tablet kunyah dan 47 menit untuk ibuprofen
bentuk sirup. (13) Pada anak-anak, untuk mencapai kadar tertinggi dalam tubuh, ibuprofen membutuhkan waktu
sekitar 86 menit setelah dikonsumsi untuk tablet kunyah dan 58 menit untuk bentuk sirup.
(14) Sementara itu, parasetamol adalah obat golongan analgesik, pereda nyeri dan antipiretik, atau pereda
demam. (15) Parasetamol bekerja pada hipotalamus agar terbentuk senyawa untuk meredakan demam. (16)
Parasetamol juga dapat meredakan nyeri dengan mencegah pembentukan impuls nyeri atau dengan menghambat
pembentukan senyawa yang dapat menyebabkan timbulnya nyeri. (17) Parasetamol membutuhkan waktu 1 jam
setelah dikonsumsi untuk memberikan efek kerjanya dan memiliki kadar tertinggi setelah 6 jam dikonsumsi. (18)
Namun, seiring berkembangnya zaman, terdapat beberapa produk tablet parasetamol yang bekerja secara cepat
sehingga untuk mencapai kadar tertinggi, hanya dibutuhkan waktu 10—60 menit.
(19) Parasetamol dapat meredakan nyeri, tetapi dalam skala yang ringan. (20) Jika nyeri yang dialami
karena terdapat peradangan, sebaiknya kita menggunakan ibuprofen. (21) Ibuprofen merupakan obat yang juga
dapat mengatasi peradangan. (22) Selain berdasarkan fungsi atau kecepatan obat memberikan hasil, pemilihan obat
juga harus berdasarkan kondisi seseorang yang mengonsumsinya. (23) Seseorang yang memiliki riwayat gangguan
pencernaan, seperti mag atau tukak lambung, tidak disarankan untuk mengonsumsi ibuprofen. (24) Hal ini
dikarenakan ibuprofen dapat melukai lambung.(25) Namun, untuk seseorang yang memiliki riwayat gangguan pada
liver atau hati, tidak disarankan mengonsumsi parasetamol. (26) Karena diketahui proses metabolisme parasetamol
adalah di liver, mengonsumsi parasetamol dapat meningkatkan beban kerja liver. (27) Oleh karena itu, sebelum
melakukan pemilihan obat antara ibuprofen dan parasetamol, berkonsultasilah dengan dokter atau apoteker agar bisa
mencapai efek terapi sesuai dengan yang dibutuhkan.
(Diadaptasi dari Vivahealth.co.id)

21. Apa judul yang tepat untuk tulisan di atas? 23. Gagasan utama paragraf kesatu tulisan 1 di atas
adalah
(A) Obat yang Tepat untuk Mengatasi Demam
dan Sakit Kepala
(B) Khasiat Ibuprofen dan Parasetamol (A) Demam dan sakit kepala adalah gejala utama
(C) Perbedaan Ibuprofen dan Parasetamol gangguan pada tubuh.
(D) Fungsi dan Cara Kerja Ibuprofen dan
(B) Diperlukan upaya untuk meredakan demam
Parasetamol
dan sakit kepala.
(E) Pilih Ibuprofen atau Parasetamol?
(C) Masyarakat sering kali bingung memilih
22. Kalimat yang perlu diperbaiki dari tulisan 1 di atas ibuprofen atau parasetamol.
adalah
(D) Ibuprofen dan parasetamol ampuh meredakan
(A) kalimat 2 demam.
(B) kalimat 3
(E) Ibuprofen dan parasetamol umum dikonsumsi
(C) kalimat 7
masyarakat untuk meredakan demam dan
(D) kalimat 14
sakit kepala.
(E) kalimat 16
-6- BTA / TO-4 REG UTBK 2020
TO-4 REG
24. Perbaikan yang tepat dari kalimat (10) adalah 27. Simpulan tulisan 1 di atas adalah

(A) mengganti kata oleh karena itu menjadi jadi


(A) Ibuprofen dan parasetamol sama-sama ampuh
(B) mengganti kata atau menjadi dan
dalam meredakan demam dan nyeri.
(C) mengganti kata mengurangi menjadi
meringankan (B) Ibuprofen memberikan efek 30—60 menit
(D) menambahkan subjek sebelum kata dapat setelah dikonsumsi, sedangkan parasetamol
membantu memberikan efek 1 jam setelah dikonsumsi.
(E) menghilangkan kata oleh karena itu
(C) Ibuprofen termasuk obat antiinflsmasi
nonsteroid, sedangkan parasetamol termasuk
25. Kalimat yang tidak perlu diperbaiki adalah
obat analgesik, pereda nyeri dan antipiretik,
(A) kalimat 18 atau pereda demam.

(B) kalimat 20 (D) Ibuprofen berfungsi mengobati nyeri disertai


peradangan dan tidak disarankan dikonsumsi
(C) kalimat 24 oleh penderita mag atau tukak lambung,
(D) kalimat 26 sedangkan parasetamol berfungsi mengobati
nyeri ringan dan tidak disarankan dikonsumsi
(E) kalimat 27 oleh penderita gangguan liver.
(E) Pemilihan ibuprofen dan parasetamol harus
26. Kesalahan penggunaan tanda koma terdapat pada berdasarkan fungsi, kecepatan memberikan
kalimat hasil, dan kondisi seseorang yang
mengonsumsinya serta saran dokter atau
(A) kalimat 2 apoteker agar sesuai dengan terapi yang
(B) kalimat 7 dibutuhkan.

(C) kalimat 12
(D) kalimat 23
(E) kalimat 26

Bacalah tulisan 2 berikut, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di
antara pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.

(1) Sebagian orang tua mengeluhkan anak remajanya yang menuntut lebih banyak privasi. (2) Mereka
merasa sulit untuk menyesuaikan dengan situasi itu. (3).... (4) Alhasil, orang tuapun merasakan anak remajanya
semakin jauh dari mereka.
(5) Menurut psikolog anak dari Flinto R&D Center, Divya Palaniappan, kekhawatiran orang tua akan kasus
seperti itu masuk akal. (6) Masa remaja adalah masa yang ditandai oleh perubahan. (7) Anak remaja mengalami
perubahan drastis, tidak hanya dalam penampilan fisik, melainkan juga secara emosional.
(8) “Ini adalah fase transisi menuju kedewasaan dan ditandai oleh karakteristik keingintahuan seksual”,
katanya, dilansir laman Times of India.
(9) Masa remaja juga adalah periode pencarian jati diri dan identitas. (10) Jadi, secara alami masa itu
memunculkan masalah independen, pertanggung jawaban, dan pengambilan keputusan yang berkaitan dengan
identitas diri. (11) Perilaku remaja sering kali tidak terduga dan impulsif. (12) Mereka mungkin menikmati banyak
perilaku berisiko dan mengembangkan minat selama fase ini. (13) Sebenarnya, mencari privasi adalah salah satu
karakteristik kunci masa remaja.
(14) Menurut Divya, sebaiknya, sebagai orang tua, harus memahami bahwa semua perubahan di atas adalah
karakteristik dari transisi sehat menuju kedewasaan dan bagian penting menemukan rasa diri. (15) Dukungan orang
tua sangat penting untuk memastikan remaja berkembang menjadi orang dewasa yang berpengetahuan luas dengan
harga diri yang kuat pula untuk tetap mandiri dan mampu mengendalikan hidup. (16) Dorongan dan penguatan
adalah dua faktor penting yang akan memastikan anak remaja ada bersama orang tua dan tidak menjauh.

(Diadaptasi dari “Ketika Remaja Terasa Menjauh dari Orang Tuanya”, Gayahidup.republika.go.id, 18 April 2019)

-7- BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
28. Simpulan tulisan 2 di atas adalah 31. Kalimat yang tepat untuk mengisi bagian rumpang
tulisan 2 di atas adalah
(A) Anak mengalami perubahan pada masa
remaja, baik perubahan secara fisik maupun (A) Remaja tidak jarang melancarkan protes ketika
secara emosional. ayah atau ibunya mencoba untuk campur
tangan dalam kehidupannya.
(B) Masa remaja adalah proses pencarian jati diri
dan identitas. (B) Remaja selalu merasa lebih nyaman berada di
luar rumah daripada berada di dalam rumah.
(C) Orang tua harus memahami perubahan
karakteristik anak remajanya. (C) Remaja selalu merasa lebih nyaman bercerita
tentang masalahnya kepada orang lain
(D) Orang tua harus memberikan dukungan dan daripada keluarganya.
penguatan pada masa transisi anak remajanya
(D) Orang tua menjadi merasa tidak dipedulikan
agar hubungan mereka tidak menjauh.
oleh anak remajanya.
(E) Orang tua merasa anak remajanya semakin (E) Remaja selalu menyalahkan orang tua yang
jauh dari mereka. banyak bertanya.

29. Kesalahan PUEBI pada tulisan 2 di atas terdapat 32. Kalimat yang tidak efektif adalah
dalam kalimat
(A) kalimat 9
(A) 1 dan 4 (B) kalimat 11
(C) kalimat 12
(B) 4 dan 5 (D) kalimat 14
(C) 4 dan 8 (E) kalimat 15

(D) 8 dan 11 33. Jadi, secara alami masa itu memunculkan masalah
(E) 11 dan 14 independen, pertanggung jawaban, dan
pengambilan keputusan yang berkaitan dengan
identitas diri.
30. Penggunaan konjungsi yang tidak tepat terdapat Kata yang bercetak tebal dalam kalimat di atas
pada dapat diperbaiki menjadi

(A) kalimat 4 (A) independen dan pertanggungjawaban


(B) kalimat 7 (B) independensi dan pertanggungjawaban
(C) independensi dan mempertanggungjawabkan
(C) kalimat 8 (D) independen dan tanggung jawab
(D) kalimat 10 (E) independensi dan tanggung jawab

(E) kalimat 15

-8- BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
Tulisan 3 berikut diikuti oleh enam butir pertanyaan. Pertimbangkan apakah kata atau kalimat pada setiap nomor
bercetak tebal TIDAK PERLU DIPERBAIKI (A) atau diganti dengan pilihan lain yang tersedia (B, C, D, atau E).
Menristekdikti: Guru Harus Manfaatkan Teknologi
(1) Menurut Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti), Mohamad Nasir,
mengatakan di era revolusi industri 4.0 guru perlu mengikuti segala teknologi yang dapat membantunya
mengajar14. (2) Hal itu diungkapkan saat menghadiri Wisuda Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Persatuan Guru Republik Indonesia (STKIP PGRI) Jombang, pada Sabtu (20/4). (3) Menurut Nasir, di era sekarang
ini, guru tidak boleh ketinggalan di dalam teknologi yang mendukung literasi karena kalau tidak mengetahui
teknologi, seorang guru pasti akan kalah oleh murid.
(4) Nasir mengingatkan bahwa ilmu yang diajarkan kepada murid tidak berhenti setiap tahun, melainkan15
terus diperbarui. (5) Oleh sebab itu, guru tidak boleh berpuas diri dengan buku ajaran yang sudah lama terbit. (6)
Menurutnya, dosen dan guru jangan sampai ketinggalan teknologi dengan menggunakan buku yang dipakai cetakan
tahun-tahun yang lalu, tahun 2005 atau 2010, padahal sekarang sudah tahun 2019 dan harus updater.
(7) Lebih lanjut, Nasir menyatakan bahwa di era Revolusi Industri 4.0 ini akan ada banyak mata pelajaran
dan mata kuliah yang dapat diajarkan tanpa guru atau dosen sama sekali. (8) Sehingga16, guru dan dosen perlu
meningkatkan kemampuan mengajarnya juga dengan bantuan teknologi. (9) Dengan demikian, para guru tetap dapat
memberikan pengajaran yang maksimal. (10) “Kami datang ke Korea Selatan, Jepang, dan Cina, bahkan sampai
dengan Kanada. (11) Ada suatu proses ajaran17 dengan kondisi mahasiswa sudah tidak lagi bersentuhan dengan
orang di tingkat pendidikan tinggi,” kata Nasir.
(12) Dalam kesempatan yang sama ketua umum Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Pusat
Unifah Rosyidi mengatakan, guru di Indonesia akan tetap dibutuhkan di era Revolusi Industri 4.0 18. (13)
Namun, tentu saja para guru harus terus meningkatkan profesionalismenya. (14) “Profesionalisme19 adalah kata
kunci dan menjadi perhatian global20. (15) Oleh karena itu, dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi,
kita akan terus belajar dan profesionalisme itulah yang menjadi kuncinya. (15) Dengan terus mengasah diri, insya
Allah kita akan bisa memosisikan diri, apa pun tantangannya di era 4.0,” ujar Unifah.

(Diadaptasi dari “Menristekdikti: Guru Harus Manfaatkan Teknologi”, Republika.com, 20 April 2019)

34. Menurut Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan 35. melainkan


Tinggi (Menristekdikti), Mohamad Nasir,
mengatakan di era revolusi industri 4.0 guru perlu (A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI
mengikuti segala teknologi yang dapat (B) sedangkan
membantunya mengajar. (C) bahkan
(D) padahal
(A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI (E) tetapi

(B) Menurut Menteri Riset, Teknologi, dan 36. sehingga


Pendidikan Tinggi (Menristekdikti), Mohamad
Nasir, bahwa di era Revolusi Industri 4.0 guru (A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI
perlu mengikuti segala teknologi yang dapat
(B) Akan tetapi
membantunya mengajar.
(C) Menurut Menteri Riset, Teknologi, dan (C) Oleh karena itu
Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad (D) Selain itu
Nasir mengatakan di era Revolusi Industri 4.0
guru perlu mengikuti segala teknologi yang (E) Jadi
dapat membantunya mengajar.
(D) Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan 37. ajaran
Tinggi (Menristekdikti), Mohamad Nasir,
mengatakan di era Revolusi Industri 4.0 guru (A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI
perlu mengikuti segala teknologi yang dapat
(B) pembelajaran
membantunya mengajar.
(E) Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan (C) belajar
Tinggi (Menristekdikti), Mohamad Nasir, (D) mengajar
mengatakan bahwa di era Revolusi Industri
4.0, guru perlu mengikuti segala teknologi (E) pelajaran
yang dapat membantunya mengajar.

-9- BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
38. Dalam kesempatan yang sama ketua umum 39. profesionalisme
Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Pusat
Unifah Rosyidi mengatakan, guru di Indonesia (A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI
akan tetap dibutuhkan di era Revolusi Industri 4.0.
(B) profesionalisasi
(A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI (C) profesional
(B) Dalam kesempatan yang sama Ketua Umum
(D) profesionalitas
Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI)
Pusat Unifah Rosyidi mengatakan, guru di (E) profesi
Indonesia akan tetap dibutuhkan di era
Revolusi Industri 4.0.
40. global
(C) Dalam kesempatan yang sama ketua umum
Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI)
(A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI
Pusat, Unifah Rosyidi, mengatakan, guru di
Indonesia akan tetap dibutuhkan di era (B) globalisasi
Revolusi Industri 4.0..
(C) dunia
(D) Dalam kesempatan yang sama, Ketua Umum
Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) (D) seluruh negara
Pusat, Unifah Rosyidi, mengatakan bahwa
(E) masyarakat
guru di Indonesia akan tetap dibutuhkan di era
Revolusi Industri 4.0.
(E) Dalam kesempatan yang sama, Ketua umum
Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI)
Pusat Unifah Rosyidi mengatakan bahwa guru
di Indonesia akan tetap dibutuhkan di era
Revolusi Industri 4.0.

Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Bacalah tulisan 1 berikut, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di
antara pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.
(1) Pemerintah Kabupaten Maros melalui Dinas Kebudayan dan Pariwisata siap memadukan objek wisata
alam dan wisata budaya di bumi butta salewangang. (2) Pemaduan dua objek ini dimaksudkan untuk mendukung
program pemerintah, Wonderful Indonesia. (3) Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Maros,
Muhammad Ferdiansyah, di Kabupaten Maros, mengatakan bahwa selama ini hanya lebih banyak fokus pada objek
wisata dan kini wisata budaya akan diangkat untuk saling mendukung.
(4) Dia juga mengatakan bahwa salah satu wisata budaya yang masih tetap bertahan dan dipelihara turun-
temurun adalah pesta adat panen raya Katto Bokko. (5) Pesta adat panen ini dilakukan oleh Pemangku Adat
Kerajaan Marusu, Abd Waris Karaeng Sioja, bersama masyarakat setempat. (6) Menurut Ferdiansyah ke depan pesta
adat yang lahir dari nilai-nilai budaya ini akan bekerja sama dengan Asosiasi Pengusaha Travel Indonesia (ASITA)
dan Perhimpunan Pengusaha Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI). (7) Harapannya, kerja sama ini dapat
memperluas gaung Katto Bokko di Maros. (8) “Jadi, ke depan, pesta adat tersebut tidak hanya dapat disaksikan oleh
orang Maros, tetapi juga orang dari luar Sulawesi Selatan, bahkan oleh turis mancanegara, karena akan dimasukkan
dalam kalender pariwisata mendukung program pemerintah (Wonderful Indonesia),” katanya.
(9) Beberapa objek wisata Kabupaten Maros, seperti Taman Wisata Alam Bantimurung, Taman Purbakala
Leang-Leang, dan Taman Wisata Pegunungan Karst Rammang-Rammang, sudah dikenal hingga ke mancanegara.
(10) Objek wisata tersebut akan disenergikan dengan wisata budaya di Kabupaten Maros. (11) Oleh karena itu,
menurut Kadisbudpar Maros, sebelum ke objek wisata Bantimurung atau Rammang-Rammang, wisatawan lokal dan
mancanegara akan singgah menyaksikan pesta adat Katto Bokko ataupun Appalili. (12) Appalili adalah upacara
turun sawah yang digelar sekali setahun secara besar-besaran.
(13) Pemangku Adat Karaeng Marusu berharap bahwa perhatian dari pemerintah ini akan menjadi wujud
kepedulian dalam melestarikan budaya. (14) Sinergi wisata alam dan budaya sekaligus merangsang generasi muda
untuk mengenal dan melesarikan budayanya. (15) Menurutnya, upacara adat yang dilakukan turun-temurun sejak
ratusan tahun silam pada prakemerdekaan tetap mereka jaga agar anak cucu mereka masih bisa melihat dan
merasakan wujud kesyukuran saat panen raya. (16) Selain itu, wujud kebersamaan dan kesatuan antara pihak
turunan raja dan masyarakat dapat terus dibina melalui pesta adat Katto Bokko.
(Diadaptasi dari “Maros akan Padukan Objek Wisata Alam dan Wisata Budaya, Republika.co.id, 8 April 2019)

- 10 - BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
41. Kata tersebut pada kalimat (10) merujuk pada 44. Yang bukan padanan makna kata merangsang pada
kalimat 14 adalah
(A) objek wisata Kabupaten Maros
(A) menyebabkan
(B) objek wisata yang dikenal hingga ke (B) membangkitkan
mancanegara
(C) memicu
(C) Taman Wisata Alam Bantimurung
(D) mendorong
(D) Taman Wisata Alam Bantimurung, Taman (E) mengangkat
Purbakala Leang-Leang, dan Taman Wisata
Pegunungan Karst Rammang-Rammang
45. Penggunaan PUEBI yang tidak tepat terdapat pada
(E) Beberapa objek wisata Kabupaten Maros yang
dikenal hingga ke mancanegara (A) kalimat 2
(B) kalimat 3
42. Gagasan utama paragraf pertama adalah
(C) kalimat 4
(D) kalimat 6
(A) Pemerintah Kabupaten Maros siap
memadukan objek wisata alam dan wisata (E) kalimat 11
budaya di bumi butta salewangang.
(B) Perpaduan objek wisata alam dan wisata 46. Suntingan yang tepat untuk kalimat (7) adalah
budaya Kabupaten Maros.
(C) Kabupaten Maros selama ini hanya fokus pada (A) Harapannya adalah kerja sama ini dapat
objek wisata alam. memperluas gaung Katto Bokko di Maros.
(D) Kabupaten Maros kini akan mengangkat (B) Kerja sama ini diharapkan dapat memperluas
wisata budaya. gaung Katto Bokko di Maros.
(E) Pemaduan objek wisata alam dan wisata
budaya untuk mendukung program pemerintah (C) Harapannya, yaitu kerja sama ini dapat
Wonderful Indonesia memperluas gaung Katto Bokko di Maros.

(D) Harapannya dapat memperluas gaung Katto


43. Kata berimbuhan yang tidak tepat pada tulisan 1 di
Bokko di Maros.
atas adalah
(E) Harapannya Pemerintah Maros adalah kerja
(A) pemaduan (kalimat 2) sama ini dapat memperluas gaung Katto
(B) diangkat (kalimat 3) Bokko di Maros.
(C) bekerja sama (kalimat 6)
(D) memperluas (kalimat 7)
(E) dimasukkan (kalimat 8)

- 11 - BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
Bacalah tulisan 2 berikut, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di
antara pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.
(1) Sebuah penelitian dari Universitas Aberdeen Skotlandia menyebutkan, polusi udara menghambat
pertumbuhan janin pada bulan-bulan terakhir sebelum kelahiran. (2) Berkurangnya bobot lahir bayi dikaitkan
dengan paparan asap rokok serta banyak faktor lain. (3) Tim peneliti yang dipimpin oleh Profesor Steve Turner
mengatakan bahwa pihaknya telah meninjau selama satu dekade atau kurang lebih 10 tahun untuk meneliti masalah
tersebut hingga akhirnya ditemukan hubungan antara gas yang ditemukan dalam polusi udara dan pengaruhnya pada
janin.
(5) Turner mengatakan bahwa paparan nitrogen dioksida yang dipancarkan dari knalpot kendaraan
bermotor, pembuatan dan pembakaran gas dan batu bara, mengakibatkan ukuran kepala yang lebih kecil pada bayi.
(6) Meskipun tidak dianggap sebagai gas rumah kaca, nitrogen dioksida adalah polutan yang berkontribusi terhadap
kabut asap. (7) Selain itu, efeknya sangat jelas dalam tiga bulan terakhir kehamilan. (8) Sumber-sumber lain,
termasuk asap rokok dan pemanas serta kompor butana dan minyak tanah, juga memiliki dampak buruk bagi janin
yang berusia 7 bulan atau 3 bulan terakhir kehamilan.
(9) Selain itu, Turner juga menjelaskan bahwa berbagai penelitian tentang polusi udara yang dikaitkan
dengan ukuran janin telah dilakukan oleh berbagai wilayah geografis di dunia, termasuk Australia, AS, dan beberapa
negara di Eropa. (10) Namun, dalam penelitian ini, Turner dan timnya menemukan bukti jelas bahwa pada trimester
ketiga khususnya, paparan nitrogen dioksida mengurangi pertumbuhan janin. (11) Untuk itu, Turner menekankan
pentingnya intervensi potensial pada tahap awal kehamilan. (12) Selain itu, temuan ini juga menunjukkan bahwa
langkah-langkah kesehatan masyarakat sangat diperlukan untuk meminimkan paparan ibu hamil terhadap nitrogen
dioksida.
(Diadaptasi dari Republika.co.id, 21 April 2019)

(C) Penelitian tentang polusi udara yang dikaitkan


47. Sebuah penelitian dari Universitas Aberdeen, dengan ukuran janin telah dilakukan berbagai
Skotlandia, menyebutkan bahwa polusi udara negara di dunia.
menghambat pertumbuhan janin pada bulan-bulan (D) Asap rokok memilik dampak buruk bagi janin usia
terakhir sebelum kelahiran. 7 bulan atau 3 bulan terakhir kehamilan.
Kata yang bukan padanan kata penelitian pada (E) Tim Profesor Steve Turner telah melakukan
kalimat di atas adalah penelitian selama satu dekade.

(A) penyelidikan (D) peninjauan 50. Kata yang tidak baku pada tulisan 2 di atas adalah
(B) pemeriksaan (E) pembuktian
(C) pengusutan (A) menyebutkan (kalimat 1)
(B) meninjau (kalimat 3)
48. Ide pokok paragraf pertama tulisan 2 di atas adalah (C) butana (kalimat 8)
(D) intervensi (kalimat 11)
(A) Polusi udara menghambat pertumbuhan janin (E) meminimkan (kalimat 12)
pada trimester terakhir kehamilan.
(B) Penelitiann dari Universitas Aberdeen 51. Pemakaian tanda koma yang tidak tepat terdapat
mengenai polusi udara pada
(C) Gas yang ditemukan dalam polusi udara dan
pengaruhnya terhadap janin (A) kalimat 1
(D) Bobot lahir bayi berkaitan dengan asap rokok (B) kalimat 5
dan faktor lain. (C) kalimat 8
(E) Penelitian dari Universitas Aberdeen (D) kalimat 9
menunjukkan bahwa polusi udara menghambat (E) kalimat 10
pertumbuhan janin pada trimester terakhir
kehamilan. 52. Judul yang tepat untuk tulisan 2 di atas adalah

49. Pernyataan yang tidak sesuai dengan teks di atas (A) Polusi Udara dan Dampaknya
adalah (B) Bahaya Nitrogen Dioksida
(C) Pertumbuhan Janin pada Trimester Terakhir
(A) Paparan nitrogen eksogen dari knalpot kendaraan Kehamilan
bermotor mengakibatkan ukuran kepala bayi lebih (D) Pengaruh Penelitian Turner terhadap Janin
kecil. (E) Polusi Udara Menghambat Pertumbuhan Janin
(B) Polusi udara menghambat pertumbuhan janin pada
trimester terakhir kehamilan.
- 12 - BTA / TO-4 REG UTBK 2020
TO-4 REG
TEXT 1
South Korea is seeking cooperation from China to produce artificial rain to help fight increasing pollution.
President Moon Jae-in proposed the plan this week during a meeting with government officials, his spokesman said.
South Korea has reached a new high in a kind of air pollution measured in fine dust. On one recent day, officials
said the fine dust concentration levels in Seoul rose above 130 micrograms per cubic meter. Levels above 75
micrograms per cubic meter are considered “very bad.” The rising levels caused some people to wear face coverings
to protect them from the thick, gray air.
The proposal with China would involve a project to create artificial rain. This process involves cloud
seeding – when various substances are put into clouds in an attempt to cause rain. In a meeting with a top Chinese
diplomat last year, Moon said China was partly responsible for South Korea’s pollution problem. He called for
China’s cooperation in efforts to improve air quality. When asked about Moon’s latest proposal, Chinese foreign
ministry spokesman Lu Kang welcomed cooperation with South Korea. But he questioned South Korean claims that
China is a major source of its pollution.
One South Korean opposition party called on Moon to declare the current air pollution problem a national
disaster. Lawmakers from the ruling and opposition parties held an emergency meeting and agreed to quickly
consider legislation to deal with the problem. In a meeting with government officials, Moon noted that China was
“much more advanced” than South Korea in rain-making technologies, his spokesman said. The president
expressed hope that creating rain over waters between the countries would help reduce air pollution.
South Korean officials announced last month that an experiment to create artificial rain did not provide the
desired results. In January, the country’s weather agency sent aircraft to release chemicals into clouds over the
Yellow Sea, South Korea’s Yonhap news agency reported. The Yellow Sea sits between the Korean Peninsula and
China. South Korea’s Ministry of Environment said in a news release that no major precipitation was observed
after the cloud seeding operation. Some cloud formation was confirmed and rainfall was observed over some
islands, the release said. But no rain was observed in inland areas, it added.
Source: selvi://https://learningenglish.voanews.com

53. What is the main idea of the text? 55. What can we infer from the text?

(A) South Korean and Chinese governments work (A) Legislation have discussed the problem, and it
to reduce air pollution by creating artificial takes a long time period to finish
rain
(B) Both countries have not agreed with the
(B) South Korean government wants to change the proposal of making artificial rain
weather (C) Making rain over the seas between the two
countries is not expected to be successful
(C) China is one of countries producing much air
pollution in East Asia (D) South Korea can work by itself to create
artificial rain
(D) South Korean and Chinese governments hold a
(E) China has much advanced technologies than
meeting to discuss air pollution
South Korea in terms of creating rain
(E) South Korea is the nation that has the impact
of air pollution from China 56. The statements below are FALSE according to the
text above, except…

54. “Cooperation” is the closest meaning to… (A) South Korean and Chinese governments have
made a cooperation to overcome the air
(A) Meeting pollution
(B) Discussion (B) the fine dust concentration levels in Seoul
(C) Agreement rose above 250 micrograms per cubic meter
(D) Persuasion (C) China is the country that made the proposals
(E) Negotiation (D) The weather agency sent officers to hold the
cloud seeding on the land
(E) There was observed a great rain in the area
after cloud seeding

- 13 - BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
TEXT 2

This week, the cultural agency of the United Nations – UNESCO – added reggae music to its list of
international cultural treasures. The purpose of the list is to teach about and protect many international cultural
traditions. Reggae music began in Jamaica and spread across the world with its calls for social justice, peace and
love. Born in the neighborhoods of Kingston in the 1960s, reggae songs were an expression of hard times and
struggle. But its rhythmic sound and hopeful lyrics also made it an enjoyable music.
Its most famous songwriter and performer, the late Bob Marley, became an international star with songs
like “No Woman, No Cry” and “Get Up, Stand Up.” Other well-loved reggae artists include Jimmy Cliff and Toots
and the Maytalls. Over time, the music traveled everywhere, from Britain and the United States to Latin America
and Africa.
In the 1960s, reggae gained popularity in Britain and parts of the U.S., where Jamaicans began moving
after World War Two. Many of the world’s most famous reggae musicians began their careers in Britain. Reggae
also influenced other styles of music there. In the 1970s and 1980s, the British punk rock music world welcomed
reggae. Soon, punk musicians would be making reggae-influenced songs. British artists such as The Clash and The
Police mixed reggae's rhythms and sounds, as well as its political messages, into their music. This helped bring
reggae to a wider audience.
Today, musicians from a wide field of styles, such as pop, R&B and even jazz, continue to borrow from
reggae. UNESCO said in a statement that reggae remains unchanged as “a vehicle of social commentary, as
a cathartic experience, and means of praising God…and the music continues to provide a voice for all.” There are
now more than 300 cultural treasures on UNESCO’s list. Along with reggae, the Paris-based agency added five
other cultural traditions to its list this week. They include As-Samer, a traditional style of dancing and singing
performed at weddings in many parts of Jordan.
Source: selvi://https://learningenglish.voanews.com

57. What can we infer from the text? 59. The statements below are TRUE according to the
text above, except…
(A) Reggae does not influence any kind of genres
in the world (A) UNESCO is the cultural agency of the United
Nation
(B) UNESCO only wants to protect reggae as the
world heritage (B) Reggae was born in Kingston 1960s
(C) As Samer is a traditional Jordan dance that is
(C) Reggae has been considered to be the world also listed as one of the cultural treasures
heritage among other 300 cultural treasures
(D) The themes of reggae is based on social
(D) British punk does not welcome reggae as justice, peace, and love
source of its songs
(E) Bob Marley has been considered to be one of
(E) UNESCO only lists music genres to be the leading reggae singers from the US
world heritage
60. From the text above, we can conclude that…

58. “Influence” has a similar meaning to… (A) Reggae was born in the capital of Jamaica

(A) Lead (B) Reggae has been put on a list of one of cultural
heritages in the world based on UNESCO
(B) Direct
(C) Reggae has been borrowed by many musical
(C) Refer genres in the world
(D) Affect (D) Reggae has grown famous in the US
(E) Manage (E) Many Reggae musician started their career in
the UK

- 14 - BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
61. VENN 64. ARITMETIKA
Daerah yang berwarna abu-abu adalah

(A) A B C

(B) AC B – C

(C) A B CC
Berapa banyak jalan terpedek menuju B?
(D) A B – C
(A) 40
(E) A (B C)
(B) 48
(C) 56
(D) 64
62. SIMBOL
(E) 72

65. STATISTIKA
Tentukan jangkauan dari data berikut!
7, 6, 6, 4, 5, 8, 5, 4, 3, 2

(A) 6
(A) x = y
(B) 5
(B) x = |y|
(C) 4
(C) x = - y (D) 3
(E) 3
(D) x2 - y2 = 0

(E) x dan y positif


66. KARTESIUS
Persamaan grafik fungsi linier pada gambar berikut
adalah
63. ALJABAR
5 3 1 2 4 3
Jika p = 12  2  21 dan q = ( .1 : 1 ),
6 8 4 5 10 5
maka nilai p + q?

11
(A) 36
24

3 1
(B) 36 (A) y =  x 3
4 2

1 1
(C) 36 (B) y = x
2 2
1
1 (C) y =  x
(D) 36 2
3
1
(D) y = x 3
2 2
(E) 36
3 1
(E) y = x3
2

- 15 - BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
67. GEOMETRI 70. INTERPRETASI DIAGRAM
Titik P adalah pusat lingkaran Q yang memiliki Manakah pernyataan yang benar terkait diagram
jari-jari 4. Titik mana sajakah di bawah ini yang garis berikut?
mungkin terletak pada lingkaran Q?

(A) (4, 0)

(B) (-4, 0)

(C) (0, -4)

(D) (-4, 4)

(E) (0, 4)

Gunakan pilihan berikut untuk menjawab


no. 68–70!

(A) (1), (2), dan (3) saja yang benar


(B) (1) dan (3) saja yang benar
(C) (2) dan (4) saja yang benar
(D) Hanya (4) yang benar
(E) Semua pilihan benar
Keterangan:
68. ALJABAR
Jika 16 adalah rata-rata dari p, 24, dan q, maka Number of Cars Purchased= jumlah pembelian mobil
nilai dari 16(p + q) adalah Number of Cars Leased= jumlah penyewaan mobil

1 (1) Jumlah pembelian mobil per tahun senantiasa lebih


(1) x 768
2 tinggi daripada jumlah penyewaan mobil per tahun
pada periode tahun 1993–1998.
1
(2) x 1.150 (2) Jumlah penyewaan mobil per tahun senantiasa
3
lebih tinggi daripada jumlah pembelian mobil per
(3) 384 tahun pada periode tahun 1993–1998.
(4) 768 (3) Rasio pembelian dan penyewaan mobil pada tahun
1995 adalah 80%.
69. KARTESIUS
(4) Penurunan pembelian mobil per tahun pada periode
Jika (𝑝, 𝑞) terletak pada grafik y = f (x) berikut dan
1994–1997 adalah sekitar 140.
0 p 5, maka manakah nilai q yang mungkin?

Untuk no. 7175, gunakan pilihan berikut yang


menggambarkan hubungan antara kuantitas P dan
Q yang diberikan!

(A) P > Q
(B) Q > P

(1) −6 ≤ 𝑞 ≤ 7 (C) P = Q
(D) Informasi yang diberikan tidak cukup untuk
(2) −7 ≤ 𝑞 ≤ 8 memutuskan
(3) −6 ≤ 𝑞 ≤ 9
(4) −5 ≤ 𝑞 ≤ 10

- 16 - BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG
NO INFORMASI P Q Untuk no. 76–80, apakah pernyataan (1) dan (2)
ALJABAR cukup untuk menjawab pertanyaan tersebut?
71 Jika x, y, dan z adalah
bilangan bulat ganjil (A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab
berurutan. –3 x pertanyaan, tetapi pernyataan (2) SAJA tidak
x<y<z cukup.
x+y+z<z
STATISTIKA (B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk menjawab
72 Rata–rata dari 𝑎, 𝑏, 𝑐, 𝑑, Rata-rata 35 pertanyaan, tetapi pernyataan (1) SAJA tidak
dan 𝑒 adalah 28. dari 𝑏 dan 𝑑 cukup.
(C) DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup untuk
Rata-rata dari 𝑎, 𝑐, dan 𝑒
menjawab pertanyaan, tetapi SATU pernyataan
adalah 24.
SAJA tidak cukup.
ARITMETIKA
73 Jumlah penerbangan Jumlah 64 (D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab
yang meninggalkan penerbangan pertanyaan dan pernyataan (2) SAJA cukup.
Bandara Internasional yang
Kertajati, Majalengka meninggalka (E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak cukup
meningkat dua kali per n Bandara untuk menjawab pertanyaan.
jam antara jam 9.00 pagi Internasiona
sampai jam 12.00 siang. l Kertajati, 76. ALJABAR
Setelahnya, Jumlah Majalengka Jika a – b = c, maka berapa nilai b?
penerbangan yang antara jam
meninggalkan Bandara 2.00 – 4.00 (1) c + 6 = a
Internasional Kertajati, sore
Majalengka meningkat (2) a = 6
dua kali per dua jam.
Ada empat penerbangan 77. ARITMETIKA
yang berangkat jam 9.00
–10.00 pagi. 2
Kecepatan motor Sean dari Rio dalam
3
kompetisiIndonesia Sentul Series of Motorsport.
KARTESIUS Berapa kecepatan motor Sean?
74 𝑓(1) 36
(1) Jika kedua pembalap menambah kecepatan
motornya 10 km/jam, maka kecepatan motor
3
Sean menjadi dari Rio.
4
(2) Jika kedua pembalap mengurangi kecepatan
motornya 10 km/jam, maka kecepatan motor
Sean menjadi setengah dari Rio.

78. STATISTIK
Berapa skor rata–rata pemain boling dalam
GEOMETRI
pertandingan boling?
75 f g

(1) 70% pemain boling rata-rata skornya 120,


sedangkan sisanya 140.
(2) 300 pemain boling dalam turnamen tersebut
mengikuti tiga babak.

- 17 - BTA / TO-4 REG UTBK 2020


TO-4 REG

79. KARTESIUS GEOMETRI


Grafik berikut menunjukkan putaran dan waktu 80. Segitiga QRS bersinggungan di dalam lingkaran.
yang ditempuh Ali (A) dan Bili (B) saat Apakah sudut RQS 90 ?
berolahraga mengelilingi di GBK. Sumbu x
menyatakan waktu dalam menit. Sumbu y
menyatakan banyaknya putaran mengelilingi GBK.

(1) RS adalah diameter lingkaran.


(2) QR = 3 dan RS = 5.

Kecepatan Ali berapa mil per jam lebih cepat


daripada Bili?

(1) Satu putaran GBK 1 mil.


(2) Ali berlari mengelilingi GBK, sedangkan Bili
berjalan cepat mengelilingi GBK.

- 18 - BTA / TO-4 REG UTBK 2020

Anda mungkin juga menyukai