Anda di halaman 1dari 25

LAPORAN KASUS

ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DENGAN DEMAM

Praktik Profesi Keperawatan Anak

DISUSUN OLEH

FITRI ANNISA

KELOMPOK J

PRAKTIK PROFESI KEPERAWATAN


FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS ANDALAS
2021
LAPORAN KASUS

Nama Mahasiswa : Fitri Annisa


Kelompok :J
Tanggal Pengkajian : 01 Februari 2021

I. IDENTITAS DATA
Nama anak : An. A
TTL/Usia : Padang, 10 februari 2016 / 5 tahun
Jenis kelamin : Laki-laki
Pendidikan anak : TK
Anak ke :1
Nama ibu : Ny.L
Pekerjaan : Ibu rumah tangga
Pendidikan : S1
Alamat : Padang
Diagnose medis : Demam

II. KELUHAN UTAMA


Ibu mengatakan An.A sudah 2 hari demam

III. RIWAYAT KEHAMILAN DAN KELAHIRAN


1. Prenatal
- Riwayat gestasi : G1P1A0H1
- HPHT :-
- Pemeriksaan kehamilan : bidan
- Frekuensi : teratur
- Masalah waktu hamil : tidak ada masalah
- Obat-obatan selama hamil: vitamin daridokter
- Perokok / alcohol : tidak ada
2. Intranatal
- Tanggal persalinan : 10 februari 2016
- BBL/PBL : 3,5 kg/48cm
- Usia gestasi saat hamil : 38 minggu
- Tempat bersalin :klinik bidan
- Penolong bersalin : bidan
- Jenis persalinan : normal
- Masalah persalinan : tidak ada masalah
3. Postnatal
Ibu An.A mengatakan bayi langsung menangis pada saat lahir dan lahir dalam
keadaan sehat dan tubuh lengkap.

IV. RIWAYAT KESEHATAN SEKARANG


Pada saat dilakukan pengkajian tanggal 1 Februari 2021, didapatkan An.A masih
mengalami demam. Tidak ada ditemukan kejang dan tanda bahaya umum lainnya.
Ibu mengatakan anak juga batuk kemaren namun sekarang sudah tidak batuk lagi
dan tidak tampak penggunaan otot bantu nafas. TTV didapatkan suhu 37,8̊C, nadi
96x/menit, pernapasan 30x/menit.

V. RIWAYAT KESEHATAN DAHULU


1. Penyakit yang diderita sebelumnya :
Ibu An. A mengatakan bahwa An.A tidak pernah menderita penyakit yang
parah sebelumnya. Ibu mengatakan An.A pernah menderita penyakit demam,
batuk dan flu biasa dan diare
2. Pernah dirawat di RS :
Ibu An. A mengatakan belum pernah dirawat di RS sebelumnya
3. Obat-obatan yang pernah dikonsumsi :
Paracetamol syrup
4. Alergi :
Ibu An.A mengatakan sebelum usia 1 tahun An.A memiliki alergi susu sapi
5. Kecelakaan :
Ibu An.A mengatakan tidak pernah mengalami kecelakaan
6. Riwayat imunisasi
BCG : ada
DPT : ada
Polio : ada
DPTHB : ada
Campak : ada
Vitamin A : ada
Kesimpulan : imunisasilengkapsesuaiusia

VI. RIWAYAT KESEHATAN KELUARGA

Keterangan :

= laki-laki

= perempuan

= pasien

VII. RIWAYAT TUMBUH KEMBANG


1. Motorik kasar :
Anak mampu berdiri dengan satu kaki selama 4 detik, melompat dengan satu
kaki.
2. Bahasa :
Anak sudah mampu mengetahui 3 kata sifat, mampu mengartikan 5 kata, bicara
semua dimengerti, mampu menghitung kubus.
3. Adaptif / motorik halus :
Anak mampu mencontoh tanda tambah (+), mencontoh gambar lingkaran.
An.A sudah bisa mencontoh gambar petak, menggambar orang, menggosok gigi
tanpa bantuan, mengambil makanan, bermain ular tangga, berpakaian tanpa
bantuan.

VIII. RIWAYAT SOSIAL


1. Yang mengasuh klien : ibu, ayah, kakek, nenek, dan tante
2. Hubungan dengan anggota keluarga : ibu mengatakan anak memiliki kedekatan
hubungan dengan anggota keluarga inti (ayah dan ibu) maupun keluarga besar
saling menyayangi sepupu maupun saudara-saudaranya
3. Pembawaan secara umum : ibu mengatakan pembawaan An.A aktif, lincah,
periang, dan mampu berteman dengan teman sebaya
4. Lingkungan rumah : tinggal di komplek perumahan dengan tipe rumah
permanen, ventilasi dan jendela cukup, perabotan disusun dengan rapi,
perkarangan rumah cukup luas, sumber air PDAM, pengelolaan sampah dengan
cara di buang ke pembuangan sampah

IX. PEMERIKSAAN FISIK


1. Keadaanumum : baik
2. PB/BB : 115 cm / 22 kg
3. Kepala
a. Lingkar kepala : 43 cm
b. Fontanel anterior : tertutup
c. Rambut : rambut bersih, warna rambut coklat gelap, tekstur halus, rambut
tidak lebat, kuat an tidak mudah tercabut
4. Mata : simteris kiri dan kanan, mata tidak cekung, sclera tidak ikterik,
konjungtiva tidak anemis, tidak ada edema palpebra, pupil isokor
5. Telinga : simetris kiri dan kanan, tidak ada kelainan serumen, tidak ada nyeri
telinga, tidak ada pembengkakan di belakang telinga, tiak ada cairan/nanah
keluar dari telinga, dan pendengaran baik
6. Hidung : simetris kiri dan kanan, tidak ada pernapasan cuping hidung, tidak ada
secret, tidak ada lesi, tidak ada polip
7. Mulut : mulut bersih, warna bibir tidak pucat, mukosa bibir lembab, lidah
bersih, gigi atas lengkap, tidak ada peradangan pada faring dan laring
8. Leher : tidak ada pembengkakan kelenjar tiroid, tidak ada pembengkakan
kelenjar getah bening, JVP tidak ada kelainan
9. Dada
a. Inspeksi : simetris kiri dan kanan, retraksi dada (-)
b. Palpasi : tidak ada pembengkakan
10. Jantung
a. Inspeksi : ictus cordis tidak terlihat
b. Palpasi : ictus cordisti dak teraba
c. Auskultasi : regular, tidak ada suara tambahan
11. Paru-paru
a. Inspeksi : simetris kiri dan kanan, retraksi (-), RR 30x/menit
b. Palpasi: tidak ada pembengkakan
c. Perkusi : sonor di lapangparu
d. Auskultasi : bronkovesikular, ronchi (-), whezing (-)
12. Abdomen
a. Inspeksi : perut tidak buncit dan tidak adalesi
b. Palpasi : tidak ada nyeri tekan, tidak ada edema
c. Perkusi : tympani
d. Auskultasi : bisingusus normal
13. Punggung : bentuk : tidak ditemukan kelainan
14. Ekstremitas : akral hangat, CRT <2detik, jari-jari lengkap
15. Genitalia : tidak ada sakit, tidak adagatal-gatal
16. Kulit : warna kulit putih tidak pucat, turgor kulit baik, tidak ada luka, elastisitas
kulit baik, tidak ada infeksi atau dermatitis

X. PEMERIKSAAN PERTUMBUHAN
Status gizi : 115 cm / 22 kg
BB/U : 122% (obesity)
TB/U : 106,4% (normal)
BB/TB : 110% (normal)
IMT/U : standar deviasi didapatkan >2SD (Normal)
XI. PEMERIKSAAN PSIKOSOSIAL
An. A sudah bisa beradaptasi dengan lingkungan sekitarnya An.A juga sudah bisa
bermain dengan teman-teman sekitar rumahnya, sudah bisa mengartikan 7 kata.

XII. DATA LINGKUNGAN


1. Karakteristik rumah
Rumah keluraga Ny.L adalah rumah bangunan permanen, kondisi bagian depan
rumah dan dapur bersih
2. Karakteristik tetangga dan komunitas
Keluarga Ny.L tinggal di komplek perumahan. Interaksi dan komunikasi dengan
tetangga berjalan dengan baik. Keluarga Ny. L menjalin hubungan baik dengan
tetangga
3. Mobilitas geografis keluarga
Keluarga Ny.L merupakan penduduk asli setempat dan beradaptasi dengan baik
di lingkungan tempat tinggalnya
4. Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan masyarakat
Ny.L sering mengobrol dengan tetangga dan interaksi keluarga Ny.L dengan
tetangga sangat baik

XIII. PEMERIKSAAN CAIRAN


Intake : minum air putih 6 gelas /hari
Output : An.A BAK 3-4 kali sehari, BAB 1 kali/ hari konsistensi feses normal,
warna agak coklat

XIV. PEMERIKSAAN SPIRITUAL


Keluarga Ny. L beragama islam dan melakukan ibadah sesuai dengan agamanya

XV. PEMERIKSAAN PENUNJANG


Paracetamol syrup 3x5ml (1sendok takar)
XVI. KEBUTUHAN DASAR SEHARI-HARI

No Jenis Sebelum sakit Setelah sakit


. kebutuha
n
1. Makan Makan 3x sehari, , nasi 1 porsi Makan 3x sehari, nasi ½ porsi +
+ sayur + laukpauk, ditambah sayur + laukpauk
cemilan 1x
2. Minum Air putih 6 gelas/hari Air putih 6 gelas/hari
3. Tidur Tidur malam±6-8 jam/hari Tidur malam±5-6 jam/hari
Tidur siang±2 jam/hari Tidur siang±2 jam/hari
4. Mandi 2x sehari, mandiri 2x sehari, dibantu
5. Eliminasi BAK 4-5 kali/ hari, BAB BAK 4-5 kali/ hari, BAB
1x/hari konsistensi feses 1x/hari konsistensi feses
lembek agak coklat lembek agak coklat
6. Bermain Ya Ya

XVII. RINGKASAN RIWAYAT KEPERAWATAN


An.A demam sudah 2 hari, ibu klien sudah member obat penurun panas paracetmol
syrup yang biasa digunakan saat anak demam. BB dan TB An. A yaitu 22 kg dan
115 cm. An. A demamnya sudah turun, tidak ditemukan kejang dan tanda bahaya
umum lainnya. Ditemukan batuk sesekali dan tidak ada tanda sukar bernafas,
mukosa bibir kering, TTV didapatkan suhu 37,8̊C, Nadi 96x/menit, pernapasan
30x/menit. Imunisasi An.a lengkap.
A. ANALISA DATA

No Data Etiologi Masalah


.
1. DS : Proses Hipertermia
- Ibu mengatakan badan An.A terasa panas infeksi
- Ibu mengatakan An.A sudah 2 hari demam
- Ibu mengatakan An.A sudah diberi obat penurun demam
DO :
- S : 37.9 C
- Akral teraba hangat
- Mukosa bibir kering

B. DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. Hipertermia berhubungan dengan proses infeksi
C. INTERVENSI

No NANDA NOC NIC


.
1. Hipertermia b.d  Thermoregulasi Perawatan Demam:
proses infeksi  Tanda-TandaVital  Pantau suhu tubuh dan tanda-
Kriteria Hasil: tanda vital klien
 Suhu dalam batas normal  Monitor suhu dan warna kulit
 TTV dalam rentang normal klien

 Sakit kepala tidak ada  Monitor intake dan output klien

 Tidak ada perubahan warna kulit.  Dorong konsumsi cairan

 Melaporkan kenyamanan suhu  Tingkatkan istirahat


 Mandikan klien dengan spons
hangat dan hindari agar klien
tidak menggigil.
 Kompres hangat pada lipatan
tubuh klien.
 Lembabkan bibir dan mukosa
yang kering
 Pantau tanda gejala dan
komplikasi yang berhubungan
dengan demam
 Kolaborasi pemberian obat

PengaturanSuhu:
 Monitor suhu dan warna kulit
 Tingkatkan intake cairan dan
nutrisi yang adekuat.
 Intruksikan klien untuk
menggunakan pakaian ringan
dan tidak tebal.
 Informasikan klien mengenai
indikasi adanya kelelahan
akibat panas dan
penanganannya sesuai kebutuhan
 Diskusikan mengenai proses
penyakit dan kemungkinan efek
negative dari demam yang
berlebihan

D. CATATAN PERKEMBANGAN

N Hari/ Implementasi Keperawatan Evaluasi Keperawatan Paraf


o Tgl Perawat
1. Selasa  Memeriksa suhu anak Jam 16.00 WIB Fitri
/02-  Menganjurkan ibu untuk memberikan S : ibu mengatakan anaknya masih demam namun Annisa
02- anak minum air putih sudah turun suhunya dari sebelumnya
2021  Menganjurkan ibu agar memakaikan O : suhu An.A 37.8̊ C, akral teraba hangat, anak
baju yang tipis dan menyerap keringat tampak lemas
16.00 pada anak A : masalah belum teratasi
WIB  Menganjurkan ibu untuk anak istirahat P : Intervensi dilanjurkan pada hari Rabu, 3

 Memberitahukan kepada ibu untuk Februari 2020


memberikan paracetamol syrup kepada
anak jika demam anak tidak turun
2. Kamis  Melakukan evaluasi validasi Jam 17.00 Fitri
/03-  Melakukan kontrak dengan orangtua S : Orangtua mengatakan anak masih lemasdan Annisa
02-  Memonitor suhu dan warna kulit badan terasa panas
2021 Warna kulit sedikit kemerahan
 Menukur suhu anak O : Suhu tubuh belum dalam rentang normal (38 C)
17.00 Suhu anak 38 C
WIB A : Pengaturan suhu pada anak belum teratasi
 Menganjurkan untuk meningkatkan
intake cairan dan nutrisi yang
P : Intervensi dilanjutkan pada hari sabtu 6 Februari
adekuat.
2016
Orangtua mengatakan anak hanya
minum sedikit
 Menganjurkan orangtua untuk
menggunakan pakaian ringan dan
tidak tebal kepada anak.
 Melakuakan kontrak pertemuan
selanjutnya
Interpretasi Denver II anak A, usia 5 tahun:

 Motorik kasar : Anak mampu berdiri dengan satu kaki selama 4 detik,
melompat dengan satu kaki.
 Motorik halus : anak A mampu memilih garis yang lebih panjang
anak A mampu menggambar orang 6 bagian
 Bahasa : Anak sudah mampu mengetahui 3 kata sifat, mampu mengartikan
5 kata, bicara semua dimengerti, mampu menghitung kubus.

 Personal sosial : An.A Anak mampu mengambil makan, menggosok gigi


tanpa bantuan, mampu berpakaian tanpa bantuan.

Interprestasi : Normalsesuai tahap perkembangan


Nama : An.A

Umur : 5 tahun

BB : 22 kg

TB : 115 cm

Rumus CDC

BB/U = BBA/BBI x 100%

TB/U = TBA/TBI x 100%

BB/TB = BBA/BBI x 100%

BBI anak = 18 kg (pada persentil 50)

TBI anak = 108 cm (padapersentil 50)

BBT anak = 20 kg

Jadi

BB/U = 22/18 x 100%

= 122 (obesity)

TB/U = 115/108x 100%

= 106,4% (normal)

BB/TB = 22/20 x 100%

= 110% (normal)

Ket :

BBA = berat badan actual

BBI = berat badan sesuai umur dan grafik


BBT = berat badan sesuai umur pada grafik TB

TBA = tinggi badan actual

TBI = tinggi badan sesuai umur dan grafik

Kesimpulan Status Gizi (+1) (NORMAL)


FORMULIR PENCATATAN BALITA SAKIT UMUR 2 BULAN SAMPAI 5 TAHUN

TanggalKunjungan:2 Februari 2021 Alamat:Padang


NamaAnak: An. A (Laki-laki) L/P NamaIbu:
NY.N Umur: 3 Tahun 10 Bulan BB: 13 kg
PB/TB:98cm Suhu: 36.5oC
Anaksakitapa?Demam KunjunganPertama1 KunjunganUlang2 hari
ENILAIAN TINDAKAN/
KLASIFIKASI
(Lingkari semua gejala yang ditemukan) PENGOBATAN

MEMERIKSA TANdaA BAHAYA Tidak ada


UMUM • Letargis atau tidak sadar tanda bahaya
• Tidak bisa minum/menyusu • Ada stridor umum
• Memuntahkan semuanya • Biru ( cyanosis)
• Kejang • Ujung tangan dan kaki pucat dandingin

APAKAH ANAK BATUK ATAU SUKARBERNAPAS? Ya/Tidak Tidak ada


• Berapalama? hari • Hitung napas dalam 1menit tanda bahaya
--------kali / menit. Napas Cepat? umum
• Ada tarikan dinding dadakedalam Tidak ada
• Ada wheezing Tidak ada
• Saturasioksigen

APAKAH ANAK DIARE ? Ya Tidak :(√) Tidak


---
• Berapalama? hari • Keadaan umum anak :
menderita
• Adakah darah dalamtinja? - Letargis atau tidak sadar
- Gelisah atau rewel
Diare
• Mata cekung
• Beri anak minum :
- Tidak bisa minum atau malasminum
- Haus, minum dengan lahap
• Cubit kulit perut, apakah kembalinya:
- Sangat lambat (lebih dari 2detik)
- Lambat (masih sempat terlihat lipatankulit)

APAKAH ANAKDEMAM? YaTidak Demam


(anamnesis ATAU teraba panas ATAU suhu >37,5o bukan
Tentukan Daerah Endemis Malaria : Tinggi - Rendah - Non Endemis ............................
Jika Daerah Non Endemis, tanyakan riwayat bepergian ke daerah endemis Malaria
malaria dalam 2 minggu terakhir dan tentukan daerah endemis sesuai
tempat yang dikunjungi.
• Sudahberapalama? 2 Hari • Lihat dan periksa adanya kakukuduk tidak
• Jika lebih dari 7hari, apakah • Lihat adanya tanda-tanda demam oleh bakteri
demam terjadisetiaphari? tidak • Lihat adanya tanda-tanda Campak saatini:
• Apakah pernahsakitmalaria - Ruam kemerahan di kulit yang menyeluruh

atau minumobatmalaria? tidak DAN


Jika anak sakit campak saat ini
---
atau dalam 3 bulan terakhir :
• Lihat adanya luka di mulut Tidak ada
Jika ya, apakah dalam atau luas ? Tidak ada
sakit
• Lihat adanya nanah di mata Tidak ada
• Lihat adanya kekeruhan dikornea Tidak ada
campak
dalam 3
bulan
terakhir

-------
• Apakah demammendadaktinggi • Periksa tanda-tanda syok:

danterusmenerus? Ujung ekstremitas terabadingin

• Apakah ada bintik merahdikulit DAN nadi sangat lemah atau tidak teraba
atauperdarahanhidung/gusi? • Lihat adanya perdarahan darihidung/gusi
• Apakah anakseringmuntah? atau bintik perdarahan di kulit(petekie)

• Apakah muntahdengandarah • Jika petekie sedikit DAN tidak ada tanda lain
atausepertikopi? dari DBD, lakukan uji torniket, jikamungkin
• Apakah berakberwarnahitam? Hasil ujitorniket:positif negatif

• Apakah nyeri ulu hatiataugelisah? • Jika petekie sedikit TANPA tanda lain dariDBD

DAN uji torniket tidak dapat dilakukan,


klasifikasikan sebagai DBD.
APAKAH ANAK MEMPUNYAIMASALAHTELINGA Ya Tidak:(√)
---
• Apakah adanyeritelinga? • Lihat adanya cairan ataunanah
Tidak ada
• Adakah rasa penuhditelinga? keluar dari telinga Infeksi
• Adakah cairan/nanahkeluardari • Raba adanya pembengkakan yang nyeri
telinga? Jika ya,berapahari? hari di belakangtelinga Telinga
MEMERIKSA STATUS GIZI
Anjuran makan:
• Lihat apakah anak tampak sangatkurus.= tidak Gizi baik -berikan variasi
• Lihat dan raba adanya pembengkakan di kedua punggungkaki/tangan makanan keluarga,
• Tentukan berat badan (BB) menurut panjang badan (PB) atau tinggi badan(TB)
termasuk sumber
- BB menurut PB atau TB : < -3SD
makanan hewani
- BB menurut PB atau TB : -3 SD sampai -2SD yaitu BB/TB = 13 / O,9604 = -2SD
dan buah-buahan
- BB menurut PB atau TB : ≥ -2SD yaitu BB/TB
kaya vitamin A
• Tentukan lingkar lengan atas (LiLA) untuk anak umur 6 bulan ataulebih
serta sayuran
- LiLA <11,5cm
-Berikan
- LiLA 11,5 cm – 12,5cm
setidaknya 1
- LiLA ≥ 12,5cm
mangkuk setiap
• Jika BB menurut PB atau TB < -3 SD ATAU Lingkar Lengan Atas <11,5 cm,
periksa komplikasi medis: kali makan (250
- Apakah ada tanda bahayaumum? = Tidak ada ml)
- Apakah ada klasifikasiberat? = Tidak ada -Berikan 3-4 kali
Jika tidak ada komplikasi medis, nilai pemberian ASI pada anak umur < 6 bulan setap hari
- Apakah anak memiliki masalah pemberianASI? = Tidak ada
-tawari 1-2 kali
makanan selingan
diantara waktu
makan
-jika anak
menolak makanan
baru, tawari untuk
mencicipi
beberapa kali.
Tunjukkan bahwa
ibu juga menyukai
makanan tersebut
-Anjurkan
meninmbang BB
anak setiap bulan
MEMERIKSA ANEMIA tidak
• Lihat adanya kepucatan pada telapak tangan,apakahtampak: - Sangatpucat? Tidak ada
anemia
- Agak pucat?
--- ---
MEMERIKSA STATUS HIV
• Lihat apakah ada salah satu klasifikasi berat: Penyakit sangat berat, Pneumonia berat, Diare
Persisten Berat, Penyakit Berat dengan Demam, Gizi Buruk denganKomplikasi.

• Apakah ibu pernah diperiksa HI,V? Ya Tidak

Jika Ya, apakahhasilnyaPositif Negatif


JikaibupositifHIV:a.apakahibuminumARV?Sudah Belum
a. Apakah ibu minumARV?Sudah Belum
JikaSudah:-ApakahARVsudahdiminumminimal6bulan?Ya Tidak
- Apakah ibu patuh minumARV?Ya Tidak
b. Apakah anak pernah tes HIV pada usia 6 minggu ataulebih?Ya Tidak
Jika Ya, apakah dianjurkan untuk diulangi 4 minggukemudianYa Tidak
c. Jikaanaklebihdari18bulan,apakahpernahdilakukantesHIV?Ya Tidak
Jika Ya, apakahhasilnyaPositif Negatif

• JikaibuHIVpositif&anaktesserologisHIVnegatifATAUtidakdiketahui,tanyakanapakahanak:
- masih mendapatkan ASI pada saat tes?atau
- baru berhenti kurang dari 6 minggu pada saat dilakukan tes?atau
- masih mendapatkan ASI pada saatini?
Jika Ya, apakah anak sudah mendapatkan ARVprofilaksis?Sudah Belum
• ApakahanakadariwayatpengobatanOAT(ObatAntiTuberkolosis)dalam1tahunterakhir?

Ya Tidak
MEMERIKSA STATUS IMUNISASI
Lingkari imunisasi yang dibutuhkan hari ini, beri tanda v jika sudah diberikan.
Imunisasi yang
(√ ) (√) (√ ) (√ ) (√ ) (√ )
diberikan hari ini :

(√ ) (√ ) (√ ) (√ )

(√ )

MEMERIKSA PEMBERIAN VITAMIN A Dibutuhkan suplemen vitamin A: Ya(√ ) Tidak Diberikan vit A
hari ini :

Ya Tidak :(√)

MENILAI MASALAH ATAU KELUHAN LAIN


---- ----

LAKUKAN PENILAIAN PEMBERIAN MAKAN

Jika anak berumur < 2 TAHUN atau GIZI KURANG atau GIZI BURUK TANPA KOMPLIKASI

anak tidak akan dirujuk segera.


• Apakah ibu menyusuianakini? Ya Tidak

Jika ya, berapakalisehari? kali

Apakah menyusui juga di malamhari? Ya Tidak

• Apakah anak mendapat makanan atau minumanlain? Ya Tidak


Jika ya, makanan atauminumanapa? Air putih dan susu formula
Berapakalisehari? kali
Alat apa yang digunakan untuk memberi minumanak?

Berapa banyak makanan atau minuman yang diberikan padaanak?

Apakah anak mendapat makanantersendiri? Ya Tidak

Siapa yang memberi makan dan bagaimanacaranya? Ibu dengan cara di suapkan

• Selama sakit ini, apakah ada perubahan pemberianmakan? Ya Tidak

Jika ya,bagaimana?

Nasihati kapan kembali segera.


KunjunganUlang:2 hari.

Anda mungkin juga menyukai