Anda di halaman 1dari 2

Nama : Bellya Dwi Okzarani

Nim :191540102001

1. Seorang bayi lahir spontan di BPM. Berat badan 3500 gram, panjang badan 51 cm, pernapasan 45
x/menit. Bayi menetek kuat, talin pusat tidak ada tanda-tanda infeksi.

Sebelum dibawa pulang informasi yang harus diberikan pada bayi Ny B adalah……

a. Pemberian asi setiap 3 jam

b. Pemberian PASI setisp saat

c. Pemberian antibiotik secara rutin agar tidak terjadi infeksi

d. Pemberian makanan tambahan agar bayi cepat besar

e. Mempertahankan kehangatan tubuh bayi agar bayi tidak kedinginan

2. anak dari Ny. B baru saja di lahirkan diklinik bidan cantik dengan BB 3200,daya menghisap baik,BAK
baik,BAB baik,berat badan naik setelah 10 hari klahiran.tali pusat terawatt baik tidak ada tampak tand
tanda infeksi.bayi tersebut sering kali tertidur lama dan tidak bangun-bangun, bagai mana cara anda
memberikan asi kepada bayi tersebut.?

a.dengan cara membangunkan bayi dan memberikannya asi

b.membiarkannya tertidur lelap

c.melatihnya untuk bangun sendiri

d.jawaban a dan b benar

e.mamandikannya

3. Ny. D sedang memasak ikan di dapur dan setelah itu dia terkena percikan dari minyak goreng yang
mengakibatkan tangan nya terkena luka bakar. Obat apa yang cocok di berikan kepada Ny. D?

a. Betadine

b. Trombopoph

c. Bioplacenton

d. Kenalog

e. Pasta gigi
4. By. C baru lahir 20 menit yang lalu.Bidan kemudian membantu perempuan untuk segera
menyusui bayinya tetapi bayi masih saja menangis, ternyata pas di lihat bidan nya bayi tersebut
mengalami sariawan. Obat salep apa yang cocok di oleskan pada bayi C?

a.trompnopoph

b.bioplacenton

c.kenalog

d. Betadine

e. Pasta gigi

5. Ny. B baru saja melahirkan bayi di BPM 6 jam yang lalu kondisi baik tidak ada kelainan atau infeksi,
sudah di perbolehkan pulang oleh bidannya. Sebelum ibu dan bayi pulang harus melakukan penyuluhan.

A. Perawatan tali pusat

B. Pemberian asi

C.jaga kehangatan bayi

D. Imunisasi

D. Semua benar

Anda mungkin juga menyukai