Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL KEGIATAN

MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU (MAPABA)


PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA (PMII)
4 KAMPUS

PMII UNIVERSITAS PASIR PENGARAIAN


PMII STKIP ROKANIA
PMII INSTITUT SAINS AL-QUR’AN SYEKH IBRAHIM
PMII STAI TUANKU TAMBUSAI

PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA


ROKAN HULU
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

Pasir Pengaraian, 08 Agustus 2020


Nomor : /PCP-PMII-ROHUL/SPH/VIII/2020
Hal : Permohonan Bantuan MAPABA 4 KAMPUS
Lampiran : 1 Berkas Proposal

Kepada Yth,

Di_
Tempat

Dengan Hormat,
Pertama kami doakan Bapak/Ibu dalam Keadaan Sehat Wallafiat

Selanjutnya, kami memberitahukan kepada Bapak/Ibu bahwa kami akan mengadakan


Masa Penerimaan Anggota Baru (MAPABA) Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia
(PMII) 4 Kampus pada:
Hari/Tgl : Minggu, 30 Agustus 2020
Pukul : Pagi 08:30-Selesai
Tempat Pelaksanaan : Sekretariat GP Ansor Rokan Hulu
(Depan Bank Mandiri Psp)

Atas dasar kegiatan tersebut kami memohon bantuan kegiatan agar kegiatan kami dapat
terselenggara.

Demikian Surat Permohonan ini kami sampaikan atas perhatian dan kerja samanya kami
ucapkan terimakasih.

Wallahul Muwafieq Ilaa Aqwamith Thorieq

Hormat Kami,
Panitia Pelaksana

Adrian Handa, S.Ak Alfianti Nur Rosyidah


Ketua Pelaksana Sekretaris
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

LEMBAR PENGESAHAN
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU (MAPABA)
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA (PMII)
4 KAMPUS

Pasir Pengaraian, 08 Agustus 2020


PANITIA PELAKSANA

Adrian Handa, S.Ak


Alfianti Nur Rosyidah
Ketua Pelaksana
Sekretaris

Mengetahui,

Muhammad Akbar Hermawan, S.Pd Muslimatun Nikmah, S.Pd


Ketua Umum PMII Rokan Hulu Sekretaris Umum
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

a. Latar belakang
Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) merupakan organisasi ekstra
kampus berideologi Aswaja yang ikut berperan dalam membentuk karakter mahasiswa
agar menjadi insan pergerakan ulil albab untuk menjalankan roda organisasi dalam upaya
mencapai cita-cita pergerakan.
Namun berbagai masalah muncul di era global ini. Dalam kehidupan modern
saat ini, tidak dapat dipungkiri bahwa mahasiswa didorong oleh keadaan zaman yang
memang diarahkan untuk meniadakan nilai ke-Islam-an dan ke-Indonesia-an, terbukti
dengan antusiasnya mahasiswa tehadap wacana ke-Barat-an yakni Teori Marxisme,
Madzhab Frankfreud, dan lain-lain. Nilai ke-Islam-an dan ke-Indonesia-an seharusnya
menjadi perhatian khusus bagi para mahasiswa khususnya para aktor pergerakan, karena
diakui ataupun tidak, tantangan terbesar dari seorang aktor pergerakan adalah
mempertahankan nilai pergerakan yang tetap dipegangnya, yakni nilai ke-Islam-an dan
ke-Indonesia-an.
PMII Cabang Persiapan Rokan Hulu berusaha melakukan pengkaderan dengan
mengadakan Masa Penerimaan Anggota Baru (MAPABA) untuk 4 Kampus yang ada di
Rokan Hulu sebagai upaya perekrutan anggota baru yang sejalan dengan mandat PMII
yang teus berkelanjutan. Dalam kegiatan kali ini lebih menekankan kepada nilai ke-
Islam-an dan ke-Indonesia-an yang dibangun kembali oleh kader PMII yang berbasis
nalar ilmiah.

b. Nama kegiatan
Kegiatan ini bernama Masa Penerimaan Anggota Baru (MAPABA) 4 Kampus.

c. Tema
Kegiatan ini bertema “Membentuk Generasi Mu’takid PMII yang Intelektual dan
Profesiomal Berlandaskan Ahlussunnah Waljama’ah”.

d. Dasar Kegiatan
1. Pancasila
2. Undang-Undang Dasar 1945
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

3. AD/ART PMII
4. Nilai Dasar Pergerakan (NDP)
5. Program Kerja Pengurus Cabang Persiapan PMII Kabupaten Rokan Hulu Masa Khidmat
2020-2021
6. Rapat Kerja Pengurus Cabang Persiapan PMII Kabupaten Rokan Hulu Masa Khidmat
2020-2021

e. Tujuan
1. Sebagai langkah awal memulai pergerakan kepengurusan
2. Memperkuat fondasi nilai, semangat, gagasan, dan cita-cita gerakan PMII Cabang
Persiapan Rokan Hulu.
3. Memberikan wawasan dan pencerahan intelektualitas anggota dan kader sebagai ikhitiar
mewujudkan kader yang berkualitas.

f. Peserta Kegiatan
Kegiatan ini diikuti oleh peserta yang sudah mendaftar dari Universitas Pasir Pengaraian,
STKIP Rokania, Institut Sains Al-Qur’an Syekh Ibrahim, dan STAI Tuanku Tambusai.

g. Pelaksanaan Kegiatan
Hari/Tgl : Minggu, 30 Agustus 2020
Pukul : 08:30-Selesai
Tempat Pelaksanaan : Sekretariat GP Ansor Rokan Hulu (Depan Bank Mandiri Psp)

h. Struktur Panitia Pelaksana (Terlampir)


i. Sumber Dana
Sumber dana berasal dari :
1. Alumni PMII
2. Donatur dan Lembaga lain yang Halal dan tidak mengikat
3. Iuran Kader PMII

j. Agenda Acara (Terlampir)


k. Estimasi Biaya (Terlampir)
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

l. Penutup
Demikian proposal ini kami buat, besar harapan kami agar kegiatan ini bisa terlaksana.
Sebagai manusia biasa, apabila dalam penulisan proposal dan waktu pelaksanaan terdapat
kesalahan kami mohon kritik dan saran agar bisa dijadikan acuan untuk kegiatan mendatang.
Atas partisipasi dan bantuan baik materil maupun moral kami ucapkan terima kasih banyak.

Hormat Kami,
Panitia Pelaksana

Adrian Handa, S.Ak Alfianti Nur Rosyidah


Ketua Pelaksana Sekretaris
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

Lampiran I
STRUKTUR PANITIA PELAKSANA

Penanggungjawab : Muhammad Akbar Hermawan, S.Pd


(Ketua Umum PMII Cab. Persiapan Rokan Hulu)
Steering Comite : Adrian Handa, S.Ak (Ketua Umum PMII UPP)
Zam Zami (Ketua Umum PMII STKIP Rokania)
M. Fiqkri Alparizi (Ketua Umum PMII ISQ)
Adi Marhalim (Ketua Umum PMII STAI Tuanku Tambusai)

Organizing Comite
Ketua : Adrian Handa, S.Ak
Sekretaris : Alfianti Nur Rosyidah
Bendahara : Suci Rahayu Syafitri

1. Seksi Acara
Kordinator : Rezi Intan
a. Diyah Kusuma Wardani, S.Ak
b. Rita Sari Purnama
c. Resmi Ayu
2. Seksi Konsumsi
Koordinator : Wirdania
a. Dian
b. Zamzami
c. Putri Mutia
3. Seksi Humas
Koordinator : Rionaldi, S.Ak
a. Sri Bulan
b. Jajang
4. Seksi Dokumentasi
Koordinator : Irsandi Ibramayu S
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

a. Nurwasidah
5. Seksi Perlengkapan
Koordinator : Nanang Maulana Muhammad
a. Adi Marhalim Hsb
b. Nur Huda
c. Deni Adrean
6. Seksi Penyambutan Tamu
Koordinator : Musmulyadi
a. Sari Angreani
b. Jannati Maswah
c. Ayu Rosalina
d. Dayu Afriza
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

Lampiran II
AGENDA ACARA
N WAKTU KEGIATAN PJ
O
1 09:00-09:10 WIB Pembukaan Mc
09:10-09:20 WIB Pembacaan Ayat Suci Al-Quran
09:20-09:25 WIB Menyanyikan Lagu Indonesia Raya Seluruh Peserta
09:25-09:30 WIB Menyanyikan Mars dan Hymne
PMII
Sambutan :
09:30-09:35 WIB Ketua Pelaksana Adrian Handa, S.Ak
09:35-09:45 WIB Ketua Umum PMII Rohul M. Akbar Hermawan, S.Pd
09:45-10:00 WIB Ketua Umum PKC PMII Riau Kepri Abdul Rouf, SH
10:00-10:20 WIB Ketua PC NU Rokan Hulu Ir. Sri Hardono
10:20-10:30 WIB Foto Bersama Seluruh Peserta

2 10:30-11:10 WIB Materi 1


3 11:10-11:40 WIB Materi 2
4 11:40-12:20 WIB Materi 3
5 12:20-13:00 WIB ISHOMA Panitia
6 13:20-14.00 WIB Materi 4
7 14:00-14:40 WIB Materi 5
8 14:40-15:20 WIB Materi 6
9 15:20-15:30 WIB Prosesi Pembaiatan Panitia
10 15:30-16:00 WIB Pembagian Sertifikat Mapaba Panitia
11 16.00-16.30 WIB Penutupan Panitia
 
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

Lampiran III

ESTIMASI BIAYA

JENIS KEPERLUAN
A. Kesekretariatan

No
Uraian Satuan Jenis satuan Harga per satuan Jumlah
1 Pembuatan 10 Buah Rp. 15.000 Rp. 150.000
Proposal

2 Kertas HVS 5 Rim Rp. 45.000 Rp. 185.000

3 Tinta Printer 4 Kotak Rp. 25.000 Rp. 100.000

4 Biaya Foto 100 Bundel Rp. 25.000 Rp. 2.500.000


Copy Bahan

5 ID Card PMII 80 Buah Rp. 5.000 Rp. 400.000

6 ID Card Panitia 35 Buah Rp. 5.000 Rp. 175.000

7 Flash disc 1 Unit Rp. 85.000 Rp. 85.000

8 Sertifikat 200 Lembar Rp. 5.000 Rp. 1000.000


Seminar

9 Stempel 1 Unit Rp. 100.000 Rp. 100.000


kegiatan

10 Sertifikat Panitia 35 Lembar Rp. 5.000 Rp. 175.000

11 Amplop 40 Lembar Rp. 1000 Rp. 40.000

Total Rp. 4.910.000


PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

B. Acara
No
Uraian Satuan Jenis satuan Harga per Jumlah
satuan
1 ATK 2 Buah Rp. 100.000 Rp. 200.000

2 Insentif Moderator 1 Orang Rp. 100.000 Rp. 100.000

Total Rp. 300.000

C. Humas dan Dokumentasi


No Uraian satuan Jenis Harga per Jumlah
satuan satuan
1 Voucher (komunikasi ) 5 Kali Rp. 100.000 Rp. 500.000

2 Biaya Rekam Video 1 Lembar Rp. 500.000 Rp. 500.000


Dokumentasi

3 Baliho 2 Lembar Rp. 200.000 Rp. 400.000

4 Publikasi Media Elektronik 4 Kegiatan Rp. 250.000 Rp. 1.000.000

Total Rp. 4.700.000

D. Perlengkapan
No
Uraian Satuan Jenis satuan Harga per Jumlah
satuan
1 Baju Merah Putih 1 PCS Rp. 200.000 Rp. 200.000

2 Bendera PMII 1 PCS Rp. 200.000 Rp. 200.000

3 Bendera Nu 1 PCS Rp. 200.000 Rp. 200.000

Total Rp. 600.000

E. Konsumsi
No
Uraian Satuan Jenis Harga per Jumlah
satuan satuan
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

1 Panitia pra acara kegiatan Rp. 500.000 Rp. 500.000

2 Nasi Panitia dan peserta 150 Orang Rp. 15.000 Rp. 2.250.000
seminar

3 Snack panitia dan peserta 150 Orang RP. 5000 RP. 750.000

4 Buah Buah Rp. 250.000 Rp. 250.000

5 Aqua Gelas 5 Dus Rp. 16.000 Rp. 80.000

6 Aqua Tanggung 1 Dus Rp. 50.000 Rp. 50.000

7 Pembicara seminar 6 Orang Rp. 25.000 Rp. 150.000

8 Tisu 2 Pack Rp. 15.000 Rp. 30.000

9 Kotak Nasi 1 Pack Rp. 60.000 Rp. 60.000

Total Rp. 4.120.000

F. Biaya Tidak Terduga


No Uraian Satuan Jenis Harga per Jumlah
satuan satuan

1 Biaya tak terduga Rp. 3.000.000

REKAPITULASI DANA
No BIAYA JUMLAH
1 Kesekretariatan Rp. 4.910.000
2 Acara Rp. 300.000
3 Humas dan dokumentasi Rp. 4.700.000
4 Perlengkapan Rp. 600.000
5 Konsumsi Rp. 4.120.000
6 Biaya tidak terduga Rp. 3000.000
Total Biaya Rp. 17.630.000

CATATAN :

1. Dana awal PMII Rp. 1.000.000


2. Kekurangan Dana Rp. 16.630.000
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU 4 KAMPUS
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDOENSIA
CABANG PERSIAPAN ROKAN HULU
(Central Board Of Indonesia Moslem Student Movement)
Jl. Komplek Pemda Perumahan Villa Pasir Putih No. A21, Desa Pematang Berangan, Kec, Rambah
Telf. 0822 8787 1345 – Email: pmiicabangrohul@gmail.com, Kode Pos: -

Jadi Total Kekurangan Anggaran adalah Rp. 16.630.000


Terbilang : Enam Belas Juta Enam Ratus Tiga Puluh Ribu Rupiah

Anda mungkin juga menyukai