Anda di halaman 1dari 2

PENGEMBALIAN BARANG YANG TIDAK SESUAI

DENGAN PESANAN

RUMAH SAKIT UMUM


KABUPATEN TANGERANG No Dokumen : No Revisi : Halaman :
Jl. Jend Ahmad Yani No. 9 445/ .SPO.MPO/Farm 00 1/3
Tangerang
Telp: (021) 5523507
rsudtangerang@yahoo.com

Ditetapkan
Direktur Rumah Sakit Umum
Tanggal Terbit: Kabupaten Tangerang
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL dr. Hj. Desiriana Dinardianti, MARS
Pembina Utama Muda
NIP. 1962 12 01 1990 01 2 001

PENGERTIAN Barang yang diterima kembali oleh pihak distributor dari pihak
pemesan karena suatu alasan atau sebab tertentu.

TUJUAN 1. Mencegah terjadinya penumpukan barang

KEBIJAKAN 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 58 Tahun 2014 tentang


Standar Pelayanan Farmasi di Rumah Sakit
2. Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Kabupaten
Tangerang Nomor 445/3240/Far Tahun 2015 tentang
Kebijakan Pelayanan Instalasi Farmasi Rumah Sakit Umum
Kabupaten Tangerang
3. Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Kabupaten
Tangerang Nomor 445/3242/Far Tahun 2015 tentang Pedoman
Pelayanan Farmasi Rumah Sakit Umum Kabupaten Tangerang
4. .
PROSEDUR A. Persiapan
1. Petugas : Periksa kerapihan pakaian dan kelengkapan
atribut
2. Peralatan : Alat tulis dan Surat pesanan
No Dokumen : No Revisi : Halaman :
445/ .SPO.MPO/Farm 00 2/3

B. Pelaksanaan
1. Menghubungi pihak distributor atau PBF untuk
memberitahukan bahwa barang yang dikirim tidak sesuai
dengan pesanan. Ketidaksesuaian barang dengan pesanan
dapat berupa nama barang, kekuatan sediaan dan jumlah
barang.
2. Pihak distributor datang ke Instalasi Farmasi untuk
menukar barang atau mengambil barang yang tidak sesuai
dengan pesanan
3. Pihak pemeriksa memeriksa nama obat, kekuatan sediaan,
dan jumlah obat, apakah sudah sesuai dengan faktur dan
surat pesanan.
C. Hal Yang Perlu Diperhatikan
1. Kesesuaian barang yang dipesan dengan barang yang
datang
UNIT TERKAIT Instalasi Farmasi, Pihak Distributor, Bagian Perencanaan, PPK
dan Bagian Pemeriksa

Anda mungkin juga menyukai