Anda di halaman 1dari 8

Kependudukan

Salah satu komponen terbentuk suatu wilayah administrasi yaitu


penduduk, penduduk memiliki sifat yang dinamis dikarenakan jumlah penduduk
dapat bertambah serta juga dapat berkurang dikarenakan berbagai faktor. Oleh
karenanya, kependudukan perlu menjadi perhatian serta pertimbahan dalam
sebuah perencanaan, berikut rincian Kependudukan Kabupaten Malang yang
akan dijelaskan pada sub bab dibawah ini.
Tabel Jumlah Penduduk di Kabupaten Malang Dirinci per Kecamatan Tahun
2016-2020
Jumlah Penduduk (jiwa)
No. Kecamatan
2016 2017 2018 2019 2020
1. Donomulyo 62,548 61,840 62,636 62,636 62,621
2. Kalipare 60,504 60,834 59,990 59,990 59,777
3. Pagak 45,757 45,429 45,708 45,708 45,660
4. Bantur 68,816 68,069 68,895 68,895 68,871
5. Gedangan 52,938 52,020 53,204 53,204 53,254
6. Sumbermanjing 90,350 89,807 90,191 90,191 90,074
7. Dampit 119,012 118,273 118,818 118,818 118,667
8. Tirtoyudo 60,737 59,894 60,916 60,916 60,933
9. Ampelgading 52,622 52,691 52,302 52,302 52,159
10. Poncokusumo 92,737 91,833 92,781 92,781 92,729
11. Wajak 80,825 79,614 81,117 81,117 81,156
12. Turen 114,108 111,708 114,937 114,937 115,133
13. Bululawang 71,147 68,647 72,280 72,280 72,610
14. Gondanglegi 84,577 81,495 85,993 85,993 86,407
15. Pagelaran 67,175 65,491 67,827 67,827 67,998
16. Kepanjen 106,668 102,621 108,551 108,551 109,109
17. Sumberpucung 53,642 51,297 54,784 54,784 55,130
18. Kromengan 38,222 38,005 38,149 38,149 38,098
19. Ngajum 49,094 48,157 49,393 49,393 49,457
20. Wonosari 41,292 40,783 41,375 41,375 41,373
21. Wagir 86,878 80,013 90,720 90,720 91,971
22. Pakisaji 88,030 82,215 91,168 91,168 92,173
23. Tajinan 53,743 51,818 54,622 54,622 54,879
24. Tumpang 75,440 74,414 75,651 75,651 75,666
25. Pakis 153,622 135,757 164,377 164,377 168,004
26. Jabung 73,850 71,567 74,834 74,834 75,111
27. Lawang 109,645 103,402 112,904 112,904 113,931
28. Singosari 178,534 165,357 185,807 185,807 188,161
29. Karangploso 81,986 74,585 86,235 86,235 87,636
30. Dau 74,953 67,491 79,317 79,317 80,769
31. Pujon 67,502 65,268 68494 68,494 68,777
32. Ngantang 56,346 55,711 56,424 56,424 56,410
33. Kasembon 31,015 30,112 31,395 31,395 31,500
Kabupaten Malang 2,544,315 2,446,218 2,591,795 2,591,795 2,606,204
Sumber : Kabupaten Malang Dalam Angka Tahun 2016-2020
Pada tabel jumlah penduduk di Kabupaten Malang yang dirinci per
kecamatan tahun 2016-2020 dapat diketahui bahwa jumlah penduduk di
Kabupaten Malang pada Tahun 2017 mengalami penurunan dimana pada tahun
2016 jumlah penduduk di Kabupaten Malang 2.544.315 jiwa pada tahun 2017
menurun menjadi 2.446.218 jiwa dan pada tahun 2018 jumlah penduduk di
Kabupaten Malang mengalami kenaikan dan mulai stabil Kembali hingga tahun
2020. Untuk jumlah penduduk tertinggi berada di Kecamatan Singosari pada
tahun 2020 jumlah penduduknya mencapai 188.161 jiwa, sedangkan untuk
kecamatan dengan jumlah penduduk terendah adalah Kecamatan Kesembon
dengan total penduduknya pada tahun 2020 mencapai 31.500 jiwa.

Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin


Komposisi penduduk menurut jenis kelamin di Kabupaten Malang menunjukan
bahwa dari tahun 2016 – 2020 penduduk laki-laki lebih banyak dibandingan
dengan penduduk perempuan.

Dari tabel didapatkan bahwa persebaran penduduk berdasarkan jenis


kelamin di Kabupaten Malang cenderung didominasi oleh laki- laki. Pada tahun
2020 jumlah penduduk berjenis laki-laki lebih dominan yakni sebesar 1.310.100
jiwa dibandingkan perempuan yang hanya 1.296.104 jiwa. Pada lima tahun
terakhir dilihat bahwa Kecamatan Singosari merupakan kecamatan dengan
jumlah penduduk laki-laki dan perempuannya lebih tinggi di banding dengan
kecamatan lainnya yang berada di Kabupaten Malang. Sedangkan untuk
kecamatan dengan jumlah penduduk laki-laki dan perempuan terendah adalah
Kecamatan Kesembon.

Tabel Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin di Kabupaten Malang Dirinci per
Kecamatan Tahun 2016-2020
Penduduk Menurut Jenis Kelamin
No 2018 2019 2020
Kecamatan
. Perempua Perempua Perempua
Laki-Laki Laki-Laki Laki-Laki
n n n
1. Donomulyo 31,213 31,019 31,607 31,029 31,602 31,019
2. Kalipare 30,396 29,915 29,967 30,023 29,862 29,915
Penduduk Menurut Jenis Kelamin
No 2018 2019 2020
Kecamatan
. Perempua Perempua Perempua
Laki-Laki Laki-Laki Laki-Laki
n n n
3. Pagak 22,391 23,159 22,523 23,185 22,501 23,159
4. Bantur 34,162 34,312 34,569 34,326 34,559 34,312
5. Gedangan 26,666 25,960 27,267 25,937 27,294 25,960
Sumbermanji
6. 45,840 44,105 46,026 44,165 45,969 44,105
ng
7. Dampit 59,321 59,159 59,581 59,237 59,508 59,159
8. Tirtoyudo 30,255 30,158 30,765 30,151 30,775 30,158
9. Ampelgading 26,682 25,751 26,479 25,823 26,408 25,751
10. Poncokusumo 46,404 45,880 46,873 45,908 46,849 45,880
11. Wajak 40,194 40,190 40,944 40,173 40,966 40,190
12. Turen 56,269 57,149 57,883 57,054 57,984 57,149
13. Bululawang 34,251 36,388 36,056 36,224 36,222 36,388
14. Gondanglegi 40,592 43,375 42,823 43,170 43,032 43,375
15. Pagelaran 32,910 33,834 34,076 33,751 34,164 33,834
16. Kepanjen 50,932 54,966 53,863 54,688 54,143 54,966
Sumberpucun
17. 25,362 27,878 27,080 27,704 27,252 27,878
g
18. Kromengan 18,727 19,329 18,794 19,355 18,769 19,329
19. Ngajum 23,834 24,984 24,440 24,953 24,473 24,984
20. Wonosari 19,994 21,093 20,279 21,096 20,280 21,093
21. Wagir 40,585 45,328 46,006 44,714 46,643 45,328
22. Pakisaji 41,015 46,198 45,471 45,697 45,975 46,198
23. Tajinan 25,891 27,463 27,286 27,336 27,416 27,463
24. Tumpang 37,199 37,847 37,809 37,842 37,819 37,847
25. Pakis 68,395 83,377 82,795 81,582 84,627 83,377
26. Jabung 36,383 36,933 38,035 36,799 38,178 36,933
27. Lawang 51,626 57,058 56,357 56,547 56,873 57,058
28. Singosari 83,188 93,517 93,455 92,352 94,644 93,517
29. Karangploso 37,745 43,294 43,631 42,604 44,342 43,294
30. Dau 34,475 39,518 40,507 38,810 41,251 39,518
31. Pujon 33,457 33,527 35,103 33,391 35,250 33,527
32. Ngantang 28,126 27,936 28,480 27,944 28,474 27,936
33. Kasembon 15,293 15,504 15,941 15,454 15,996 15,504
1,229,77 1,302,77 1,310,10
Kabupaten Malang 3 1,296,104 1 1,289,024 0 1,296,104
Sumber : Kabupaten Malang Dalam Angka Tahun 2016-2020

Jumlah Penduduk Menurut Umur


Penduduk merupakan potensi sumber daya manusia yang dibutuhkan
dalam proses pembangunan. Mengandung arti bahwa penduduk/manusia
memiliki peranan dalam pengelolaan sumber daya alam. Salah satu indikator
keberhasilan pembangunan di bidang kependudukan terlihat pada perubahan
komposisi penduduk menurut umur. Adapun data penduduk menurut kelompok
umur Kabupaten Malang dapat dilihat pada tabel berikut.

Tabel Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin di


Kabupaten Malang Tahun 2020
Golongan Jumlah Penduduk (jiwa)
No.
Umur Laki-Laki Perempuan Jumlah
1 0–4 100,109 95,930 196,039
2 5–9 104,571 100,023 204,594
3 10 – 14 107,041 101,994 209,035
4 15 – 19 97,621 92,022 189,643
5 20 – 24 92,384 87,244 179,628
6 25 – 29 103,984 99,811 203,795
7 30 – 34 98,936 94,565 193,501
8 35 – 39 95,870 94,871 190,741
9 40 – 44 92,310 92,838 185,148
10 45 – 49 83,481 86,031 169,512
11 50 – 54 73,999 70,782 144,781
12 55 – 59 57,365 51,565 108,930
13 60 – 64 38,576 42,345 80,921
14 65 – 69 33,166 37,474 70,640
15 70 - 74 23,058 30,373 53,431
16 > 75 25,902 36,730 62,632
Jumlah 1,228,373 1,214,598 2,442,971
Sumber : Kabupaten Malang Dalam Angka Tahun 2020

Dari tabel jumlah penduduk menurut kelompok umur dan jenis kelamin di
Kabupaten Malang tahun 2020 didapatkan bahwa jumlah penduduk berumur
10-14 yang lebih paling dominan sebanyak 209.035 Jiwa, sedangkan kelompok
umur 70-74 hanya sejumlah 53.431 Jiwa.

Pertumbuhan Penduduk
Pertumbuhan penduduk merupakan angka yang menggambarkan
penambahan penduduk yang dipengaruhi oleh pertumbuhan alamiah (kelahiran
dan kematian) maupun perpindahan (migrasi) penduduk. Angka pertumbuhan
penduduk dapat digunakan untuk memperkirakan jumlah dan struktur
penduduk beberapa tahun ke depan. Angka pertumbuhan penduduk di atas
dihitung menggunakan Metode Eksponensial :
1 Pt
Pt =Po ( e ×r ×t ) atau r= ln ( )
t Po
Dimana:
Pt = Jumlah Penduduk pada Tahun t
P = Jumlah Penduduk pada Tahun Dasar
o
t = Jangka Waktu
r = Laju/ Angka Pertumbuhan Penduduk
e = Bilangan Eksponensial (2,718281828)

Untuk aspek pertumbuhan penduduk, dibagi menjadi dua aspek yaitu aspek
laju pertumbuhan penduduk dan tingkat kepadatan penduduk. Untuk lebih
jelasnya dapat dilihat pada Uraian dibawah ini mengenai aspek-aspek
pertumbuhan penduduk:
Laju Pertumbuhan Penduduk
Laju pertumbuhan penduduk adalah perubahan jumlah penduduk di suatu
wilayah tertentu setiap tahunnya. Kegunaannya adalah memprediksi jumlah
penduduk suatu wilayah di masa yang akan datang. Laju pertumbuhan
penduduk eksponensial menggunakan asumsi bahwa pertumbuhan penduduk
berlangsung terus-menerus akibat adanya kelahiran dan kematian di setiap
waktu. Rumus laju pertumbuhan penduduk eksponensial adalah sebagai berikut.
1 Pt
r = ln ( )
t Po
Keterangan:
Pt = Jumlah Penduduk pada Tahun t
Po = Jumlah Penduduk pada Tahun Dasar
t = Jangka Waktu
r = Laju/ Angka Pertumbuhan Penduduk
e = Bilangan Eksponensial (2,718281828)

Jika nilai r > 0, artinya terjadi pertumbuhan penduduk yang positif atau
terjadi penambahan jumlah penduduk dari tahun sebelumnya. Jika r < 0, artinya
pertumbuhan penduduk negatif atau terjadi pengurangan jumlah penduduk dari
tahun sebelumnya. Jika r = 0, artinya tidak terjadi perubahan jumlah penduduk
dari tahun sebelumnya.
Tabel Laju Pertumbuhan Penduduk Dirinci Per Kecamatan di Kabupaten
Malang Tahun 2018-2019
Penduduk Laju Pertumbuhan Penduduk
No. Kecamatan
(ribu) per Tahun 2018–2019
1 Donomulyo 77.080 1.98
2 Kalipare 79.594 1.63
3 Pagak 58.153 2.09
4 Bantur 86.968 2.83
5 Gedangan 65.158 2.87
6 Sumbermanjing 113.543 1.85
7 Dampit 145.069 2.26
8 Tirtoyudo 74.836 2.45
9 Ampelgading 66.527 2.24
10 Poncokusumo 107.203 2.40
11 Wajak 96.953 2.21
12 Turen 134.764 2.14
13 Bululawang 76.982 1.92
14 Gondanglegi 103.590 1.86
15 Pagelaran 85.956 1.84
16 Kepanjen 121.506 1.76
17 Sumberpucung 65.621 1.36
18 Kromengan 47.827 1.43
19 Ngajum 59.039 2.15
20 Wonosari 52.091 1.29
21 Wagir 93.976 1.97
22 Pakisaji 97.735 1.92
23 Tajinan 61.175 2.15
24 Tumpang 85.077 2.56
25 Pakis 156.048 2.38
26 Jabung 80.510 2.58
27 Lawang 120.432 1.57
28 Singosari 188.257 2.24
29 Karangploso 87.441 2.63
30 Dau 71.371 1.74
31 Pujon 74.148 2.12
32 Ngantang 65.105 2.04
33 Kasembon 35.403 2.05
Kabupaten Malang 2,935.14 68.51
Sumber : Kabupaten Malang Dalam Angka Tahun 2020

Dari tabel laju pertumbuhan penduduk di Kabupaten Malang pada tahun


2018-2019 diatas didapatkan bahwa Kecamatan Singosari merupakan
kecamatan dengan jumlah penduduk tertinggi yaitu sebesar 188.257 jiwa dan
untuk kecamatan dengan jumlah penduduk terendah adalah Kecamatan
Kasembon. Untuk kecamatan dengan laju penduduk tertinggi adalah Kecamatan
Gedangan dengan laju pertumbuhan penduduk sebesar 2,87, sedangkan untuk
laju pertumbuhan penduduk terendah adalah Kecamatan Wonosari dengan laju
pertumbuhan sebesar 1,29.

Tingkat Kepadatan Penduduk


Sebuah wilayah tentu akan mengalami proses pertambahan penduduk yang
mempengaruhi kepadatan penduduk di wilayah tersebut. Kepadatan penduduk
adalah perbandingan jumlah penduduk dengan luas wilayahnya. Kepadatan
penduduk menunjukkan jumlah rata-rata penduduk pada setiap km 2. Kepadatan
penduduk dipengaruhi oleh fisiografis, keamanan, kebudayaan, biologis dan
psikologis serta berkaitan erat dengan peningkatan jumlah penduduk yang
disebut dengan pertumbuhan penduduk. Kepadatan penduduk dapat dihitung
menggunakan rumus sebagi beikut :
Jumlah Penduduk ( jiwa)
Kepadatan Penduduk=
Luas SeluruhWilayah (km2 )
Untuk mengetahui tingkat kepadatan penduduk Kabupaten Malang
dapat dilihat pada Tabel dan grafik dibawah ini :
Tabel Kepadatan Penduduk di Kabupaten Malang Dirinci Per Kecamatan
Tahun 2016-2020
Luas Kepadatan Penduduk (Orang/Km²)
No. Kecamatan Wilayah
2016 2017 2018 2019 2020
(Km²)
1. Donomulyo 192.60 325 325 325 325 400
2. Kalipare 105.39 574 572 571 569 755
3. Pagak 90.08 508 507 507 507 645
4. Bantur 159.15 432 432 432 432 545
5. Gedangan 130.55 405 406 406 407 499
6. Sumbermanjing 239.49 377 377 346 376 474
7. Dampit 135.31 880 879 878 878 1072
8. Tirtoyudo 141.96 428 428 428 429 527
9. Ampelgading 79.60 661 659 658 657 835
10. Poncokusumo 102.99 900 900 901 900 1040
11. Wajak 94.56 855 856 857 857 1025
12. Turen 63.90 1786 1790 1794 1798 2108
13. Bululawang 49.36 1441 1449 1457 1464 1559
14. Gondanglegi 79.74 1061 1066 1072 1078 1299
15. Pagelaran 45.83 1466 1470 1475 1479 1875
16. Kepanjen 46.25 2306 2320 2334 2347 2627
17. Sumberpucung 35.90 1494 1505 1515 1526 1827
18. Kromengan 38.63 989 989 988 987 1238
Luas Kepadatan Penduduk (Orang/Km²)
No. Kecamatan
Wilayah 2016 2017 2018 2019 2020
19. Ngajum (Km²)
60.12 817 818 820 821 982
20. Wonosari 48.53 851 851 852 852 1073
21. Wagir 75.43 1152 1168 1185 1202 1245
22. Pakisaji 38.41 2292 2319 2346 2373 2544
23. Tajinan 40.11 1340 1347 1354 1361 1525
24. Tumpang 72.09 1046 1047 1048 1049 1180
25. Pakis 53.62 2865 2931 2998 3065 2910
26. Jabung 135.89 543 546 548 550 592
27. Lawang 68.23 1607 1623 1639 1654 1765
28. Singosari 118.51 1502 1527 1547 1567 1588
29. Karangploso 58.74 1396 1419 1444 1468 1488
30. Dau 41.96 1786 1820 1855 1890 1700
31. Pujon 130.75 516 518 521 523 567
32. Ngantang 147.70 381 381 381 382 440
33. Kasembon 55.67 557 559 561 563 635
Kabupaten Malang 2,977.05 35,539 860.14 865.49 870.59 985.92
Sumber : Kabupaten Malang Dalam Angka Tahun 2016-2020

Dari tabel kepadatan penduduk di Kabupaten Malang pada tahun 2016-


2020 dapat diketahui bahwa kecamatan di Kabupaten Malang yang memiliki luas
wilayah terluas ada di kecamatan Sumbermajing Wetan dengan luas sebesar
239.49 km2, sedangkan untuk luas wilayah terendah berada di Kecamatan
Sumberpucung dengan luas sebesar 35.90 km 2. Untuk kepadatan penduduk
tinggi berada di Kecamatan Pakis dengan kepadatan penduduk pada tahun 2020
sebesar 2.910 jiwa setiap 1 km 2, sementara untuk kepandatan penduduk
terendah berada di Kecamtan Donomulyo dengan kepadatan penduduk pada
tahun 2020 sebesar 400 jiwa setiap 1 km2.

Anda mungkin juga menyukai