Anda di halaman 1dari 5

Pelatihan-osn.

com
Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Head Office : Perumahan Sawangan Permai Blok A3 No.10, Sawangan, Depok 16511
http://pelatihan-osn.com
Ofiice : 021-2920 6201. Contact Person : 0878-7871-8585 / 0813-8691-2130

Bidang Studi : GEOGRAFI


Kode Berkas : GEO-L01 (solusi)

1. B. Terjadinya efek Ekman menyebabkan massa air umumnya bergerak menjauhi daratan ke
arah barat sehingga menyebabkan terjadinya upwelling di Cape Mendocino
Efek ekman merupakan pengaruh rotasi bumi yang menyebabkan massa air rata-rata akan
dibelokkan 90° dari arah angin utamanya (ke kanan di BBU dan ke kiri di BBS). Pada gambar di
bawah, massa air laut akan bergerak menjauhi pantai dan menyebabkan air dari dasar laut yang
lebih dingin bergerak ke permukaan. Gerakan air ini disebut upwelling
2. B. Arus pasang-surut
Arus pasang surut merupakan arus yang terbentuk akibat pasang-surut. Dibedakan menjadi dua,
yaitu Flood saat air bergerak dari lautan menuju daratan dan arus Ebb saat air bergerak dari
daratan menuju lautan.
3. C. Pasifik ; Hindia

4. C. Adanya perbedaan kedalaman (Sudah Jelas)


5. B. Gerakan melingkar massa air samudera di bumi
Akibat gaya coriolis, gyre di BBU serah jarum jam dan Gyre di BBS berlawanan arah jarum jam
6. C. kedalaman dasar laut lebih dari setengah panjang gelombang

7. C. Subtropis (sekitar 25°LU dan 25°LS)


Wilayah subtropis memiliki tingkat presipitasi yang rendah dan tingkat evaporasi yang tinggi,
sehingga salinitasnya maksimum
8. A. merah > kuning > hijau > biru
Semakin mendekati Mid Oceanic Ridge semakin muda umur batuan
9. B. Natrium dan Clorida

Program Latihan dan Tes Jarak Jauh 2017 - 2018


Pelatihan-osn.com, Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Instagram, Twitter, Line dan Youtube : @pelatihan_osn
Pelatihan-osn.com
Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Head Office : Perumahan Sawangan Permai Blok A3 No.10, Sawangan, Depok 16511
http://pelatihan-osn.com
Ofiice : 021-2920 6201. Contact Person : 0878-7871-8585 / 0813-8691-2130

10. C. Siklus Wilson


Siklus ini terdiri dari 5 tahap yaitu tahap Embrionic, Juvenil, Mature, Declining, dan terminal
11. D. Palung samudera
Palung laut merupakan lembah curam yang sempit dan dalam, batas pertemuan antara lempeng
samudera dan lempeng benua
12. C. Campuran
Pasang surut campuran merupakan pasang surut yang dalam sehari terjadi 2x pasang dan 2x surut
dengan tinggi yang berbeda
13. B. Salinitas air laut (Sudah Jelas)
14. C. Rendah
Indonesia terletak di wilayah tropis yang menyebabkan curah hujannya tinggi
15. C. Menerima banyak cahaya matahari
Berdasarkan intensitas cahaya matahari, laut dibedakan menjadi Eufotik, Disfotik, dan Afotik
16. A. Upwelling
Upwelling membawa air yang kaya akan nutrisi ke permukaan, sehingga banyak plankton
tumbuh dan meningkatkan produksi ikan
17. C. Refraksi Gelombang
Refraksi gelombang adalah pembelokan gelombang akibat berubahnya kedalaman, refraksi ini
bersifat konvergen di tanjung dan divergen di teluk
18. A. menahan arus sejajar pantai sehingga mencegah terjadinya abrasi
Groin dipasang tegak lurus garis pantai untuk menangkap sedimen yang terabrasi oleh arus
sejajar pantai sehingga tingkat abrasi berkurang
19. C. Gaya gravitasi benda benda langit
Jenis gelombang dengan periode terpanjang adalah gelombang pasang surut yang diakibatkan
oleh gaya tarik benda benda langit (khususnya matahari dan bulan)
20. C. Gulfstream dan Brazil
Arus Oyashio dan Labrador adalah arus dingin karena berasal dari kutub.
21. B. Jarak horizontal antara 2 puncak gelombang atau lembah gelombang yang berurutan
Pilihan A adalah tinggi gelombang, Pilihan C adalah periode gelombang, dan pilihan D adalah
frekuensi gelombang

Program Latihan dan Tes Jarak Jauh 2017 - 2018


Pelatihan-osn.com, Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Instagram, Twitter, Line dan Youtube : @pelatihan_osn
Pelatihan-osn.com
Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Head Office : Perumahan Sawangan Permai Blok A3 No.10, Sawangan, Depok 16511
http://pelatihan-osn.com
Ofiice : 021-2920 6201. Contact Person : 0878-7871-8585 / 0813-8691-2130

22. B. CO2
Karbondioksida yang berinteraksi dengan air laut akan membentuk asam karbonat yang dpaat
mengurangi PH air laut
23. D. Kecepatan rata-rata angin, lamanya waktu (durasi) hembusan angin, dan daerah efektif
hembusan angin dengan permukaan laul (fetch) (Sudah Jelas)
24. B. Perairan tertutup

Ang Ang
in in

25. A. Eustatik
Sea level rise dapat dibedakan menjadi 3 yaitu :
1) Statik : Pergerakan tektonik :
- Penurunan daratan (epirogenesa), patahan, subsidensi, lipatan lokal (Isostatik)
Contoh : Pesisir Pasifik Amerika Serikat yang baru-baru ini mengalami penaikan
- Penurunan daratan akibat pertambahan beban massa. Ex : Pembebanan es ketika ice ages
2) Eustatik, pertambahan massa air laut : Pelelehan gletser di kutub
3) Sterik, Pertambahan volume air laut : thermal expansion dan variasi salinitas
26. A. Refleksi cahaya matahari pada kepingan es berbentuk pipih heksagonal atau columnar
horizontal yang terbalikkan saat jatuh ke permukaan bumi membentuk cahaya vertikal
memanjang di bagian atas dan bawah matahari
Pilihan B adalah sundogs, pilihan C adalah Cloud Irisdescece, Pilihan D adalah Mirage
27. B. Meningkatkan tingkat polusi di pusat kota akibat terjebaknya polutan udara hasil limbah
industri yang tertahan oleh inversi
Limbah terbawa oleh country breeze ke tengah kota dan tertahan akibat inversi diatasnya
28. B. Juni
Fase tersebut adalah fase saat Summer Solstice, saat matahari dominan berada di BBU
29. B. Pembentukan awan
Udara yang naik akan mendingin dan berekspansi membentuk awan
30. B. Presipitasi (Sudah Jelas)
31. A.

Program Latihan dan Tes Jarak Jauh 2017 - 2018


Pelatihan-osn.com, Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Instagram, Twitter, Line dan Youtube : @pelatihan_osn
Pelatihan-osn.com
Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Head Office : Perumahan Sawangan Permai Blok A3 No.10, Sawangan, Depok 16511
http://pelatihan-osn.com
Ofiice : 021-2920 6201. Contact Person : 0878-7871-8585 / 0813-8691-2130

kecepatan angin akan bertambah seiring bertambahnya ketinggian


karena berkurangnya gaya gesek. Di bagian atas atmosfer tidak
terdapat bangunan, pohon, dan sebagainya yang menghambat laju
Ketinggian

angin.

Kecepatan Angin
A

32. C. Gaya Gesekan (Sudah Jelas)


33. C. Tekanan udara diluar balon saat di posisi E lebih rendah dibandingkan saat balon di posisi A
Semakin ke atas tekanan udara akan semakin rendah. Balon yang terbang memiliki tekanan
tinggi yang sama dengan tekanan di permukaan. Ketika terbang, tekanan di sekitar balon
berkurang, menyebabkan udara dari dalam balon mencoba untuk keluar dan balon berukuran
semakin besar
34. C. Udara di bagian windward memiliki lapse rate adiabatik yang lebih rendah
Penurunan suhu di bagian windward tidak begitu besar akibat adanya panas laten yang
dilepaskan saat pembentukan awan
35. A. Panas dan kering (Sudah Jelas)
36. D. Kemiringan sumbu rotasi bumi (Sudah Jelas)
37. C. Lysiimeter (Sudah Jelas)
38. A. Positif (Sudah Jelas)
39. C. Utara Canada (Sudah Jelas)
40. B. Suhu muka laut yang lebih hangat ada di wilayah tropis
Pembentukan hurricane membutuhkan uap air sebagai pemasok energinya. Uap air ini bisa
diperoleh jika suhu air laut lebih dari sama dengan 26,5°C
41. D. Bentuk atau tampilannya(Sudah Jelas)
42. B. Naik dan berekspansi (Sudah Jelas)
43. A. Semakin rendah albedo suatu benda maka semakin sedikit energi radiasi yang diserap oleh
benda tersebut.
Albedo yang rendah menunjukkan bahwa banyak cahaya yang diserap dibandingkan cahaya
yang dipantulkan
44. A.
Ketika daratan dan laut keduanya dipanaskan, daratan akan
lebih panas, sehingga tekanannya lebih rendah dibandingkan
laut, bertiuplah angin laut
45. A. A
Wilayah yang paling banyak memantulkan adalah wilayah yang
permukaannya cerah dan rata

Program Latihan dan Tes Jarak Jauh 2017 - 2018


Pelatihan-osn.com, Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Instagram, Twitter, Line dan Youtube : @pelatihan_osn
Pelatihan-osn.com
Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Head Office : Perumahan Sawangan Permai Blok A3 No.10, Sawangan, Depok 16511
http://pelatihan-osn.com
Ofiice : 021-2920 6201. Contact Person : 0878-7871-8585 / 0813-8691-2130

46. A. Kondisi SST lebih hangat dari normal dan angin pasat bertiup dari barat
Saat el-Nino wilayah Samudera Pasifik lebih panas dari biasanya dan menyebabkan angin pasat
berbalik arah
47. C.
Siklon di BBS searah jarum jam
48. D. Ekuatorial
Pola curah hujan di Indonesi ada 3, yaitu pola monsun dengan curah hujan
maks di awal dan akhir tahun, pola ekuatorial, dan pola lokal yang puncak
curah hujannya berada di pertengahan tahun
49. A. perbandingan masa uap air terhadap masa udara lengas
Pilihan B adalah perbandingan campuran (mixing ratio), pilihan C adalah kelembaban mutlak,
dan pilihan D adalah kelembaban relatif
50. D. Radiasi matahari
Diatas 100 km, sumber panas utama atmosfer bumi adalah sinar matahari. Dibawah 100 km
atmosfer dipanasi oleh permukaan bumi

Program Latihan dan Tes Jarak Jauh 2017 - 2018


Pelatihan-osn.com, Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Instagram, Twitter, Line dan Youtube : @pelatihan_osn

Anda mungkin juga menyukai