Anda di halaman 1dari 7

DML

(Data Manipulation Language)


Jaidup Banjarnahor ST.,M.Kom
Insert
(Menambah data ke dalam Tabel)
 Insert digunakan untuk menambah adata ke dalam tabel
 Bentuk umum
INSERT INTO TABEL(field1,field2,..,)
values (Nilai1,nilai2,…,Nilai-n)
 Contoh : awalnya tabel barang masih kosong
 Jalankan perintah SQL dengan memilih RUN, maka akan muncul pesan

Pilih yes, maka data akan di tambahkan ke dalam tabel


Untuk memastikan apakah data itu sudah di tambah, tulislkan perintah SQL
Select * from barang
Menambahkan data tanpa meyebutkan nama Field, dapat dilakukan
dengan ketentuan
1. Jumlah data yang di berikan sama dengan jumlah field dalam tabel
2. Urutan data yang diberikan sama dengan urutan data dalam tabel
Delete
 Delete digunakan untuk menghapus data dari tabe
 Bentuk penggunaannya adalah
 Delete from Namatabel where Criteria
Contoh
Delete From barang where 1;
➔ Akan menghapus semua isi tabel barang

Delete from barang where idbarang =‘Brg003’;


➔ Menghapus Barang yang idbarang Brg003

Delete from barang where satuan=‘Lusin’;


➔ Menghapus semua barang yang satuannya adalah lusin

Dlelete From barang Where jenis like ‘*P*’


➔ Menhapus Data yang jenisnya mengandung huruf P
Update
 Update Digunakan untuk mengubah data dalam tabel
 Penggunaanya adalah :
Update namaTabel Set NamaField = nilaiBaru
where Criteria
Contoh
Update Barang set Satuan = ‘Lusin’ Where 1;
➔ Mengubah satuan dari semua barang menjadi Lusin
Update Barang Set harga =2500 where idbarang =‘Brg002’;
➔ Mengubah harga sabun dari 3000 menjadi 2500

Anda mungkin juga menyukai