Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN AKHIR KEWIRAUSAHAAN

Oleh :

IVO NATA SOMA


191000462201036

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS MAHAPUTRA MUHAMMAD YAMIN

SOLOK 2021
KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur saya panjatkan kepada Allah SWT serta shalawat dan salam saya sampaikan
hanya bagi tokoh dan teladan kita Nabi Muhammad SAW. Diantara sekian banyak nikmat Allah SWT yang
membawa kita dari kegelapan ke dimensi terang yang memberi hikmah dan yang paling bermanfaat bagi
seluruh umat manusia, sehingga oleh karenanya saya dapat menyelesaikan tugas kewirausahaan ini dengan baik
dan tepat waktu.

Adapun maksud dan tujuan dari penyusunan laporan ini adalah untuk memenuhi salah satu tugas yang
diberikan oleh dosen pada mata kuliah kewirausahaan.

Dalam proses penyusunan tugas ini saya mengalami hambatan, namun berkat dukungan materil dari
berbagai pihak, akhirnya saya dapat menyelesaikan tugas ini dengan cukup baik, oleh karena itu melalui
kesempatan ini saya menyampaikan terimakasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada semua pihak
terkait yang telah membantu terselesaikannya tugas ini.

Segala sesuatu yang salah datangnya hanya dari manusia dan seluruh hal yang benar datangnya hanya
dari agama berkat adanya nikmat iman dari Allah SWT, meski begitu tentu tugas ini masih jauh dari
kesempurnaan, oleh karena itu segala saran dan kritik yang membangun dari semua pihak sangat saya harapkan
demi perbaikan pada tugas selanjutnya. Harapan saya semoga tugas ini bermanfaat khususnya bagi saya dan
bagi pembaca lain pada umumnya.

Solok , 27 Februari 2021

Ivo Nata Soma

BAB 1
1
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Zaman globalisasi dewasa ini menjadi semakin maju tetapi sayangnya tidak diikuti oleh perekonomian
negara kita yang masih jauh tertinggal. Sudah banyak perkembangan zaman yang bisa kita lihat disekitar kita
saat ini. Salah satunya ialah penggunaan smartphone yang makin diminati dan semakin meningkat setiap
tahunya.
Mulai dari berbagai macam merk, jenis, dan harga yang berbeda pun telah siap dipasarkan dan
ditawarkan oleh produsen kepada konsumen pencinta alat komunikasi yang satu ini. Adanya fitur - fitur social
media yang mudah diakses dan ditawarkan dalam sistem komunikasi smartphone ini tentunya semakin
mempermudah kita dalam berkomunikasi dan tetap terhubung dengan teman, sahabat, bahkan kerabat yang
jarang kita jumpai dalam keseharian karena padatnya rutinitas yang kita jalani sehari - hari. Dengan tersedianya
fasilitas - fasilitas social media yang semakin memudahkan kita tidak hanya dalam berkomunikasi tetapi juga
dalam memenuhi kebutuhan hidup sehari - hari. 

Hal ini jelas menarik keinginan para produsen atau afiliate (perorangan yang menjualkan produk orang
lain) untuk mencari celah atau peluang usaha dengan mengambil keuntungan yang didapat dari banyak
pengguna smartphone saat ini.  Dengan hanya bermodalkan smartphone yang kita gunakan dalam keseharian
ditunjang pula dengan fasilitas internet yang semakin luas, kita dapat mencoba suatu bentuk usaha yang dapat
ditawarkan kepada konsumen. Tujuan dari pembuatan usaha online shop ini ialah lebih kepada meningkatkan
kesejahteran atau perekonomian perorangan yang bersifat pribadi.

Saya dari jurusan Akuntansi ingin mencoba mengaplikasikan apa yang telah saya pelajari selama ini
dengan menggabungkan kemampuan saya dan melihat peluang yang ada untuk membuka usaha yang dapat
membantu dan meningkatkan perekonomian atau kesejahteran pribadi kami masing - masing terlebih dahulu.

a. Visi
• Menjadi online shop masa kini yang mengutamakan kepuasan pelanggan

b. Misi
• Berorientasi pada pemenuhan kebutuhan pasar
• Menyediakan barang yang modern dan berkualitas tinggi
• Menjual barang dengan harga ekonomis
• Menjamin barang sampai kepada pembeli
• Menjalin kerja sama dengan berbagai supplier barang
• Memasarkan barang dengan menarik agar meningkatkan minat pembeli
• Bersaing secara sehat dengan para pedagang sejenis

A. ALASAN PEMILIHAN USAHA


Pada saat ini banyak orang yang ingin mendapatkan barang yang mereka butuhkan dengan mudah dan
cepat. Seiring berkembangnya teknologi saat ini kita dimudahkan dengan cara berbelanja online lewat
smartphone yang kita miliki dan jaringan internet kita dapat membeli barang kebutuhan tersebut dengan
memesan barang, kemudian membayar lewat transfer rekening antar bank kemudian selang beberapa hari
barang tersebut akan sampai di rumah kita.

2
Kemudahan dan kenyamanan berbelanja online itulah yang membuat saya melihat peluang usaha di
masyarakat khususnya di kalangan para remaja dewasa yang gemar berbelanja online karena kesibukan yang
mereka jalani sehingga tidak sempat untuk berbelanja langsung ke pasar atau pusat perbelanjaan. Hal ini
membuat saya tertarik untuk berwirausaha dengan menjual baju untuk anak. Dan lagi melihat kondisi yang
disebabkan oleh adanya virus Covid-19 ini yang sangan meresahkan masyarakat. Dimana masyarakat semakin
ragu untuk keluar rumah sekedar berbelanja kebutuhannya.

B. NAMA KEGIATAN USAHA


Usaha yang dikembangkan diberi nama “SomaShop.id”

C. MANFAAT DAN TUJUAN


1. Manfaat
• Laporan ini dibuat untuk memenuhi tugas mata kuliah kewirausahaan
• Sebagai penilaian atas pemahaman dan praktiknya dari tugas mata kuliah kewirausahaan
• Menjadikan mahasiswa lebih kreatif dan inovatif dalam berwirausaha
• Melatih mahasiswa agar dapat berwirausaha dengan baik
• Menambah pengalamandan pengetahuan tentang berwirausaha

2. Tujuan
Laporan ini saya buat agar dapat bermanfaat untuk belajar mandiri sebagai bentuk mengisi waktu luang saat
kuliah, serta dapat juga bermanfaat untuk :
• Membantu wirausaha untuk berpikir kritis dan objektif atas usaha yang akan dijalankan
• Sebagai alat komunikasi dalam menjelaskan dan meyakinkan gagasan kepada pihak lain

BAB 2
KEGIATAN USAHA
1. STRATEGI PEMASARAN
A. Product
Produk yang disediakan antara lain sebagai berikut :
1. Penjualan Baju Anak
2. Penjualan Celana Anak
3. Penjualan Baju dan Celana Anak
4. Penjualan Gamis dan Daster Anak

3
B. Price
Strategi penetapan harga yang digunakan dengan berbagai faktor penentu, seperti nilai tambah, positioning,
kompetitor, daya beli, dll. dengan mempertimbangkan beberapa faktor, terutama kenaikan bbm, dan harga jual
dari supplier. Harga yang ditetapkan diusahakan berada jauh di bawah harga pasar atau kompetitif sehingga
dapat menarik minat pembeli. Harga yang kami tawarkan berkisar antara:
 Baju : Rp 60.000,00 – Rp 100.000,00
 Celana : Rp 50.000,00 – Rp 120.000,00
 Baju dan Celana : Rp 75.000,00 – Rp 120.000,00
 Gamis dan Daster : Rp 55.000,00 – Rp 100.000,00

C. Promotion
Karena bisnis ini dijalankan oleh saya yang masih berstatus mahasiswa, maka cara mempromosikannya
adalah dengan teman disekitar saya contohnya teman kampus, teman sekolah dulu dan orang sekitar lingkungan
saya.  Lalu saya juga mempromosikan melalui media sosial berupa WhatsApp, Facebook, Instagram dan social
media lainnya. Dan dengan mengadakan event – event menarik pada waktu tertentu seperti bila konsumen
membeli barang dalam jumlah banyak saya akan memberikan diskon 10% atau saya akan memberikan free
ongkir untuk wilayah Solok atau wilayah yang mudah saya jangkau.

D.    Place
Lokasi atau tempat yang kita masuki juga menentukan keberhasilan menggarap target pasar. Namun
karena usaha yang saja jalankan ini merupakan online shop jadi saya tidak memerlukan tempat berjualan tetap
seperti toko, ruko atau outlet yang menjadi tempat berjualan. Karena usaha ini fleksibel dapat dilakukan dimana
saja dan kapan saja. Saya justru menjadikan rumah pribadi sebagai tempat penyimpanan barang dagang saya.

2. RENCANA KEUANGAN
a. PERMODALAN
Untuk modal awal saya mengambil dari uang tabungan saya sebesar Rp 500.000,00

LAPORAN PENJUALAN
 Catatan penjualan minggu pertama (29 Oktober – 07 November 2020)

Nama Barang Ukuran Jumlah Harga jual Total Keterangan


Dagang
Dress Masker 10T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Dress Masker 8T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Jeans Bilioner 10T 2 Rp 80.000 Rp 130.000 Ready

Dress Masker 4T & 8T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Jeans Bilioner 4T & 8T 2 Rp 80.000 Rp 130.000 Ready

4
Dress Maker 6T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Dress Masker 4T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

TOTAL Rp 855.000

Persediaan barang dagang tersisa:

 Dress Masker 3 pcs (dikembalikan / ditukar)


 Jeans Bilioner 6 pcs (dikembalikan / ditukar)

 Catatan penjualan minggu kedua (07 November – 14 November 2020)

Nama Barang Ukuran Jumlah Harga jual Total Keterangan


Dagang
Jovanka Topi 6T 1 Rp 75.000 Rp 75.000 Ready

Jovanka Topi 6T & 10T 2 Rp 75.000 Rp 150.000 Ready

Jovanka Topi 6T & 8T 4 Rp 75.000 Rp 300.000 Ready

Mine Kids PJ 4T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Jovanka Topi 8T 2 Rp 75.000 Rp 150.000 Ready

Joger Baby 4T 1 Rp 75.000 Rp 75.000 Ready

Jovanka Topi 10T 1 Rp 75.000 Rp 75.000 Ready

TOTAL Rp 995.000

Persediaan barang dagang tersisa:

 Jogger Baby 2 pcs (dikembalikan / ditukar)


 Jovanka Topi 6 pcs (dikembalikan / ditukar)

 Catatan penjualan minggu ketiga (14 November – 21 November 2020)

Nama Barang Ukuran Jumlah Harga jual Total Keterangan


Dagang
Paddekids 4T 1 Rp 75.000 Rp 75.000 Ready

5
Sweater 8T 1 Rp 55.000 Rp 55.000 Ready

Sweater 8T 1 Rp 55.000 Rp 55.000 Ready

Curly Pop Mask 10T 2 Rp 90.000 Rp 180.000 Ready

Sweater 4T 1 Rp 55.000 Rp 55.000 Ready

Curly Pop Mask 6&8T 2 Rp 90.000 Rp 180.000 Ready

Dress Bobo Kids 4&8T 2 Rp 50.000 Rp 100.000 Ready

Dress Bobo Kids 2&4T 2 Rp 50.000 Rp 100.000 Ready

Dress Bobo Kids 6&8T 2 Rp 50.000 Rp 100.000 Ready

Jovanka Waisbag 4T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Jovanka Waisbag 6T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Jovanka Waisbag 6T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Jovanka Waisbag 6T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

TOTAL Rp1.298.000

Persediaan barang dagang tersisa:

 Paddle Kids 2 pcs (dikembalikan / ditukar)


 Jovanka Waisbag 6 pcs (dikembalikan / ditukar)
 Lejing Zara 4 pcs
 Overal Set Baby 1 pcs
 Blom Kids Pajamas 7 pcs
 Lejing Biasa 7 pcs
 RGB Kaos 4 pcs
 Chupa Cups 3 pcs
 Set Kemeja 3 pcs
 Velvet LB 3 pcs
 Bear Bea Junior 11 pcs

6
 Catatan penjualan minggu keempat (21 November – 28 November 2020)

Nama Barang Ukuran Jumlah Harga jual Total Keterangan


Dagang
Curly Pop 4T & 6T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready
Curly Pop 8T & 10T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready
BMBL Gus 4T & 8T 2 Rp 90.000 Rp 180.000 Ready
Overall set Baby 1T 1 Rp 90.000 Rp 90.000 Ready

Lejing 8T 3 Rp 50.000 Rp 150.000 Ready

RGB Kaos 6T & 2T 2 Rp 70.000 Rp 140.000 Ready

Set Kemeja 4T 2 Rp 70.000 Rp 140.000 Ready

Mine Kids.Id 4T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Laqu Creanek 4T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Mine Kids.Id 2T & 6T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Chupa Cups 4T & 10T 2 Rp 75.000 Rp 150.000 Ready

Bear Bea Junior 4T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Bear Bea Junior 8T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Chupa Cups 6T 1 Rp 75.000 Rp 75.000 Ready

Mine Kids.Id 8T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Jovanka Elmo 6T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Jovanka Elmo 10T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Flowkids Dres Mini 8T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Laqu Creanek 2T & 8T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Bear Bea Junior 2T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Bear Bea Junior 4T 3 Rp 85.000 Rp 255.000 Ready

7
Velvet LB 8T 2 Rp 75.000 Rp 150.000 Ready

Jovanka Elmo 4T & 8T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Jovanka Elmo 10T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Lejing 8T 1 Rp 50.000 Rp 50.000 Ready

Mine Kids.Id 10T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Blom Kids Pajamas 4T & 8T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

BMBL 8T 2 Rp 90.000 180.000 Ready

Flowkids Dres Mini 6T,8T & 10T 3 Rp 85.000 255.000 Ready

TOTAL Rp 2.985.000

Persediaan barang dagang tersisa:

 Lejing 3 pcs (dikembalikan / ditukar)


 Velvet Lb 1 pcs (dikembalikan / ditukar)
 Set Kemeja 1 pcs (dikembalikan / ditukar)
 Curly Pop 6 pcs (dikembalikan / ditukar)
 Bloom Kids Pajamas 5 pcs (dikembalikan / ditukar)
 Jovanka Elmo 9 pcs
 Flowkids Dres Mini 1 pcs
 Laqu Creanek 2 pcs
 Mine Kids.Id 6 pcs
 Lejing Zara 4 pcs
 RGB Kaos 2 pcs
 Bear Bea Junior 4 pcs

 Catatan penjualan minggu kelima (28 November – 05 Desember 2020)

Nama Barang Ukuran Jumlah Harga jual Total Keterangan


8
Dagang
Mine Kids.Id 6T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Lejing Zara 6T & 8T 2 Rp 50.000 Rp 100.000 Ready

Bear Bea Junior 6T & 8T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Mine Kids.Id 6T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Bear Bea Junior 6T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Dress Dolpin 10T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Dress Dolpin 8T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Dress Dolpin 4T & 8T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Funkids Rainbow 4T & 8T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Funkids Rainbow 4T & 10T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

TOTAL Rp 1.205.000

Persediaan barang dagang tersisa:

• Jovanka Elmo 5 pcs (dikembalikan / ditukar)


• Mine Kids.Id 4 pcs (dikembalikan / ditukar)
• RGB Kaos 2 pcs (dikembalikan / ditukar)
• Lejing Zara 2 pcs (dikembalikan / ditukar)
• Bear Bea Junior 1 pcs
• Dress Dolpin 1 pcs
• Funkids Rainbow 5 pcs

• Catatan penjualan minggu keenam (05 Desember 12 Desember 2020)

Nama Barang Ukuran Jumlah Harga jual Total Keterangan


Dagang
Dress Dolpin 6T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Funkids Rainbow 6T & 8T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Bear Bea Junior 8T Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

9
Paddi 6T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Bear Bea Junior 6T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Dress Dolpin 10T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Dress Dolpin 8T 1 Rp 85.000 Rp 85.000 Ready

Dress Dolpin 4T & 8T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Funkids Rainbow 4T & 8T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

Funkids Rainbow 4T & 10T 2 Rp 85.000 Rp 170.000 Ready

TOTAL Rp 1.205.000

10
BAB 4
PENUTUP
A. RENCANA PENGEMBANGAN USAHA
Selain menjadi reseller, saya juga akan berusaha menjual produk yang lebih bervariasi dan tidak hanya
produk kebutuhan untuk anak – anak saja. Saya juga akan berusaha untuk menyempurnakan pelayanan kepada
pembeli yang sudah menjadi langganan di toko online saya sehingga pembeli merasa nyaman berbelanja online
dan tidak beralih ke kompetitor.
Setelah keuntungan yang dirasa cukup untuk menyewa toko, maka saya akan menjual produk di toko
tersebut agar pembeli yang ingin membeli langsung dapat datang dan langsung memilih barang yang diinginkan
tanpa menunggu barang tersebut dikirim ke rumah.
Upaya pengembangan usaha harus menyesuaikan dengan perkembangan zaman dan kebutuhan masyarakat
yang diperlukan. Semakin banyaknya penciptaan lahan usaha maka akan mengurangi pengangguran di dalam
negeri.

B. KESIMPULAN
Belanja online (online shop) merupakan proses pembelian barang/jasa oleh konsumen ke penjual realtime,
tanpa pelayan, dan melalui internet. Tak perlu harus bertemu penjual/pembeli secara langsung, tak perlu
menemukan wujud ‘pasar’ secara fisik, namun hanya dengan menghadap layar monitor laptop atau smartphone,
dengan koneksi internet tersambung, kita dapat melakukan transaksi jual/beli secara cepat dan nyaman.
Tetapi, barang yang hanya di lihat secara gambar masih tidak cukup sebelum dilihatnya, serta diraba nya
secara langsung. Sebagian lagi beranggapan, jika hanya melihat gambar, dan mengira-ira wujudnya saja, bisa
jadi barang yang di beli tidak sesuai dengan ekspektasi atau bayangan kita. Atau lebih gamblangnya, mereka
takut merasa kecewa atau di kecewakan dengan barang yang di dapatkannya setelah melakukan transfer
sejumlah uang tertentu. Karena transaksi sebagian besar online shop, dilakukan dengan cara mengirimkan
sejumlah uang tertentu terlebih dulu kepada toko online, baru barang di kirim.

DAFTAR PUSTAKA
https://docplayer.info/66374425-Proposal-usaha-online-fashion-shop-bandung-shop-center-
bsc.html

http://sekretariskamu.blogspot.com/2018/03/contoh-proposal-bisnis-online-shop.html
11
http://prop-usaha.blogspot.com/2011/05/v-behaviorurldefaultvmlo.html

https://www.google.com/search?
q=contoh+proposal+usaha+reseller+pakaian&oq=&aqs=chrome.1.69i59i450l3.6356293j0j15&
sourceid=chrome&ie=UTF-8

12

Anda mungkin juga menyukai