Anda di halaman 1dari 7

ASUHAN KEPERAWATAN PADA BAYI BARU LAHIR DENGAN

SPONTAN DI RUANG KHADIJAH RSI KENDAL

Disusun oleh:
Rizky Fara Anisya
G3A020175

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN DAN KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG
2021
“ Asuhan Keperawatan Pada Bayu Baru Lahir Dengan Spontan
Di Ruang Khadijah RSI Kendal “

A. PENGKAJIAN
1. Identitas Klien
a. Nama : Ny. Y
b. umur : 31 tahun
c. Alamat : Jl. Matoha 2/4 Pegandon
d. Agama : Islam
e. Suku bangsa : Jawa
f. Status Perkawinan : Menikah
g. Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
h. Pendidikan : SLTA
2. Riwayat Kehamilan

No Tahun L/P Keadaa Komplik Jenis Tempat Keterangan


Lahir n bayi asi persalina lahir
n
1 2021 Perem Normal Tidak Partus RSI - Bayi lahir
puan Ada Spontan Kendal spontan.
- Plasenta
lahir
spontan
selaput
dan
katiledon
lengkap.
- Masuk
fundus
uteri
3. Status Gravida Ibu : G1P1A0

4. Riwayat Persalinan

a. BB : 63 kg
TB : 158 cm
b. Persalinan di : RSI Kendal
c. Jenis Persalinan : Partus Spontan
d. Lama Persalinan : 30 menit
e. Pecahnya Ketuban : 02-05-2021 Pukul 12.00 Wib
f. Proses Persalinan : Kala I : 20 menit, Kala II : 5 menit, Kala III : 5 menit
g. Keadaan Bayi Saat Lahir
- Tanggal Lahir : 03 Mei 2021
- Jam : 09.15 Wib
- Jenis Kelamin : Perempuan
- Bayi : Tunggal
- BB Lahir : 25.50 gram
h. Nilai APGAR : 9.10.10

5. Plasenta
a. Berat : 500 gram
b. Kotiledon : Lengkap
c. Ukuran : 20 cm
d. Kelainan : Tidak Ada
e. Insersi Tali Pusat : Insertio Lateralis

6. Tali Pusat
a. Panjang : 50 cm
b. Pembuluh Darah : Segar
c. Kelainan : Tidak ada

7. Pemeriksaan Fisik Bayi


1. Umur : 1 hari
2. Jam : 09.15 Wib
3. Genetalia : Perempuan: Labio
4. Suhu badan : 36,9 ºC
5. Panjang badan : 48 cm
6. Berat badan : 25.50 gram
7. Lingkar kepala : 31 cm
8. Lingkar dada : 31 cm
9. Anus : Berlubang
10. Kepala : simetris, tidak ada caput succedaneum, tidak
ada cepal hematom ataupun luka, rambut tipis.
11. Leher : simetris, tidak ada bendungan vena jugularis.
12. Mata : simetris, tidak ada kelainan pada mata, skelera
tidak kuning, konjungtiva tida pucat, tidak ada
perdarahan pada mata.
13. Telinga : simetris, tidak ada kelainan
14. Mulut : bersih, bibir warna merah, reflek menelan dan
menghisap kuat.
15. Hidung : simetris, hidung berlubang kanan dan kiri, tidak
ada pernafasan cuping hidung.
16. Dada : simetris, tidak ada retraksi dinding dada,
pernafasan kombinasi dada dan perut.
17. Jantung : Tidak ada gangguan di jantung.
18. Paru-paru : simetris, tidak ada bunyi ronchi, maupun wheezing.
19. Ekstremitas : tidak ada oedem baik kedua tangan atau kaki

20. Status neurologi


- Reflek Morro : Bayi menimbulkan gerakan terkejut,
ketika diberikan sentuhan mendadak
- Reflek Menggenggam : Jari tangan bayi menggenggam
ketika
disentuk oleh tangan
- Reflek Roating : Bayi menoleh sewaktu pipinya
disentuh dengan jari
- Reflek Sucking : Hisapan bayi pada putting susu kuat
21. Kelainan : Tidak ada
22. Abdomen : simetris, keadaan tali pusat baik (talpus terbungkus
kasa), tidak ada perdarahan tali pusat.
23. Nutrisi
- ASI
- Kemampuan minum : Kuat
24. Eliminasi
- BAB pertama : Tanggal:03-05-2021 Jam : 09.40
- BAK pertama : Tanggal:03-05-2021 Jam : 11.30

8. Kesimpulan : Terdapat indikasi ketuban pecah dini.

B. DIAGNOSA
Resiko infeksi b.d Ketidakadekuatan pertahanan tubuh d.d Ketuban pecah sebelum
waktunya (D.0142)

C. INTERVENSI
No Diagnosa Tujuan Dan Kriteria Intervensi
Hasil
1. Resiko Tingkat infeksi Manajemen Imunisasi/Vaksinasi
infeksi b.d (L.14137) (I.14508)
Ketidakadeku Setelah dilakukan Observasi :
atan tindakan 1. Identifikasi riwayat kesehatan dan
pertahanan keperawatan riwayat alergi
tubuh d.d selamam 1x4 jam, 2. Identifikasi kontraindikasi
Ketuban diharapkan tingkat pemberian imunisasi (mis. Reakis
pecah infeksi menurun. anafilaksis terhadap vaksin
sebelum Kriteria hasil: sebelumnya dan atau sakit parah
waktunya 1. Demam dengan atau tanpa demam)
(D.0142) menurun 3. Identifikasi status imunisasi setiap
2. Kemerahan kunjungan ke pelayanan kesehatan
menurun
3. Bengkak Terapeutik :
menurun 1. Berikan suntikan pada bayi di
4. Cairan bagian paha anterolateral
berbau 2. Dokumentasikan informasi
bususk vaksinasi (mis. Nama produsen,
menurun tanggal kedaluarsa)
5. Sputum 3. Jadwalkan imunisasi pada interval
bewarna waktu yang tepat
hijau
menurun Edukasi:
6. Kultur 1. Jelaskan tujuan, manfaat, reaksi
sputum yang terjadi, jadwal, dan efek
membaik samping
2. Informasikan imunisasi yang
diwajibkan pemerintah (mis.
Hepatitis B, BCG, difteri, tetanus,
pertusis, H. Influenza,
pneumokokus)
3. Informasikan vaksinasi untuk
kejadian khusus (mis. Rabies,
tetanus)
4. Informasikan penyedia layanan
pekan Imunisasi Nasional yang
menyediakan vaksin gratis

D. IMPLEMENTASI
No. Waktu Tindakan Evaluasi TTD
Dx tindakan
1 Senin, 1.Memberikan suntikan Imunisasi S : Keluarga Rizky
03-05- berupa Hepatitis B, BCG, Polio megatakan setuju Fara
2021 dan DPT pada bayi di bagian bayi diberi suntikan Anisya
09.30 paha anterolateral imunisasi

O : Bayi tampak
menangis

2 Senin, 2. Menginformasikan imunisasi S : Keluarga Rizky


03-05- yang diwajibkan pemerintah (mis. mengatakan sudah Fara
2021 Hepatitis B, BCG, difteri, tetanus, mengerti apa yang Anisya
10.00 pertusis, H. Influenza, dijelaskan perawat
pneumokokus)

O : Keluarga pasien
tampak kooperatif

E. EVALUASI
No. Waktu Evaluasi Evaluasi TTD
Dx
1 Senin, 03-05-2021 S: - Rizky Fara Anisya
11.00
O : Bayi tampak tenang

A : Resiko infeksi

P : Pertahankan intervensi

Anda mungkin juga menyukai