Anda di halaman 1dari 91

MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

BAB I

MICROSOFT OFFICE

1. Pengertian Microsoft Office


Microsoft Office adalah sebuah program aplikasi
perkantoran yang dibuat oleh Microsoft untuk
menunjang berbagai kegiatan perkantoran. Microsoft
Office dirancang untuk dijalankan dibawah sistem
operasi Microsoft Windows dan Mac OS X.

2. Sejarah Dan Perkembangan Microsoft Office


Sejarah Microsoft Office dimulai pada bulan
Oktober 1990 sebagai paket dari tiga aplikasi yang
dirancang untuk Microsoft Windows 3.0: Microsoft
Word untuk Windows 1.1, Microsoft Excel untuk
Windows 2.0, dan Microsoft PowerPoint untuk
Windows 2.0.

a. Microsoft Office 3.0


b. Microsoft Office 4.0, 4.1, 4.2
c. Microsoft Office 95
d. Microsoft Office 97
e. Microsoft Office 2000
f. Microsoft Office XP (2002)
g. Microsoft Office 2003
h. Microsoft Office 2007
i. Microsoft Office 2010
j. Microsoft Office 2013
k. Microsoft Office 2016

1
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

3. Langkah-langkah Menginstal Microsoft Office 2016


a. Buka Office Setup yang ada di dalam ISO
Microsoft Office 2016 tersebut.
b. Lakukan langkah-langkah install Microsoft
Office yang muncul di tampilan layar PC atau
laptop
c. Tunggu hingga proses install selesai.

d. Jendela selesai akan muncul ketika proses


install Microsoft Office 2016 sudah selesai.
bisa langsung membuka Start dan mencari
software Office seperti Word, Excel, dan
PowerPoint sudah terinstal

2
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

MICROSOFT OFFICE WORD 2016


1. Pengertian Microsoft Word 2016
Microsoft Word adalah salah satu aplikasi
pengolah kata (Word Procces) yang biasa digunakan
untuk membuat laporan, membuat dokumen seperti
surat kabar, membuat label surat, membuat tabel
pada dokumen dan masih banyak lagi dokumen-
dokumen lain yang biasa dibuat dengan
menggunakan Microsoft Word.
Screen Layout
Merupakan sebuah tampilan yang ditunjukkan
komputer anda pada saat mengoperasikan program
ini.

2. Manfaat Microsoft Word 2016


a. memudahkan dalam menyelesaikan pekerjaan
b. menghemat waktu dalam pengerjaan
c. menghemat kertas dan biaya

3. Fungsi Nama Menu Bar Microsoft Word 2016


Menu Bar

3
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

a. Info : Menampilkam status file yang dibukat.


b. New : Membuat dokumen baru
c. Open : Membuka Dokumen.
d. Save : Menu yang akan menampilkan lokasi
penyimpanan file yang kalian buka sekarang.
e. Save As : Menampilkan Lokasi Penyimpanan
file Baru pada file yang kalian buka atau
kerjakan.
f. Print : Menampilkan tampilan cetak dari
dokumen tersebut..
g. Share : menampilkan pilihan untuk
membagikan file dari menyimpan file tersebut
di cloud sistem (online), emailkan, sampai
dengan mengirimkan ke Blog .
h. Export : Menampilkan pilihan bagaimana file di
export atau merubah file word kalian menjadi
extensi yang di inginkan. (Pdf, Doc. Docx,odt,
rtf samapi dengan html).
i. Account : menampilkan akun Microsoft Office
j. Option : Menu pengaturan microsoft word

4. Tampilan Default Microsoft Word 2016

4
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

a. Quick Access Toolbar

Area ini untuk mempercepat dalam melakukan akses


tertentu sesuai dengan icon-icon yang ada di
dalamnya, biasanya secara standar Quick Access
Toolbar ini menampilkan : Save, Undo,
Redo namun kita juga dapat mengaturnya sesuai
dengan kebutuhan yang sering kita gunakan
dengan mengklik tombol Arrow Down (segitiga
kecil menghadap ke bawah).

b. Title Bar

Title Bar atau Balok Judul, menampilkan


judul atau nama dari dokumen Microsoft Word
yang sedang kita jalankan/buka.

5
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

c. Kontrol Jendela

Digunakan untuk mengatur


tampilan lembar kerja Microsoft Word, pada
bagian ini terdiri dari 3 ikon:  
Minimize menyembunyikan lembar kerja 
Maximize mengecilkan dan memperbesar
tampilan lembar kerja,
Close untuk menutup lembar kerja.

d. Menu Bar

Menu Bar ini terdiri dari sederetan menu


yang ditandai dengan teks yang meliputi :
File,Home, Insert, Page Layout, References,
Mailing, Review, View. Bila diperlukan menu
pada Menu Bar ini bisa ditambahkan sesuai
kebutuhan.

e. Ribbon

Ribbon merupakan area yang menampilkan isi


dari Menu Bar yang sedang aktif, isi dari Menu
Bar ini ditampilkan dalam bentuk group.

6
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

f. Group

Group adalah bagian dari Ribbon yang


berisi icon-icon yang memiliki fungsi masing-
masingsesuai dengan Group nya.

g. Dialog box

Pada setiap group memiliki Dialog Box yang


berfungsi untuk menampilkan jendela fungsi dari
masing-masing groupnya .

h. Dokumen Area

Dokumen Area atau halaman kerja


adalah tempat untuk kita membuat dokumen pada
Microsoft Word.

7
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

i. Ruler

Ruler ini ada dua macam yaitu Ruler Horizontal


dan Ruler Vertikal yang berguna untuk melihat
ukuran pada Dokumen Area (halaman kerja).

j. Scroll

Scroll ada dua macam yaitu Scroll Vertikal


dan Scroll Horizontal yang berfungsi untuk
menggulung Dokumen Area (halaman/lembar
kerja).

k. Status Bar

Berfungsi untuk
menampilkan berbagai informasi tentang dokumen
yang sedang dibuka, kita bisa mengaturnya
dengan cara klik kanan pada status bar yang
dimaksud.

8
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Adapun status bar yang biasanya muncul secara


default adalah:
Page,untuk mengetahui tentang informasi nomer
halaman
Word,untuk mengetahui informasi berapa jumlah
kata yang ada dalam dokumen.

l. Tombol View

Bagian ini berfungsi untuk melihat tampilan


pada halaman kerja, terdapat mode tampilan yang
dapat diubah yaitu print layout, full screen
reading, web layout, outline dan draft.

m. Zoom

Berfungsi untuk memperbesar atau memperkl


tampilan halaman pada Microsoft Word

Fungsi Menu Bar Microsoft Word 2016


1. Menu Bar Home

Keterangan Gambar :
a. Clipboard : melihat papan board tempat
gambar, teks, atau file yang di copy dari data
microsoft word lain.
b. Font : untuk mengatur teks yang dibuat
sesuai dengan keinginan, dari jenis font,
ukuran, warna, style dan lain-lain.

9
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

c. Paragraph : Mengatur paragraf teks


dokumen, termasuk didalamnya adalah garis,
pewarnaan, penomoran, spasi enter, dan lain-
lain
d. Style : Mengubah gaya tampilan teks
dokumen yang lebih cepat.
e. Editing : Mengedit file yang sudah dibuat
pada lembar kerja, didalamnya adalah Find
yang bisa menemukan kata dalam dokumen

2. Menu Bar Insert

a. Pages : Menampilkan panel yang berisi


pilihan insert atau masukan, Tables :
Memasukan objek Tabel kedalam lembar
kerja.
b. Ilustration : Memasukan objek berupa
ilustrasi.
c. Add-ins : Memasukan tambahan yang bisa
didapat denga
mengunduh tambahan tersebut pada Store
atau di My Add-ins
d. Media : Memasukan video yang sudah
upload sebelumnya, baik itu dari Youtube,
Bing atau media lain yang memiliki
fitur embade
e. Link : memasukan url link kedalam lembar
kerja.

10
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

f. Comments : Memasukan komentar kedalam


lembar kerja, yang hanya tampil dan sebagai
penanda atau pembantu proses pengerjaan
saja, atau juga menunjukan kesalahan tugas
(Comment)
g. Header & Footer : Mengatur Header (kepala
dokumen) dan Footer (catatan kaki)
dokumen, yang termasuk juga penomoran
halaman.
h. Text : Memasukan Text interaktif, dan
bersifat auto misalkan saja tanggal
Symbols : memasukkan Simbol(Symbol) dan
Rumus (Equation)

3. Menu Bar Design

a. Themes : Mengubah total keseluruhan


dokumen menjadi tema tertentu pada
themes yang dipilih. termasuk font Heading
dan paragrafnya.
b. Document Formating : Memilih style
formating atau format teks dokumen
berdasarkan themes yang dipilih
sebelumnya.
c. Page Backgroud : Mengatur background
lembar kerja Ms.Word

11
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

4. Menu Bar Layout

a. Page Setup : Mengubah pengaturan halaman


lembar kerja
b. Paragraph :Mengatur paragraf dokumen
c. Arrange : Menata dokumen pada lembar
kerja agar lebih rapih.

5. Menu Bar References

a. Table of Contents : Memasukan daftar isi


dari dokumen yang di buat
b. Footnotes : Memberikan catatan kaki pada
dokumen yang kalian kerjakan.
c. Citations & Bibliography : memasukan
kutipan, dan Bibliografi
d. Captions : menampilkan cuplikan teks atau
data yang dimasukan sebelumnya pada
lembar kerja.
e. Index : menentukan dan mengklasifikasikan
kembali teks, paragraf atau judul tersebut
dengan lebih mudah.
f. Table of Authorities : memasukan, dan
menambah kutipan-kutipan tertentu yang
bisa dikelola dan masukan dengan cepat
untuk selanjutnya,

12
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

6. Menu Bar Mailings

a. Create : Membuat amplop surat dengan


lebih mudah dan cepat.
b. Start Mail Merge : membuat salinanya
dengan bagan yang secara otomatis
berubah setiap salinanya.
c. Write & Insert Fields : menambahkan
bidang tertentu pada dokumen yang sudah
dibuat.
d. Preview Results : menunjukan hasil akhir
dari dokumen yang sudah dibuat, termasuk
auto nama penerima, alamat, dan varible
lainnya
e. Finish : menyelesaikan dokumen yang
dibuat

7. Menu Bar Review

a. Proofing : pemeriksaaan ejaan dokumen


yang dibuat.
b. Insight : (Smart Lookup)
c. Language : melakukan translate pada
dokumen. 
d. Comment : memberikan komenatar atau
membaca komentar dari dokumen yang
mungkin sebelumnya sudah dibuat.

13
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

e. Tracking : menelusuri dokumen , baik


mencari kata, atau mungkin perubahan
yang sudah dibuat sebelumnya.
f. Changes : memberikan review apakah
perubahan tersebut (pada tracking) bisa
diterima, atau tidak.
g. Compare : membandingkan dua dokumen
yang serupa namun mungkin tidak sama,
dengan lebih mudah.(Compare)
h. Protect : melindungi dokumen dan bisa
mengatur berapa orang, atau orang mana
yang dapat mengubah dokumen tersebut.
i. Ink: (Start Inking)

8. Menu Bar View

a. Views : mengatur tampilan lembar kerja


dengan mode tertentu.
b. Show : menampilkan atau menghilangkan
dengan cara memberikan atau menghapus
centang, alat bantu lembar kerja,
diantaranya adalah rule, gridline dan
navigatione pane.
c. Zoom : melakukan Zooming atau
memperbesar dan memperkecil tampilan
lembar kerja sesuai dengan kenyamanan
d. Window : mengatur tampilan jendela,
dokumen yang sedang dibuka

14
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

e. Macros : memberikan script khusus


tambahan untuk mendukung tampilan
lembar kerja yang dikerjakan. (Macros)

15
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

BAB II

FUNGSI IKON-IKON PADA MENU BAR


MICROSFT OFFICE WORD 2016

Menu Bar Home

1. Clipboard :
a. Paste : mempaste objek atau tulisan setelah
dicopy
b. Cut : memindahkan objek atau tulisan
c. Copy : menyalin objek atau tulisan
d. Format Painter : memilih format

2. Font
a. Font : mengubah bentuk tulisan
b. Font Size : mengubah ukuran tulisan
c. Bold : menebalkan tulisan
d. Italic : memiringkan tulisan
e. Underline : memberi garis bawah pada
tulisan

3. Paragraph :
a. Bullets : memberikan angka penomoran
berupa simbol
b. Numbering : memberikan angka penomoran
berupa nomor
c. Align Left : Penulisan rata kiri
d. Center : penulisan rata tengah
e. Align Right : Penulisan rata kanan

16
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

f. Justify : penulisan rata kiri-kanan


g. Line Spacing : jarak antar baris tulisan
h. Decrease Indent : menggeser baris kedua
paragraf ke kiri
i. Increase indent : menggeser baris kedua
paragraf ke kanan
j. Shading : memberikan warna pada paragraph
k. Borders : memberikan Bingkai pada
paragraph
l. Sort : menyortir paragraph

4. Style :
a. Styles : memberikan penjudulan paragraf yang
terpilih sesuai yang di inginkan

5. Editing :
a. Find : mencari teks
b. Replace : mencari teks dan mengubah teks
c. Select : memilih teks dalam dokumen

Menu Bar Insert

1. Page :
a. Cover page : menyisipkan halaman sampul
pada dokumen
b. Blank page : menyisipkan halaman baru
c. Page break : memulai halaman baru

2. Table :
a. Table : membuat tabel

17
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

3. Illustrations :
a. .. Pictures : memasukkan gambar
b. Online Pictures : memasukkan gambar secara
langsung dari internet
d. Shapes : memasukkan gambar bangun datar
dan bangun ruang
e. SmartArt : menyisipkan bagan dan skema
f. Chart : memasukkan grafik
g. Screenshoot : mengambil gambar tangkapan
layar

4. Add-Ins
a. Store : mencari gambar
b. My Add-ins : penambah fungsi yang dikerjakan
oleh mc.word
c. Wikipedia :

5. Media :
a. Media : memasukkan video secara langsung
dari internet

6. Link :
a. Hyperlink : memasukkan Link
b. Bookmark : menandai sebuah poin utama di
dokumen
c. Cross-reference : mengarahkan ke bagian yang
lebih spesifik

7. Comments :
a. Comments : memasukkan catatan

18
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

8. Header & Footer :


a. Header : menyisipkan catatan pada kepala/
bagian atas dokumen
b. Footer : menyisipkan catatan pada kaki/
bawah atas dokumen

9. Text :
Text box : memberikan tulisan yang berada dalam sebuah
kotak
a. Quick Parts :menyisipkan bagian yang telah
digunakan sebelumnya seperti konten
b. WordArt : memberikan gaya tulisan
c. Signatur line : menyisipkan baris tanda tangan
d. Date & Time : memberikan tanggal dan waktu
secara otomatis
e. Object : memasukkan objek

10. Symbol :
a. Equations : memasukkan rumus
b. Symbol : memasukkan simbol

Menu Bar Design


1. Document Formatting :
a. Themes : memberikan tema pada page
b. Colour : memberikan warna tema
c. Fonts : memberikan tema pada Font

19
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

d. Paragraph spacing : memberikan spasi


setiap paragraph
e. Effect : memberikan efek
2. Page Background :
a. Watermark : memberikan efek baground
tulisan
b. Page Colour : memberikan warna pada
page (kertas)
c. Page Border : memberikan bingkai pada
page (kertas)

Menu Bar Layout


1. Page Setup :
a. Margins : batas penulisan
b. Orientation : bentuk kertas (potrait &
landscape)
c. Size : ukuran kertas
d. Columns : tulisan yang berkolom
e. Break : mengatur batas pemisahan halaman
f. Line Numbers : mengatur kontinuitas nomor
baris teks yang ada diluar margin
g. Hyphenation : mengatur pemisahan suku
kata di akhir baris (otomatis dan manual)

2. Paragraph :
a. Indent : tulisan menjorok kedalam dan
keluar
b. Spacing : spasi (sebelum dan sesudah
paragraph)

3. Arrange :

20
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

a. Position : posisi objek


b. Wrap Text : mengatur posisi letak teks ke
objek
c. Bring Forward : memposisikan objek di
depan objek lainnya.
d. Send Backward : memposisikan objek di
belakang objek lainnya.
e. Selection pane : memilih objek yang akan
terlihat
f. Align : mengatur letak objek terpilih
g. Group : menggabungkan beberapa objek
Yang dpilih kedalam grup
h. Rotate : mengubah arah rotasi objek

Menu bar References


1. Table Of Content :

a. Table and Content : memberikan masukan


daftar isi
b. Add Text : menambahkan teks/catatan kecil
pada daftar isi
c. Update Table : memperbarui daftar isi

2. Footnotes :
a. Insert Footnote : menyisipkan catatan kaki
b. Insert Endnote : menyisipkan catatan kaki
pada akhir bab
c. Next Footnote : memantau footnote dan
endnote
d. Show note : memperlihatkan catatan kaki

21
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

3. Citation & Bibliography :


a. Insert Citation : menyisipkan kutipan
langsung pada kursor yang aktif
b. Manage sources : mengelola kutipan
c. Style : memilih bentuk bibliographi.
d. Bibliography : menyisipkan daftar pustaka
ke dokumen yang aktif

4. Captions :

a. Insert caption : membubuhkan keterangan


ilustrasi yang telah di sisipkan
b. Insert table of figures : menyisipkan daftar
isi gambar yang disisipkan
c. Update table : memperbarui daftar katalog
gambar
d. Cross-references : menyisipkan referensi
silang.

5. Index :
a. Mark entry : menandai masukan baru
dalam dokumen
b. Insert index : menyisipkan daftar kata
(index)

6. Table Of Authorities :

22
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

a. Mark citation : menandai masukkan baru


dalam dokumen
b. Insert table of authorities : menyisipkan
tabel sumber kutipan, sumber undang-
undang atau konstitusi.

Menu Bar Mailings


1. Create :
a. Envelopes: membuat dan mencetak sampul
pada amplop
b. Labels : menuliskan alamat dan nama pada
amplop

2. Start Mail Merge :


a. Start mail merge : membuat surat
b. Select recipients : memilih penerima surat
c. Edit recipient list : mengatur penerima
surat

3. Write & Insert Field :


a. Highlight merge field : menyisipkan
sebuah dokumen
b. Addrress block : memilih surat
c. Greeting line : menambah baris ucapan
d. Insert merge field : menyisipkan dan
menggabungkan surat
e. Rules : memberikan baris bawah pada surat
f. Match field : untuk membandingkan surat
g. Update labels : memperbarui lebel surat

4. Preview Result :

23
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

a. Preview result : melihat hasil


b. Find recipient : mencari penerima
c. Check for errors : memeriksa kesalahan

5. Finish :
a. Finish & merge : mengetahui bahwa surat
yang dibuat telah selesai

Menu Bar Review


1. Proofing :
a. Spelling & grammar : memeriksa ejaan
b. Thesaurus : memberikan saran yang
sepadan
c. Word count : menemukan banyak kata,
paragraf dan kalimat dalam doumen

2. Insight :
a. Smart lookup : melakukan pencarian kata
dari sebuah tulisan yang ada pada dokumen

3. Language :
a. Translate : menerjemahkan bahasa
b. Language : menambah/mengubah bahasa

4. Comment :
a. New comment : memasukkan komentar
baru
b. Delete : menghapus comment
c. Previous : memperlihatkan komentar
sebelumnya

24
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

d. Next : memperlihatkan komentar


selanjutnya
e. Show comment : memperlihatkan
comments

5. Tracking :
a. Track changes : menelusuri perubahan
yang terjadi pada dokumen
b. Simple markup : memilih markup
c. Show markup : memperlihan jenis markup
yang telah dipilih
d. Reviewing pane : menunjukkan suatu revisi
pada jendela yang terpisah

6. Changes :
a. Accept : menerima perubahan baru dan
mengusulkan perubahan selanjutnya
b. Reject : menolak perubahan selanjutnya
c. Previous : menampilkan revisi sebelumnya
dalam dokumen.
d. Next : menampilkan dokumen yang dapat
diterima dan ditolak

7. Compare :
a. Compare : mengkombinasikan berbagai
versi dari dokumen

8. Protect :
a. Block authors : memblokir penulis lain dari
mengedit teks tertentu pada dokumen.

25
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

b. Restrick editing : membatasi orang


mengedit atau memformat bagian tertentu
dari dokumen

Menu Bar View


1. View
a. Read more : membaca dokumen seperti
membaca buku
b. Print layout : melihat hasil kerja yang akan
dicetak
c. Web layout : melihat hasil kerja web
d. Outline : melihat hasil kerja sesuai dengan
urutan atau bagan
e. Draft : melihat hasil kerja sesuai dengan
konsep

2. Show :
a. Ruler : menampilkan penggaris untuk
mengkur objek dalam dokumen
b. Gridlines : menghidupkan gridlines yang
dapat menyelesaikan objek pada dokumen
c. Navigation pane : pemandu pada dokumen

3. Zoom :
a. Zoom : memperbesar tampilan dalam
dokumen
b. 100% : untuk memperbesar hasil lembar
kerja ke ukuran normal

26
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

c. One page : memperlihatkan keseluruhan


satu halaman saja sesuai dengan tempat
kursor berada
d. Multi pages : meperlihatkan beberapa
halaman secara keseluruhan
e. Page width : melihat hasil lembar kerja
kedalam dua halaman penuh

4. Window :
a. New window : membuka jendela baru
b. Arrange All : membuka hasil kerja satu per
satu secara berurutan
c. Split : membagi window menjadi 2 bagian
d. View slide by slide : memperlihatkan setiap
slide
e. Synhronous scrolling : menggeser lembar
kerja beberapa dokumen ke atas/ke bawah
dalam 1 waktu.
f. Reset window position : mengatur posisi
jendela
g. Switch window : mengubah window yang
ada bentuk lain

5. Macros :
a. Macros : memberikan script khusus
tambahan untuk mendukung tampilan
lembar kerja yang dikerjakan

27
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Contoh Kasus :
Dalam Membuat Surat menambahkn Entri Data (Mail
Merge)
1. Membuat surat terlebih dahulu misalnya
Undangan dengan mengosongkan

2. Buka Menu Bar Mailings, buka jendela Select


Recipients . Klik Type a New List apabila
ingin membuat entri data baru.

28
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

3. Membuat Nama Entri Data

4. Ketik Data yang akan di masukkan

29
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

5. Setelah memasukkan Data, Klik Ok kemudian


Save

6. Setelah menyimpan Entri data, Klik Finish

30
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

7. Klik Menu Insert Merge Field.

8. Pilih sesuai dengan yang telah di tentukan

31
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

9. Klik Finish setelah memasukkan Merge Field

10. Pilih Edit Individual Document untuk melihat


semua dokumen surat yang telah di masukkan
entri datanya. Maka secara otomatis data yang
telah di entri akan terinput

32
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

BAB III

MICROSOFT POWERPOINT 2016


1. Pengertian Microsft office Power Point 2016
Microsoft Ofiice Power Point adalah salah satu
program aplikasi microsoft office yang berguna untuk
membuat presentasi dalam bentuk slide. Aplikasi ini
biasanya digunakan untuk keperluan presentasi,
mengajar, dan untuk membuat animasi sederhana.

2. Manfaat Microsoft Office Power Point 2016


a. Membuat presentasi dalam bentuk slide-slide
b. Menambahkan audio,video,gambar dan animasi
dalam presentasi sehingga presentasi menjadi
lebih menarik dan hidup.
c. Mempermudah dalam mengatur dan mencetak
slide 
d. Membuat presentasi dalam bentuk softcopy
sehingga dapat diakses melalui perangkat
komputer

3. Fungsi Nama Menu Bar Microsoft Word 2016


Menu Bar

33
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

4. Tampilan Default Microsoft Word 2016

Quick Acces Toolbar

Area ini untuk mempercepat dalam


melakukan akses tertentu sesuai dengan icon-icon
yang ada di dalamnya, biasanya secara standar
Quick Access Toolbar ini
menampilkan : Save, Undo, Redo namun kita
juga dapat mengaturnya sesuai dengan kebutuhan
yang sering kita gunakan
dengan mengklik tombol Arrow Down (segitiga
kecil menghadap ke bawah).

Place holder

34
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Kotak data yang di sediakan untuk membuat


slide

Group

Group adalah bagian dari Ribbon yang


berisi icon-icon yang memiliki fungsi masing-
masingsesuai dengan Group nya.

Title Bar

Title Bar atau Balok Judul, menampilkan


judul atau nama dari dokumen Microsoft Word
yang sedang kita jalankan/buka

Ribbon

Ribbon merupakan area yang menampilkan isi


dari Menu Bar yang sedang aktif, isi dari Menu
Bar ini ditampilkan dalam bentuk group

Outline

35
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Memperlihatkan lembar kerja dalam bentuk


yang kecil atau mini

Status Bar

Berfungsi untuk
menampilkan berbagai informasi
tentang dokumen yang sedang dibuka, kita bisa
mengaturnya dengan cara klik kanan pada
status bar yang dimaksud.

Lembar Kerja

Menyediakan lembar kerja untuk membuat


slide

View Mode

Memperlihatkan mode tampilan untuk


slideshow

36
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Zoom Slide

Berfungsi untuk memperbesar atau


memperkecil tampilan halaman pada Microsoft
Power Point.

5. Fungsi Menu Bar Pada microsoft office powerr


point 2016

Menu Bar Home

1. Clipboard : melihat papan board tempat


gambar, teks, atau file yang di copy dari data
microsoft word lain.
2. Slide :
3. Font : memperlihat kan Font slide
4. Paragraph : mengubah jenis paragraph
5. Drawing Editing : mengedit gambar

Menu Bar Insert

1. Slides : menyisipkan slide


2. Table : memasukkan tabel
3. Image : memasukkan table
4. Illustration : memberikan ilustrasi pada slide
5. Add-Ins
6. Link : memasukkan link

37
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

7. Comment : memerikan koment atau catatan


kaki
8. Text : menambah teks
9. Symbol : memberikan simbol
10. Media : memasukkan media seperti video

Menu Bar Design

1. Themes : memilih tema


2. Variants : memilih tema yang beragam
3. Customize : memperlihatkan slide tema yang
default

Menu Bar Transition

1. Preview : memperlihatkan efek transisi


2. Transition to This Slides : memilih efek
transisi slide ke slide
3. Timing : pengaturan waktu pada slide

Menu bar Animation

1. Preview : memperlihatkan animasi


2. Animation : memilih animasi
3. Advanced animation : memilih animasi yang
beragam
4. Timing : mengatur waktu saat slide

38
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Menu Bar Slide Show

1. Start Slide Show : memulai slide


2. Set Up : mengatur posisi slide
3. Monitors : memperlihatkan slide pada
tampilan monitor

Menu Bar Review

1. Prooofing : pemeriksaaan ejaan dokumen


yang dibuat.
2. Insight : (Smart Lookup)
3. Language : melakukan translate pada
dokumen. 
4. Comment : memberikan komenatar atau
membaca komentar dari dokumen yang
mungkin sebelumnya sudah dibuat.
5. Tracking : menelusuri dokumen , baik
mencari kata, atau mungkin perubahan yang
sudah dibuat sebelumnya.
6. Changes : memberikan review apakah
perubahan tersebut (pada tracking) bisa
diterima, atau tidak.
7. Compare : membandingkan dua dokumen
yang serupa namun mungkin tidak sama,
dengan lebih mudah.(Compare)

39
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

8. Protect : melindungi dokumen dan bisa


mengatur berapa orang, atau orang mana
yang dapat mengubah dokumen tersebut.
9. Ink: (Start Inking)

Menu Bar View

1. Presentation
2. Views : mengatur tampilan lembar kerja
dengan mode tertentu.
3. Show : menampilkan atau menghilangkan
dengan cara memberikan atau menghapus
centang, alat bantu lembar kerja, diantaranya
adalah rule, gridline dan navigatione pane.
4. Zoom : melakukan Zooming atau
memperbesar dan memperkecil tampilan
lembar kerja sesuai dengan kenyamanan
5. Window : mengatur tampilan jendela,
dokumen yang sedang dibuka
6. Macros : memberikan script khusus tambahan
untuk mendukung tampilan lembar kerja yang
dikerjakan. (Macros)

40
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

BAB IV

FUNGSI IKON-IKON PADA MENU BAR


MICROSOFT POWER POINT 2016

Menu Bar Home

1. Clipboard
a. Cut : memotong/memindahkan teks maupun
objek
b. Paste : mempaste teks atau objek setelah di
Copy atau pun di cut
c. Copy : menyalin teks maupun objek
d. Format painter : mengubah isi painter

2. Slide :
a. New Slide : menambah slide baru
b. Layout : memperlihatkan lembar kerja
c. Reset : mengulang penambahan dalam
lembar kerja
d. Section : memilih lembar kerja

3. Font
a. Font Size : ukuran tulisan
b. Font : memilih jenis tulisan
c. Bold : menebalkan tulisan
d. Underline : memberikan garis bawah pada
tulisan
e. Italic : memiringkan tulisan

41
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

f. Text Shadow : memberikan efek bayangan


pada text

4. Paragraph
a. Bullets : memberikan angka penomoran
berupa simbol
b. Numbering : memberikan angka penomoran
berupa nomor
c. Align Left : Penulisan rata kiri
d. Center : penulisan rata tengah
e. Align Right : Penulisan rata kanan
f. Justify : penulisan rata kiri-kanan
g. Line Spacing : jarak antar baris tulisan
h. Decrease Indent : menggeser baris kedua
paragraf ke kiri
i. Increase indent : menggeser baris kedua
paragraf ke kanan
j. Shading : memberikan warna pada
paragraph
k. Borders : memberikan Bingkai pada
paragraph
l. Sort : menyortir paragraph

5. Drawing
a. Shape : memasukkan objek berupa bangun
datar dan bangun ruang
b. Arrange : menentukan latar belakang objek
c. Shape Outline : garis luar objek
d. Shape Fill : warna dari objek
e. Shape Effect : efek objek

42
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

6. Editing
a. Find : mencari teks
b. Replace : mencari teks dan mengubah teks
c. Select : memilih teks

Menu Bar Insert

1. Slide
a. New Slide : membuat slide baru

2. Tables
b. Table : membuat tabel

3. Images
a. Pictures : memasukkan gambar
b. Online Pictures : memasukkan gambar secar
online
c. Screenshoot : memasukkan gambar
tangkapan layar
d. Photo album : memasukkan gambar dari
album

4. Illustration
a. Shapes : memasukkan bangun datar atau
bangun ruang
b. SmartArt : memasukkan bagan atau skema
c. Chart : memasukkan grafik

5. Add-Ins

43
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

a. Store : mencari gambar


b. My Add-ins : penambah fungsi yang
dikerjakan oleh mc.word
c. Wikipedia

6. Comment
a. Comments : memasukkan catatan

7. Text
a. Text box : memberikan tulisan yang berada
dalam sebuah kotak
b. Quick Parts :menyisipkan bagian yang telah
digunakan sebelumnya seperti konten
c. WordArt : memberikan gaya tulisan
d. Signatur line : menyisipkan baris tanda
tangan
e. Date & Time : memberikan tanggal dan
waktu secara otomatis
f. Object : memasukkan objek

8. Symbol :
a. Equations : memasukkan rumus
b. Symbol : memasukkan simbol

Menu Bar Design

1. Themes
Memilih Tema yang ingin di gunakan pada slide

2. Variants

44
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Memilih Tema dari beberapa banyak varian tema


yang disediakan

3. Customize
a. Slide Size : ukuran slide
b. Format Baground : memilih latar slide

Menu Bar Transition

1. Preview
Memperlihatkan slide setelah memilih efek
transisi

2. Transition to This Slide


Memilih efek transisi pada slide

3. Timing
a. Sound : pengaturan waktu audio pada slide
b. Duration : waktu pemutaran slide
c. Apply To All : mengaplikasikan ke semua
slide
d. Advance slide : cara memperlihatkan slide

Menu Bar Animation

1. Preview
Untuk memperlihatkan animasi yang telah di pilih

45
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

2. Animation
Memilih animasi yang akan digunakan pada slide

3. Advance Animation
a. Add Animation : untuk menambah animasi
b. Animation pane : pengaturan waktu
penggunaan animasi

4. Timing
a. Duration : mengatur waktu slide
b. Start : memulai slide
c. Reorder animation : sebelum dan sesudah
pindah slide animasi

Menu Bar Slide Show

1. Start Slide Show


Untuk memulai diperlihatkannya slide

2. Set Up
Mengatur penggunaan waktu dalam
memperlihatkan slide

46
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

3. Monitor
Memperlihatkan mode Monitor

Menu Bar Review

1. Proofing :
a. Spelling & grammar : memeriksa ejaan
b. Thesaurus : memberikan saran yang sepadan
c. Word count : menemukan banyak kata,
paragraf dan kalimat dalam dokumen

2. Insight :
a. Smart lookup : melakukan pencarian kata dari
sebuah tulisan yang ada pada dokumen

3. Language :
a. Translate : menerjemahkan bahasa
b. Language : menambah/mengubah bahasa

4. Comment :
a. New comment : memasukkan komentar baru
b. Delete : menghapus comment
c. Previous : memperlihatkan komentar
sebelumnya
d. Next : memperlihatkan komentar selanjutnya
e. Show comment : memperlihatkan comments

47
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

5. Compare :
a. Compare : mengkombinasikan berbagai
versi dari dokumen

Menu Bar View

1. Presentation Views
a. Normal : tampilan normal
b. Outline View : tampilan Outline
c. Slide Sortir : penyortiran slide
d. Notes Page : catatan halaman
e. Reading View : tampilan bacaan

2. Master :
a. Slide Master : menampilkan slide master
b. Handot Master : menampilkan handout
c. Note Master : catatan master

3. Show :
a. Ruler : menampilkan penggaris untuk
mengkur objek dalam dokumen
b. Gridlines : menghidupkan gridlines yang
dapat menyelesaikan objek pada dokumen
c. Navigation pane : pemandu pada dokumen

4. Zoom :
a. Zoom : memperbesar tampilan dalam
dokumen

48
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

b. 100% : untuk memperbesar hasil lembar


kerja ke ukuran normal
c. One page : memperlihatkan keseluruhan satu
halaman saja sesuai dengan tempat kursor
berada
d. Multi pages : meperlihatkan beberapa
halaman secara keseluruhan
e. Page width : melihat hasil lembar kerja
kedalam dua halaman penuh

5. Window :
a. New window : membuka jendela baru
b. Arrange All : membuka hasil kerja satu per
satu secara berurutan
c. Split : membagi window menjadi 2 bagian
d. View slide by slide : memperlihatkan setiap
slide
e. Synhronous scrolling : menggeser lembar
kerja beberapa dokumen ke atas/ke bawah
dalam 1 waktu.
f. Reset window position : mengatur posisi
jendela
g. Switch window : mengubah window yang
ada bentuk lain

6. Macros :
a. Macros : memberikan script khusus
tambahan untuk mendukung tampilan
lembar kerja yang dikerjakan.

49
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Contoh kasus 1 :
Membuat Animasi Pada Slide
1. Tentukan Materi apa yang ingin di buatkan
slide

2. Ubah Baground dengan mengklik Kanan pada


area slide kemudian Klik Format Baground

50
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

3. Pilih salah satu Baground yang di inginkan

4. Jika ingin Baground nya berupa gambar, pilih


Picture Or Texture Fill

Jika ingin menggunakan Baground yang sama


untuk setiap slide Pilih Apply To All

51
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

5. Jika ingin menambah slide buka Menu Home,


buka Menu New Slide, pilih Content yang di
inginkan.

6. Jika ingin menambahkan WordArt pada Judul,


Buka Menu Insert lalu Klik WordArt
kemudian Pilih bentuk WordArt yang di
inginkan

52
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

7. Jika ingin memasukkan Gambar, buka menu


Insert lalu pilih Pictures kemudian pilih lokasi
tempat gambar yang ingin di masukkan. Pilih
gambar yang di inginkan.

8. Jika ingin menambahkan Efek Transisi pada


Slide, Buka Menu Transition, kemudian pilih
Efek sesuai yang di inginkan

53
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

9. Jika ingin menambah Efek Animasi pada


Gambar maupun Teks pada Slide, Klik
Gambar maupun Teks lalu Buka Menu
Animations kemudian pilih animasi yang di
inginkan.

10. Jika ingin mengatur waktu pada slide


Animasi, Buka Menu Animation lalu Klik
Animation Pane

54
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

11. Aturlah waktu untuk Animasi Teks maupun


Gambar

Contoh Kasus 2 :
Membuat animasi sederhana menggunakan
Link Action dan Animasi Bergerak
1. Buat slide

55
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

BAB V

MICROSOFT EXCEL 2016

1. Pengertian Microsoft Excel 2016


Microsoft Excel merupakan aplikasi untuk
mengolah data secara otomatis yang dapat berupa
perhitungan dasar, rumus, pemakaian fungsi-fungsi,
pengolahan data dan tabel, pembuatan grafik dan
menajemen data.
Pemakaian rumus sendiri dapat berupa penambahan,
pengurangan, perkalian dan lain sebagainya.
Sedangkan pemakaian fungsi-fungsi dapat berupa
pemakaian rumus yang bertujuan untuk menghitung
dalam bentuk rumus matematika maupun non
matematika.
Pada Microsoft excel kita bekerja dengan system
workbook, sedangkan di dalam workbook terdapat
worksheet atau lembar kerja. Pada worksheet ini kita
bekerja dengan menggunakan kolom dan baris yang
membentuk kotakan kecil-kecil berupa sel-sel tempat
kita memasukkan data.

2. Fungsi Dan Kegunaan Microsoft Exce


Microsoft Excel sudah tak asing dalam
kehidupan kita sehari-hari,Microsoft Excel memiliki
banyak sekali fungsi antara lain :
a. Membuat sebuah laporan keuangan
b. Membuat Daftar Nilai
c. Membuat daftar hadir

56
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

d. Melakukan operasi kali,bagi, rerataan dengan


cepat
e. Menghitung Kurs Mata Uang
f. Membuat Grafik dan Tabel dari suatu
penghitungan
g. Membuat diagram batang,diagram garis dan
diagram lingkaran
h. Membantu kita dalam menyelesaikan soal-soal
logika dan matematika
i. Membuat presentasi jadi lebih praktis dan mudah
j. Menyajikan data secara tepat,rapi dan akurat

3. Tampilan Default Microsoft Excel

a. Title Bar

Memperlihatkan Judul /Nama Dokumen yang di


buat

57
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

b. Kontrol Jendela

Digunakan untuk mengatur


tampilan lembar kerja Microsoft Excel, pada
bagian ini terdiri dari 3 ikon:
Minimize menyembunyikan lembar kerja
Maximize mengecilkan dan memperbesar
tampilan lembar kerja, Close untuk menutup
lembar kerja.

c. Menu Bar

Menu Bar ini terdiri dari sederetan menu


yang ditandai dengan teks yang meliputi :
File,Home, Insert, Page Layout, Formulas,
Data, Review, View. 

58
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

d. Ribbon

Ribbon yaitu area yang menampilkan isi dari


Menu Bar yang sedang aktif, isi dari Menu
Bar ini ditampilkan dalam bentuk group

e. Group

Group adalah bagian dari Ribbon yang


berisi icon-icon yang memiliki fungsi masing-
masing sesuai dengan Group nya.

f. Dialog box

Pada setiap group memiliki Dialog


Box yang berfungsi untuk menampilkan jendela
fungsi darigroupnya.

59
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

g. Dokumen Area

Dokumen Area atau halaman kerja


dalah tempat untuk kita membuat
dokumen pada Microsoft Word.
Dokumen Area terdiri dari baris dan kolom
Baris = 1048576
Kolom = 16384

h. Ruler

Ruler ini ada dua macam yaitu Ruler


Horizontal dan Ruler Vertikal yang berguna
untuk melihat ukuran pada Dokumen Area
(halaman kerja).

60
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

i. Scroll

Scroll ada dua macam yaitu Scroll Vertikal


dan Scroll Horizontal yang berfungsi untuk
menggulung Dokumen Area (halaman/lembar
kerja).

j. Status Bar

Berfungsi untuk menampilkan
berbagai informasi tentang dokumen yang
sedang dibuka, kita bisa mengaturnya
dengan cara klik kanan pada status bar yang
dimaksud.

k. Tombol View

Bagian ini berfungsi untuk melihat


tampilan pada halaman kerja, terdapat mode
tampilan yang dapat diubah yaitu print layout,
full screen reading, web layout, outline dan

61
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

draft.

l. Zoom

Berfungsi untuk memperbesar atau


memperkecil tampilan halaman pada
Microsoft Word.

62
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Fungsi Menu Bar Microsoft Excel 2016

1. MENU BAR HOME

a. Clipboard : melakukan cut, copy, paste pada


Microsoft Excel.
b. Font : managemen font pada Microsoft Excel.
Anda dapat membuka dialog font dengan menekan
ctrl+shift+f
c. Alignment : untuk mengatur perataan tampilan data
serta penggabungan sel Microsoft Excel
d. Number : merubah format tampilan angka pada
Microsoft Excel. Terdapat banyak format angka
pada Microsoft Excel seperti general, accounting,
percentage dan lain-lain.
e. Styles : untuk memberikan kustomisasi tampilan
f. Cells : untuk melakukan modifikasi sel baik width
(lebar), height (tinggi) dan lain-lain.
g. Editing : untuk managemen data. Editing
menyediakan tombol perintah yang sering
digunakan untuk membuat formula Excel seperti
SUM, MAX, MIN dan lain-lain

63
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

2. MENU BAR INSERT

a. Tables : untuk membuat tabel dan pivot.


b. Illustrations : menambahkan gambar dan
shape.
c. Add-Ins  : menambahkan fitur tambahan dari
microsoft store.
d. Charts : membuat grafik pada Microsoft Excel.
e. Tours :membuat data geografis pada Microsoft
Excel.
f. Sparklines : membuat mini charts.
g. Filters : untuk menyaring data. Terdapat dua jenis
filter yaitu Slicer untuk menyaring data secara
visual dan Timeline digunakan untuk menyaring
data berdasarkan waktu.
h. Links : menambah Hyperlink pada sel.
i. Text : menambahkan teks khusus.
j. Symbols : menambah simbol dan rumus / equation
matematika

3. MENU BAR PAGE LAYOUT

a. Themes : memberikan efek visual pada lembar


kerja Microsoft Excel.
b. Page Setup : melakukan pengaturan kertas pada
lembar kerja Microsoft Excel

64
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

c. Scale to Fit : mengatur skala baris dan kolom


terhadap ukuran kertas pada lembar kerja
Microsoft Excel
d. Sheet Option : menampilkan gridlines (garis
pembatas sel) dan Headings baik saat melakukan
editing melalui lembar kerja excel maupun
printing.
e. Arrange : mengatur objek umumnya berupa shape
pada lembar kerja Microsoft Excel.

4. MENU BAR FORMULAS

a. Function : menampilkan semua formula yang


dapat digunakan pada Microsoft Excel.
b. Defined Names : memberikan nama sel pada
Microsoft Excel.
c. Formula Auditing : memanagemen suatu proses
yang dilakukan suatu formula terhadap sel-sel
pada Microsoft Excel.
d. Calculation : menghitung suatu formula secara
langsung. Anda dapat merubahnya pada grup
perintah ini.

65
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

5. MENU BAR DATA

a. Get External Data : melakukan import data di


luar ruang lingkup Excel, seperti Microsoft
Access dan SQL.
b. Get & Transform : menggabungkan data dari
sumber yang berbeda dan menampilkannya
dalam suatu format tertentu.
c. Connections : merelasikan tabel tabel dalam
lembar kerja microsoft Excel.
d. Sort & Filter : menyorot dan menyaring Text
e. Data Tools : penggunaan tingkat lanjut untuk
menganalisa data, biasanya digunakan pada
penelitian.
f. Forecast : melakukan peramalan atau peluang
menggunakan Microsoft Excel.
g. Outline : mengelompokan data sehingga lebih
mudah untuk dilihat.

6. MENU BAR REVIEW

a. Insight : mencari informasi terkait data yang anda


buat dengan menggunakan Bing Search Engine.

66
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

b. Language : menerjemahkan data yang anda buat


ke bahasa lainnya.
c. Comments : menambahkan komentar pada lembar
kerja, sehingga lebih mudah untuk dibaca.
d. Changes :memberikan keamanan data sehingga
perubahan data lebih terkontrol. Salah satunya
anda dapat memberikan password pada file
Microsoft Excel yang anda buat

7. MENU BAR VIEW

a. Workbook View : merubah tampilan Lembar


Kerja,
b. Show : menampilkan atau tidak Rules, Formula
Bar, Gridlines atau Headings.
c. Zoom : memperkecil atau memperbesar tampilan
lembar kerja Excel.
d. Window : managamen jendela Microsoft Excel,
anda dapat menambah jendela workbook baru
dengan menggunakan fitur ini.
e. Macros : managemen perintah-perintah pada
Microsoft Excel.

67
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

BAB VI

FUNGSI IKON-IKON PADA MENU BAR


MICROSOFT EXCEL 2016

MENU BAR HOME

1. Clipboard
a….Paste : mempaste objek atau tulisan
setelah dicopy
b. Cut : memindahkan objek atau tulisan
c. Copy : menyalin objek atau tulisan
d. Format Painter : memilih format

2. Font
a. Font : mengubah bentuk tulisan
b. Font Size : mengubah ukuran tulisan
c. Bold : menebalkan tulisan
d. Italic : memiringkan tulisan
e. Underline : memberi garis bawah pada
tulisan

3. Alignment
a. Top Align : menjadikan data sel menepi
ke bagian atas sel

68
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

b. Middle Align : menjadikan data sel berada


di tengah-atas sel
c. Bottom Align : menjadikan teks menepi
ke bagian bawah sel
d. Orientations : mengatur arah dan posisi
data dalam sel
e. Align Text Left : menjadikan teks rata
tengah
f. Center : menjadikan teks rata tengah
g. Align Text Right : menjadikan teks rata
kanan
h. Decrease Indent : menarik batas kiri teks
ke sebelah kanan
i. Increase Indent : menarik batas kiri teks
ke sebelah kanan
j. Wrap Text : mengatur distribusi teks
k. Merge & Center : menggabung beberapa
sel terpilih dan meletakkan teks di
dalamnya dibagian tengah sel.

4. Number
a. Number Format : mengatur format
tertentu pada data jenis numerik yang
terdapat dalam sel
b. Accounting : mengatur format harga
sesuai dengan spesifikasi mata uang.
c. Percent Style : memformat suatu data
numerik dengan gaya persentase, nilai
persentase akan muncul secara otomatis
pada sel yang telah diformat

69
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

d. Comma Style : Menampilkan angka


desimal sebagai angka bulat
e. Increase Decimal : menambah jumlah
digit setelah koma dalam bilangan angka
desimal
f. Decrease Desimal : mengurangi jumlah
digit setelah koma dalam angka desimal

5. Style
a. Conditional Formatting : memformat sel
sebagai diagram data yang terdapat
didalam sel tersebut
b. Format As Table : memformat sel sebagai
tabel dengan segala tema dan warna yang
spektakuler
c. Cell Styles : memformat suatu sel sesuai
dengan kondisi dan klasifikasinya.

6. Cells
a. Insert : menyisipkan kolom atau baris sel
ditengah-tengah sel yang sudah terisi data
b. Delete : menghapus baris sel maupun
kolom aktif
c. Format : melakukan properti seputar sel
dan kolom yang sedang terpilih.

7. Editing
a. AutoSum : menjumlahkan data dalam satu
range sel yang telah ditentukan

70
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

b. Fill : membuat deret data dalam sel atau


range, menyalin isi data suatu sel atau
range
c. Clear : menghapus suatu data dala sel
atau range yang dipilih, seperti isi, format,
dan komentarsel.
d. Sort And Filter : megurutkan data dari
yang terkecil hingga terbesar, begitupun
sebaliknya.
e. Find and Select : mencari dan mengganti
data secara otomatis.

MENU BAR INSERT

1. Tables
a. Table : menyisipkan tabulasi dari data
terpilih untuk di sortir dan disaring
b. Pivot Tabel : menyisipkan lembar kerja
baru yang berisi ringkasan dari kolom dan
baris dari lembar kerja aktif
c. Recommended Pivot Tabel :
merekomendasikan Pivot Tabel

2. Illustration
a. Pictures : menyisipkan objek gambar

3. Charts
a. Colomn : memasukkan grafik kolom

71
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

b. Line : memasukkan grafik garis


c. Pie : memasukkan grafik lingkaran
d. Bar : memasukkan grafik batang
e. Area : memasukkan grafik area
f. Scatter : memasukkan grafik distribusi
g. Other Chart : memasukkan grafik lain

4. Sparklines
a. Line : menyisipkan grafik garis pada satu
sel
b. Colomn : menyisipkan kolom pada sel
c. Win/Loss : menyisipkan daftar kerugian/
keuntungan pada satu sel

5. Filters : Memasukkan filter

6. Link : Memasukkan Link

7. Text : memasukkan teks WordArt

8. Symbol : memasukkan Simbol

MENU BAR PAGE LAYOUT

1. Themes
a. Themes : memilih tema halaman yang
meliputi warna halaman berikut warna
hurufnya..
b. Colors : mengatur warna tema
halaman.Font : Digunakan untuk merubah
font tampilan.

72
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

c. Effects : merubah/memberi effects


tampilan.

2. Page Setup
a. Margins : memberi lebar batas kertas.
b. Orientation : mengubah posisi kertas,
portrait (berdiri) ataupun landscape(tidur).
Size : merubah ukuran kertas
c. Print Area menentukan luas area yang
akan diprint dalam satu halaman
d. Breaks : memutuskan
halaman/mengosongkan halaman bawah,
sehingga berada pada halaman
berikutnya.
e. Background : memberi background pada
lembar kerja juga dapat memberikan foto.
f. Print Titles : menentukan baris yang
diprint berulang-ulang.

3. Scale To Fit
a. Widht : menentukan skala lembar kerja
pada hasil printout (berdasarkan lebarnya)
b. Height : menentukan skala lembar kerja
pada hasil printout (berdasarkan
tingginya).
c. Scale : berfungsi untuk menetukan skala
lembar kerja pada hasil printout.

4. Sheet Options
a. Gridlines : menentukan apakah garis
pandu pada lembar kerja akan
ditampilkan atau tidak.

73
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

b. Headings : menentukan apakah kolom


pada lembar kerja akan ditampilkan atau
tidak.

5. Arrange
a. Bring Forward : meletakan obyek pada
posisi paling depan
b. Send Backward : meletakan obyek pada
posisi paling belakang
c. Selection Pane : menampilkan kotak
dialog selection pane.
d. Align : menata align antar obyek
e. Group : berfungsi untuk menjadikan
beberapa obyek menjadi satu group
f. Rotate : memutar obyek.

MENU BAR FORMULAS

1. Function Library
a. Insert Function: berfungsi untuk
memasukkan formula (rumus).
Auto Sum : berfungsi untuk mengolah
data yang berkaitan dengan
angka secara otomatis
b. Recently Used : berfungsi untuk
membuka kembali formula yang baru
digunakan.

74
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

c. Financial: berisi kumpulan formula


(rumus) yang berkaitan dengan keuangan.
d. Logical : berisi kumpulan formula
(rumus) yang berkaitan dengan
logika/analisa.
e. Text : berisi kumpulan formula (rumus)
yang berkaitan dengan text
f. Date & Time : berisi kumpulan formula
(rumus) yang berkaitan dengan tanggal
dan waktu.
g. Lookup & Reference : berisi kumpulan
formula (rumus) yang berkaitan dengan
data dan referensi.
h. Math & Trig : berisi kumpulan formula
(rumus) yang berkaitan dengan ilmu pasti
dan trigonometri.
i. More Function : berisi kumpulan formula
(rumus) lainnya.
2. Define Name : memperbaiki/merubah nama
sebuah cell atau range.
3. Formula Auditing : mengedit Formula

4. Calculation
a. Calculation Options : memilih formula
yang akan dikalkulasi atau dihitung.
b. Calculate Now : menghitung atau
mengkalkulasi data pada woorkbook yang
sedang dikerjakan.
c. Calculate Sheet : menghitung serangkaian
data pada sheet yang sedang dikerjakan.

75
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

MENU BAR DATA

1. Get External data


a. From Acces: Mengimport data (database)
dari microsoft acces.
b. From Web : Mengimport data (database)
dari website.
c. From Text : Mengimpor data dari data
(database) file teks.
d. From Other Sources : Mengimpor data
(database) dari sumber lain.
e. Existing Connections : Menyambungkan
data dari luar microsoft excel yang sedang
kita gunakan.

2. Get & Transform

3. Sort & Filter


a. Sort : Menampilkan kotak dialog sort,
untuk mengurutkan data sesuai dengan
keiinginan pengguna.
b. Filter : Mengaktifkan filter data
berdasarkan pengaturan yang telah di

76
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

buat pada menu SORT atau sesuai


kriteria.
c. Clear : Mengaktifkan / menonaktifkan
filter dan sort pada data.
d. Reapply : Mengaplikasikan kembali filter
atau sort pada kolom cell atau range.
e. Advanced : Mengatur sort atau filter
secara lebih detail

4. Data Tools
a. Text To Colums : Mengubah teks menjadi
per kolom.
b. Remove Duplicates : Menghapus data
dalam baris yang ganda.
c. Data Validation : Mencegah data yang
tidak valid yang dimasukkan dalam data
cell.
d. Consolidate : Menggabungkan lebih dari
1 data kedalam 1 cell.
e. Flash Fill : Memudahkan penginputan
data secara otomatis dengan menerka
hasil yang kita inginkan
f. Relationship : Fitur yang
menghubungkan dua atau lebih tabel
yang berbeda sehingga dapat saling
terkaitkan

5. Forecast
a. What if analysis : Menganalisis atau
mencoba
b. Forecast sheet : Menghitung atau
memprediksi nilai masa mendatang
dengan menggunakan nilai nilai yang ada

77
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

6. Outline
a. Group : Menggabungkan beberapa garis
menjadi satu grup
b. Ungroup : Membatalkan beberapa garis
yang tidak diinginkan menjadi satu grup.
c. Subtotal : Melakukan penghitungan terhadap
kategori item yang termasuk grup

MENU BAR REVIEW

1. Proofing
a. Spelling & Grammar : Digunakan untuk
mengecek ketepapan ejaan teks.
b. Research : Digunakan untuk
menampilakn kotak dialog
kamus/reverensi.
c. Thesaurus : Digunakan untuk
menampilkan pilihan teks pada saat ada
kata yang terpilih.

2. Languange
a. Translate : Berfungsi untuk
menerjemahkan teks terpilih ke dalam
satu bahasa berbeda

3. Comments

78
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

a. New Comment : digunakan untuk


membuat dan mengolah komentar.
b. Delete : adalah untuk Menghapus
Komen.
c. Previous : untuk melihat koment
sebelumnya.
d. Next : untuk melihat komen selanjutnya.
e. Show/Hide Comment : tayangkan atau
menyembunyikan komentar.
f. Show All Comments : menampilkan
semua komentar.
g. Show Ink : menampilkan keterangan tinta
pada lembar kerja

4. Changes
a. Workbook. : mengubah buku kerja
b. Protect Sheet : mengunci sheet
c. Protect Workbook : mengunci lembar
kerja
d. Share Workbook : berbagi lembar kerja
e. Protect And Share Workbook : mengunci
dan berbagi lembar kerja.
f. Allow Users To Edit Ranges : menyetujui
pengguna untuk mengedit ranges.

MENU BAR VIEW

1. Workbooks View
a. Normal : Berfungsi menampilkan
lembar kerja dalam bentuk normal.

79
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

b. Page Layout : Berfungsi menampilkan


lembar kerja dalam bentuk lembaran
kertas.
c. Page Break Preview : Berfungsi untuk
menampilkan lembar kerja yang hanya
berisi data saja.
i. Custom Views Berfungsi untuk
menampilkan lembar kerja sesuai
keperluan kita.

2. Zoom
a. Zoom : mempebesar tampilan
b. 100 % : untuk mengembalikan tampilan
pada ukuran 100%.
c. Zoom to Selection : melakukan zoom
pada sel yang terpilih.

3. Window
a. New Window : menampilkan lembar
kerja pada jendela lainnya.
b. Arrange All : menampilkan semua
lembar kerja pada satu jendela.
c. Freeze Panes : membatasi cell yang
diijinkan untuk bergulung.
d. Split : memecah tampilan jendela
lembar kerja menjadi beberapa bagian
yang dapat diatur besarnya.
e. Hide : menyembunyikan jendela lembar
kerja.
f. Unhide : menampilkan kembali jendela
lembar kerja..
g. Synchronous Scrolling : menyelaraskan
penggulungan dua dokumen sehingga
tergulung bersama-sama.

80
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

h. Reset Window Position : mereset posisi


jendela dokumen yang tampil secara side
by side, sehingga keduannya tampil
dengan tampilan yang sama pada layar.
i. Save Workspace : menyimpan semua
susunan jendela saat ini sebagai sebuah
workspace untuk ditampilkan kembali
dikemudian waktu.
j. Switch Window : berpindah ke jendela
excel lainnya yang sedang terbuka

4. Macros : merekam atau mangatur video

Contoh Penggunaan Rumus pada Microsoft Excel :

1. AVERAGE
Fungsi ini digunakan untuk mencari nilai rata-
rata dari sekumpulan data (range). Contoh
Bentuk umum penulisannya adalah ;

2. SUM
Fungsi SUM digunakan untuk menjumlahkan
sekumpulan data pada suatu range

81
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

3. MAX
Fungsi ini digunakan untuk mencari nilai
tertinggi dari sekumpulan data (range). 

4. MIN
Fungsi Min adalah kebalikan dari fungsi Max,
jika fungsi Max untuk mencari nilai tertinggi
atau maksimal maka Min adalah untuk mencari
nilai terkecil atau minimum dari sekumpulan
data numerik

82
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

5. HLOOKUP
Fungsi Hlookup digunakan untuk mencari suatu
item dibaris, ditabel, dan mengambil nilai yang
ada dikolom lain pada tabel tersebut.

6. VLOOKUP
Fungsi Vlookup digunakan untuk mencari suatu
item dikolom, ditabel, dan mengambil nilai
yang ada dikolom lain pada tabel tersebut.

83
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

7. COUNT Dan COUNTA


Fungsi COUNT digunakan untuk menghitung
jumlah cell yang berisi angka, dan menghitung
angka dalam daftar argumen. .
Perbedaannya CountA untuk menghitung
jumlah data termasuk huruf dan objek
Contoh COUNT

84
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Contoh COUNTA

8. IF
Fungsi If sebuah fungsi Excel kita bisa
menentukan value dari dua kondisi yang
berbeda

85
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

9. AND
Fungsi Menghasilkan nilai TRUE jika semua
argument yang di uji bernilai BENAR DAN
FALSE jika semua atau salah satu argument
bernilai SALAH

10. NOT
Fungsi not kebalikan dari fungsi AND, yakni
menghasilkan TRUE jika kondisi yang di uji
SALAH dan FALSE jika kondisi yang di uji
BENAR

86
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

11. RANK
Fungsi Rank untuk Menentukan peringkat
untuk nilai pada cell

12. LOWER
Fungsi Lower untuk mengubah semua huruf
Kapital menjadi huruf kecil

13. UPPER
Fungsi Upper merupakan kebalikan dari Lower.
Fungsi Upper yaitu mengubah huruf kecil
menjadi huruf Kapital.

87
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

14. PROVER
Fungsi Prover untuk mengubah Huruf dari
huruf kecil menjadi huruf pertamanya kapital.

15. LEFT
Fungsi Left untuk mengambil beberapa karakter
teks dari microsoft excel dimulai dari kiri

88
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

16. MID
Fungsi Mid untuk mengambil beberapa karakter
teks dari microsoft excel dimulai dari tengah.

17. RIGHT
Fungsi Right untuk mengambil beberapa
karakter teks dari microsoft excel dimulai dari
kanan.

89
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Contoh Kasus 1 :
Mencari jumlah nilai, Rata-Rata, mengetahui nilai
tertingi, terendah dan menentukan kelulusan serta
mengetahui Peringkat Siswa
1. Buatlah range data sebagai berikut :

TampilaAkhir

Contoh kasus 2 :
Menghitung Gaji Karyawan dan Melihat data dari tabel
lain menggunakan fungsi VLOOKUP dan HLOOKUP.
1. Buatlah sebuah data inputan yang masih kosong,
buatkan data di sel lain

90
MODUL MICROSOFT OFFICE 2016

Tampilan Akhir : =

91

Anda mungkin juga menyukai