Anda di halaman 1dari 27

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA

KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH


SEKOLAH DASAR NEGERI 2 Kalikabong
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

KEPUTUSAN
KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
NOMOR : 421.1 /070/II/2021

TENTANG
PEMBENTUKAN PANITIA PENYELENGGARA
UJIAN AKHIR SEKOLAH KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SD NEGERI 2 KALIKABONG
TAHUN 2020/2021

KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG


Menimbang : a. Bahwa dalam rangka mendukung pelaksanaan wajib belajar 9 tahun perlu dilakukan
penyesuaian sistem pendidikan di Sekolah Dasar ( SD );
b. Bahwa dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan dan mencapai sumber daya
manusia yang berkualitas sesuai dengan standar kompetensi yang ditetapkan secara
nasional, perlu dilakukan penilaian hasil belajar secara sistematis dan berkelanjutan.
c. Bahwa dalam memberdayakan sekolah dan sesuai dengan prinsip manajemen
berbasis sekolah, perlu banyak memberikan kewenangan kepada sekolah dalam
menyelenggarakan penilaian;
d. Bahwa agar pelaksanaan Penilaian Sekolah Dasar khususnya kelas VI yang
selanjutnya disebut Ujian Akhir Sekolah dapat dilaksanakan sebaik-baiknya maka
dipandang perlu dibentuk kepanitiaan dan pembagian tugas guru pada Sekolah Dasar
Negeri 2 Kalikabong;
Mengingat : 1. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional ( Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan
Lembaran Negara Nomor 4301 );
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
( Lembaran Negara Tahun 2005 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negera Nomor
4496 ) ; sebagaimana diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 32 tahun 2013
tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentan Standar
Nasional Pendidikan ( tambahan Lembaga Negara Republik Indonesia Nomor 5157);
3 Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2007 tentang Pengelolaan dan
Penyelenggaraan Pendidikan ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010
Nomor 23, Tambahan Lembaran Negara Indonesia Nomor 5105) sebagaimana telah
diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan
Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 Tentang Pengelolaan dan
Penyelenggaraan Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010
Nomor 112, Tambahan Lembaran Negara Indonesia Nomor 5157);
4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 23 tahun 2006 tentang Standar
Kompetensi Kelulusan untuk Satuan Pendidikan Sekolah Dasar dan Menengah.
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 58 Tahun
2015 tentang Penyelenggaraan Ujian Akhir Sekolah / Madrasah pada Sekolah
Dasar/Madrasah, atau Bentuk Lainnya Sederajat;
6 Peraturan Kepala Badan Pendidikan dan Pengembangan Kementrian Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 007/H/EP/2018 tentang Prosedur Operasional Standar Ujian
Sekolah / Madrasah Ibtidaiyah, Sekolah Ibtidaiyah Sekolah Dasar Luar Biasa, dan
Penyelenggara Program Paket A/ULA Tahun Pelajaran 2020/2021.
7 Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Purbalingga
Nomor 420/ /2021 tentang Pembentukan Panitia Ujian Sekolah Tahun Pelajaran
2020/2021 tingkat Kabupaten Purbalingga.
8 Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Purbalingga
Nomor 427.3/ /2021 tentang Kewenangan SD/SDLB,Program Paket A/ULA
sebagai penyelenggara Ujian Sekolah dalam wilayah Kabupaten Purbalingga Tahun
Pelajaran 2020/2021.
9 Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Purbalingga
Nomor 427.3/ /2021 tentang Penetapan Ruang Ujian pada Sekolah/Madrasah
Ibtiaiyah/Sekolah Dasar Luar Biasa di Kabupaten Purbalingga Tahun Pelajaran
2020/2021.
10 Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Purbalingga
Nomor 427.3/ /2021 tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Ujian Sekolah
Dasar/Madrasah Ibtidaiyah,Sekolah Dasar Luar Biasa dan Penyelenggara Paket
A/ULA Tahun Pelajaran 2020/2021.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :

Pertama : Membentuk Panitia Penyelenggara, Ujian Akhir Sekolah Dasar dan Ujian Sekolah,
SD Negeri 2 Kalikabong Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kecamatan Kalimanah
Kabupaten Purbalingga Tahun 2020/2021;
Kedua : Panitia Penyelenggara, Ujian Akhir Sekolah, SD Negeri 2 Kalikabong pada tahun
2020/2021 pada diktum pertama dengan susunan keanggotaan sebagai tersebut pada
lampiran keputusan ini ;
Ketiga : Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan kepada anggaran yang
sesuai serta Pemberian Tugas Sebagaimana dimaksud pada penetapan kedua
ditetapkan seperti tersebut pada lampiran keputusan ini ;
Keempat : Tugas Panitia, Ujian Akhir Sekolah Dasar dan Ujian Sekolah Tahun Pelajaran
2020/2021 adalah merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi, dan melaporkan
tugasnya sampai dengan selesainya pelaksanaan ujian ;
Kelima : Hal – hal lain yang belum diatur dalam keputusan ini akan diatur lebih lanjut dalam
ketentuan tersendiri, dan apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam
keputusan ini, akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Kalikabong
Pada Tanggal : 20 Februari 2021
Kepala Sekolah Penyelenggara Ujian
Akhir Sekolah Dasar dan Ujian Sekolah
Tahun Pelajaran 2020/2021

SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 196705031994031017
Tembusan :
1. Yth. Korwilcam DINDIKBUD Kalimanah
2. Yth. Pengawas TK/SD/SDLB Kecamatan Kalimanah.
3. Yth. Ketua Komite SD Negeri 2 Kalikabong
4. Pertinggal

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371
Lampiran I
Keputusan Kepala SD Negeri 2 Kalikabong
Nomor : 422.1/71/II/2021
Tanggal : 20 Februari 2021
Tentang Pembentukan Panitia
Ujian Akhir Sekolah
Tahun Pelajaran 2020/2021

SUSUNAN PANITIA UJIAN AKHIR SEKOLAH


SUB RAYON KECAMATAN KALIMANAH
SD NEGERI 2 KALIKABONG
TAHUN 2020/2021

N JABATAN DALAM
NAMA DAN NIP KEPANITIAAN DINAS KET
O
SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
1. NIP. 196705031994031017 Ketua Kepala Sekolah
Sulistyowati Budikuncoroningsih,S.Pd
2. Sekretaris Guru Kelas IV
NIP. GTT
Puji Indriyani,S.Pd.SD
3. Bendahara Guru Kelas II
NIP. GTT
Rusminah,S.Pd
4. Sie Konsumsi Guru PJOK
NIP. 196404251984052001
Sri Hastuti,S.Pd
5. Sie Konsumsi Guru Kelas I
NIP. 196403161983042001
Beni Dwi Cahyani ,S.Pd
6. Sie Konsumsi Guru Kelas III
NIP. GTT
Sukendro,S.Pd.SD
7. Sie Tempat Guru Kelas V
NIP. 196108151982011005
Imam Abdulah,S.Pd.I
8. Sie Keamanan Guru PAI
NIP. GTT

Ditetapkan di : Kalikabong
Pada Tanggal : 20 Februari 2021
Kepala Sekolah Penyelenggara Ujian
Akhir Sekolah Tahun Pelajaran
2020/2021

SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 19670503 199403 1 017

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371
JADWAL PENGAWAS
UJIAN SEKOLAH (US)
SD NEGERI 2 KALIKABONG
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Hari/ Ruang
No Waktu Mata Pelajaran
Tanggal 05 06
1. Senin, 08.00 – 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1. Beni Dwi Cahyani
10.00 Pendidikan Agama dan ,S.Pd
26 April 2021 Budi Pekerti 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD
2. Sulistyowati B ,S.Pd
2 Selasa, 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.Imam Abdulah,S.Pd.I
10.00 Pendidikan Pancasila ,S.Pd
27 April 2021 dan Kewarganegaraan 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD
2. Sulistyowati B ,S.Pd
3 Rabu, 08.00 – 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1. Beni Dwi Cahyani
10.00 Bahasa Indonesia ,S.Pd
28 April 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD
2. Sulistyowati B ,S.Pd
4 Kamis, 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.Imam Abdulah,S.Pd.I
10.00 Matematika ,S.Pd
29 April 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD
2. Sulistyowati B ,S.Pd
5 Jumat, 08.00 – 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1. Beni Dwi Cahyani
10.00 Ilmu Pengetahuan ,S.Pd
30 April 2021 Alam 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD
2. Sulistyowati B ,S.Pd
6 Senin, 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.Imam Abdulah,S.Pd.I
10.00 Ilmu Pengetahuan ,S.Pd
03 Mei 2021 Sosial 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD
2. Sulistyowati B ,S.Pd
7 Selasa, 08.00 – Pendidikan Jasmani 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1. Beni Dwi Cahyani
10.00 Olahraga dan ,S.Pd
04 Mei 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD
Kesehatan 2. Sulistyowati B ,S.Pd
8 Rabu , 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.Imam Abdulah,S.Pd.I
10.00 Seni Budaya dan ,S.Pd
05 Mei 2021 Prakarya 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD
2. Sulistyowati B ,S.Pd
9 Kamis, 08.00 – 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1. Beni Dwi Cahyani
10.00 Mulok (Bahasa Jawa) ,S.Pd
06 Mei 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD
2. Sulistyowati B ,S.Pd

Ditetapkan di : Kalikabong
Pada Tanggal : 9 April 2021
Kepala Sekolah Penyelenggara Ujian
Akhir Sekolah Tahun Pelajaran
2020/2021

SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 19670503 199403 1 017
PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA
KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

KODE BEL
UJIAN SEKOLAH
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

BUNYI BEL KETERANGAN

BERKUMPUL

MASUK RUANGAN

PERSIAPAN

MULAI MENGERJAKAN

SELESAI
PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA
KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

DAFTAR HADIR PENGAWAS


UJIAN SEKOLAH (US)
SD NEGERI 2 KALIKABONG
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
RUANG 05

Hari/ Ruang
No Waktu Mata Pelajaran
Tanggal Pengawas Tanda Tangan
1. Senin, 08.00 – Pendidikan Agama dan 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1.
10.00 Budi Pekerti
26 April 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD 2.
2 Selasa, 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.
10.00 Pendidikan Pancasila ,S.Pd
27 April 2021 dan Kewarganegaraan 2.
2. Sulistyowati B ,S.Pd
3 Rabu, 08.00 – 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1.
10.00 Bahasa Indonesia
28 April 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD 2.
4 Kamis, 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.
10.00 Matematika ,S.Pd
29 April 2021 2.
2. Sulistyowati B ,S.Pd
5 Jumat, 08.00 – Ilmu Pengetahuan 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1.
10.00 Alam
30 April 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD 2.
6 Senin, 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.
10.00 Ilmu Pengetahuan ,S.Pd
03 Mei 2021 Sosial 2.
2. Sulistyowati B ,S.Pd
7 Selasa, 08.00 – Pendidikan Jasmani 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1.
10.00 Olahraga dan
04 Mei 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD 2.
Kesehatan
8 Rabu , 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.
10.00 Seni Budaya dan ,S.Pd
05 Mei 2021 Prakarya 2.
2. Sulistyowati B ,S.Pd
9 Kamis, 08.00 – 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1.
10.00 Mulok (Bahasa Jawa)
06 Mei 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD 2.

Ditetapkan di : Kalikabong
Pada Tanggal : 9 April 2021
Kepala Sekolah Penyelenggara Ujian
Akhir Sekolah Tahun Pelajaran
2020/2021

SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 19670503 199403 1 017

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

DAFTAR HADIRPENGAWAS
UJIAN SEKOLAH (US)
SD NEGERI 2 KALIKABONG
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
RUANG 06

Hari/ Ruang
No Waktu Mata Pelajaran
Tanggal Pengawas Tanda Tangan
1. Senin, 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.
10.00 Pendidikan Agama dan ,S.Pd
26 April 2021 Budi Pekerti 2.
2. Sulistyowati B ,S.Pd
2 Selasa, 08.00 – Pendidikan Pancasila 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1.
10.00 dan Kewarganegaraan
27 April 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD 2.
3 Rabu, 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.
10.00 Bahasa Indonesia ,S.Pd
28 April 2021 2.
2. Sulistyowati B ,S.Pd
4 Kamis, 08.00 – 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1.
10.00 Matematika
29 April 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD 2.
5 Jumat, 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.
10.00 Ilmu Pengetahuan ,S.Pd
30 April 2021 Alam 2.
2. Sulistyowati B ,S.Pd
6 Senin, 08.00 – Ilmu Pengetahuan 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1.
10.00 Sosial
03 Mei 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD 2.
7 Selasa, 08.00 – Pendidikan Jasmani 1. Beni Dwi Cahyani 1.
10.00 Olahraga dan ,S.Pd
04 Mei 2021 2.
Kesehatan 2. Sulistyowati B ,S.Pd
8 Rabu , 08.00 – Seni Budaya dan 1.Imam Abdulah,S.Pd.I 1.
10.00 Prakarya
05 Mei 2021 2.Puji Indriyani,S.Pd.SD 2.
9 Kamis, 08.00 – 1. Beni Dwi Cahyani 1.
10.00 Mulok (Bahasa Jawa) ,S.Pd
06 Mei 2021 2.
2. Sulistyowati B ,S.Pd

Ditetapkan di : Kalikabong
Pada Tanggal : 9 April 2021
Kepala Sekolah Penyelenggara Ujian
Akhir Sekolah Tahun Pelajaran
2020/2021
SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 19670503 199403 1 017

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :

1. Nama : Sukendro,S.Pd.SD
2. NIP : 196108151982011005
3. Jabatan / Pekerjaan : Guru Kelas
4. Alamat Kantor : SD Negeri 2 Kalikabong

Sebagai pelaksana dalam penyelenggaraan Ujian Sekolah dengan ini menyatakan bahwa :
Menyadari hakekat dan kerahasiaan penyelenggara Ujian Sekolah sebagai tugas negara yang
pelaksanaannya diserahkan kepada saya.
1. Akan memegang tugas kerahasiaannya.
2. Tidak akan memberitahukan / menyampaikan atau membocorkan kepada siapapun, segala
sesuatu yang saya ketahui dan kerjakan dalam melaksanakan tugas tersebut diatas, dengan
cara apapun baik langsung maupun tidak langsung.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dalam keadaan sadar tanpa dipaksa
pihaklain, saya tanda tangani dengan penuh tanggung jawab dengan menyadari bahwa apabila
saya melakukan perbuatan-perbuatan yang bertentangan pernyataan ini saya bersedia dituntut
sesuai dengan undang-undang atau hukum yang berlaku.

Kalikabong, 20 April 2021


Yang membuat pernyataan
SUKENDRO, S.Pd.SD
NIP. 19610815 198201 1 005

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :

1. Nama : Rusminah,S.Pd
2. NIP : 196404251984052001
3. Jabatan / Pekerjaan : Guru PJOK
4. Alamat Kantor : SD Negeri 2 Kalikabong

Sebagai pelaksana dalam penyelenggaraan Ujian Sekolah dengan ini menyatakan bahwa :
Menyadari hakekat dan kerahasiaan penyelenggara Ujian Sekolah sebagai tugas negara yang
pelaksanaannya diserahkan kepada saya.
1. Akan memegang tugas kerahasiaannya.
2. Tidak akan memberitahukan / menyampaikan atau membocorkan kepada siapapun, segala
sesuatu yang saya ketahui dan kerjakan dalam melaksanakan tugas tersebut diatas, dengan
cara apapun baik langsung maupun tidak langsung.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dalam keadaan sadar tanpa dipaksa
pihaklain, saya tanda tangani dengan penuh tanggung jawab dengan menyadari bahwa apabila
saya melakukan perbuatan-perbuatan yang bertentangan pernyataan ini saya bersedia dituntut
sesuai dengan undang-undang atau hukum yang berlaku.

Kalikabong, 20 April 2021


Yang membuat pernyataan
RUSMINAH, S.Pd
NIP. 19640425 198405 2 001

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :

1. Nama : Sri Maryati, S.Pd.SD


2. NIP : 19630316 198304 2 004
3. Jabatan / Pekerjaan : Guru Kelas
4. Alamat Kantor : SD Negeri 2 Kalikabong

Sebagai pelaksana dalam penyelenggaraan Ujian Sekolah dengan ini menyatakan bahwa :
Menyadari hakekat dan kerahasiaan penyelenggara Ujian Sekolah sebagai tugas negara yang
pelaksanaannya diserahkan kepada saya.
1. Akan memegang tugas kerahasiaannya.
2. Tidak akan memberitahukan / menyampaikan atau membocorkan kepada siapapun, segala
sesuatu yang saya ketahui dan kerjakan dalam melaksanakan tugas tersebut diatas, dengan
cara apapun baik langsung maupun tidak langsung.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dalam keadaan sadar tanpa dipaksa
pihaklain, saya tanda tangani dengan penuh tanggung jawab dengan menyadari bahwa apabila
saya melakukan perbuatan-perbuatan yang bertentangan pernyataan ini saya bersedia dituntut
sesuai dengan undang-undang atau hukum yang berlaku.

Kalikabong, 20 April 2021


Yang membuat pernyataan
SRI MARYATI, S.Pd.SD
NIP. 19630316 198304 2 004

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Nama : Sri Hastuti, S.Pd.
2. NIP : 19640316 198304 2 001
3. Jabatan / Pekerjaan : Guru Kelas
4. Alamat Kantor : SD Negeri 2 Kalikabong

Sebagai pelaksana dalam penyelenggaraan Ujian Sekolah dengan ini menyatakan bahwa :
Menyadari hakekat dan kerahasiaan penyelenggara Ujian Sekolah sebagai tugas negara yang
pelaksanaannya diserahkan kepada saya.
1. Akan memegang tugas kerahasiaannya.
2. Tidak akan memberitahukan / menyampaikan atau membocorkan kepada siapapun, segala
sesuatu yang saya ketahui dan kerjakan dalam melaksanakan tugas tersebut diatas, dengan
cara apapun baik langsung maupun tidak langsung.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dalam keadaan sadar tanpa dipaksa
pihaklain, saya tanda tangani dengan penuh tanggung jawab dengan menyadari bahwa apabila
saya melakukan perbuatan-perbuatan yang bertentangan pernyataan ini saya bersedia dituntut
sesuai dengan undang-undang atau hukum yang berlaku.
Kalikabong, 20 April 2021
Yang membuat pernyataan

SRI HASTUTI, S.Pd.


NIP.19640316 198304 2 001

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Nama : Puji Indriyani,S.Pd.SD
2. NIP : -
3. Jabatan / Pekerjaan : Guru Kelas
4. Alamat Kantor : SD Negeri 2 Kalikabong

Sebagai pelaksana dalam penyelenggaraan Ujian Sekolah dengan ini menyatakan bahwa :
Menyadari hakekat dan kerahasiaan penyelenggara Ujian Sekolah sebagai tugas negara yang
pelaksanaannya diserahkan kepada saya.
1. Akan memegang tugas kerahasiaannya.
2. Tidak akan memberitahukan / menyampaikan atau membocorkan kepada siapapun, segala
sesuatu yang saya ketahui dan kerjakan dalam melaksanakan tugas tersebut diatas, dengan
cara apapun baik langsung maupun tidak langsung.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dalam keadaan sadar tanpa dipaksa
pihaklain, saya tanda tangani dengan penuh tanggung jawab dengan menyadari bahwa apabila
saya melakukan perbuatan-perbuatan yang bertentangan pernyataan ini saya bersedia dituntut
sesuai dengan undang-undang atau hukum yang berlaku.

Kalikabong, 20 April 2021


Yang membuat pernyataan
PUJI INDRIYANI,S.Pd.SD
NIP.

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Nama : Beni Dwi Cahyani, S.Pd.
2. NIP : -
3. Jabatan / Pekerjaan : Guru Kelas
4. Alamat Kantor : SD Negeri 2 Kalikabong

Sebagai pelaksana dalam penyelenggaraan Ujian Sekolah dengan ini menyatakan bahwa :
Menyadari hakekat dan kerahasiaan penyelenggara Ujian Sekolah sebagai tugas negara yang
pelaksanaannya diserahkan kepada saya.
1. Akan memegang tugas kerahasiaannya.
2. Tidak akan memberitahukan / menyampaikan atau membocorkan kepada siapapun, segala
sesuatu yang saya ketahui dan kerjakan dalam melaksanakan tugas tersebut diatas, dengan
cara apapun baik langsung maupun tidak langsung.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dalam keadaan sadar tanpa dipaksa
pihaklain, saya tanda tangani dengan penuh tanggung jawab dengan menyadari bahwa apabila
saya melakukan perbuatan-perbuatan yang bertentangan pernyataan ini saya bersedia dituntut
sesuai dengan undang-undang atau hukum yang berlaku.

Kalikabong, 20 April 2021


Yang membuat pernyataan
Beni Dwi Cahyani, S.Pd.
NIP.

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Nama : Sulistiyowati Budikuncoroningsih, S.Pd.
2. NIP : -
3. Jabatan / Pekerjaan : Guru Kelas
4. Alamat Kantor : SD Negeri 2 Kalikabong

Sebagai pelaksana dalam penyelenggaraan Ujian Sekolah dengan ini menyatakan bahwa :
Menyadari hakekat dan kerahasiaan penyelenggara Ujian Sekolah sebagai tugas negara yang
pelaksanaannya diserahkan kepada saya.
1. Akan memegang tugas kerahasiaannya.
2. Tidak akan memberitahukan / menyampaikan atau membocorkan kepada siapapun, segala
sesuatu yang saya ketahui dan kerjakan dalam melaksanakan tugas tersebut diatas, dengan
cara apapun baik langsung maupun tidak langsung.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dalam keadaan sadar tanpa dipaksa
pihaklain, saya tanda tangani dengan penuh tanggung jawab dengan menyadari bahwa apabila
saya melakukan perbuatan-perbuatan yang bertentangan pernyataan ini saya bersedia dituntut
sesuai dengan undang-undang atau hukum yang berlaku.

Kalikabong, 20 April 2021


Yang membuat pernyataan
Sulistiyowati Budikuncoroningsih, S.Pd.
NIP.

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Nama : Imam Abdulah, S.Pd.I
2. NIP : -
3. Jabatan / Pekerjaan : Guru PAI
4. Alamat Kantor : SD Negeri 2 Kalikabong

Sebagai pelaksana dalam penyelenggaraan Ujian Sekolah dengan ini menyatakan bahwa :
Menyadari hakekat dan kerahasiaan penyelenggara Ujian Sekolah sebagai tugas negara yang
pelaksanaannya diserahkan kepada saya.
1. Akan memegang tugas kerahasiaannya.
2. Tidak akan memberitahukan / menyampaikan atau membocorkan kepada siapapun, segala
sesuatu yang saya ketahui dan kerjakan dalam melaksanakan tugas tersebut diatas, dengan
cara apapun baik langsung maupun tidak langsung.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dalam keadaan sadar tanpa dipaksa
pihaklain, saya tanda tangani dengan penuh tanggung jawab dengan menyadari bahwa apabila
saya melakukan perbuatan-perbuatan yang bertentangan pernyataan ini saya bersedia dituntut
sesuai dengan undang-undang atau hukum yang berlaku.

Kalikabong, 20 April 2021


Yang membuat pernyataan
IMAM ABDULAH, S.Pd.I
NIP.

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Nama : Slamet Riyanto,S.Pd.SD
2. NIP : 19670503 199403 1 017
3. Jabatan / Pekerjaan : Kepala Sekolah
4. Alamat Kantor : SD Negeri 2 Kalikabong

Sebagai pelaksana dalam penyelenggaraan Ujian Sekolah dengan ini menyatakan bahwa :
Menyadari hakekat dan kerahasiaan penyelenggara Ujian Sekolah sebagai tugas negara yang
pelaksanaannya diserahkan kepada saya.
1. Akan memegang tugas kerahasiaannya.
2. Tidak akan memberitahukan / menyampaikan atau membocorkan kepada siapapun, segala
sesuatu yang saya ketahui dan kerjakan dalam melaksanakan tugas tersebut diatas, dengan
cara apapun baik langsung maupun tidak langsung.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dalam keadaan sadar tanpa dipaksa
pihaklain, saya tanda tangani dengan penuh tanggung jawab dengan menyadari bahwa apabila
saya melakukan perbuatan-perbuatan yang bertentangan pernyataan ini saya bersedia dituntut
sesuai dengan undang-undang atau hukum yang berlaku.

Kalikabong, 20 April 2021


Yang membuat pernyataan
SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 19670503 199403 1 017

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

TATA TERTIB PESERTA UJIAN SEKOLAH (US)


TAHUN PELAJARAN 2020/2021

1. Pesarta US memasuki ruangan setelah tanda masuk dibunyikan, yakni 15 ( lima belas ) menit
sebelum US dimulai.
2. Peserta US yang terlambat hadir hanya diperkenankan mengikuti US setelah mendapat izin dari
ketua Penyelenggara US Tingkat Sekolah / Madrasah, tanpa diberi perpanjangan waktu.
3. Peserta US dilarang mambawa alat komunikasi elektronik, kalkulator, tas, buku, dan catatan dalam
bentuk apapun US ke dalam ruangan ujian.
4. Peserta US membawa alat tulis menulis berupa pensil 2B penghapus, penggaris, dan bolpoin
berwarna hitam/biru serta kartu tanda ujian.
5. Peserta US mengisi Daftar Hadir.
6. Peserta US mulai mengerjakan soal setelah ada tanda waktu mulai ujian.
7. Peserta US mengisi identitas pada LJ US secara lengkap dan benar.
8. Peserta US yang memerlukan penjelasan cara pengisian identitas pada LJ US dapat bertanya
kepada Pengawas Ruang US dengan cara mengacungkan tangan terlebih dahulu.
9. Selama US berlangsung, peserta US hanya dapat meninggalkan ruangan dengan izin dan pengawas
dari Pengawas Ruangan US, serta tidak melakukannya berulang kali.
10. Peserta US yang memperoleh Naskah Soal yang cacat atau rsaak, pengerjaan soal tetapdilakukan
sambil menunggu penggantian Naskah Soal.
11. Peserta US yang meninggalkan ruangan setelah membaca soal dan tidak kembali lagi sampai
tanda selesai dibunyikan, dinyatakan telah selesai menempuh / mengikuti US pada mata pelajaran
yang terkait.
12. Peserta US yang telah selesai mengerjakan soal sebelum waktu US berakhir tidak
diperbolehkan meninggalkan ruangan sebelum berakhirnya waktu ujian.
13. Peserta US berhenti mengerjakan s oal setelah ada tanda berakhirnya waktu ujian.
14. Selama US berlangsung, peserta US dilarang :
a. Menanyakan jawaban soal kepada siapapun;
b. Bekerja dengan peserta lain;
c. Memberi atau menerima bantuan dalam menjawab soal;
d. Memperlihatkan pekerjaan sendiri kepada peserta lain atau melihat pekerjaaan peserta lain;
e. Membawa Naskah Soal US dan LJ US keluar dari ruangan;
f. Menggantikan atau digantikan oleh orang lain.
Ditetapkan di : Kalikabong
Pada Tanggal : 9 April 2021
Kepala Sekolah Penyelenggara Ujian
Akhir Sekolah Tahun Pelajaran
2020/2021

SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 19670503 199403 1 017

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

TATA TERTIB PENGAWAS RUANG US


TAHUN PELAJARAN 2020/2021

I. Persiapan US
1. Tiga puluh ( 30 ) menit sebelum ujian dimulai Pengawas Ruang US telah hadirdilokasi
Sekolah / Madrasah Penyelenggara US.
2. Pengawas Ruang US menerima penjelasan dan pengarahan dari ketua PenyelenggaraUS.
3. Pengawas Ruang US menerima bahan US yang berupa Naskah Soal US, LJ US, AmplopLJ
US, Daftar Hadir, dan Berita Acara Pelaksanaan US.

II. Pelaksanaan US
1. Pengawas Ruang USmasuk kedalam Ruang US 20 menit sebelum waktu pelaksanaan dan
memeriksa kesiapan ruang ujian.
2. Pengawas Ruang US meminta peserta US untuk memasuki ruang USdengan
menunjukan kartu peserta US, dan menempati tempat duduk sesuai nomor yang telah
ditentukan.
3. Pengawas Ruang USmemeriksa setiap peserta US untuk tidak membawa tas, buku atau
catatan lain, alat komunikasi elektronik, kalkulator dan sebagainya kedalam ruang US
kecuali alat tulis yang akan dipergunakan.
4. Pengawas Ruang US membacakan Tata Tertib US.
5. Pengawas Ruang USmeminta peserta Ujian menandatangani Daftar Hadir US.
6. Pengawas Ruang US membagikan LJ US kepada peserta dan memandu serta memeriksa
pengisian identitas peserta US (nomor ujian, nama, tanggal lahir, dan tanda tangan) sebelum
waktu US dimulai.
7. Setelah seluruh peserta US selesai mengisi identitas, pengawas ruang USmembuka
amplop soal, memeriksa kelengkapan bahan ujian, dan menyakinkan bahwa amplop
tersebut dalam keadaan baik dan tertutup rapat ( disegel ), disaksikan oleh peserta ujian.
8. Pengawas Ruang US membagikan Naskah Soal US dengan cara meletakan diatas meja
peserta US dalam posisi tertutup ( terbalik ). Peserta US tidak diperkenankan untuk
menyentuhnya sampai tanda waktu USdimulai.
9. Pengawas Ruang USmengecek kelengkapan soal US.
10. Setelah tanda waktu mengerjakan dimulai, Pengawas ruang US mempersilahkan peserta
USuntuk mulai mengerjakan soal dan mengingatkan peserta agar terlebih dahulu
membaca petunjuk cara menjawab soal.
11. Kelebihan Naskah Soal US selama ujian berlangsung tetap disimpan diruang ujian.
12. Selama US berlangsung, Pengawas Ruang US wajib menjaga ketertiban dan ketenangan
suasana sekitar ruang ujian, memberi peringatan dan sanksi kepada peserta yang
melakukan kecurangan, serta melarang orang lain yang tidak berkepentingan memasuki ruang
US.
13. Pengawas Ruang US dilarang memberi isyarat, petunjuk, dan bantuan apapun kepada peserta
berkaitan dengan jawaban dan soal US yang diujikan.
14. Lima menit sebelum waktu US selesai, Pengawas Ruang US memberi peringatan kepada
Peserta US bahwa waktu tinggal, lima menit.
15. Setelah waktu US selesai, Pengawas Ruang US mempersilahkan Peserta untuk berhenti
mengerjakan soal. Pengawas mengumpulkan LJ US dan Naskah Soal US. Peserta US
dipersilahkan meninggalkan ruang ujian, setelah pengawas menghitung jumlah LJ USsama
dengan jumlah peserta US.
16. Pengawas Ruang US menyusun secara urut LJ US dari nomor peserta terkecil, dan
memasukannya kedalam amplop LJ US disertai dengan Daftar Hadir Peserta, dan kemudian
ditutup dan disegel serta diitandatangani oleh Pengawas Ruang US didalamruang ujian.
17. Pengawas Ruang US menyerahkan LJ US dan Naskah Soal US kepada
Penyelenggara US Tingkat Sekolah / Madrasah disertai dengan Berita Acara Pelaksanaan
US.

Ditetapkan di : Kalikabong
Pada Tanggal : 9 April 2021
Kepala Sekolah Penyelenggara Ujian
Akhir Sekolah Tahun Pelajaran
2020/2021

SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 19670503 199403 1 017
PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA
KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

DENAH TEMPAT DUDUK UJIAN SEKOLAH (US)


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
RUANG 05

Pengawas US 1 Pengawas US 2

1 2 3

4 5 6

7 8 9

10
PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA
KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKABONG
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

DENAH TEMPAT DUDUK UJIAN SEKOLAH (US)


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
RUANG 06

Pengawas US 1 Pengawas US 2

1 2 3

4 5 6

7 8
PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA
KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 Kalikabong
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

DAFTAR PESERTA UJIAN SEKOLAH (US) SDN 2 KALIKABONG


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
RUANG 05

NAMA ORANG
ROMBEL NOMOR
NO TEMPAT TUA
NO NISN NAMA L/P TANGGAL LAHIR
INDU LAHIR
PAR ABS UJIAN AYAH
K
1 810 0088630428 I 01 03-10-0267-0001-8 ARUN TRINTING PAMUNGKAS L Purbalingga Monday, July 7, 2008 Suratman
2 757 0082248669 I 02 03-10-0267-0002-7 ASTI RAHMA SEGARI P Purbalingga 24 Nopember 2008 Mulyono
3 823 3091407583 I 04 03-10-0267-0003-6 AZIZ NUR CAHYO L Purbalingga 09 Agustus 2009 Suparman
4 759 0093163245 I 03 03-10-0267-0004-5 DAFFA ABDU SYAFIQ L Purbalingga Thursday, April 2, 2009 Baenar
5 761 0091312617 I 05 03-10-0267-0005-4 DWI ALAN NUARI L Purbalingga Tuesday, January 13, 2009 Nur Rahyo
6 800 0075706040 I 06 03-10-0267-0006-3 EVAN AL AZHARI L Purbalingga Friday, April 6, 2007 Bawor Sutrisno
7 764 0099624936 I 07 03-10-0267-0007-2 FINA DWI SAPUTRI P Purbalingga Sunday, November 1, 2009 Anteng Purwanto
8 765 0091211933 I 08 03-10-0267-0008-9 HERNANDI BAGAS SAPUTRA L Jakarta Friday, January 23, 2009 Hery
9 786 0095071171 I 09 03-10-0267-0009-8 MARETA MAHESA DEWI P Banjarnegara Monday, March 2, 2009 Sunarso
10. 770 0091990228 I 10 03-10-0267-0010-7 MITA YULIANA P Purbalingga Sunday, July 19, 2009 Teguh
JUMLAH SISWA 10

Ditetapkan di : Kalikabong
Pada Tanggal : 9 April 2021
Kepala Sekolah Penyelenggara Ujian
Akhir Sekolah Tahun Pelajaran
2020/2021

SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 19670503 199403 1 017
PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA
KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 Kalikabong
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

DAFTAR PESERTA UJIAN SEKOLAH (US) SDN 2 KALIKABONG


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
RUANG 06

NAMA ORANG
ROMBEL NOMOR
NO TEMPAT TUA
NO NISN NAMA L/P TANGGAL LAHIR
INDU LAHIR
PAR ABS UJIAN AYAH
K
1 771 0086497007 I 11 03-10-0267-0011-6 MOCHAMAD SYAHFIT L Purbalingga Wednesday, October 1, 2008 Slamet
2 772 0096659108 I 12 03-10-0267-0012-5 NABILA AULIA SAPUTRI P Purbalingga 05 Nopember 2009 Wasuri
3 805 0093844279 I 13 03-10-0267-0013-4 NAILA HASNA KAROMAH P Purbalingga Wednesday, June 3, 2009 Ikuh Setiawan
4 745 0075655030 I 14 03-10-0267-0014-3 NOVITA FEBRIYANI P Purbalingga 18 Nopember 2007 Tri Sutrisno
5 775 0076936186 I 15 03-10-0267-0015-2 NUR SEPTOROMADHANI L Purbalingga Monday, September 10, 2007 Rabin
6 774 0095150810 I 16 03-10-0267-0016-9 NURFEBI DEWIYANTI P Purbalingga Wednesday, February 11, 2009 Arif Rakhman
7 781 0081774167 I 17 03-10-0267-0017-8 RIZKI BAGAS PRASETYO L Purbalingga Sunday, May 25, 2008 Mujiono
8 784 0096080901 I 18 03-10-0267-0018-7 ZAKKI SAPUTRA PRATAMA L Purbalingga Sunday, October 11, 2009 Heri Wahyono
JUMLAH SISWA 9

Ditetapkan di : Kalikabong
Pada Tanggal : 9 April 2021
Kepala Sekolah Penyelenggara Ujian
Akhir Sekolah Tahun Pelajaran
2020/2021

SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 19670503 199403 1 017

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 Kalikabong
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

DAFTAR HADIR PESERTA UJIAN SEKOLAH (US) SDN 2 KALIKABONG


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
RUANG 05

NOMOR TANGGAL
NAMA PESERTA
Urt NISN INDUK UJIAN 26/04/21 27/04/21 28/04/21 29/04/21 30/04/21 01/05/21 03/05/21 04/05/21 05/05/21 06/05/21

1.
810 0088630428 03-10-0267-0001-8 ARUN TRINTING PAMUNGKAS
2.
757 0082248669 03-10-0267-0002-7 ASTI RAHMA SEGARI
3.
823 3091407583 03-10-0267-0003-6 AZIZ NUR CAHYO
4.
759 0093163245 03-10-0267-0004-5 DAFFA ABDU SYAFIQ
5.
761 0091312617 03-10-0267-0005-4 DWI ALAN NUARI
6.
800 0075706040 03-10-0267-0006-3 EVAN AL AZHARI
7.
764 0099624936 03-10-0267-0007-2 FINA DWI SAPUTRI
8.
765 0091211933 03-10-0267-0008-9 HERNANDI BAGAS SAPUTRA
9.
786 0095071171 03-10-0267-0009-8 MARETA MAHESA DEWI
10.
770 0091990228 03-10-0267-0010-7 MITA YULIANA

Kalikabong, 20 April 2021


Kepala SD Negeri 2 Kalikabong
SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 19670503 199403 1 017

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KORWILCAM DINDIKBUD KALIMANAH
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 Kalikabong
Jl. Kencur, RT.03 RW.III, Kel. Kalikabong, Kalimanah, Purbalingga  53371

DAFTAR HADIR PESERTA UJIAN SEKOLAH (US) SDN 2 KALIKABONG


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
RUANG 06

NOMOR TANGGAL
NAMA PESERTA
Urt NISN INDUK UJIAN 26/04/21 27/04/21 28/04/21 29/04/21 30/04/21 01/05/21 03/05/21 04/05/21 05/05/21 06/05/21

1.
771 0086497007 03-10-0267-0011-6 MOCHAMAD SYAHFIT
2.
772 0096659108 03-10-0267-0012-5 NABILA AULIA SAPUTRI
3.
805 0093844279 03-10-0267-0013-4 NAILA HASNA KAROMAH
4.
745 0075655030 03-10-0267-0014-3 NOVITA FEBRIYANI
5.
775 0076936186 03-10-0267-0015-2 NUR SEPTOROMADHANI
6.
774 0095150810 03-10-0267-0016-9 NURFEBI DEWIYANTI
7.
781 0081774167 03-10-0267-0017-8 RIZKI BAGAS PRASETYO
8.
784 0096080901 03-10-0267-0018-7 ZAKKI SAPUTRA PRATAMA

Kalikabong, 20 April 2021


Kepala SD Negeri 2 Kalikabong
SLAMET RIYANTO,S.Pd.SD
NIP. 19670503 199403 1 017

Anda mungkin juga menyukai