Anda di halaman 1dari 2

PERATURAN KHUSUS

TOURNAMENT FUTSAL
AKPER RUMKIT CUP 2021

1. TIM PESERTA
Peserta adalah tim futsal yang ada diwilayah negara Indonesia
Tim peserta wajib memenuhi dan menerapkan persyaratan pendaftaran yang ditetapkan panitia yaitu :
a. Bukti transfer/kwintansi pendaftaran
b. Daftar permainan dan daftar official

A. JUMLAH PEMAIN DAN OFFICIAL


1. Jumlah permainan untuk setiap tim 12 orang yang di daftarkan
2. Jumlah official maximal 2 orang
3. Pemain dilarang bermain di dua tim yang berbeda. Jika kedapatan maka tim akan di diskualifikasi

B. SISTIM PERTANDINGAN
1. Menggunakan sistim gugur

C. LAMA PERTANDINGAN
1. Khusus lamanya pertandingan di 64 team 2x10 menit (kotor)
2. Jika hasil pertandingan seri, akan dilakukan tendangan pinalti, jika masi drau akan di tos atau di
undi koin untuk kembali pinalty 1 tendangan yang menang bisa memilih kiper atau menendang,
yang saksikan kedua kapten tim, wasit.
3. WO akan diberikan kepada tim peserta apabila dalam 5 menit dari jadwal pertandingan tidak
dapat menghadirkan timnya, untuk melaksanakan pertandingan.
4. Kemenangan dari WO akan mendapatkan 3 gol kemenangan
5. Keputusan wasit adalah mutlak, tidak bisa diganggu gugat
6. Jumlah pemain pada saat kick off minimal 4 pemain
7. 4 volt 5 penalti

D. PERATURAN AKUMULASI KARTU


Akumulasi kartu kuning dan kartu merah di dalam pertandingan ini tidak menggunakan istilah
pemutihan.
a. Pemainn yang memperoleh 2 kartu kuning pada pertandingan yang sama (mendapatkan kartu
merah) dan kepadanya tidak diperkenakan bermain dalam 1 pertandingan berikutnya.
b. Pemain yang memperoleh kartu merah langsung pada pertandingan tidak diperkenakan bermain
pada 2 pertandingan berikutnya.
c. Denda sebesar RP. 25.000 bagi pemain yang mendapatkan kartu kuning, dan pemain yang
mendapatkan kartu merah sebesar RP. 50.000
d. Setiap tim harus memberikan deposit RP. 50.000,00 untuk jaminan kartu kepada panitia.

2. SANKSI DAN DISKUALIFIKASI


a. Pemain dilarang bermain di dua tim yang berbeda. Jika kedapatan maka tim akan didiskualifikasi
b. Diwajibkan menggunakan Kaos Tim bernomor punggung pelindung tulang kering (skin
guard/deker)
c. Pemain dilarang mengkonsumsi alkohol saat pertandingan, harus menghormati wasit, Panitia,
pemain lawan dan penonton.
d. Dilarang keras memprotes, mencaci maki dan mengeluarkan kata-kata kotor kepada wasit &
panitia.
e. Keputusan wasit mutlak
f. Wajib mentaati segala peraturan panitia

3. TECHNICAL MEETING
1. Wajib diikuti/dihadiri oleh official, pengurus tim.
2. Tempat AKPER TELING.
3. Memperhatikan Protokol kesehatan Wajib Masker dan Membawa Handsanitizer

Medical care
1. Pertolongan pertama terhadap pemain yang mengalami cedera ringan pada saat pertandingan
menjadi tanggung jawab medical care panitia
2. Apabila harus diperlukan rujukan rumah sakit, panitia hanya bertanggung jawab memfasilitasi
transportasi.

Demikian peraturan ini kami sampaikan semoga bermanfaat. Terima kasih.

Panitia Futsal Akper Rumkit Cup 2021

Anda mungkin juga menyukai