Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS ANTAKUSUMA (UNTAMA)

KEP. MENDIKNAS RI. NO. 57/D/0/2008


KAMPUS : JALAN ISKANDAR 63, Telp. 0532-22287 Kode Pos 74112 Pangkalan Bun

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER


TEKNIK PENGUKURAN DAN INTRUMENTAS
SOAL ESSAY
1. APA YANG DIMAKSUD DENGAN SATUAN UKURAN ROYAL CUBIT DAN PALM !
2. SEBUTKAN SIFAT UMUM DARI ALAT UKUR !
3. SEBUTKAN DAN JELASKAN SUMBER – SUMBER KESALAHAN DARI PENGUKURAN !
4. TEKANAN BAHAN BAKAR GAS DIKETAHUI 20 kg/cm². APABILA DIKONVERSIKAN KEDALAM
SATUAN BAR, BERAPA KAH TEKANAN BAHAN BAKAR TERSEBUT !
5. SEBUTKAN NILAI PENGUKURAN APA SAJA YANG DIDAPAT DALAM PENGECEKAN EMISI GAS
BUANG DAN STANDAR NILAI PENGUKURAN YANG SESUAI DENGAN KLASIFIKASI EURO 3.
6. JELASKAN PROSEDUR PENGGUNAAN ALAT UKUR EMISI GAS BUANG !
7. BERAPAKAH HASIL PENGUKURAN DARI GAMBAR DIBAWAH INI MENGGUNAKAN MISTAR
GESER DENGAN SKAL KETELITIAN 1/128 INCHI.
UNIVERSITAS ANTAKUSUMA (UNTAMA)

KEP. MENDIKNAS RI. NO. 57/D/0/2008


KAMPUS : JALAN ISKANDAR 63, Telp. 0532-22287 Kode Pos 74112 Pangkalan Bun

8. BERAPAKAH HASIL PENGUKURAN DARI GAMBAR DIBAWAH INI MENGGUNAKAN


MICROMETER OUTSIDE DENGAN SKALA KETELITIAN 0.001 mm !

Anda mungkin juga menyukai