Anda di halaman 1dari 4

LAMPIRAN TUGAS

A. RUBRIK PENILAIAN

1. Pemahaman Konsep skor 9

No Uraian Aspek yang dinilai dan skor


Tata Ketepatan Sitematika
Bahasa penulisan
1. Ekonomi kreatif 1 1 1
2. Globalisasi 1 1 1
3. Promosi ( Iklan) 1 1 1

2. Ketepatan menganalisis konteks dan membuat keputusan skor 16

No Pertanyaan Skor
1. Siapa pengguna produk kamu 1
2. Bidang industri kreatif apa yang kalian pilih? 2
3. Apakah manfaat yang didapat dengan memilih industri kreatif 2
tersebut?
4. Produk apa yang menjadi fokus kalian dari industri kreatif yang 2
sudah dipilih?
5. Buatlah rancangan desain suatu produk industry kreatif ! 2
6. Praktikkan cara membuat produk industry kreatif ! 3
7. Buatlah menurut kreatifitas kamu kemasan produk yang 2
menarik !
8. Promosikan produk-produkmu melalui iklan virtual sehingga 2
dikenal oleh masyarakat !

3. Kriteria merancang desain produk ekonomi kreatif

No Aspek Rubrik Penilaian dan Skor


4 3 2 1
1. Ide gagasan Ide didasari Ide didasari Ide didasari Ide sudah
kreatif pada hal pada hal pada sudah kuno
baru modifikasi ada
2. Fungsi Sesuai Didasarkan Tidak Tidak
produk potensi permasalahan didasari pada didasari pada
lokal dan potensi dan permasalaha permasalahan
kebutuhan kebutuhan n potensi, potensi dan
masyarakat masyarakat tapi untuk kebutuhan
memenuhi masyarakat
kebutuhan
masyarakat
3. Disain Sangat Menarik Kurang Tidak
produk menarik menarik menarik
4. Kriteria praktik membuat produk ekonomi kreatif

No Aspek Rubrik Penilaian dan Skor


4 3 2 1
1. Persiapan Sangat baik baik Cukup baik Kurang
baik
2. Proses Sangat lancar Cukup Kurang
lancar lancar lancar
3. Penutup atau hasil Sangat memuakan Cukup Kurang
akhir memuaskan memuaskan memuaskan

5. Kriteria mencipta iklan online

No Aspek Rubrik Penilaian dan Skor


4 3 2 1
1. Isi produk Sesuai Tidak Tidak Tidak
dengan isi memenuhi memenuhi memenuhi
salah satu dua dari tiga semua
produk, persyaratan
orisinil, dari ke tiga persyaratan
berikut ini:
persyaratan berikut ini:
dan kreatif. konten isi
berikut ini: produk,
konten isi
konten isi orisinil, dan produk,
produk, kreatif. orisinil, dan
orisinil, dan kreatif.
kreatif.
2. Desain Sangat Menarik Cukup Tidak
menarik menarik menarik
3. Tujuan Pesan Pesan Pesan sulit Pesan tidak
menyampaikan sangat cukup ditangkap dapat
pesan mudah mudah pembaca ditangkap
ditangkap ditangkap pembaca
pembaca pembaca

6. Kriteria Penilaian Karakter

No Aspek Rubrik Penilaian dan Skor


4 3 2 1
1. Kreatif Tidak
Selalu Sering Terkadang
Pernah
2. Peduli Terkadang Tidak
Selalu Sering
Pernah
3. Tanggungjawab Terkadang Tidak
Selalu Sering
Pernah

Analisis hasil belajar menggunakan rumus di bawah ini:


skor perolehan
x 100
skor maksimum

B. PERENCANAAN BELAJAR

1. Waktu tersedia untuk menyelesaikan tugas dimulai tanggal ... Januari sampai
dengan … Februari 2021.
2. Rencana belajar ini didiskusikan dengan kelompok dan disetujui oleh guru
pembimbingan dan diketahui orang tua, dengan memperhitungkan waktu yang
tersedia

No. Uraian Kegiatan Belajar Waktu Belajar Waktu Penilaian

1.

2.

3.

4.

5.

6.

C. JURNAL BELAJAR
Jurnal belajar diisi setelah melakukan kegiatan pembelajaran

No Refleksi dan Tindak


Hari/Tanggal Uraian Aktivitas Belajar
. Lanjut

D. REFLEKSI DAN PENILAIAN DIRI

No Lingkup Materi Deskripsi Pencapaian Rencana Tindak


Lanjut
1. Belajar pemahaman
konsep ekonomi kreatif di
era global
2. Menganalisis konteks dan
mengambil keputusan.
3. Mencipta rancangan atau
desain produk ekonomi
kreatif

4. Praktik membuat produk


ekonomi kreatif melalui
vedio
5. Mendesain dan
mempromosikan produk
ekonomi sehingga bisa
dikenal oleh masyarakat
secara virtual
6. Perkembangan karakter
kreatif, peduli dan
tanggungjawab
7. Konferensi dengan
pembimbing

PENILAIAN GURU

No Aspek Asesmen Skor


1. Kemampuan memahami konsep ekonomi kreatif, ketergantungan 6
anttarruang dan potensi wilayah
2. Keakuratan menganalisis konteks dan pengambilan keputusan 19
3. Mencipta rancangan atau desain produk ekonomi kreatif (bisa 15
pilihan)
4. Performa menjadi pengusaha home industry (bisa pilihan) 25
5. Mempromosikan melalui iklan virtual 10
6 Karakter yang dibangun: kreatif , peduli dan tanggungjawab 10
7. Kemampuan memahami konsep ekonomi kreatif, ketergantungan 15
anttarruang dan potensi wilayah
Jumlah 100

Kategori Asesmen
Luar biasa 96-100
Bagus 91-95
Cukup 86-90
Kurang 81-85
Tidak dirterima 75-79

Anda mungkin juga menyukai