Anda di halaman 1dari 34

Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

UJIAN NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2013/2014

MATA PELAJARAN : MATEMATIKA


HARI, TANGGAL : SELASA, 6 MEI 2014
WAKTU : 07.30 - 09.30
JUMLAH SOAL : 40 SOAL

1 1
1. Pak Reza mempunyai aluminium 8 m dan menambah lagi 1 m. Untuk membuat
2 4
3
pintu diperlukan 7 m, sisa aluminium Pak Reza adalah ...
5
1
A. 2 m
20
2
B. 2 m
20
3
C. 2 m
20
1
D. 2 m
5
2. Pak Abdul mempunyai persediaan bahan makanan untuk 60 ekor ayamnya selama
24 hari. Jika ia menjual ayamnya 15 ekor, bahan makanan ayam tersebut akan
habis dalam waktu ...
A. 18 hari
B. 28 hari
C. 32 hari
D. 42 hari
2
3. Hasil dari 125 3 adalah ...

A. 5
B. 15
C. 25
D. 50
√ √
4. Hasil dari 40 : 5 adalah ...

A. 2

B. 2 2

C. 3 2

D. 4 2
3
5. Bentuk √ dirasionalkan penyebutnya adalah ...
5

1
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014


A. 15

B. 5
3√
C. 5
5
3
D.
5
6. Kakak menabung di bank sebesar Rp800.000,00 dengan suku bunga tunggal 9%
setahun. Tabungan kakak saat diambil sebesar Rp920.000,00. Lama menabung
adalah ...
A. 18 bulan
B. 20 bulan
C. 22 bulan
D. 24 bulan
7. Diketahui barisan aritmetika dengan U5 = 8 dan U9 = 20. Suku ke-10 adalah ...
A. -31
B. -23
C. 23
D. 31
8. Dari barisan aritmetika diketahui U3 = 18 dan U7 = 38, Jumlah 24 suku pertama
adalah ...
A. 786
B. 1.248
C. 1.572
D. 3.114
9. Dalam sebuah aula terdapat 25 kursi pada baris pertama dan setiap baris berikutnya
bertambah 3 kursi dari kursi di depannya. Jika aula itu membuat 8 baris kursi, maka
banyak kursi dalam aula adalah ...
A. 284 kursi
B. 264 kursi
C. 216 kursi
D. 208 kursi
10. Perhatikan bentuk pemfaktoran berikut!

(1) x2 + xy − 2y 2 = (x + y)(x − 2y)


(2) 16x2 − 25y 2 = (4x + 5y)(4x − 5y)
(3) 3x2 + 4x − 4 = (x + 2)(3x − 2)

Bentuk pemfaktoran yang benar adalah ...

2
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

A. (1) dan (2)


B. (2) dan (3)
C. (1) dan (3)
D. (1), (2), dan (3)
11. Diketahui persamaan 9x + 5 = 2x − 9, nilai x + 11 adalah ...

A. -14
B. 9
C. 12
D. 13

12. Suatu persegipanjang mempunyai ukuran panjang (3x + 4) cm dan lebar (2x + 3)
cm. Jika keliling persegipanjang 44 cm, maka panjang dan lebarnya berturut-turut
adalah ...
A. 12 cm dan 10 cm
B. 13 cm dan 9 cm
C. 15 cm dan 7 cm
D. 16 cm dan 6 cm
13. Diketahui P = { b, a, t, i, k }. Banyaknya himpunan bagian P adalah ...
A. 32
B. 25
C. 10
D. 5
14. Ada 40 peserta yang ikut lomba. Lomba baca puisi diikuti oleh 32 orang, lomba
baca puisi dan menulis cerpen diikuti 12 orang. Banyak peserta yang mengikuti
lomba menulis cerpen adalah ...
A. 12 orang
B. 28 orang
C. 29 orang
D. 35 orang
15. Diketahui fungsi f (x) = 5x − 2 dan fungsi f (k) = 18. Nilai k adalah ...
A. 6
B. 5
C. 4
D. 3
16. Gambar grafik Cartesius yang menyatakan f (x) = 2x − 1, x ∈ R adalah ...

3
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

A.

B.

C.

4
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

D.
17. Persamaan garis berikut yang tegak lurus dengan garis yang melalui titik (−1, 7)
dan (0, 2) adalah ...

A. 5x − y = −23
B. x − 5y = 37
C. x + 5y = −37
D. 5x + y = 11

18. Titik R(−3, k) terletak pada garis yang melalui titik S(4, 7) dan T (2, −1). Nilai k
adalah ...
A. -21
B. -19
C. -18
D. 3
19. Penyelesaian dari sistem persamaan 2x − 5y = −16 dan 5x + 2y = −11 adalah x
dan y. Nilai 7x − 8y adalah ...
A. -37
B. -5
C. 5
D. 37
20. Adik membeli 2 kelereng dan 4 gasing seharga Rp7.000,00. Kakak membeli 5 kele-
reng dan 7 gasing dengan harga Rp13.000,00. Harga 1 lusin kelereng adalah ...
A. Rp6.000,00
B. Rp10.000,00
C. Rp12.000,00
D. Rp18.000,00

5
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

21. Perhatikan gambar kapal layar!

Sembilan puluh lima persen komoditas perdagangan dunia melalui sarana transpor-
tasi laut, dengan menggunakan sekitar 50.000 kapal tanker, kapal-kapal pengirim,
dan mengangkut barang raksasa. Sebagian besar kapal-kapal ini menggunakan bah-
an bakar solar.
Para insinyur berencana untuk membangun tanaga pendukung menggunakan angin
untuk kapal-kapal tersebut. Usul mereka adalah dengan memasang layar berupa
layang-layang ke kapal dan menggunakan tenaga angin untuk megurangi pemakai-
an solar serta dampak solar terhadap lingkungan.
Dari hal tersebut, berapa kira-kira panjang tali layar dari layang-layang agar layar
tersebut menarik kapal pada sudut 450 dan berada pada ketinggian vertikal 150 m,
seperti yang diperlihatkan pada gambar?
A. 175 m
B. 212 m
C. 285 m
D. 300 m
22. Perhatikan gambar di bawah!

6
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

ABCD dan P QRS adalah persegi. P adalah titik pusat simetri putar persegi
ABCD. Luas daerah yang diarsir adalah ...
A. 8 cm2
B. 16 cm2
C. 18 cm2
D. 25 cm2
23. Perhatikan gambar berikut!

Keliling bangun di atas adalah ...


A. 75 cm
B. 130 cm
C. 170 cm
D. 180 cm
24. Perhatikan gambar!

7
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

Banyaknya pasangan segitiga yang kongruen adalah ...


A. 2
B. 3
C. 4
D. 5
25. Perhatikan gambar!

Panjang sisi AC adalah ...


A. 5 cm
B. 6 cm
C. 7 cm
D. 8 cm
26. Perhatikan gambar!

8
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

Perbandingan sisi yang benar adalah ...


AE AD
A. =
EC BC
AE AD
B. =
AC BC
AD DE
C. =
BC EC
BC AC
D. =
AD AE
27. ∠A dan ∠B adalah dua buah sudut yang saling berpelurus. Jika besar ∠A =
(7x + 8)0 dan ∠B = (5x + 4)0 , maka besar ∠A adalah ...
A. 1060
B. 980
C. 740
D. 700
28. Perhatikan gambar segitiga ABC di bawah

Urutan yang benar dalam melukis garis bagi pada 4ABC adalah ...
A. (1), (2), (3), (4)
B. (3), (4), (1), (2)
C. (3), (4), (2), (1)
D. (2), (3), (4), (1)
29. Sebuah lingkaran berpusat di titik O memiliki panjang jari-jari 35 cm. Pada ling-
karan tersebut terdapat titik A dan B yang membentuk sudut pusat AOB. Jika
besar ∠AOB = 720 panjang busur AB adalah ...
A. 40 cm
B. 44 cm
C. 48 cm

9
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

D. 50 cm

30. Diketahui dua lingkaran berjari-jari maisng-maisng 12 cm dan 5 cm. Jika panjang
garis singgung persekutuan luarnya 24 cm, maka jarak titik pusat kedua lingkaran
adalah ...
A. 36 cm
B. 30 cm
C. 25 cm
D. 17 cm
31. Banyak rusuk dan sisi prisma segi-6 beraturan berturut-turut adalah ...
A. 8 dan 18
B. 12 dan 8
C. 18 dan 8
D. 12 dan 6
32. Perhatikan gambar rangkaian persegi di bawah ini!

Yang merupakan jaring-jaring kubus adalah ...


A. (i) dan (iv)
B. (ii) dan (iii)
C. (ii) dan (iv)
D. (iii) dan (iv)

33. Panjang diagonal alas sebuah prisma yang berbentuk layang-layang adalah 12 cm
dan 30 cm. Jika tingginya 25 cm, volume prisma adalah ...
A. 1.500 cm3
B. 2.250 cm3
C. 4.500 cm3
D. 9.000 cm3
34. Sebuah limas mempunyai alas berbentuk persegi. Keliling alas limas 96 cm, se-
dangkan tingginya 16 cm. Luas seluruh permukaan limas adalah ...

10
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

A. 1.056 cm2
B. 1.216 cm2
C. 1.344 cm2
D. 1.536 cm2
35. Perhatikan gambar gabungan kerucut dan tabung di bawah!

Luas permukaan bangun tersebut adalah ...


A. 704 cm2
B. 1.078 cm2
C. 1.232 cm2
D. 1.386 cm2
36. Diketahui data: 5, 9, 7, 6, 5, 6, 7, 5, 8, 9, 6, 10. Median dari data tersebut adalah
...
A. 5
B. 6
C. 6,5
D. 7
37. Ada 25 murid perempuan dalam sebuah kelas. Tinggi rata-rata mereka adalah 130
cm. Bagaimana cara menghitung tinggi rata-rata tersebut?
A. Jika ada seorang murid perempuan dengan tinggi 132 cm, maka pasti ada seo-
rang murid perempuan dengan tinggi 128 cm.
B. Jika 23 orang dari murid perempuan tersebut tingginya masing-masing 130 cm
dan satu orang tingginya 133 cm, maka satu orang lagi tingginya 127 cm.
C. Jika Anda mengurutkan semua perempuan tersebut dari yang terpendek sampai
ke yang tertinggi, maka yang di tengah pasti mempunyai tinggi 130 cm.

11
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

D. Setengah dari perempuan di kelas pasti di bawah 130 cm dan setengahnya lagi
pasti di atas 130 cm.
38. Data nilai ulangan matematika siswa kelas IX C disajikan pada tabel berikut:

Nilai 5 6 7 8 9 10
Frekuensi 4 5 7 13 6 5

Siswa yang memperoleh nilai kurang dari nilai rata-rata harus mengikuti remedial.
Banyaknya siswa yang ikut remedial adalah ...

A. 9 siswa
B. 12 siswa
C. 16 siswa
D. 29 siswa

39. Suhu badan seorang pasien dari pukul 13.00 sampai 21.00 dinyatakan dalam sebuah
diagram berikut. Perkiraan suhu badan pasien tersebut pada pukul 20.00 adalah ...

A. 38, 000
B. 37, 500
C. 37, 050
D. 37, 000

40. Dalam sebuah kantong terdapat sembilan bola yang diberi nomor 1 sampai dengan
9. Jika diambil sebuah bola secara acak, peluang terambilnya bola bernomor kurang
dari 5 adalah ...
5
A.
9
4
B.
9

12
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

3
C.
9
2
D.
9

13
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

PEMBAHASAN

1. Perhatikan,
1 1
Total Aluminum = 8 + 1
2 4
17 5
= +
2 4
34 5
= +
4 4
39
= .
4
3
Karena yang dibutuhkan untuk membuat pintu adalah 7 , maka
5
Sisa Aluminum = Total Aluminum − Pintu
39 3
= −7
4 5
39 38
= −
4 5
195 152
= −
20 20
43
=
20
3
=2 .
20
3
Jadi, sisa aluminium Pak Reza adalah 2 m.
20
Jawaban : C
2. Diketahui ayam x1 = 60 ekor dan persedian makanan selama y1 = 24 hari. Karena
dijual 15 ekor, maka jumlah ayam menjadi x2 = 60 − 15 = 45 ekor

x1 × y1 = x2 × y2
60 × 24 = 45 × y2
0 × 24
6

= y2
45

4 × 2
4
= y2
3

4 × 8 = y2
32 = y2 .

Jadi, bahan makanan ayam akan habis dalam waktu 32 hari.


Jawaban : C
3. Perhatikan,
2 2
125 3 = (53 ) 3

14
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

3× 2
= 5  3
= 52
= 25.
2
Jadi, hasil dari 125 3 adalah 25.
Jawaban : C
4. Perhatikan,

√ √ 40
40 : 5= √
5

4 × 10
= √
5
√
210
= √
5


2 2
=
1

= 4 2.
√ √ √
Jadi, hasil dari 40 : 5 adalah 4 2.
Jawaban : D

5. Perhatikan,

3 3 5
√ =√ ×√
5 5 5

3 5
= .
5
3 3√
Jadi, bentuk rasional dari √ adalah 5.
5 5
Jawaban : C
6. Diketahui tabungan awal Rp800.000,00, suku bunga p = 9%, dan tabungan akhir
Rp920.000,00
n
tabungan akhir = tabungan awal + × p × tabungan awal
12
n 9
920.000 = 800.000 + ×  ×( 800.000
(( (
12  100
n
920.000 − 800.000 = ×9 × 8.000
1
 2
n
120.000 = × 3 ×  8.000
 
4

120.000 = n × 3 × 2.000
120.000
=n
3 × 2.000

15
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

120.000
=n
6.000
20 = n.

Jadi, lama menabung adalah 20 bulan.


Jawaban : B

7. Diketahui U5 = 8 dan U9 = 20.

Barisan Aritmetika : Un = a + (n − 1)b

Perhatikan,

U5 = a + 4b = 8 . . . (1)
U9 = a + 8b = 20 . . . (2)

Eliminasi persamaan (1) dan (2)

a + 4b =8
a + 8b = 20 −
−4b = −12
b =3

Substitusi nilai b = 3 ke persamaan (1)

a + 4b = 8
a+4×3=8
a + 12 = 8
a = −4.

Oleh karena itu, berakibat

U10 = a + 9b
= −4 + 9 × 3
= −4 + 27
= 23.

Jadi, suku ke-10 adalah 23.


Jawaban : C
8. Diketahui U3 = 18 dan U7 = 38.

Barisan Aritmetika : Un = a + (n − 1)b


n
Sn = (2a + (n − 1)b)
16 2
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

Perhatikan,

U3 = a + 2b = 18 . . . (1)
U7 = a + 6b = 38 . . . (2)

Eliminasi persamaan (1) dan (2)

a + 2b = 18
a + 6b = 38 −
−4b = −20
b =5

Substitusi nilai b = 5 ke persamaan (1)

a + 2b = 18
a + 2 × 5 = 18
a + 10 = 18
a = 8.

Oleh karena itu, berakibat


24
S24 = (2 × 8 + 23 × 5)
2
= 12(16 + 115)
= 12 × 131
= 1.572

Jadi, jumalah 24 suku pertama adalah 1.572.


Jawaban : C
9. Soal ini merupakan contoh kasus dari Deret Aritmetika.

n
Barisan Aritmetika : Sn = (2a + (n − 1)b)
2

Diketahui suku awal a = 25, beda b = 3, dan banyak baris n = 8.


n
S8 = (2a + (n − 1)b)
2
8
= (2 × 25 + 7 × 3)
2
= 4 × (50 + 21)
= 4 × 71
= 284

17
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

Jadi, banyak kursi dalam aula adalah 284 kursi.


Jawaban : A
10. Untuk menyelesaiakan soal ini, akan lebih mudah jika menjabarkan ruas sebelah
kanan (perkalian pelangi) untuk mengecek hasil ruas sebelah kiri. Perhatikan,

(1) (x + y)(x − 2y) = x2 − 2xy + xy − 2y 2 = x2 − xy2y 2


(2) (4x + 5y)(4x − 5y) = 16x2 − 20xy + 20xy − 25y 2 = 16x2 − 25y 2
(3) (x + 2)(3x − 2) = 3x2 − 2x + 6x − 4 = 3x2 + 4x − 4

Jadi, bentuk pemfaktoran yang benar adalah (2) dan (3).


Jawaban : B
11. Perhatikan,

9x + 5 = 2x − 9
9x − 2x = −9 − 5
7x = −14
x = −2.

Sehingga diperoleh,

x + 11 = −2 + 11 = 9.

Jadi, niali x + 11 adalah 9.


Jawaban : B

12. Diketahui p = (3x + 4) cm, l = (2x + 3) cm, dan K = 44 cm.

Keliling = 2 × (p + l)
44 = 2 × ((3x + 4) + (2x + 3))
44
= 5x + 7
2
22 = 5x + 7
15 = 5x
3 = x.

Sehingga diperoleh,

p = 3x + 4 l = 2x + 3
=3×3+4 =2×3+3
=9+4 =6+3
= 13. = 9.

Jadi, panjang dan lebar persegi panjang berturut-turut adalah 13 cm dan 9 cm.

18
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

Jawaban : B
13. Diketahui P ={ b, a, t, i, k }, maka n(P ) = 5. Sehingga berakibat

Himpunan Bagian = 2n(P )


= 25
= 32.

Jadi, himpunan bagian P adalah 32.


Jawaban : A
14. Misal S adalah seluruh peserta lomba, A adalah peserta lomba baca puisi, dan
B adalah peserta lomba menulis cerpen. Diketahui n(S) = 40, n(A) = 23, dan
n(A ∩ B) = 12, maka

n(S) = n(A) + n(B) − n(A ∩ B)


40 = 23 + n(B) − 12
40 = 11 + n(B)
29 = n(B).

Jadi, banyak peserta yang mengikuti lomba menulis cerpen adalah 29 orang.
Jawaban : C
15. Diketahui f (x) = 5x − 2 dan f (k) = 18, maka

f (k) = 18
5k − 2 = 18
5k = 20
k = 4.

Jadi, nilai k adalah 4.


Jawaban : C
16. Untuk menyelesaiakan soal ini, akan dicari fungsi dari masing-masing dari pilihan
ganda. Perhatikan,
 
1
A. Diketahui titik (x1 , y1 ) = , 0 dan (x2 , y2 ) = (0, −1), maka
2
y − y1 x − x1
=
y2 − y1 x2 − x1
1
y−0 x−
= 2
−1 − 0 1
0−
2
1
y x−
= 2
−1 1

2

19
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

 
1 2
−y = x − ×
2 −1
−y = −2x + 1
y = 2x − 1.
Jadi, f (x) = 2x − 1.
 
1
B. Diketahui titik (x1 , y1 ) = − , 0 dan (x2 , y2 ) = (0, −1), maka
2
y − y1 x − x1
=
y2 − y1 x2 − x1
1
y−0 x+
= 2
−1 − 0 1
0+
2
1
y x+
= 2
−1 1
 2 
1 2
−y = x + ×
2 1
−y = 2x + 1
y = −2x − 1.
Jadi, f (x) = −2x − 1.
 
1
C. Diketahui titik (x1 , y1 ) = (−1, 0) dan (x2 , y2 ) = 0, , maka
2
y − y1 x − x1
=
y2 − y1 x2 − x1
y−0 x+1
=
1 0+1
−0
2
y x+1
=
1 1
2
y×2=x+1
x+1
y=
2
1 1
y = x+ .
2 2
1 1
Jadi, f (x) = x+ .
2 2  
1
D. Diketahui titik (x1 , y1 ) = (−1, 0) dan (x2 , y2 ) = 0, − , maka
2
y − y1 x − x1
=
y2 − y1 x2 − x1

20
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

y−0 x+1
=
1 0+1
− −0
2
y x+1
=
1 1

2
y × −2 = x + 1
x+1
y=
−2
1 1
y =− x− .
2 2
1 1
Jadi, f (x) = − x − .
2 2
Selain menggunakan cara di atas, bisa juga dengan memanfaatkan titik potong.
♣ titik potong terhadap sumbu-X
artinya substitusi y = 0 atau f (x) = 0 ke fungsi f (x).

f (x) = 2x − 1
0 = 2x − 1
1 = 2x
1
=x
2
 
1
Diperoleh ,0
2
♣ titik potong terhadap sumbu-Y
artinya substitusi x = 0 ke fungsi f (x).

f (x) = 2x − 1
f (0) = 2 × 0 − 1
y = −1

Diperoleh (0, −1)


Jadi, grafik dari fungsi f (x) = 2x − 1 adalah grafik pada pilihan A.
Jawaban : A
17. Dua garis tegak lurus jika m1 × m2 = −1. Sehingga untuk mengetahui dua garis
tegak lurus atau tidak, harus dicek melalui gradien garis keduanya. Diketahui
(x1 , y1 ) = (−1, 7) dan (x2 , y2 ) = (0, 2). Perhatikan,
y2 − y1
m1 =
x2 − x1
2−7
=
0+1
= −5.

21
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

Sehingga berakibat

m1 × m2 = −1
−5 × m2 = −1
−1
m2 =
−5
1
= .
5
1
Oleh karena itu, akan dicari persamaan garis yang memiliki gradien m = .
5
Jika memiliki persamaan garis ax + by + c = 0, maka gradien garisnya adalah
a
m = − . Oleh sebab itu,
b
A. persamaan garis 5x − y = −23

a
m=−
b
5
=−
−1
= 5.

C. persamaan garis x − 5y = 37

a
m=−
b
1
=−
−5
1
=
5
C. persamaan garis x + 5y = −37

a
m=−
b
1
=−
5
D. persamaan garis 5x + y = 11

a
m=−
b
5
=−
1
= −5.

Jadi, garis yang tegak lurus adalah x − 5y = 37.


Jawaban : B

22
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

18. Titik R(−3, k) terletak pada garis yang melalui titik S(4, 7) dan T (2, −1), artinya
gradien garis RS (gradien m1 ) sama dengan garis ST (gradien m2 ) . Perhatikan,

m1 = m2
y2 − y1 y3 − y2
=
x2 − x1 x3 − x2
7−k −1 − 7
=
4+3 2−4
7−k −8
=
7 −2
7−k
=4
7
7−k =4×7
7 − k = 28
−k = 21
k = −21.

Jadi, nilai k adalah -12.


Jawaban : A
19. Diketahui

2x − 5y = −16 . . . (1)
5x + 2y = −11 . . . (2)

Eliminasi persamaan (1) dan (2)

2x − 5y = −16 | × 5|
5x + 2y = −11 | × 2|
 − 25y
10x
 = −80
10x
 + 4y = −22 −
−29y = −58
y = 2.

Substitusi nilai y = 2 ke persamaan (1)

2x − 5y = −16
2x − 5 × 2 = −16
2x − 10 = −16
2x = −16 + 10
2x = −6
x = −3.

Oleh karena itu, diperoleh

7x − 8y = 7 × −3 − 8 × 2
= −21 − 16

23
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

= −37.

Jadi, nilai 7x − 8y adalah -37.


Jawaban : A

20. Misal x adlaah kelerang dan y adalah gasing Model Matematika SPLDV
Adik membeli 2 kelereng dan 4 gasing seharga Rp7.000,00, artinya

2x + 4y = 7.000 . . . (1)

Kakak membeli 5 kelereng dan 7 gasing dengan harga Rp13.000,00, artinya

5x + 7y = 13.000 . . . (2)

Eliminasi persamaan (1) dan (2)

2x + 4y = 7.000 | × 7|
5x + 7y = 13.000 | × 4|
14x + 
28y
 = 49.000
20x + 
28y
 = 52.000 −
−6x = −3.000
x = 500

Karena 1 lusin sama dengan 12 buah, maka diperoleh

12x = 12 × 500 = 6.000

Jadi, harga 1 lusin kelereng adalah Rp6.000,00.


Jawaban : A
21. Karena sudutnya 450 dan 900 maka berakibat sudut yang lainnya adalah 450 . Per-
hatikan ilustrasi berikut

Dengan kata lain, tali tersebut dengan sisi horisontal dan vertikalnya membentuk
segitiga sama kaki (seperti pada gambar di atas). Dengan menggunakan Pythagoras,
diperoleh
p
Tali = 1502 + 1502

= 22500 + 22500

= 45000

24
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014


= 2250 × 2

= 150 2
= 212, 123
Jadi, panjang talinya adalah 212 m.
Jawaban : B
22. Karena P adalah sumbu simetri putar persegi ABCD, maka
1
Luas yang diarsir = × Luas ABCD
4
1
= × 8 × 8
4
=2×8
= 16.
Jadi, luas daerah yang diarsir adalah 16 cm2 .
Jawaban :
23. Perhatikan gambar berikut,

Dari gambar di atas, diperoleh bahwa AB + CD + EF = 40 dan AH = BC + DE +


20 = 50. Perhatikan,
Keliling = AB + BC + CD + DE + EF + F G + GH + HA
= (AB + CD + EF ) + BC + DE + F G + GH + AH
= 40 + 15 + 15 + 20 + 40 + 50
= 180
Jadi, keliling bangun tersebut adalah 180 cm.
Jawaban : D
24. Pasangan segitiga yang kongruen adalah 4CDE dengan 4CBE,

25
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

selanjutnya ada 4AED dengan 4AEB

dan terakhir adalah 4ADC dengan 4ABC

Jadi, banyak pasangan segitiga yang kongruen adalah 3.


Jawaban : B
25. Karena ∠ACB = ∠BDE dan ∠ABC = ∠DBE, maka 4ACB sebangun dengan
4EDB. Perhatikan gambar segitiga berikut

Sehingga berakibat,
AC DE
=
AB EB
AC 4
= 
12 8
1
AC = ×  1
2
2
= 6.

Jadi, panjang AC adalah 6 cm.


Jawaban : B

26. Dari gambar segitiga, maka ∠AED = ∠CEB (bertolak belakang), ∠ADE =
∠CBE (bersebrangan dalam), dan ∠DAE = ∠BCE (bersebrangan dalam).

26
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

Oleh karena itu berakibat


♣ Karena ∠AED = ∠CEB maka sisi AD (sisi depan ∠AED) sebanding dengan
sisi BC (sisi depan ∠CEB).
♣ Karena ∠ADE = ∠CBE maka sisi AE (sisi depan ∠ADE) sebanding dengan
sisi CE (sisi depan ∠CBE).
♣ Karena ∠DAE = ∠BCE maka sisi DE (sisi depan ∠DAE) sebanding dengan
sisi BE (sisi depan ∠BCE).
AE AD
Jadi, perbandingan sisi yang benar adalah = .
EC BC
Jawaban : A

27. Diketahui ∠A = (7x + 8)0 dan ∠B = (5x + 4)0 . Karena ∠A dan ∠B saling berpe-
lurus, maka

∠A + ∠B = 1800
(7x + 8)0 + (5x + 4)0 = 1800
12x + 12 = 180
12x = 168
x = 14.

Sehingga diperoleh,

∠A = (7x + 8)0
= (7 × 14 + 8)0
= (98 + 8)0
= 1060 .

Jadi, besar ∠A adalah 1060 .


Jawaban : A
28. Urutan yang benar dalam membuat garis pelukis adalah (3), (4), (2), (1) atau (3),
(2), (4), (1).
Jawaban : C

27
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

29. Diketahui jari-jari r = 35 cm dan ∠AOB = 720 .


α
Panjang Busur = × Keliling lingkaran
3600
α
= ×2×π×r
3600
0
72
 22
=  0
×2× × 35
360

 7
1 22
= ×2× × 35

5 7
1
= × 2 × 22 × 5
5

= 2 × 22
= 44.

Jadi, panjang busur A adalah 44 cm.


Jawaban : B
30. Perhatikan ilustrasi berikut ini

Diketahui R = 12 cm, r = 5 cm, dan d = 24 cm, maka


p
p = d2 + (R − r)2
p
= 242 + (12 − 5)2
p
= 242 + 72

= 576 + 49

= 625
= 25.

Jadi, jarak titik pusat kedua lingkaran adalah 25 cm.


Jawaban : C

28
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

31. Perhatikan ilustrasi berikut ini

Prisma segi-6 beraturan memiliki rusuk alas 6, yaitu AB, BC, CD, DE, EF, FA dan
rusuk tutup 6, yaitu GH, HI, IJ, JK, KL, LG serta rusuk tegak 6 yaitu AG, BH, CI,
DJ, EK, FL. Sehingga rusuk prisma segi-6 adalah 18. Selanjutnya, sisi alas 1 yaitu
ABCDEF, sisi tutup 1 GHIJKL, dan sisi tegak 6. Oleh karena itu, jumlah sisinya
ada 8. Jadi, banyak rusuk dan sisi prisma segi-6 berturut-turut adalah 18 dan 8.
Jawaban : C
32. Yang merupakan jaring-jaring kubus adalah (iii) dan (iv)
Jawaban : D
33. Diketahui alas prisma berbentuk layang-layang dengan panjang diagonalnya adalah
d1 = 12 cm dan d2 = 30 cm serta tinggi prisma t = 25 cm.

29
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

Perhatikan,

Volume = Luas alas × tinggi prisma


d1 × d2
= ×t
2
12 × 30
× 25

=
2

= 6 × 30 × 25
= 4.500

Jadi, volume prisma adalah 4.500 cm3 .


Jawaban : C
34. Diketahui keliling persegi 96 cm, maka

Keliling = 4 × s
96 = 4 × s
24 = s

Diperoleh rusuk persegi adalah s = 24 cm. Perhatikan gambar limas berikut.

30
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

Perhatikan,
p
PT = T O2 + OP 2
p
= 162 + 122

= 256 + 144

= 400
= 20.

Diperoleh tinggi dari sisi limas (tinggi segitiga) adalah t1 = 20. Perhatikan,

Luas Permukaan Limas = Luas alas + 4 × luas segitiga


1
= r × r + 4 × × a × t
2
= 24 × 24 + 2 × 24 × 20
= 576 + 960
= 1.536

Jadi, luas permukaan limas adalah 1.536 cm2 .


Jawaban : D
35. Dari gambar tersebut, diketahui bahwa jari-jari r = 7 cm, tinggi tabung t = 12 cm,
dan tinggi kerucut T = 36 − 12 = 24 cm.

31
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

Perhatikan,
p
s= r2 + T 2
p
= 72 + 242

= 49 + 576

= 625
= 25.
Diperoleh garis pelukis kerucut s = 25 cm. Perhatikan,
Luas Permukaan = Luas alas tabung + Luas selimut tabung + Luas selimut kerucut
22 22 22
= ×r×r+2× ×r×t+ ×r×s
7 7 7
22 22 22
= ×7×7+2× × 7 × 12 + × 7 × 25
7
 7
 7
= 22 × 7 + 2 × 22 × 12 + 22 × 25
= 154 + 528 + 550
= 1.232
Jadi, luas permukaan bangun tersebut adalah 1.232 cm2 .
Jawaban : C
36. Median adalah nilai tengah suatu data setelah data tersebut diurutkan. Oleh karena
itu, terlebih dahulu data diurutkan
5, 5, 5, 6, 6, 6, 7, 7, 8, 9, 9, 10
Karena jumlah datanya genap, yaitu 12, maka
n n
data ke- + data ke- + 1
Median = 2 2
2
12 12
data ke- + data ke- + 1
= 2 2
2

32
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

data ke-6 + data ke-7


=
2
6+7
=
2
= 6, 5.

Jadi, median data tersebut adalah 6,5.


Jawaban : C
37. Untuk menyelesaikan soal ini, akan digunakan contoh penyangkal untuk menun-
jukkan pernyataan tersebut salah
A. Misal jika mempunyai data sebagai berikut : 12 siswa memliki tinggi 132, 12
siswa lainnya memiliki tinggi 128, dan 1 siswa memiliki tinggi 125, maka rata
tinggi siswa tersebut adalah
12 × 132 + 12 × 128 + 1 × 125
x=
25
1.584 + 1.536 + 125
=
25
3.245
=
25
= 129, 8

Jadi, pernyataan A salah


B. Misal jika mempunyai data sebagai berikut : 23 siswa memliki tinggi 130, 1
siswa lainnya memiliki tinggi 133, dan 1 siswa memiliki tinggi 127, maka rata
tinggi siswa tersebut adalah
23 × 130 + 1 × 133 + 1 × 127
x=
25
2.990 + 133 + 127
=
25
3.250
=
25
= 130

Jadi, pernyataan B benar


C. Pernyataan C ini salah, contoh penyangkalnya menggunakan Pernyataan B.
D. Pernyataan D ini salah, contoh penyangkalnya menggunakan Pernyataan B.
Jadi, pernyataan yang benar adalah pilihan B.
Jawaban : B
38. Perhatikan,
x1 × f 1 + x2 × f 2 + x3 × f 3 + x4 × f 4 + x5 × f 5 + x6 × f 6
x=
f1 + f2 + f3 + f4 + f5 + f6
5 × 4 + 6 × 5 + 7 × 7 + 8 × 13 + 9 × 6 + 10 × 5
=
4 + 5 + 7 + 13 + 6 + 5

33
http://aimprof08.wordpress.com
Matematika SMP/MTs TA 2013/2014

20 + 30 + 49 + 104 + 54 + 50
=
40
307
=
40
= 7, 67

Sehingga diperoleh rata-rata nilai ulangan matematika adalah 7,67. Oleh karena
itu, nilai yang kurang dari rata-rata adalah nilai 5 (4 siswa), 6 (5 siswa), dan 7 (7
siswa). Jadi, banyak siswa yang ikut remidial adalah16 siswa.
Jawaban : C
39. Dari diagram tersebut terlihat bahwa suhu pasien pada pukul 20.00 terletak diantara
370 C dan 380 C. Dengan kata lain, suhu pasien tersebut pada pukul 20.00 adalah
37, 500 C.
Jawaban : B
40. Diketahui n(S) = 9 dan bola bernomor kurang dari 5 adalah 4 buah bola atau
n(A) = 4. Sehingga berakibat

n(A)
Peluang =
n(S)
4
= .
9
4
Jadi, peluang terambilnya bola bernomor kurang dari 5 adalah .
9
Jawaban : B

34
http://aimprof08.wordpress.com

Anda mungkin juga menyukai