Anda di halaman 1dari 1

TUGAS MANDIRI 5

Tentukan volume dari Etana (cm3) pada suhu 650 K dengan tekanan 10 bar menggunakan
Persamaan Van der Waals dan Redlich Kwong! (Kerjakan menggunakan metode Newton-Raphson
secara analitis dengan Ms Excel)

**Note: gunakan buku Smith van Ness untuk melihat bentuk umum dari persamaan Van der Waals
dan Redlich Kwong!

PERHATIKAN SEMUA KETENTUAN INI DENGAN BENAR!


• Kerjakan soal-soal tersebut dengan menggunakan MS Excel  save dalam .xlsx dengan format nama file:
Kelas 3b/3d_nama depan_t5
**tiap no. soal dikerjakan dalam sheet yang berbeda (total ada 2 sheet,tiap sheet diberi nama persamaan Van
der Waals dan Redlich Kwong sesuai persamaan yang dikerjakan.
Contoh:
untuk kelas 3d, nama Ayunda 3d_ayunda_t5.xlsx
• Deadline: silakan dilihat di LMS

JADI, TOTAL ADA “1 FILE MS EXCEL (2 SHEET)” YANG DIKUMPULKAN DI LMS

Anda mungkin juga menyukai