Anda di halaman 1dari 1

UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS (FEB)


UNIVERSITAS ISLAM NAHDLATUL ULAMA’ JEPARA
TAHUN AKADEMIK 2020-2021

Hari/Tanggal :
Selasa/10 Agustus 2021 Jam : 08.00-16.00 WIB

Mata Kuliah : IFRS (Kelas AA dan AB) Dosen : Fitri Ella Fauziah, SE, MSi

Catatan : 1. Sifat Ujian : OPEN BOOK

2. Bacalah perintah / soal dengan seksama

3. Kecurangan dalam bentuk apapun berakibat nilai 0

4. Dilarang menggunakan HP/smartphone/laptop untuk komunikasi maupun alat hitung

5. Silahkan berdoa sebelum mengerjakan

(PSAK 30)

1. Dalam paragraph 20 dinyatakan bahwa “Tingkat diskonto yang digunakan dalam perhitungan
kini dari pembayaran sewa minimum adalah suku bunga implisit dalam sewa, jika dapat
ditentukan secara praktis, jika tidak, digunakan suku bunga pinjaman incremental lessee.”
Jelaskan apa yang dimaksud dengan suku bunga implisit dalam sewa!

(PSAK 57)

2. Jelaskan perbedaan antara provisi dan liabilitas kontinjensi ! Berikan contoh !


3. Dalam paragraph 66 dinyatakan bahwa “Jika entitas terikat dalam suatu kontrak memberatkan,
maka kewajiban kini menurut kontrak tersebut diukur dan diakui sebagai provisi.”
Jelaskan apa yang dimaksud dengan kontrak yang memberatkan disertai dengan contoh !
4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan provisi restrukturisasi ! Berikan contoh !

Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai