Anda di halaman 1dari 4

DINAS PENDIDKAN PEMERINTAH KABUPATEN TANAH DATAR

UJIAN SEMESTER
TAHUN PELAJARAN 2010/2011
SMKN 1 LINTAU BUO Jl Raya Tigo Jangko telp (0752)777899

Program Keahlian : Teknik Konstruksi Batu beton


Standar Kompetensi : Pemeriksaan Bahan Bangunan
Hari/Tanggal : Kamis/9 Desember 2010
Waktu : 120 Menit
Jenis Soal : Pilihan Ganda (20 soal) dan Essay (3 Soal)
Semester/TP : Ganjil/ 2010-2011

SOAL OBJEKTIF
1. Untuk mengetahui banyaknya air yang dibutuhkan untuk membuat suatu adukan
beton , salah satu pengujian yang dilakukan adalah :
a. Pengujian kadar lumpur
b. Pemeriksaan Berat jenis Pasir
c. Pemeriksaan Kadar air Pasir
d. Pemeriksaan Zat Organik
e. Pemeriksaan berat jenis semen

2. Untuk mengetahui bahwa suatu pasir dapat dipakai untuk membuat adukan beton
maka dilakukan pemeriksaan :
a. Pemeriksaan kadar air dan berat jenis
b. Pemeriksaan Zat organic dan Kadar Lumpur
c. Pemeriksaan besar Butiran semen
d. Pemeriksaan jkuantitas Pasir
e. Pemeriksaan asal usul pasir

3. Diketahui tinggi alat Slump adalah 35 cm dan tinggi permukaan beton yang telah
dikeluarkan dari alat slump adalah 29 cm, maka angka Slump beton tersebut adalah :
a. 64 cm
b. 6 cm
c. -6 cm
d. 5 cm
e. 7 cm

4. Semen yang ada di pasaran dan digunakan untuk umum adalag semen :
a. Type I
b. Type II
c. Type III
d. Type IV
e. Type V
5. Alat dan bahan yang digunakan untuk pengujian kadar air pasir adalah, Kecuali :
a. Oven
b. Timbangan dengan ketelitian 0,1 gr
c. Desikator
d. Pasir
e. Ayakan

6. Diketahui Berat Pasir+wadah adalah 250 gr dan Berat pasir kering Oven adalah 245
gr, makan kadar air pasir tersebut adalah :
a. 2,04 %
b. 5 %
c. 0,5 %
d. 0,02 %
e. 15 %
7. Untuk pemeriksaan berat jenis pasir , alat dan bahan yang dibutuhkan adalah ,
Kecuali :
a. Mangkok porselin
b. Gelas ukur
c. Timbangan
d. Pasir
e. Cetakan beton

8. Kenapa pasir yang ada dipantai/laut tidak dapat digunakan untuk pembuatan
adukan semen :
a. Karena terlalu banyak mengandung air
b. Permukaannya yang licin dan mengkilat
c. Mengandung zat organic yang dapat merusak bangunan
d. Butirannya sangat halus
e. Susah mengambilnya

9. Diantara bahan bangunan berikut ini yang bukan berasal dari pabrik adalah :
a. Keramik
b. Semen
c. Atap seng
d. Batu kali
e. Cat

10. Dalam pembuatan beton uji Pekerjaan dan pengujian yang dilakukan adalah,
Kecuali :
a. Mencampuri beton digunakan alat pencampur
b. Pengujian konstan beton (Pengujian Slump)
c. Pengujian berat jenis beton segar (BJ beton Segar)
d. Pembuatan benda Uji
e. Pembutan Kotak uji
11. Dalam suatu pemeriksaan beton segar diketahui Berat Literan 200 gr , berat lBeton
dalam literan 1700 gr dan berat air dalam literan 1300 gr, maka Berat Jenis Beton
segar adalah :
a. 1,36
b. 136
c. 11
d. 100
e. 0,36

12. Untuk penggunaan semen yang menuntut persyaratan kekuatan awal yang tinggi
digunakan semen :
a. Type I
b. Type II
c. Type III
d. Type IV
e. Type V

13. Diantara keuntungan konstruksi beton disbanding konstruksi lainnya adalah,


Kecuali :
a. Ekonomis yaitu bahan dasar mudah didapat
b. Mampu menerima kekuatan tekan
c. Dapat dibentuk sesuai keinginan
d. Tahan terhadap temperature tinggi
e. Kemampuan menerima kuat tarik rendah

14. Bahan bangunan yang termasuk agregat halus adalah :


a. Pasir
b. Kerikil
c. Batu kali
d. Batu bata
e. Keramik

15. Diketahui dari suatu pemeriksaan Kadar Lumpur pasir, Pasir yang diambil pertama
beratnya 100 gr dan berat pasir kering setelah dicuci adalah 95,3 gr. Maka kadar
lumpur dari pasir tersebut adalah :
a. 1,626 %
b. 4,272 %
c. 4,931 %
d. 3,6 %\
e. $,231 %

16. Yang dimaksud dengan Berat isi Pasir adalah :


a. Berat pasir sebanyak 1 Liter
b. Berat pasir setelah diayak
c. Perbandingan antara berat satuan benda dan isinya yang biasanya dinyatakan
dalam satuan Kg/Ltr atau Kg/m³
d. Berat pasir setelah dikering Oven
e. Berat pasir setelah dicuci kering

17. Maksud dari campuran Beton dengan perbandingan 1 : 2 : 3 adalah :


a. 1 karung semen + 2 Gerobak Pasir + 3 Gerobak Kerikil
b. 1 Bak Pasir + 2 Bak semen + 3 Bak kerikil
c. 1 zak semen + 2 bak kerikil + 3 bak Pasir
d. 1 Bak semen + 2 Bak Pasir + 3 Bak Kerikil
e. 1 Kerikil + 2 Pasir + 3 semen

18. Bahan bangunan berikut ini yang terletak di bangunan bawah adalah :
a. Batu kali
b. Kuzen
c. Atap seng
d. Keramik
e. Cat

19. Fungsi utama Pintu dalam sebuah bangunan adalah :


a. Sarana penerangan alami dari ruangan satu ke ruangan lain
b. Sarana sirkulasi manusia dari ruang satu ke ruang lain
c. Membantu pertukaran udara
d. Membantu agar ruangan tidak terlalu panas
e. Untuk keindahan bangunan

20. Bahan untuk membuat pintu dan jendela adalah :


a. Kayu
b. Beton
c. Baja
d. Aluminiun
e. A, b, c dan d benar

SOAL ESSAY :
1. Tuliskanlah langkah kerja pengujian kadar lumpur pasir
2. Apakah yang dimaksud dengan :
a. Kadar air pasir
b. Berat jenis Pasir
c. Angka Slump beton
3. Tuliskanlah cara kerja pembuatan beton uji

= Selamat Bekerja =

Anda mungkin juga menyukai