Anda di halaman 1dari 4

Perhatikan data transaksi berikut :

Nyonya Wati membuka usaha jasa penginapan yang di beri nama Penginapan Jaya Indah.
Nyonya Wati pemilik tunggal perusahaan penginapan tersebut. Selama 1 Bulan pertama
terjadi transaksi sebagai berikut :

1 Mei 2020 : Nyonya Wati menginvestasikan uangnya sebesar Rp. 350.000.000

5 Mei 2020 : Di beli perlengkapan kantor secara kredit sebesar Rp. 3.500.000

10 Mei 2020 :Nyonya Wati membeli tanah di dekat penginapannya secara tunai seharga
Rp.

300.000.000

15 Mei 2020 : Di terima pendapatan sewa kamar dari 15 orang, setiap orang sebesar

Rp. 500.000

20 Mei 2020 : Di bayar utang atas transaksi pembelian perlengkapan ( pada tanggal 5
Mei

2020 ) sebesar Rp. 1.000.000

25 Mei 2020 : Di bayar beban sewa kantor sebesar Rp. 4.000.000

27 Mei 2020 : Di beli peralatan kantor secara tunai sebesar Rp. 5.000.000

31 Mei 2020 : Nyonya Wati mengambil uang kas perusahaan untuk keperluan pribadinya

sebesar Rp. 300.000

Di tanya :

A. Buatlah PERSAMAAN AKUNTANSI ( ULANGAN HARIAN/ NILAI UH )


B. Buatlah LAPORAN KEUANGAN ( LAP. LABA/ RUGI, LAP. PERUBAHAN MODAL,
NERACA ) ( NILAI TUGAS )
1. Buatlah PERSAMAAN AKUNTANSI

Perusahaan Jasa Penginapan “Penginapan Jaya Indah”

Tabel Persamaan Akuntansi

Periode Mei 2020

(Rp.000) (dalam rupiah)

TANGGAL AKTIVA PASIVA KETERANGAN


KAS PERLENGKAPAN PERALAT AKTIVA UTANG MODAL
AN TETAP
(TANAH)
1/5/2020 350.000 - - - - 350.000 Modal Awal
Usaha
5/5/2020 - 3.500 - - 3.500 - Pembelian
perlengkapan
secara kredit
SALDO 350.000 3.500 - - 3.500 350.000 -
10/5/2020 (300.000) - - 300.000 - - Pembelian
tanah secara
tunai
15/5/2020 7.500 - - - - 7.500 Pendapatan
Jasa
SALDO 57.500 3.500 - 300.000 3.500 357.500 -
20/5/2020 (1.000) - - - (1.000) - Bayar utang
perlengkapan
25/5/2020 (4.000) - - - - (4.000) Beban sewa
kantor
SALDO 52.500 3.500 - 300.000 2.500 353.500 -
27/5/2020 (5.000) - 5.000 - - - Pembelian
peralatan
kantor
31/5/2020 (300) - - - - (300) Prive Nyonya
Wati
SALDO 47.200 3.500 5.000 300.000 2.500 353.200 -
355.700 355.700 TOTAL
Kesimpulan :

Tabel susunan persamaan akuntansi dari Perusahaan Jasa Penginapan “Penginapan Jaya
Indah” milik Nyonya Wati dalam periode bulan Mei 2020 sudah benar dengan total akhir
aktiva Rp355.700.000 dan Pasiva Rp355.700.000 , sehingga persamaan dapat dinyatakan
seimbang.

2. Buatlah LAPORAN KEUANGAN ( LAP. LABA/ RUGI, LAP. PERUBAHAN MODAL,


NERACA

A. LAPORAN KEUANGAN LABA/RUGI (BENTUK SINGLE STEP)

Jasa Penginapan “Jaya Indah”

Laporan Laba/Rugi

Per 31 Mei 2020

Pendapatan :

Pendapatan Jasa Rp7.500.000

Jumlah Pendapatan Rp7.500.000

Beban-beban :

Beban Sewa Rp4.000.000

Jumlah Beban Rp4.000.000 -

Laba bersih Rp 3.500.000


B) LAPORAN PERUBAHAN MODAL

Jasa Penginapan “Jaya Indah”

Laporan Perubahan Modal

Per 31 Mei 2020

Modal Awal Rp. 350.000.000

Laba Bersih Rp. 3.500.000

Prive Ny.Wati Rp. 300.000 -

Tambahan Modal Rp. 3.200.000 +

Modal Ny. Wati per 31 Mei 2020 Rp.353.200.000

C) LAPORAN NERACA (SKONTRO)

Jasa Penginapan “Jaya Indah”


Laporan Neraca
Untuk Periode Yang Berakhir 31 Mei 2020
Aktiva Pasiva

Aktiva Lancar Utang


Kas Rp 47.200.000 Utang Usaha Rp 2.500.000
Perlengkapan Rp 3.500.000 +
Total Rp50.700.000 Modal
Modal Ny. Wati Rp353.200.000 +
Aktiva Tetap
Peralatan Rp 5.000.000 Jumlah Pasiva Rp355.700.000
Tanah Rp300.000.000 +
Total Rp305.000.000

Jumlah Aktiva Rp355.700.000

Anda mungkin juga menyukai