Anda di halaman 1dari 5

1.

Zat kimia yang digunakan untuk menyemprot area hambatan pada


bioautografi overlay adalah Tetrazolium Klorida

2. Coliform adalah golongan bakteri yang terdiri atas bakteri fekal dan
non-fekal. Yang dimaksud dengan bakteri fekal adalah
Mikroorganisme yang berasal dari tinja manusia dan hewan

3. Koefisien fenol ditentukan dengan membagi pengenceran tertinggi


fenol dan antimikroba yang mematikan mikroorganisme dalam
10 menit tetapi tidak mematikan dalam 5 menit

4. Pengendalian mikroorganisme dapat dapat dilakukan dengan proses


disinfeksi menggunakan bahan kimia. Disinfeksi dapat dilakukan
terhadap pakaian dan alat rumah tangga. Apakah bahan yang
digunakan untuk mendisinfeksi barang tersebut?
Surfaktan
Peroksida
Alcohol
5. Berdasarkan tabel berikut maka dapat diketahui bahwa nilai dari ALT
bakteri tersebut adalah ... koloni/gram

61 x 10^3
31 x 10^4
60,5 x 10^3
20 x 10^4

6. Skrining dalam pencarian kandidat antimikroba terbagi menjadi 2 tahap


yaitu skrining primer dan skrining sekunder yang termasuk dalam tahap
skrining primer adalah Menumbuhkan mikroorganisme yang di dapat

7. Escherichia coli dengan pewarnaan gram akan tampak pada mikroskop


sebagai Gram negative, bentuk batang pendek, warna merah
8. Dilakukan uji cemaran ALT bakteri terhadap sampel bakso dan
diperoleh data seperti tabel berikut ini. Berapakah nilai ALT?

13 X 10^2

9. Metode yang digunakan untuk mendeteksi bercak pada kromatogram


hasil KLT yang mempunyai aktivitas antibakteri, antifungi dan antivirus
adalah metode Biautografi

10. Bahan yang hanya berfungsi untuk menghambat pertumbuhan bakteri


adalah Bakteriostatik

11. Metode yang dapat menguji lebih dari bakteri dalam 1 cawan petri
adalah……….
Ditch-plate technique

12. Jika pada hasil percobaan uji Angka Lempeng Total (ALT)
kapang/khamir tidak ada pertumbuhan pada semua cawan, maka cara
pelaporan ALT adalah……..
<1 x faktor pengenceran terendah

13. Tanaman memiliki aktivitas sebagai antimikroba karena


Menghasilkan metabolit sekunder

14. Gambar ini adalah koloni Staphylococcus aureus pada media selektif.
Apakah media selektif yang digunakan pada pengujian tersebut?
VJA

15. Salah satu uji biokimia pada identifikasi Escherichia coli adalah uji citrat
(C), sampel dinyatakan positif uji citrate apabila…….….
Terjadi pertumbuhan dan media berubah warna menjadi biru

16. Metode sensitivitas mikroorganisme yang digunakan untuk sampel


yang kental adalah Sumuran

17. Uji indol pada identifikasi Escherichia coli dinyatakan positif apabila
terbentuk cincin warna Merah

18. ALT Kapang/khamir apabila diperoleh data jumlah koloni untuk suatu
sampel seperti yang tercantum pada tabel berikut adalah………..

< 13 x 10^1
19. Pengujian potensi antibiotik menggunakan striplastik yang
mengandung bahan anti mikroorganisme merupakan metode E-Test

20. Metode yang digunakan untuk menentukan MIC dan MBC adalah
metode Dilusi cair

21. Uji deretan tabung yang menyuburkan pertumbuhan koliform sehingga


diperoleh nilai untuk menduga jumlah koliform dalam sampel yang di uji
adalah metode MPN

22. Staphylococcus aureus merupakan bakteri berbentuk coccus gram


positif, ini berarti dengan pewarnaan gram akan kelihatan berwarna
Ungu

23. Penyakit yang disebabkan oleh mikroorganisme dapat terjadi apabila


mengkonsumsi produk yang sudah terkontaminasi mikroorganisme
yang kemudian berlipat ganda dalam tubuh. Apakah istilah untuk
peristiwa tersebut Infeksi

24. Koloni cembung, warna kuning emas, media berubah menjadi kuning
terang merupakan ciri-ciri Staphylococcus aureus apabila diinokulasi
pada media selektif MSA

25. Suatu sampel pembersih lantai diuji aktivitasnya sebagai desinfektan


dan diperoleh data seperti tabel berikut. Koefisien fenol untuk sampel
tersebut adalah………….

0,28
26. Bahan kimia yang digunakan untuk sterilisasi pada jaringan hidup
adalah Antiseptika

27. 9Pengujian yang dilakukan untuk menghitung total cemaran bakteri


pada produk obat dan pangan adalah ALT

28. Jika suatu sampel diinokulasikan ke media EMBA, diinkubasi selama 1


x 24 jam pada suhu 37 oC dan ditemukan koloni berwarna hitam pada
bagian tengah dengan atau tanpa hijau metalik di media. Berdasarkan
ciri-ciri tersebut maka diduga sampel tersebut mengandung bakteri
Escherichia coli
29. Pengujian aktivitas tanaman sebagai antivirus menggunakan larutan
pengencer…………..
Air steril
Telur berembrio

30. Media pertumbuhan yang digunakan pada pengujian MPN dan


sekaligus sebagai media enrichment untuk Escherichia coli adalah Mac
Conkey Broth

31. Produk pangan meskipun sudah melalui proses pemanasan masih


dapat menyebabkan gangguan kesehatan karena mengandung bahan
berbahaya yang berasal dari kontaminasi mikroorganisme. Apakah
bahan yang tersebut Toksin

32. Media pertumbuhan yang digunakan untuk pengujian aktivitas tanaman


sebagai antifungi adalah Eosin Methylen Blue Agar

33. Pengawasan mutu dan keamanan produk obat dan pangan harus
dilakukan untuk menjaga keselamatan masyarakat karena sediaan
dapat rusak secara mikrobiolgis. Apakah deskripsi rusak yang
dimaksud Ditemukan mikroorganisme pathogen pada konsentrasi rendah

34. Mc. Farland adalah larutan yang terdiri dari 2 senyawa kimia yang
menghasilkan kekeruhan dan digunakan sebagai pembanding dalam
pembuatan suspense mikroba. Apakah nama kedua senyawa tersebut?
BaCl¬2 1,0% dan H2SO4 1,0%

Anda mungkin juga menyukai