Anda di halaman 1dari 3

MENU FILE

NO NAMA FUNGSI
1 New Untuk membuat program baru
2 Open Untuk membuka dokumen yang pernah dibuat
3 Save Untuk menyimpan program dengan nama yang sama
4 Save as Untuk menyimpan program dengan nama yang lain
5 Save all Untuk menyimpan semua program yang ada di layar
6 Change dir Mengubah drive aktif untuk penyimpanan dan pemanggilan file
7 Print Untuk mencetak
8 Printer setub Untuk mengatur printer
9 DOS shell Masuk ke DOS untuk sementara untuk kembali ke turbo packal
ketik exit kemudian enter
10 Exit Untuk keluardari Turbo Pascal

MENU EDIT
NO NAMA FUNGSI
1 Undo Untuk mengembalikan yang terhapus terakhir
2 Redo Untuk menghapus kembali yang ada di Undo
3 Cut Untuk menghapus blok untuk dipindah ke tempat lain
4 Copy Untuk mengcopy blok
5 Paste Untuk menampilkan isi dari cut atau copy blok
6 Clear Untuk menghapus teks
7 Show clipboard Untuk menempilkan isi keyboard

MENU SEARCH
NO NAMA FUNGSI
1 Find Mencari text
2 Replace Mengganti text yang dicari
3 Search again Mencari kembali kata yang telah dicari
4 Go to line number Untuk langsung menuju kebaris yang dimaksud
5 Show last compiler error Untuk menujukkan kesalahan kompilasi yang terakhir
6 Find error Untuk mencari kesalahan
7 Find procedure Untuk mencari procedure yang dimaksud

MENU RUN
NO NAMA FUNGSI
1 Run Untuk menjalankan / mengekskusi program
2 Step over Melompati pemanggil sub rutin
3 Trace into Melacak kedalaman sub rutin
4 Go to cursor Mengeksekusi program sampai posisi kursor
5 Program reset Menghentikan pembetulan
6 Paranmeters Untuk menjalankan program parameter
MENU COMPILE
NO NAMA FUNGSI
1 Compile Untuk mengkompile file
2 Make Untuk mengkompile secara otomatis
3 Build Untuk mengkompile pascal
4 Destination Memory
5 Primary file Untuk memberi file kunci
6 Clear primary file Untuk menghilangkan file kunci
7 Information Untuk menyampaikan informasi

MENU DEBUG
NO NAMA FUNGSI
1 Breakpoints Untuk mengatur suatu baris sebagai breakpoint
2 Call stack Menampilkan isi tumpukan
3 Register Untuk menampilkan informasi CPU
4 Watch Untuk menampilkan jendela watch
5 Output Untuk menampilkan output program
6 User screen Untuk melihat hasil program yang telah compile dan kita run
7 Evaluate/modify Melakukan perhitungan/mengubah nilai pengubah
8 Add watch Menambahkan ungkapan pada jendela watch
9 Add breakpoint Untuk menambah breakpoin

MENU TOOLS
NO NAMA FUNGSI
1 Messages Untuk menampilkan jendela pesan kesalahan
2 Go to next Untuk lanjut keberis selanjutnya
3 Go to previous Untuk kembali kebaris sebelumnya
4 Grep

MENU OPTIONS
NO NAMA FUNGSI
1 Compiler Untuk mengetahui eadaan dokumen pascal yang sudah dicompile
2 Memory sizes
3 Linker Untuk membuat linker
4 Debugger Untuk membuat folder
5 Directories Untuk menampilkan direktory/folder
6 Tools
7 Environment
8 Open Untuk membuka dokumen pascal yang berektension CFG
9 Save Untuk menyimpan dengan format CFG
10 Save as Untuk menyimpan dengan nama baru dengan format CFG
MENU WINDOW
NO NAMA FUNGSI
1 Tile Untuk mengatur tampilan agar semua file terlihat
2 Cascade Untuk mengatur tampilan secara bertingakat
3 Close all Untuk menutup semua dokumen yang sedang aktif
4 Refresh display
5 Size/Move
6 Zoom
7 Next
8 Previous
9 Close
10 List

MENU HELP
NO NAMA FUNGSI
1 Contents
2 Index Untuk menampilkan berdasarkan index
3 Topik search Untuk menempilkan/mencari per topik
4 Previous topic
5 Using help Untuk menggunakan fasilitas help
6 Files
7 Compiler directives Untuk compiler directifes
8 Reserved words Untuk kata khusus pascal
9 Standard units Untuk unit standar
10 Turbo Pascal Language Untuk bahasa turbo pascal
11 Error messages
12 About Untuk melihat versi program turbo pascal

Anda mungkin juga menyukai