Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA

DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 6 MARANGKAYU
Alamat : Jl. Samarinda – Bontang Km. 24 Desa Santan Ulu Kecamatan Marangkayu KP. 75382

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL TAHUN 2020/2021


Nama : Mata Pelajaran : Agama Kristen
Kelas : VIII A Hari / Tanggal : …………………….
Jam Pelaksanaan : 08.00-09.00 Guru Bidang Study : Marce Pakondo, S.P

1.Supaya kita memiliki dan dapat memelihara iman kepada Yesus Kristus,maka kita harus…
a. Kita perlu bergaul dengan orang lain
b. Mempercayainya dan mematuhi perintah – perintahNya
c. Kita mendengarkan kata-kata orang
d. Kita mematuhi perintah yang di tetapkan oleh pemerintah
2. Beriman berarti ……..
a. Rajin ke sekolah
b. Rajin ke pertemuan-pertemuan
c. Berpegang teguh pada pendapat kita masing-masing
d. Berpegang teguh pada keyakinan yang dimiliki karena hal itu dapat dipercaya dan
diandalkan
3. Salah satu tokoh Alkitab yang disebut Bapa segala orang beriman adalah …….
a. Yakub b. Daud
c. Abraham d. Semuel
4. Sifat Iman itu aktif artinya …….
a. Kita benar-benar yakin akan kebenaran firman Tuhan dan sungguh-sungguh
melaksanakannya dalam kehidupan sehari-hari
b. Selalu dilakukan
c. Selalu di ikuti
d. Tidak pernah terlambat mengikuti dan menjalankannya
5. Apa yang diperintahkan Tuhan kepada Nuh hambanya ….
a.Membuat rumah ibadah
b. Membuat mesba tempat mempersembahkan konban
c. Membuat bahtera
d. Mempersiapkan perlengkapan ibadah
6. Dalam ibrani 6:7-9 menuliskan tentang ….. yang telah menunjukkan imannya yang luar
biasa kepada Allah
a. Yakub dan Esau b. Kain dan Habel
c. Saul dan Daud d. Nuh dan Abraham
7. Ketika terjadi air bah hujan turun selama ……..
a. 80 hari b.50 hari
c. 40 hari d. 100 hari
8. Janji Allah kepada keturunan Abraham adalah …….
a.Memberikan kekayaan yang banyak
b. Menjadikan bangsa yang besar dan diberkati oleh Allah
c. Memberikan tempat tinggal yang makmur
d.Memberikan kesejahteraan
9. Berbagai rintangan dan kesulitan yang dihadapi oleh Abraham , puncak kesulitan itu
adalah ……..
a. Ketika Tuhan meminta Abraham mempersembahkan Isak sebagai kurban bagi-Nya
b. Kertika Tuhan menyuruh Abraham mempersembahkan lembuh tambunnya
c. Ketika Abraham sudah dinyatakan bahwa sudah tidak bisa memiliki keturunan
d. Ketika Abraham sudah tua dan belum di beri anak
10 Dalam kitab perjanjian baru ada dua peristiwa yang dapat diangkat sebagai contoh
dalam kaitannya dengan aspek percaya adalah ……
a. Kisah Nuh dan Abraham
b. Anak perempuan kanaan yang kerasukan setan dan hamba perwira roma yang
mengalami sakit keras
c.Cerita tentang Saulus yang dipakai oleh Tuhan menyampaikan firmann-Nya
d.Cerita tentang Musa yang dipili oleh Tuhan membebaskan bangsa Israel dari Mesir
11. Cara Paulus dalam memelihara iman-Nya adalah …..
a.Rajin ke gereja
b.Setia menjalankan peraturan-peraturan yang di perintahkan pemerintah
c.Mendengarkan apa saran dan perintah Nabi
d.Memiliki penguasaan diri, sabar dan tabah dalam penderitaan
12. Sebutan perisai Iman dalam Alkitab memiliki arti yaitu …….
a. Senjata Iman
b. Manusia beriman harus selalu mendekatkan diri kepada Allah dan melakukan kehendak-
Nya melalui doa
c. Mendengarkan saran-saran dan nasehat –nasehat dari pendeta
d. Menaati jadwal ibadah yang harus di ikuti dalam tata ibadah
13. Dalam matius 7:21 di situ Yesus telah mengatakan “Bukan setiap orang yang berseruh
kepda-KU , Tuhan,Tuhan akan masuk ke dalam kerajaan sorga melainkan Dia yang
melakukan kehendak Bapa-Ku di sorga” kehendak Bapa-Ku yang dimaksud oleh Yesus
adalah ……
a. Berteman dengan orang yang seiman
b. Rajin memberikan persembahan ke gereja
c. Setia berdoa dan membaca Alkitab
d. Rajin membantu orang yang meminta bantuan
14. Orang yang memelihara iman adalah mereka yang memiliki sikap berikut , kecuali …
a. Tidak mendengarkan bisikan-bisikan dari siapa pun
b. Bijaksana dalam memposisikan diri di tengah krisis yang sedang dihadapi
c. Tetap menghormati norma social dalam masyarakat
d. Menerima keterbatasannya sebagai manusia
15. Sebagaimana aturan dalam hokum taurat , beberapa hari setelah dilahirkan setiap bayi
laki-laki dibawah kebaid suci untuk dipersembahkan kepada Allah , Maria dan Yusuf
membawah bayi Yesus ke baid Allah ketika berumur ……..
a. 10 hari b. 15 hari
c. 12 hari d. 8 hari
16. Dalam segala keadaan sulit yang kita hadapi,jangan pernah putus asa , berpegang
tegulah pada pengharapan , kunci dari pengharapan itu adalah ……
a. bertekun dalam doa dan jangan berhenti berusaha
b. Jangan terpengaruh dengan pendapat orang lain
c. Pertahankan pendapatmu
d. Jangan dengar pendapat orang lain
17. Menurut-Mu apakah dibenarkan di hadapan Allah bila kita putus asa untuk melanjutkan
kehidupan dan memilih bunuh diri ….
a. Ya b. Tergantung penyebabnya
c. Tidak d. Ya asal dilakukan dengan senang hati tanpa paksaan
18. Rahasia keberhasilan menjalani hidup ini ada pesan Tuhan Yesus yang kedua yatu …..
a. Carilah apa yang menjadi kebutuhan hidupmu
b. Carilah harta duniawi sebanyak-banyaknya
c. Yang utama dalam menjalani kehidupan ini adalah carilah kerajaan Allah dan
kebenarannya
d. Carilah kesenangan di dunia selagi masih hidup
19. Dalam kitab Daniel ada 3 tokoh yang di buang ke dalam api karena memiliki iman dan
pengharapan kepada Tuhan ketika Nebukat Nesar menyuruh meninggalkan Tuhan-Ya ,
ketiga orang itu adalah ……
a. Sadrakh , Semuel, dan Yakub
b. Sadrakh, Mesakh, dan Abednego
c. Mesakh, Ruben, Yohanes
d. Abednego, Semuel dan Mesakh
20. Janji Tuhan kepada orang-orang yang berpengharapan kepada-nya adalah …… kecuali
a. Akan di beri kemegahan dunia
b. Tidak akan di kecewakan
c. Tidak akan dipermalukan
d. Memperoleh pertolongan-Nya
21. Pengganti Tuhan Yesus dalam menjalankan peranannya di dunia ketika secara fisik
sudah kembali kepada Bapa di surge adalah …….
a. Murid-murid-Ya b. Para Nabi
c. Pendeta d. Roh Kudus
22. Ketika Yesus masuk kedalam Baid Allah dan mendapati orang berjualan di halaman
baid Allah , penukar uang, pedang merpati sedang beraktifitas Yesus marah dan berkata …
a. Selamat pagi selamat menjalankan aktifitasnya
b. Selamat sore apa kabar semua
c. Ada tertulis rumah-Ku akan di sebut rumah doa , tetapi kamu menjadikannya sarang
penyamun
d. Menyrankan untuk tetap menjalankan aktifitasnya
23. Hari pentakosta artinya hari …..
a. Hari yang ke 40
b. Hari kedatangan Tuhan Yesus
c. Hari kebangkitan Tuhan Yesus
d. Hari keturunan Roh Kudus
24. Dalam Firman Tuhan ,Tuhan Yesus mengajarkan cara berdoa yang baik dan benar , cara
berdoa yang baik dan benar menurut Tuhan Yesus adalah …..
a. Masuklah ke dalam kamar-Mu ,tutuplah pintu dan berdoalah kepada Bapa-Mu di tempat
yang tersembunyi
b. Berdoalah di tempat umum supaya dilihat orang
c. Berdoalah di simpang-simpang jalan
d. Berdoalah di ruangan terbuka
25. Beribadah dalam persekutuan mempunyai dampak positif , dampak positifnya adalah…..
a. Bisa dikenal orang
b. Bisa bertemu orang
c. Membangun kebersamaan dan persekutuan
d. Bisa saling berkomunikasi dengan orang lain
26. Dalam Matius 21:22 berbunyi “ dan apa saja yang kamu minta dalam doa dengan
penuh kepercayaan kamu akan menerimanya” makna dari ayat ini adalah ….
a. Janji Tuhan bahwa doa yang kita panjadkan pasti di jawab
b. Bahwa doa kita akan di jawab oleh Tuhan dan kita akan menerima jawaban doa-doa kita
berdasarkan pertimbangan Allah
c. Janji Tuhan bahwa doa kita akan di dengarkan
d. Janji Tuhan bahwa doa kita di tunda dulu
27. Ibadah, berdoa, dan membaca Alkitab merupakan nafas hidup orang beriman , arti dari
pernyataan ini adalah …..
a. Beribadah, berdoa , dan membaca Alkitab tidak perlu
b. Beribadah, berdoa, dan membaca Alkitab bisa dilakukan bisa tidak
c. Beribadah,berdoa, dan membaca Alkitab dilakukan kalau ada waktu
d. Beribadah, berdoa, dan membaca Akitab wajib kita lakukan sebagai orang beriman
28. Maka Yesus dibawah oleh Roh ke padang gurun untuk dicobai iblis, Yesus dicobai iblis
berapa kali …..
a. 3 kali b. 5 kali
c. 4 kali d. 6 kali
29. Iblis mencobai Tuhan Yesus di padang gurun ketika berpuas selam a ……
a. 30 hari 30 malam b. 40 hari 40 malam
c. 120 hari d. 1 bulan
30. Iblis membawah-Nya pula ke atas gunung yang sangat tinggi dan memperlihatkan
kepada-Nya semua kerajaan dunia dengan kemegahannya dan berkata kepadanya “ Semua
itu akan ku berikan kepada-Mu , jika Engkau sujud menyembah Aku” ini adalah cobaan
yang di berikan Iblis kepada Yesus yang ke berapa kalinya ……
a. 2 kalinya b. 1 kalinya
c. 3 kalinya d. 4 kalinya

JAWABLAH PERTAYAAN DI BAWAH INI!


1. Sebutkan bunyi urutan cobaan yang di berikan iblis kepada Tuhan Yesus!
2. Jika kita pergi beribadah kita di ajari supaya bersikap yang baik ,jelaskan sikap yag
di maksud !
3. Kamu pernah mendengar pesan Tuhan Yesus tentang kekuatiran , apa bunyi pesan
itu?
4. Apa yang perlu kita lakukan agar kita, tidak kuatir atau putus asa dalam menjalani
hidup ini ?
5. Siapa Roh kudus itu ?

Anda mungkin juga menyukai