Anda di halaman 1dari 4

SOAL KUIS 4 M-4

KAPITA SELEKTA
BELAJAR SESUAI CARA KERJA OTAK

01. Spesi berikut yang kulit terluarnya ns2 05. Diberikan struktur vitamin D2 dan D3
np4
adalah….
(A) 7N
(B) 15P–
(C) 17Cl+2
(D) 20Ca2+
(E) 26Fe3+

02. Elektrolisis larutan Au(NO3)3 dengan


menggunakan elektroda positif seng dan
elektroda negatif besi maka reaksi yang Pernyataan yang benar mengenai kedua
terjadi adalah … vitamin tersebut adalah….
(A) Emas melapisi seng (A) Memiliki rumus molekul yang sama
(B) Massa elektroda negatif berkurang (B) Karena memiliki gugus hidoksi maka
(C) Terbentuk ion besi (II) dalam larutan kedua vitamin ini larut dalam air
(D) Terbentuk ion seng dalam larutan (C) Kedua vitamin tersebut tidak larut
(E) Di Anoda terjadi reaksi, dalam air
2H2O → O2 + 4 H+ + 4e (D) Dapat berpolimerisasi membentuk
protein melalui ikatan glikosidik
03. Pernyataan yang benar mengenai ion CH3- (E) Kedua vitamin tersebut merupakan
adalah…. (1H, 6C) senyawa jenuh
(A) Terdapat dua pasangan elektron bebas
(B) Memiliki 9 elekron 06. Jika sepotong kecil logam natrium
(C) Orbital hibrida atom pusat sp2 dimasukkan dalam air maka yang terjadi
(D) Bentuk geometrinya trigonal planar adalah….
(E) Dapat bertindak sebagai basa Lewis (A) air bertindak sebagai oksidator
(B) air mereduksi natrium
04. Senyawa dengan rumus C5H12O dapat (C) larutan yang terbentuk memerahkan
dioksidasi menjadi keton. Dengan uji lakmus
iodoform memberikan endapan kuning (D) larutan yang terbentuk dapat
yang berbau khas. Senyawa tersebut dinetralkan oleh NaOH
adalah…. (E) reaksi tersebut bersifat endoterm
(A) Etoksi propana
(B) 2 – pentanol 07.Volume H2 (RTP) yang diperlukan untuk
(C) 3 – pentanol bereaksi dengan 5,80 g Fe3O4 untuk
(D) 3 – metil – 1– butanol menghasilkan Fe dan H2O (Fe = 56 ; 1 mol
(E) 2 – metil – 2– butanol gas = 24 L ) adalah….
(A) 1,1 L
(B) 2,4 L
(C) 4,8 L
(D) 8,8 L
(E) 9,6 L
08. Diberikan reaksi 2N2O5 → 4NO2 + O2. Jika (C) 2Cl2(g)+O2(g) ↔2Cl2O(g) ∆H=+150 kJ
laju pembentukan gas NO2 adalah 8 x10 -4 (D) N2(g) + 3 H2 ↔ 2 NH3(g) ∆H = - 92 kJ
M/s, laju penguraian gas N2O5 adalah…. (E) C(s)+ ½ O2(g) ↔ CO(g) ∆H = - 110 kJ
(A) 8 x 10 -4 M/s
(B) 4 x 10 -4 M/s 11. CaC2 bereaksi dengan air dengan
(C) 2 x 10 -4 M/s ∆H= - 128 kJ, dengan reaksi
(D) 3,2 x 10 -3 M/s CaC2(s) + 2H2O(l) → C2H2(g) Ca(OH)2.
(E) 6,4 x 10 -3 M/s Jika dihasilkan 2,08 kg gas asetilen (gas
etuna) maka akan dihasilkan kalor
09. Diketahui grafik untuk reaki sebanyak….
X (g) + Y(g) ↔ Z(g) (A) 2560 kJ
Z (B) 5120 kJ
K
p (C) 10240 kJ
(D) 20480 kJ
(E) 24000 kJ

12. Sebanyak 4 gram cuplikan NaOH


dilarutkan dalam air hingga memiliki
volume 500 ml. Sebanyak 25 ml larutan
T tersebut ditirasi dengan larutan HNO3 0,1
M. Ternyata diperlukan 40 ml larutan
Pernyataan yang benar adalah .... HNO3 untuk mencapai titik ekivalen.
(A) X(g) + Y(g) ↔ Z(g) bersifat Kadar NaOH dalam cuplikan tersebut
eksoterm adalah….
(B) Produk (Z) lebih banyak dihasilkan (A) 16 %
pada T rendah daripada T tinggi. (B) 32 %
(C) Pada suhu konstan, jika volume (C) 48 %
wadah diperkecil maka reaksi akan (D) 64 %
bergeser ke arah reaktan (E) 80 %
(D) Harga Kp tidak dipengaruhi oleh
suhu 13. Ion berikut yang mengalami hidrolisis
(E) Persen hasil makin banyak jika suhu dalam air adalah
diperbesar (A) Ba2+
(B) Na+
10. Pada masing-masing reaksi (C) SO42–
kesetimbangan pada pilihan jawaban di (D) NH4+
bawah dilakukan perubahan secara (E) NO3–
terpisah:
(1) volume diturunkan pada suhu tetap 14. Diketahui suatu sel galvani
(2) Suhu dinaikkan pada tekanan tetap Pt/Y2+(aq), Y3+(aq // XO4-(aq), X2+(aq),
Diantara reaksi berikut yang H+(aq)/Pt
menghasilkan produk lebih banyak Pt/Y3+(aq), Y2+(aq Eo = + 0,77
adalah….. V Pt/ XO4-(aq), X2+(aq) Eo = + 1,52
(A) S(s) + O2(g) ↔ SO2(g) ∆H = - 300 kJ V Ketika sel beroperasi, pernyataan
(B) NaOH(s) ↔ NaOH(aq) ∆H = +50 kJ berikut yang benar adalah….
(A) Jumlah X2+ berkurang
(B) Y2+ dioksidasi oleh XO42-
(C) pH di elektrode negatif bertambah
(D) Jika 5 mol XO4- direduksi maka
ditangkap 10 mol elektron.
(E) potensial standar sel adalah 2,29 V

15. Jika diketahui masing masing nilai tetapan


kesetimbangan. Ka untuk asam lemah
berikut: HClO = 3 . 10-5 ; HNO2 = 4 . 10-4 ;
HCOOH = 2. 10-4; CH3COOH = 2.10-5 dan
HCN = 5.10-10 maka larutan berikut yang
memiliki pH tertinggi adalah….
(A) NaClO
(B) NaNO2
(C) HCOONa
(D) CH3COONa
(E) NaCN

Anda mungkin juga menyukai