Anda di halaman 1dari 17

BAGAN ANATOMI DAN FUNGSI SISTEM

REPRODUKSI

Bu Trimar
Handayani,Ns,M.Biomed
SITI KIRANA (P1337421021119)
SISTEM REPRODUKSI PRIA
BERIKUT ADALAH NAMA-NAMA
SERTA FUNGSI DARI TIAP ORGAN.
EKSTERNAL
• PENIS BERFUNGSI SEBAGAI SALURAN KENCING ATAU URINE
SEKALIGUS TEMPAT KELUARNYA SPERMA.
• SKROTUM BERPERAN UNTUK MENJAGA SUHU TESTIS AGAR SESUAI
UNTUK MEMPRODUKSI SPERMA. PADA SKROTUM TERDAPAT DUA
BUAH TESTIS.
• TESTIS ADALAH ALAT KELAMIN BAGIAN DALAM. FUNGSINYA
ADALAH UNTUK MEMPRODUKSI SPERMA DAN HORMON
TESTOSTERON.
• EPIDIDIMIS MERUPAKAN SALURAN YANG KELUAR DARI TESTIS.
FUNGSINYA ADALAH SEBAGAI TEMPAT PENYIMPANAN SPERMA
SEMENTARA.
INTERNAL

1. TESTIS
TEMPAT SPERMATOZOA,HORMON TESTOSTERON,DAN KELENJAR ENDOKRIN DI BENTUK

2. DUKTUS
-EPIDIDIMIS :SALURAN PENGHANTAR, PENGATUR SPERMA DAN PRODUKSI SEMEN

-DEFERENS : LANJUTAN DARI EPIDIDIMIS KE KANDUNG KEMIH

-EJAKULATORIS : DARI DEFERENS KE URETRA

3. KELENJAR ACCESORIUS

-VECISA SEMINALIS : SEKRESI SEMEN


-KELENJAR PROSTAT : KELENJAR OTOT YANG MELINGKARI URETRA
-KELENJAR BULBOLECTALIS : SEKRESI MUCUS KE URETRA → MENETRALISIR URINE
• SALURAN URETRA ADALAH SALURAN YANG TERDAPAT DALAM PENIS DAN
MERUPAKAN AKHIR DARI SALURAN REPRODUKSI. PERANNYA ADALAH
SEBAGAI SALURAN KELUARNYA SPERMA DAN URINE.
• VESIKULA SEMINALIS MERUPAKAN KELENJAR YANG MENGHASILKAN ZAT
YANG BERISI BASA (ALKALI), FRUKTOSA (GULA MONOSAKARIDA), HORMON
PROSTAGLANDIN, DAN PROTEIN PEMBEKUAN.
• KELENJAR PROSTAT TERLETAK DI BAWAH KANDUNG KEMIH. FUNGSINYA
ADALAH MENGHASILKAN CAIRAN YANG BERSIFAT ASAM.
• KELENJAR COWPER MENGHASILKAN LENDIR DAN CAIRAN BERSIFAT BASA.
FUNGSINYA ADALAH UNTUK MELINDUNGI SPERMA DENGAN CARA
MENETRALKAN URINE YANG MEMILIKI PH ASAM YANG TERSISA DALAM
URETRA. CAIRAN TERSEBUT JUGA MELAPISI URETRA UNTUK MENGURANGI
KERUSAKAN PADA SPERMA SELAMA EJAKULASI.
STRUKTUR DARI SPERMA YANG DIHASILKAN
OLEH LAKI-LAKI DAPAT DILIHAT PADA
GAMBAR DI BAWAH INI.
SISTEM REPRODUKSI WANITA
ORGAN REPRODUKSI WANITA
INTERNAL
• VAGINA ADALAH SALURAN YANG MENGHUBUNGKAN LINGKUNGAN LUAR
DENGAN RAHIM SEKALIGUS TEMPAT MENGALIRNYA DARAH MENSTRUASI
DAN SALURAN KELUARNYA BAYI.
➢ SEBAGAI JALAN INTERCOUSE,ALIRAN CAIRAN MENSTRUASI, JALAN LAHIR.
➢ PH VAGINA 4-5 SEBAGAI PROTEKSI INVAKSI KUMAN.

• UTERUS
TEMPAT BERKEMBANG EMBRIO
-TERDIRI ATAS 3 LAPISAN : FUNDUS UTERI, KORPUS UTERI DAN SERVIKS UTERI
-TERDIRI 3 LAPISAN : PERIMETRIUM, MYOMETRIUM DAN ENDOMETRIUM
ORGAN REPRODUKSI WANITA

EKSTERNAL
1. MONS VENERIS
2. LABIA MAYORA
-BAGIAN LUAR TERDAPAT RAMBUT, BAGIAN DALAM KELENJAR SEBASEA
-TERDIRI ATAS JARINGAN SARAF DAN URAT SARAF
3. LABIA MINURA
-LIPATAN MEDIAL MAYOR
-DUA LIPATAN KECIL DI BAGIAN DALAM LABIYA MAYORA
❖ KLITORISIS

- SYARAF SENSORIS
→TERLETAK DIATAS LABIA MINORA

❖ VESTIBULUM
-TERDAPAT MUARA DARI VAGINA
-RONGGA DIANTARA LABIA MINORA & PADA VESTIBULUM, BERMUARA URETRA,INTROITUS VAGINA,
KELENJAR BARTHOLINI, DAN 2 KELENJAR SKENE

❖ KELENJAR BATHOLINI
-MENGHASILKAN BANYAK MUCUS SAAT COITUS

❖ HIMEN
-LAPISAN TIPIS YANG MENUTUPI SEBAGIAN INTROITUS VAGINA
PERKEMBANGAN KONSEPSI

• KONSEPSI
PROSES PENYATUAN GAMET PRIA DAN WANITA YANG TERJADI DI DAERAH AMPULLA TUBA FALLOPI.
TAHAPAN KONSPSI :
1. OVULASI
2. INSEMINASI

• PEMBENTUKAN ZIGOT
SETIAP SEL INTI MENGANDUNG 46 KROMOSOM
• TUB FALLOPI
- MEMBAWA OVUM KE UTERUS
- TEMPAT FERTILISASI SEBELUMKE CAVUM UTERI
• OVARIUM
- TERDIRI DARI BAGIAN LUAR ( CORTEX DAN DALAM / MEDULLA)
- MEMPRODUKSI OVUM, HORMON ESTEROGEN DAN PROGESTERONE
• PEMBELAHAN SEL ( CLEAVAGE)
ZYGOTE MEMBELAH DIRI DENGAN CEPAAT DAN MEMBENTUK BOLA PADAT YANG TERDIRI DARI BEBERAPA
SEL KEMUDIAN BERJALAN MELALUI TUBA FALLOPI MENUJU CAVUM UTERI.
-BILA KELOMPOK SEL YANG DISEBUT DENGAN MORULA MENCAPI CAVUM UTERI MAKA TERBENTUKLAH “
INNER CELL MASS”.
-PADA STADIUM BLASTOSIS, MASS TERSEBUT DI BUNGKUS DENGAN SEL TROFOBLAS PRIMITIVE. DIDALAM
SEL TERSEBUT TERJADI PRODUKSI HORMON SECARA AKTIF SEJAK AWAL KEHAMILAN DAN JUGA
MEMBENTUK EPF ( EARLY PREGNANCY FACTOR) YANG MENCEGAH REJEKSI HASIL KONSEPSI.
- EMBRIO
YANG SEDANG BERKEMBANG MULAI MENGADAKAN DIFERENSI UNTUK MEMBENTUK MENJADI JANIN – PLASENTA DAN
SELAPUT KETUBAN.
• DIFERENSIASI EMBRIO MENJADI JARINGAN YANG AKAN MENJADI JANIN DAN PLASENTA TERJADI SESAAT SETELAH
KONSEPSI; OVUM YANG SUDAH DIBUAHI MEMBELAH DENGAN CEPAT SELAMA PERJALANANYA DI TUBA FALLOPI.
• IMPLANTASI ( NIDASI)
PADA STADIUM INI, ZYGOT HARUS MENGADAKAN IMPLANTASI UNTUK MEMPEROLEH NUTRISI DAN OKSIGEN YANG
MEMADAI. TERJADI PERKEMBANGAN “INNER CELL MASS” KEDALAM LAPISAN ECTODERMAL DAN ENDODEREMAL. DI
ANTARA KE DUA LAPISAN TERSEBUT TERBENTUK LAPISAN MESODERMAL YANG AKAN TUMBUH KELUAR UNTUK
MEMBENTUK MESODERM EKSTRA EMBRIONIK.
• PADA STADIUM INI TERBENTUK 2 RONGGA YAITU “ YOLK SAC” DAN CAVUM AMNION,KANTUNG AMNION BERASAL
DARI ECTODERM DAN YOL SAC DARI ENDODERM. PADA STADIUM INI , CAVUM AMNION MASIH AMAT KECIL.
• BATANG MESODERMAL AKAN MEMBENTUK TALI PUSAT. AREA EMBRIONIK YANG TERDIRI DARI ECTODERM- ENDODERM
AKAN MEMBENTUK JANIN
• CAVUM ANION SEMAKIN BERKEMBANG SEHINGGA MENCAPAI SAMPAI MENCAPAI DINDING BLASTOSIS. BAGIAN DARI
YOL SAC MENUTUP KEDALAM EMBRIO DAN SISSSANYA MEMBENTUK TABUNG YANG AKAN MENYATU DENGAN
TANGKAI MESODERMAL .

• PEMBULUH DARAH TERBENTUK DALAM MESODERM EMBRIONIK DAN MESODERM TROFOBLAS. EKSTENSI PEMBULUH
DAARAH DI DALAM TANGKAI PENGHUBUNG AKAN MEMBENTUK 2 ARTERI DAN 1 VENA DALAM TALI PUSAT.
• INDUNG TELUR MERUPAKAN TEMPAT KUMPULAN SEL YANG
DISEBUT FOLIKEL. DI DALAM FOLIKEL, SEL TELUR ATAU OVUM
DIKEMBANGKAN. FOLIKEL JUGA MENGHASILKAN HORMON
PEREMPUAN, YAITU ESTROGEN DAN PROGESTERON.
• RAHIM BERFUNGSI SEBAGAI TEMPAT BERKEMBANGNYA JANIN
SETELAH SEL TELUR DIBUAHI OLEH SEL SPERMA. DINDING RAHIM
(ENDOMETRIUM) BERPERAN DALAM PEMBENTUKAN PLASENTA.
SEL TELUR YANG DIHASILKAN DI INDUNG TELUR DISEBUT JUGA
SEBAGAI OVUM. OVUM TERMASUK KE DALAM ALECITHAL (TANPA
KUNING TELUR) DAN MENGANDUNG BUTIRAN KORTIKAL DAN
TROMBOSIT KUNING. STRUKTUR OVUM TERDIRI DARI MEMBRAN
VITELIN, ZONA PELUSIDA, DAN KORONA RADIATA.
MEMBRAN VITELIN ADALAH SELAPUT TIPIS TRANSPARAN
YANG MEMBUNGKUS SEL TELUR. SEMENTARA ITU, ZONA
PELUSIDA ADALAH MEMBRAN TRANSPARAN TEBAL YANG
TERLETAK DI ATAS MEMBRAN VITELIN. KORONA RADIATA
ADALAH MEMBRAN TEBAL TERLUAR YANG DIBENTUK OLEH
SEL-SEL FOLIKEL. KISTA BERISI CAIRAN TEMPAT OVUM
BERKEMBANG DIKENAL SEBAGAI FOLIKEL GRAFFIAN.
DAFTAR PUSTAKA

- EVELYN C.PIERRE. 1993, ANATOOMI DAN FUNGSI UNTUK PARAMEDIS,JAKARTA : GRAMEDIA


- HTTPS://DLSRIB.COM/DOWNLOAD/ANATOMI-DAN-FISIOLOGI-UNTUK-
PARAMEDISPDF5883961E645A78A1435C2AE PDF
- DRS.SYARIFUDDIN.2011.ANATOMI TUBUH MANUSIA, SALEMBA MEDIKA
- HTTPS://WWW.PDFDRIVE.COM/SYARIFUDDIN-ANATOMI-TUBUH-MANUSIAINTUK-
MAHASISWA-KEPERAWATAN-EDISI-2-INTRO-E58712414.HTML
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai