Anda di halaman 1dari 4

strategi dalam menyusun skala prioritas pada konteks akademik dan non-akademik

skala prioritas

menurut Merriam Webster, skala prioritas adalah sesuatu yang dirasa lebih
penting daripada hal lain yang harus dikerjakan atau diselesaikan terlebih
dahulu.
Dengan adanya skala prioritas, kita tahu mana kebutuhan yang harus didahulukan dan mana kebutuhan
yang harus ditunda terlebih dahulu

Menyusun skala prioritas

-tingkat urgensi

Urgensi ini berasal dari Bahasa inggris “urgent” yang artinya hal yang sangat penting atau keharusan
yang sangat mendesak untuk diselesaikan.

-kesempatan yang dimiliki

Ada sebuah pepatah yang mengatakn bahwa kesempatan itu hanya datang satu kali dalam seumur
hidup.

Jika memang kesempatan tersebut sulit datang, tidak menutup kemungkinan untuk mendahulukannya.
Berlaku sebaliknya, maka tinjaulah pilihan lain yang kesesmpatannya sedikit.

-pertimbangan masa depan

Di dalam menenetukan skala prioritas kebutuhan, pertimbangan ke masa depan sifatnya pada
kebutuhan jangka Panjang.

Menyusun skala prioritas

Menggunakan tabel yang diperkenalkan oleh Steven R. Covey

Lebih penting lebih mendesak kurang mendesak

Kurang penting

Kuadran I : kuadran yang mewakili kebutuhan yang paling penting dan mendesak untuk dilakukan

Kuadran II : kuadran yang mewakili kebutuhan yang penting tetapi kurang mendesak

Kuadran III : kuadran yang mewakili kebutuhan yang tidak terlalu penting namun mendesak

Kuadran IV : kuadran yang mewakili kebbutuhan yang tidak penting dan tidak mendesak
Langkah-langkah Menyusun skala prioritas

1. Menulis semua kebutuhan yang ada


2. Menyusun urutan kebutuhan berdasarkan tingkat kepentingannya
3. Membuat catatan kebutuhan alokasi dana yang ada
4. Memilih kebutuhan yang paling memberi manfaat secara optimal dari catatan yang ada
5. Memenuhi semua kebutuhan sesuai dengan daftar yang telah ditentukan

Cara Menyusun skala prioritas

1. Mempertimbangkan sesuatu dalam membeli sesuatu


2. Mengetahui kemampuan diri sendiri
3. Mengetahui kesempatan yang dimiliki
4. Memahami tingkat urgensi
5. Mempertimbangkan kebutuhan ke depan

Menurut Merriam Webster, skala prioritas adalah sesuatu yang dirasa lebih penting daripada hal lain
yang harus dikerjakan atau diselesaikan terlebih dahulu.

Kuadran I: kebutuhan yang paling penting dan mendesak untuk dilakukan

Kuadran II: kebutuhan yang penting tapi kurang mendesak

Kuadran III: kebutuhan yang tidak terlalu penting tetapi mendesak

Kuadran IV: kebutuhan yang tidak penting dan tidak mendesak

TINGKAT URGENSI

Urgensi artinya adalah sebuah kepentingan atau kebutuhan yang paling vital. Pada  perspektif
prioritas, urgensi merupakan sebuah  kebutuhan yang harus di penuhi terlebih dahulu. Maka
dari itu, cara menyusun skala prioritas adalah dapat  tentukan terlebih dahulu kebutuhan yang
urgen. Yang di letakkan di posisi pertama.
KEMAMPUAN DIRI

Sebaik dan setepat apapun kita menentukan sebuah pilihan, maka jika tidak
dibarengi dengan kemampuan yang memadai maka hal tersebut hanyalah sia-
sia.

Dalam hal penentuan prioritas, kemampuan diri merupakan sebuah tolak ukur


seberapa besar kemampuan kita untuk mendapatakan pilihan yang telah
ditentukan, baik dari segi keahlian atau usaha yang akan dilakukan lainnya.
KESEMPATAN YANG DIMILIKI

Adakalanya nya kita dihadapkan pada situasi dimana kesempatan hanya


datang sekali seumur hidup, aka pada saat itu skala prioritas kita terhadap
kesempatan patut didahulukan daripada prioritas lain.

PERTIMBANGAN MASA DEPAN

Ketika menentukan skala prioritas kebutuhan kita seringkali dihadapkan pada


pilihan yang sulit, agar tidak menyesal di masa yang akan datang maka
pertimbangan masa depan menjadi hal yang perlu dipikirkan.

Misalnya dalam menentukan jurusan kuliah setelah lulus sekolah, sebelum


menentukan jurusan kita harus terlebih dahulu mengetahui prospek masa
depan dari jurusan yang diinginkan.

KESIMPULAN

Skala prioritas adalah beragam daftar yang harus didahulukan terlebih dahulu dibanding
kebutuhan yang lain. Hal tersebut tentu memiliki faktor penyebab mulai dari lingkungan tempat
ia tinggal, strata sosialnya, dan lainnya. Dalam menyusun daftar prioritas memang harus berhati-
hati agar nantinya tidak menyesal di kemudian hari.

Bagi seorang mahasiswa, membuat skala prioritas juga merupakan hal yang sangat membantu
terutama saat membuat perencanaan jadwal kegiatan. Hal yang perlu diperhatikan juga adalah
kesehatan kesehatan diri.

Jika seluruh prosesnya berjalan baik, membuat perencanaan kegiatan akan jauh lebih baik karena
semua kegiatan yang dibutuhkan tersaji secara faktual.

Rafisqy ZGA. 2021. Skala Prioritas. Available from:

Mangarapian WMP, Nahdiyat I, Irawati HW. 2017. Manajemen Diri dan Waktu.
Available from:
Gie. 2021. Skala Prioritas. Available from:

Anda mungkin juga menyukai