Anda di halaman 1dari 6

Nama: Berida Kholiffatun Afiffah

Kelas: Farmasi 3/ 21484K008

MATERIAL SAFETY DATA SHEETS (MSDS)

KALIUM PERMANGANAS

1.1 Pengidentifikasi produk

No katalog :105080

Nama produk : Potassium permanganate ( kalium permanganat )


kristal ekstra murni

Nomor Registrasi REACH :Nomor registrasi tidak tersedia untuk bahan ini karena
bahan atau penggu naannya dibebaskan dari pendaftaran sesuai
dengan Pasal 2 peraturan REAC H (EC) No 1907/2006, tonase
tahunan tidak memerlukan pendaftaran atau pe ndaftaran
diantisipasi untuk batas waktu pendaftaran akan datang.

No-CAS :7722-64-

BAGIAN 2. Identifikasi bahaya

2.1 Klasifikasi bahan atau campuran

Klasifikasi (PERATURAN (EC) No 1272/2008)

Zat oksidasi, Kategori 2, H272

Toksisitas akut, Kategori 4, Oral, H302

Korosi kulit, Kategori 1C, H314

Toksisitas terhadap reproduksi, Kategori 2, H361d

Toksisitas pada organ sasaran spesifik - paparan berulang, Kategori 2, Penghirupan, Otak, H373

Bahaya akuatik akut atau jangka pendek, Kategori 1, H400

Bahaya akuatik kronis atau jangka panjang, Kategori 1, H410


2.2 Elemen label

Pelabelan (PERATURAN (EC) No 1272/2008)

Piktogram bahaya

Kata sinyal

Bahaya

Pernyataan Bahaya

H272 Dapat mengintensifkan api; pengoksidasi.

H302 Berbahaya jika tertelan.

H314 Menyebabkan kulit terbakar yang parah dan kerusakan mata.

H361d Diduga dapat merusak janin.

H373 Dapat menyebabkan kerusakan pada organ (Otak) melalui paparan yang lama atau
berulang jika terhirup.

H410 Sangat toksik pada kehidupan perairan dengan efek jangka panjang.

Pernyataan Kehati-hatian

Pencegahan

P221 Ambil segala langkah pencegahan untuk menghindari percampuran dengan zat-zat

yang mudah menyala, senyawa logam berat, asam dan basa.

P273 Hindarkan pelepasan ke lingkungan.

P280 Pakai sarung tangan pelindung /pakaian pelindung /pelindung mata/pelindung wajah.

Respons

P301 + P330 + P331 JIKA TERTELAN : Basuh mulut. JANGAN merangsang muntah.

P305 + P351 + P338 JIKA TERKENA MATA : Bilas dengan seksama dengan air untuk

beberapa menit. Lepaskan lensa kontak jika memakainya dan mudah melakukannya.
Lanjutkan membilas.

P308 + P310 Jika terpapar atau dikuatirkan: Segera hubungi SENTRA INFORMASI KERACUNAN
atau dokter/tenaga medis
BAGIAN 3. Komposisi Bahan

3.1 Bahan

Rumus :KMnO₄ (Hill)

No-EC :231-760-3

Massa molar :158,03 g/mol

Komponen berbahaya (PERATURAN (EC) No 1272/2008)

Nama kimia (Konsentrasi)

No-CAS Nomor registrasi Klasifikasi

Potassium permanganate (>= 80 % - <= 100 % )

7722-64-7 *)

Zat oksidasi, Kategori 2, H272

Toksisitas akut, Kategori 4, H302

Korosi kulit, Kategori 1C, H314

Toksisitas terhadap reproduksi, Kategori 2, H361d

Toksisitas pada organ sasaran spesifik - paparan berulang, Kategori 2, H37

Bahaya akuatik akut atau jangka pendek, Kategori 1, H400

Bahaya akuatik kronis atau jangka panjang, Kategori 1, H410

Faktor M: 10

BAGIAN 4. Tindakan pertolongan pertama pada kecelakaan (P3K)

4.1 Penjelasan mengenai tindakan pertolongan pertama

Saran umum

Pemberi pertolongan pertama harus melindungi dirinya.

Setelah terhirup: hirup udara segar. Panggil dokter.

Bila terjadi kontak kulit: Tanggalkan segera semua pakaian yang terkontaminasi.

Bilaslah kulit dengan air/ pancuran air. Segera panggil dokter.

Setelah kontak pada mata : bilaslah dengan air yang banyak. Segera hubungi

dokter mata. Lepaskan lensa kontak.

Setelah tertelan: beri air minum kepada korban (paling banyak dua gelas), hidari

muntah (resiko perforasi!). Segera panggil dokter. Jangan mencoba menetralisir.

4.2 Kumpulan gejala / efek terpenting, baik akut maupun tertunda

Mual, Muntah
Resiko kornea berkabut.

Resiko kebutaan!

Irritasi dan korosi, Batuk, Napas tersengal

4.3 Indikasi pertolongan medis pertama dan perawatan khusus yang diperlukan

Tidak tersedia informasi.

BAGIAN 5. Tindakan Penanggulangan Kebakaran

5.1 Media pemadaman api

Media pemadaman yang sesuai

Gunakan tindakan pemadaman kebakaran yang sesuai untuk situasi lokal dan lingkungan sekeliling.

Media pemadaman yang tidak sesuai

Untuk bahan/campuran ini, tidak ada batasan agen pemadaman yang diberika n.

5.2 Bahaya khusus yang muncul dari bahan atau campuran

Tidak mudah terbakar.

Api ambient dapat melepaskan uap yang berbahaya.

Memiliki efek penyulut api akibat pelepasan oksigen.

5.3 Saran bagi petugas pemadam kebakaran

Alat pelindung khusus bagi petugas pemadam kebakaran.

Jangan berada di zona berbahaya tanpa peralatan pelindung pernapasan. Untuk

menghindari kontak dengan kulit, jaga jarak aman dan gunakan pakaian pelindung

yang sesuai.

BAGIAN 6. Pengendalian pemajanan dan perlindungan diri

6.1 Parameter pengendalian

Potassium permanganate (7722-64-7) ID OEL Nilai Ambang Batas (NAB) 0,2 mg/m³ Diekspresikan
sebagai: sebagai Mn

6.2 Pengendalian paparan

Pengendalian teknik yang sesuai

Langkah-langkah teknis dan operasi kerja yang sesuai harus diberikan pri oritas dalam penggunaan
alat pelindung diri.

Tindakan perlindungan individual

Pakaian pelindung harus dipilih secara spesifik untuk tempat bekerja, tergantung

konsentrasi dan jumlah bahan berbahaya yang ditangani. Daya tahan pakaian
pelindung kimia harus dipastikan dari masing-masing suplier.

Perlindungan mata/wajah

Kacamata / Goggles pelindung yang pas dan ketat

Perlindungan tangan

kontak penuh:

Bahan sarung tangan : Karet nitril

Tebal sarung tangan : 0,11 mm

Waktu terobosan : 480 min

kontak percikan

Bahan sarung tangan : Karet nitril

Tebal sarung tangan : 0,11 mm

Waktu terobosan : 480 min

Sarung tangan pelindung yang digunakan harus mengikuti spesifikasi pada EC directive 89/686/EEC
dan standar gabungan d EN374, untuk contoh KCL 741 Dermatril® L (kontak penuh), KCL 741
Dermatril® L (kontak percikan).Waktu terobosan yang disebutkan diatas ditentukan oleh KCL dalam
uji laboratorium berdasarkan EN374 dengan sampel tipe sarung tangan yang dianjurkan.

Rekomendasi ini berlaku hanya untuk produk yang disebutkan dalam lembar data keselamatan dan
disuplai oleh kami sesuai tujuan yang kami maksud. Ketika dilarutkan dalam atau dicampur dengan
bahan lain dan dalam kondisi yang menyimpang dari yang disebutkan dalam EN374 silahkan hubungi
suplier sarung tangan CE-resmi (misalnya KCL GmbH, D-36124 Eichenzell, Internet: www.kcl.de).

Peralatan pelindung lainnya

Sarung tangan pelindung

Perlindungan pernapasandiperlukan ketika debu dihasilkan.

Jenis filter yang direkomendasikan: Filter P 3 (menurut DIN 3181) untuk partikel padat dan cair
bahan toksik dan sangat toksik.

Pengusaha harus memastikan bahwa perawatan, pembersihan, dan pengujian perangkat


perlindungan pernafasan telah dilakukan sesuai dengan petunjuk dari pabriknya. Tindakan ini harus
didokumentasikan dengan benar.

Kontrol eksposur lingkungan

Jangan biarkan produk masuk ke saluran pembuangan

BAGIAN 7. Sifat-sifat Fisika dan Kimia

7.1 Informasi tentang sifat fisik dan kimia

Bentuk padat : Warna ungu

Bau : Tak berbau


Ambang Bau : Tidak berlaku

pH kira-kira : 7 – 9 pada 20 g/l 20 °C

Titik lebur > 240 °C (penguraian)

Titik didih : Tidak tersedia informasi.

Titik nyala : Tidak tersedia informasi.

Laju penguapan : Tidak tersedia informasi.

Flamabilitas (padatan, gas) : Produk ini tidak mudah-menyala.

Terendah batas ledakan : Tidak tersedia informasi.

Tertinggi batas ledakan : Tidak tersedia informasi.

Tekanan uap < 0,01 hPa pada 20 °C

Kerapatan (densitas) uap relatif : Tidak tersedia informasi.

Densitas : 2,70 g/cm3 pada 20 °C

Kerapatan (den-sitas) relative : Tidak tersedia informasi.

Kelarutan dalam air : 64 g/l pada 20 °

Koefisien partisi (noktanol/air) : log Pow: -1,73

Suhu dapat membakar sendiri (auto-ignition temperature) : Tidak tersedia informasi.

Suhu penguraian > 240 °C

Viskositas, dinamis : Tidak tersedia informasi.

Sifat peledak : Tidak diklasifikasikan sebagai mudah meledak.

Sifat oksidator : Bahan atau campuran ini diklasifikasikan sebagai

pengoksidasi dengan kategori 2.

Anda mungkin juga menyukai