Anda di halaman 1dari 4

DAFTAR TILIK

TEKNIK PEMASANGAN IMPLAN

Mata Kuliah : Pelayanan Keluarga Berencana


Nama ketrampilan : Teknik Pemasangan Implant Jadena
Nama Mahasiswa :
NIM :
Tanggal :
Nama Penguji :

Petunjuk Penilaian :
Beri tanda (√) dalam kolom yang tersedia disebelah kanan yang sesuai
dengan tindakan yang dilakukan oleh mahasiswa.

1. Perlu perbaikan : langkah tidak di lakukuan dengan benar dan /


atau tidak sesuai urutannya atau ada langkah tertentu yang tidak
di lakukan

2. Mampu : langkah-langkah di lakukan dengan benar dan sesuai


dengan urutannya dan waktu kerjanya cukup memadai

3. Mahir : langkah-langkah di lakukan dengan benar dan cermat,


sesuai dengan urutannya, dan waktu kerjanya sangat efisien
NO. LANGKAH - LANGKAH NILAI
1 2 3
1. Sapa klien dan lakukan konseling.

2. Menyiapkan peralatan
1. Peralatan & Perlengkapan
Trokar ukuran 10 dan mandrin
Skalpel ukuran 11 atau 15
Pinset Anatomi
Klem Anatomi
Mangkok/kom untuk tempat
meletakkan implan
Doek steril
Sepasang handschoen steril
Sabun untuk mencuci tangan
Handuk/lap tangan
Bak instrumen tertutup
Tempat tidur untuk berbaring klien

2. Bahan :
Phantoom lengan pemasangan
implant
Batang kapsul implan jadena
Bethadin
Spuit 3cc
Obat Anestesi 1%
Kassa steril secukupnya
3. Mencuci tangan
4. Memakai handschoon steril
5. Lakukan desinfeksi 8-13 cm di lengan atas sekitar
sikut dengan menggunakan pinset
6. Memasang doek berlubang
7. Suntikkan anestesi lokal 2ml pada kulit
(intradermal) pada tempat insisi yang telah di
tentukan, sampai kulit sedikit menggelembung.
8. Membuat insisi pada lengan
9. Menusukkan trokar dan pendorongnya.
10. Mengangkat trokar ke atas.
11. Menarik pendorong keluar dan masukkan kapsul
implan.
12. Masukkan kembali pendorong dan dorong kapsul.
13. Menahan pendorong dan menarik trokar keluar.
14. Memutar ujung trokar tanpa mencabut trokar untuk
memasukkan implant selanjutnya.
15. Memfiksasi kapsul pertama dengan jari telunjuk.
16. Lanjutkan pemasangan implant sampai dengan
seluruh implant terpasang.
17. Mengeluarkan trokar setelah kedua kapsul
terpasang.
18. Lakukan penekanan pada tempat luka insisi dengan
kasa steril dan tutup luka dengan band aid lalu balut
dengan kasa pembalut.
19. Rendam Peralatan dalam larutan klorin 0,5%
20. Mencuci tangan
21. Lakukan observasi selama 5 menit sebelum
memperbolehkan klien pulang.
22. Beritahu kapan klien harus datang kembali ke klinik
untuk kontrol dan yakinkan bahwa klien dapat meminta
Implantnya dapat dicabut setiap saat.

23. Buat dokumentasi pada pada status / kartu pasien

JUMLAH

KETERANGAN :
Jika ada salah satu saja langkah – langkah klinik yang perlu
perbaikan, maka mahasiswa wajib untuk mengulang tindakan
tersebut.

Nilai = Jumlah Skor x 100


69
 Sistem penilaian :
Nilai A : 90 – 100 % langkah yang dikerjakan
Nilai B : 80 – 89,9% langkah yang dikerjakan
Nilai C : 70 – 79,9% langkah yang dikerjakan
Penguji

(…………………)

Anda mungkin juga menyukai