Anda di halaman 1dari 25

Jl. Raya Parung KM. 40 Bogor Jawa Barat 16330 Telp.

(0251)8618136
Website : http://smadwiwarna.sch.id/ email : info@smadwiwarna.net
Fenomena kehidupan sangat variatif,
penting dan menarik untuk dipelajari dan Perkara suatu kejadian dapat atau akan
dicermati. Suatu kejadian, ada yang terjadi di suatu waktu pada masa akan
diharapkan dan ada yang tidak datang tergantung dari peluangnya, di
diharapkan kejadiannya. Untuk itu mana nilai peluang bergerak dari mustahil
fenomena suatu kejadian tersebut perlu terjadi hingga pasti terjadi.
dipelajari karakteristiknya.

Kemustahilan peluangnya bernilai 0, sementara


kepastian peluangnya bernilai 1. Jadi peluang berada
pada interval 0 sampai dengan 1. Andaikan peluang
terjadinya suatu kejadian x disimbulkan p(x), maka
nilainya adalah 0 ≤ p(x) ≤ 1.
Bentuk eksponen binomial adalah bentuk eksponen dengan
dua variabel, yakni 𝑎 + 𝑏 𝑛

Bentuk ini dapat dapat diuraikan dengan konfigurasi Segitiga


Pascal, yaitu :
Sehingga bentuk 𝑎 + 𝑏 3 dan 𝑎 + 𝑏 4
misalnya, dapat diuraikan menjadi
bentuk polinom sebagai berikut:
POLA SEGITIGA PASCAL

POLA SEGITIGA PASCAL DALAM BENTUK KOMBINASI


𝑛
Dengan aturan kombinasi, uraian polinom bentuk 𝑎+𝑏 dapat
ditentukan dengan rumus Binomial Newton, yaitu :

Sehingga bentuk 𝑎 + 𝑏 3 dan 𝑎 + 𝑏 4


misalnya, dapat diuraikan menjadi
bentuk polinom sebagai berikut:
CONTOH

Tentukanlah suku ke 4 dari uraian polinom bentuk 𝑝 + 𝑞 8

JAWAB
𝑝 + 𝑞 8 maka n = 8
Suku ke 4 maka r = 3
CONTOH

Tentukanlah suku ke 6 dari uraian polinom bentuk 𝑎 + 𝑏 9

JAWAB
𝑎 + 𝑏 9 maka n = 9
Suku ke 6 maka r = 5
9−5 5 9! 9−5 5
Suku keenam adalah 9C5 .𝑎 𝑏 = 𝑎 𝑏
4! 5!
9.8.7.6.5! 9−5 5
= 𝑎 𝑏
4.3.2.1. 5!

= 126 𝑎4 𝑏5
Eksperimen binomial adalah suatu eksperimen yang memberi
hanya dua hasil yang mungkin, yakni “sukses” dan “gagal”.
(ditemukan oleh James Bernoulli)
Variabel acak X adalah jumlah hasil sukses untuk n kali
percobaan dalam eksperimen binomial
Jika p adalah peluang sukses dan q adalah peluang gagal
dalam setiap kali percobaan, maka berlaku :
p + q = 1 atau q = 1 - p
Dapat disimpulkan bahwa dalam eksperimen binomial dengan
peluang sukses sebesar p dan peluang gagal sebesar q = 1 – p
untuk setiap percobaan, maka peluang x sukses dari n
percobaan ulang dirumuskan :

𝑥 𝑛−𝑥
𝑃 𝑋 = 𝑥 = 𝑛𝐶 𝑥 . 𝑝 𝑞
Bentuk P(X = x) merupakan fungsi distribusi binomial
CONTOH
Pada eksperimen melantunkan Sebuah dadu 4 kali, berapakah
banyaknya kejadian 2 kali sukses munculnya mata dadu prima?

JAWAB

Misalkan kejadian sukses = S dan kejadian gagal = G, maka untuk 4


kali percobaan diperoleh cacahan :
{SSGG, SGSG, SGGS, GSGS, GGSS, GSSG}

Jadi, banyaknya kejadian 2 kali sukses munculnya mata dadu prima


adalah 6
CONTOH
Pada eksperimen melantunkan Sebuah dadu 5 kali, x adalah variabel yang
menyatakan banyaknya kejadian sukses munculnya mata dadu 2 atau mata
dadu 6. Tentukan :
a.Banyaknya kejadian 3 kali sukses dalam eksperimen itu
b.Peluang kejadian 3 kali sukses dalam eksperimen itu
c.Peluang kejadian 1 kali sukses dalam eksperimen itu
JAWAB

a. Banyaknya kejadian 3 kali sukses dalam eksperimen itu


JAWAB
b. Peluang kejadian 3 kali sukses dalam eksperimen

𝑃 𝑋 = 𝑥 = 𝑛𝐶𝑥 . 𝑝 𝑥 𝑞 𝑛−𝑥
3 5−3
1 2 5! 1 1 1 2 2
Peluang sukses 3 kali 𝑃 𝑋 = 3 = 𝐶35 . . = . . . . .
3 3 2! 3! 3 3 3 3 3
4
= 10.
243
40
=
243
JAWAB

c. Peluang kejadian 1 kali sukses dalam eksperimen

𝑃 𝑋 = 𝑥 = 𝑛𝐶𝑥 . 𝑝 𝑥 𝑞 𝑛−𝑥
1 5−1
5
1 2 5! 1 2 2 2 2
Peluang sukses 1 kali 𝑃 𝑋 = 1 = 𝐶1 . . = . . . . .
3 3 4! 1! 3 3 3 3 3
16
= 5.
243
80
=
243
Sebuah eksperimen melantunkan dua dadu Sehingga peluang sukses 3 kali percobaan
serentak 5 kali. Jika A adalah kejadian dalam eksperimen itu adalah :
munculnya dua mata dadu yang jumlahnya 𝑃 𝑋 = 𝑥 = 𝑛𝐶𝑥 . 𝑝 𝑥 𝑞𝑛−𝑥
habis dibagi tiga, maka tentukan peluang
3 5−3
sukses 3 kali percobaan dalam eksperimen 5
1 2
tersebut 𝑃 𝑋 = 3 = 𝐶3 . .
3 3
Diketahui : n = 5 dan x = 3 5! 1 1 1 2 2
= . . . . .
2! 3! 3 3 3 3 3
A = {12, 21, 15, 51, 42, 24, 33, 36, 63, 45, 54, 66}
4
= 10.
n(A) = 12 dan n(S) = 36 243
12 1 40
Peluang sukses adalah 𝑝 = = =
36 3 243
1 2 Jadi, peluang sukses 3 kali percobaan
Peluang gagal adalah 𝑞 = 1 − 𝑝 = 1 − =
3 3 40
dalam eksperimen tersebut adalah 243
Suatu percobaan melantunkan 4 uang Sehingga peluang sukses 2 kali percobaan
logam secara serentak. Jika percobaan itu dalam eksperimen itu adalah :
diulangi sebanyak 5 kali, maka berapa
𝑃 𝑋 = 𝑥 = 𝑛𝐶𝑥 . 𝑝 𝑥 𝑞𝑛−𝑥
peluang sukses munculnya tiga “gambar”
2 5−2
sebanyak dua kali dalam percobaan itu ? 1 3
𝑃 𝑋=2 = 𝐶25 . .
4 4
Diketahui : n = 5 dan x = 2
5! 1 1 3 3 3
maka A = {GGGA, GGAG, GAGG, AGGG} = . . . . .
3! 2! 4 4 4 4 4
n(A) = 4 dan n(S) = 24= 16 27 270
= 10. =
4 1
1024 1024
Peluang sukses adalah 𝑝 = = 135
16 4
=
1 3 512
Peluang gagal adalah 𝑞 = 1 − 𝑝 = 1 − 4 = 4
Jadi, peluang sukses munculnya tiga
gambar sebanyak 2 kali dalam eksperimen
135
tersebut adalah 512
Sebuah tes terdiri dari 10 pertanyaan Sehingga peluang sukses menjawab 6
pilihan ganda dengan 4 pilihan jawaban. nomor benar dalam eksperimen itu adalah :
Sebagai suatu eksperimen, anda memilih
𝑃 𝑋 = 𝑥 = 𝑛𝐶𝑥 . 𝑝 𝑥 𝑞𝑛−𝑥
jawaban secara acak tanpa membaca
6 10−6
pertanyaannya. Berapa peluang anda 1 3
10
𝑃 𝑋 = 6 = 𝐶6 . .
menjawab dengan benar 6 nomor ? 4 4
Diketahui : n = 10 dan x = 6 10! 1 34
= . 6. 4
Peluang sukses menjawab satu nomor 4! 6! 4 4
1
adalah 𝑝 = 81 17010
4 = 210. 10 =
4 1048576
Peluang gagal adalah 𝑞 = 1 − 𝑝
1 3 = 0,01622
𝑞 = 1− =
4 4
Jadi, peluang sukses menjawab 6 nomor
benar dalam eksperimen tersebut
adalah 0,01622
Sebuah mata uang logam dilempar
sebanyak 4 kali. Berapa peluang
munculnya sisi gambar sebanyak:
a. dua kali?
b. tidak sekali pun muncul?
Dalam sebuah kotak terdapat 7 bola yang 3
diantaranya berwarna merah. Jika dari dalam
kotak diambil bola satu per satu sampai
dengan 3 kali, dimana setelah pengambilan,
bola dikembalikan lagi ke dalam kotak untuk
pengambilan berikutnya. Hitunglah peluang
terambilnya bola merah sebanyak
a. dua kali?
b. tiga kali?
Seorang penjaga gawang profesional
mampu menahan tendangan pinalti
3
dengan peluang . Jika dalam sebuah
5
kesempatan dilakukan 5 kali tendangan,
maka tentukan peluang penjaga gawang
mampu menahan 3 kali tendangan pinalti
216
tersebut ! 625
Pada pelemparan dua buah dadu, tentukan
peluang mendapatkan jumlah angka 7
25
dalam tiga kali lemparan!
72
Hanif melemparkan sebuah koin sebanyak
5 kali dalam sebuah percobaan. Tentukan
peluang mendapatkan sisi gambar
10
sebanyak 3kali!
32
Probabilitas seorang bayi belum diimunisasi
rubela adalah 0,2. Pada suatu hari,
terdapat 5 bayi di suatu puskesmas. Peluang
terdapat 3 bayi yang belum diimunisasi rubela
dari 5 bayi tersebut adalah … .

Anda mungkin juga menyukai